Anda di halaman 1dari 2

SOP

IDENTIFIKASI KEBUTUHAN
MASYARAKAT DAN TANGGAP
MASYARAKAT TERHADAP MUTU
PELAYANAN

No. Dokumen : SOP/ADM/I/

No. Revisi : 00 DI SAHKAN OLEH KEPALA


PUSKESMAS MUARA KULAM
UPT
Tanggal Terbit : 1 Juli 2019
PUSKESMAS
MUARA KULAM
Halaman : Ns.NELLY HARYANTI,S.Kep

NIP. 198004162011012004

PENGERTIAN 1. Identifikasi kebutuhan masyarakat dan tanggap masyarakat


terhadap mutu pelayanan adalah: Pengumpulan informasi dalam
rangka mengetahui harapan masyarakat terhadap Upaya
Kesehatan Masyarakat
2. Identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat/sasaran upaya
Upaya Kesehatan Masyarakat melalui survey, maupun informasi
langsung dari masyarakat
3. Pelaksanaan identifikasi kebutuhan dan harapan
masyarakat/sasaran Upaya Kesehatan Masyarakat dilaksanakan
oleh penanggung jawab Upaya Kesehatan Masyarakat dan
pelaksanaan UKM
TUJUAN Untuk melaksanakan identifikasi kebutuhan dan harapan
masyarakat sasaran upaya kesehatan masyarakat terhadap upaya
kesehatan masyarakat
KEBIJAKAN Berdasarkan Surat Keputusan Kepala Puskesmas nomor 440/
/PKM MK/V/2019 tentang Jenis-jenis pelayanan di Puskesmas
Muara Kulam
REFERENSI Peraturan Menteri Kesehatan no.75 tahun 2014 tentang Puskesmas
PROSEDUR / 1. ALAT
LANGKAH-
LANGKAH − Lembar kuisioner
− Alat tulis
− Kotak Saran
2. PROSEDUR
1. Identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat/sasaran upaya
kesehatan masyarakat melalui survey:
a. Penanggung jawab upaya kesehatan masyarakat menyusun
kuisioner tentang identifikasi kebutuhan dan harapan
masyarakat/sasaran
b. Penanggung jawab dan pelaksana upaya kesehatan
masyarakat membagikan kuesioner kepada
masyarakat/sasaran
c. Masyarakat/sasaran mengisi kuisioner tentang identifikasi
kebutuhan dan harapan masyarakat/sasaran
d. Penanggung jawab dan pelaksana upaya kesehatan
masyarakat mengumpulkan kuisioner
e. Penanggung jawab upaya kesehatan masyarakat
mengidentifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat/sasaran
2. Identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat/sasaran upaya
kesehatan masyarakat melalui Kotak saran

Anda mungkin juga menyukai