Anda di halaman 1dari 11

7/18/2019 Laporan Kegiatan f4 Fix Gizi Kolesterol

LAPORAN KEGIATAN DOKTER INTERNSHIP F4


UPAYA PERBAIKAN GIZI
GIZI SEHAT UNTUK HIPERKOLESTROLEMIA

Oleh :
dr. Raih A i!"i De#i Pra i"i

PUSKESMAS PLAOSAN
MAGETAN
$%&'

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-kegiatan-f4-fix-gizi-kolesterol 1/11
7/18/2019 Laporan Kegiatan f4 Fix Gizi Kolesterol

LATAR BELAKANG

Kemajuan teknologi yang mengubah gaya hidup dan sosial ekonomi masyarakat di
negara maju maupun negara berkembang telah menyebabkan transisi epidemiologi sehingga
mengakibatkan munculnya berbagai penyakit. Selain dari kemajuan teknologi, perubahan
gaya hidup masyarakat Indonesia termasuk pola makan dan aktivitas menentukan kesehatan
dan penyakit yang dapat diderita.
Penyakit kardiovaskular merupakan penyebab kematian nomor satu didunia. Pada
tahun 2008, lebih dari !,8 juta orang meninggal dunia akibat penyakitkardiovaskuler. "ngka
tersebut menunjukkan #0$ kematian di dunia. %arikematian tersebut !,# juta disebabkan
oleh penyakit jantung koroner &P'K( dan ),2 juta disebabkan oleh stroke.
*anyak hal yang berperan dalam kejadian P'K, salah satunya adalahdislipidemia.
%islipidemia adalah suatu keadaan dimana terdapat abnormalitas pro+illipid dalam darah
seperti peningkatan kolesterol total, Low Density Lipoprotein& % (, trigliserida, dan
penurunan kolesterol High Density Lipoprotein &-% (.Prevalensi dislipidemia pun semakin
meningkat seiring dengan semakin majunya aman dimana gaya hidup dan pola makan
masyarakat semakin berubah menjadi tidak sehat.%islipidemia sampai saat ini dapat
dikendalikan dengan terapi obat dan terapi diet, namun di sisi lain pengaturan pola diet yang
lebih mudah, murah dan aman untukdilakukan, sehingga sangat dianjurkan dilakukan
sebelum menggunakan terapiobat. /erapi diet yang dapat dilakukan adalah dengan cara
modi+ikasi pola dietmenjadi diet rendah lemak jenuh dan kolesterol. Selain itu, juga
dianjurkan untukmengonsumsi bahan makanan yang memiliki e+ek antidislipidemia yang
banyak terkandung dalam sayur sayuran. 1akanan dengan e+ek hipokolesterolemia dan
serat yang terkandung di dalamnyamampu menurunkan kadar kolesterol total 0,#!$,

kolesterol % #,) $,trigliserida #, #$, dan mampu meningkatkan kolesterol -%


#,2$.%ari penelitian3penelitian yang telah dilakukan menunjukkan risiko terjadinya
aterosklerosis atau P'K akan meningkat bila kadar kolesterol darah meninggi.
4leh sebab itu, pengetahuan kesehatan tentang diet seimbang untuk penderita
hiperkolestrolemia dirasa penting guna mencegah dari berbagai penyakit jantung koroner dan
stroke dengan modi+ikasi pola diet yang sehat agar dapat mengurangi +aktor resiko tersebut.

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-kegiatan-f4-fix-gizi-kolesterol 2/11
7/18/2019 Laporan Kegiatan f4 Fix Gizi Kolesterol

PERMASALAHAN

-iperkolesterolemi adalah peninggian kadar kolesterol di dalam darah. Kadarkolesterol


darah yang tinggi merupakan problema yang serius karena merupakan salah satu
+aktor risiko yang paling utamauntuk terjadinya penyakit jantung koroner di samping +aktorlainnya
yaitu tekanandarah tinggi.P'K merupakan penyebab kematian yang paling sering didapatkan
dandi Indonesia menduduki peringkat ke3#.Karena kadar kolesterol yang tinggi dapat
mengganggu kesehatan bahkanmengancam kehidupan manusia maka perlu kiranya
dilakukan penanggulanganuntuk menurunkan kadar kolesterol darah.
Kolesterol sebanyak ! $ dibentuk di organ hati sedangkan 2 $ diperoleh dari
asupan makanan. Kenaikan kadar kolesterol di atas nilai normal diantaranya disebabkan oleh
berlebihnya asupan makanan yang berasal dari lemak he5ani, telur dan serta makanan cepat
saji. Salah satu usaha yang paling baik adalahmenjaga agar makanan yang kita makan sehari3
hari rendah kolesterol.'adi diet ataususunan makanan merupakan +aktor penting yang
mempengaruhi tinggi rendahnyakolesterol darah.
%ari data kunjungan pasien di laboratorium Puskesmas Plaosan sejak bulan 1aret
6ovember tercatat 20) pasien melakukan pemeriksaan kolesterol dan asam urat, dengan
rincian pemeriksaan kolesterol sebanyak 77 pasien. %ari seluruh pasien yang memeriksakan
kolesterolnya, ternyata 0) &!7, $( pasien menunjukan peningkatan kadar kolesterol dalam
darah yaitu kadar kolesterol diatas 200 mg dl.

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-kegiatan-f4-fix-gizi-kolesterol 3/11
7/18/2019 Laporan Kegiatan f4 Fix Gizi Kolesterol

%ata hasil pemeriksaan kolesterol berdasarkan usia, ternyata 9) &)),)$( pasien yang
memeriksakan kolesterol berusia diatas 7 tahun, selebihnya adalah diba5ah 7 tahun. 4leh
sebab itu, penyuluhan gi i untuk penderita hiperkolestrolemia di+okuskan dengan sasaran
posyandu lansia dan para kader di puskesmas Plaosanyang merupakan ujung tombakkesehatan
di 5ilayahnya sehingga diharapkan mampu memeberikan in+ormasi kepada
masyarakat disekitarnya. Selain itu materi tentang diet sehat untuk hiperkolestrolemia juga
belum pernah diberikan sebelumnya. :ntuk posyandu ansia dipilih posyandu desa Plaosan
dengan peserta P;<I, karena menurut data, jumlah terbanyak pasien yang memeriksaan
kadar kolesterol berasal dari %esa Plaosan yaitu sebanyak 27 orang, %esa %adi sebanyak )
orang, pacalan 2 orang, *ulugunung orang, Puntukdoro dan Plumpung 8 orang, Sarangan
! orang dan sisanya adalah pasien yang berasal dari luar 5ilayah kecamatan Plaosan.
Pengetahuan gi i untuk menggunakan pangan dengan baik dipengaruhi oleh
pendidikannya. %engan berbekal pendidikan yang cukup, seseorang akan lebih banyakmemperoleh
in+ormasi dalam menentukan pola makan bagi dirinya maupun keluarganya.
Pengetahuan tidak hanya diperoleh melalui pendidikan +ormal, namun juga pengalaman diri
sendiri, media massa atau dari pengalaman orang lain. Semakin tinggi tingkat pengetahuan
akan mempengaruhi kuantitas dan kualitas at gi i yang dikonsumsi. Ketersediaan pangan
yang semakin baik memungkinkan terpenuhinya seluruh kebutuhan at gi i yang dipengaruhi
oleh pemberdayaan keluarga dan peman+aatan sumber dayamasyarakat. 4leh sebab itu
kegiatan penyuluhan ini diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan peserta
agarmengetahui pola makan yang sehat dan menerapkannya serta mengajak anggota keluarga untuk
berperilaku sehat dalam mengkonsumsi makanan.

PEREN(ANAAN DAN PEMILIHAN INTER)ENSI

Seperti yang sudahdibahasdiatasbah5apeningkatan kolesterol dan gejalanya


merupakan +aktor resiko terjadinya berbagai penyakit, terutama pada
lansia.%alamhalinisayatertarikuntukmelakukanpenyuluhan dengan mengangkat penyuluhan
kesehatan gi i untuk hiperkolestrolemia padalansia yang hadirpada posyandu lansia P;<I
pada tanggal 9 %esember 20 #dan para kader Puskesmas Plaosan yang diselenggarakan pada
tanggal 2 %esember 20 #. /ujuandarikegiataniniadalahmengajarkanparalansia dan kaderuntuk lebih
memperhatikan segala aspek kesehatan guna mencapai lansia yang sehat dan

mandiri melalui tips3tips yang sudah diberikan. Para lansia yang mengikuti penyuluhan ini
diharapkan mampu melakukan tips3tips yang sudah diberikan sehingga masalah3masalah

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-kegiatan-f4-fix-gizi-kolesterol 4/11
7/18/2019 Laporan Kegiatan f4 Fix Gizi Kolesterol

yang sering dialami para lansia dapat berkurang atau setidaknya para lansia tersebut jadi lebih
mengerti bah5a kesehatan mereka sangatlah penting sehingga dapat terbentuk para lansia
yang sehat dan mandiri.

PELAKSANAAN KEGIATAN
Kegiatanpenyuluhaninidilakukanpadatanggal 2 %esember 20 #,
bertempatdiruangpertemuanPuskesmasPlaosan, yang dihadiri7# kader Puskesmas Plaosan
dan pada tanggal 9 %esember 20 # yang dihadiri 2! peserta Posyandu ansia P;<I
bertempat di ruang pertemuan Puskesmas Plaosan.
Ta*el &. Ke+ia"a ,ada Ta ++al $ De!e-*er $%&'
a/"0 Ke+ia"a
09. 0 Pembukaan oleh dokter umum puskesmas Plaosan, dr. Siti 1urta+i=ah
09.20 Pembukaan dan perkenalan pemateri sebagai %okter
InternshipPuskesmas Plaosan
09.2 Pre test
09.70 Pemberian materi penyuluhan
0.0 :mpan balik
0. 0 Post test
0.2 Penutupan dan ucapan terimakasih
0. #0 "risan Kader

Ta*le $. Ke+ia"a ,ada Ta ++al 1 De!e-*er $%&'


a/"0 Ke+ia"a
09. Pembukaan oleh petugas posyandu lansia P;<I
09.20 Pembukaan dan perkenalan pemateri sebagai %okter Internship
Puskesmas Plaosan
09.2 Pre test
09.7 Pemberian materi penyuluhan
0. 0 :mpan balik
0. Post test
0.# Penutupan dan ucapan terimakasih
0. 70 "risan P;<I

E)ALUASI

Kegiatan penyuluhan dengan materi gi i sehat untuk hiperkolestrolemia ini


dilaksanakan pada tanggal 2 dan 9 %esember bertempat diruang pertemuan Puskesmas
Plaosan dengan peserta para kader dan peserta posyandu lansia P;<I.

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-kegiatan-f4-fix-gizi-kolesterol 5/11
7/18/2019 Laporan Kegiatan f4 Fix Gizi Kolesterol

Penyuluhan ini dimulai dengan perkenalan dari pembicara yaitu sebagai dokterinternship
yang bertugas di Puskesmas Plaosan kemudian sebelum penyuluhan dilakukan
dilakukan pretest untuk mengetahui tingkat pengetahuan peserta sebelum diberi penyuluhan,
acara selanjutnya tanya ja5ab kepada peserta penyuluhan tentang tahukah mereka mengenai
apa itu kolesterol, batas normal dan peningkatan kolesterol serta man+aat dan bahaya, apa
saja gejala dan diet yang seimbang untuk para lansia dengan hiperkolestrolemia, dari tanya
ja5ab dan hasil pretest tersebut yang dilakukan dia5al sebelum materi penyuluhan diberikan,
para peserta penyuluhan bisa menja5ab mengenai masalah kesehatan yang berhubungan
dengan gi i bagi kolesterol yang sering dialami oleh para lansia,namun masih banyak dari
mereka yang belum mengerti betul tentang diet untuk hiperkolesterol yang dapat dilihat dari
hasil pretest. %ari sinilah diketahui bah5a para peserta belum mengerti lebih jauh hal
tersebut. Setelah tanya ja5ab dia5al sesi barulah kemudian dilakukan penyuluhan, begitu
besar antusiasme peserta menyimak materi demi materi yang disampaikan dan pada bagian
akhir penyuluhan dilakukan sesi tanya ja5ab dan revie5 tentang materi yang diberikan dan
post test sebagai evaluasi serta untuk mengukur tingkat pengetahuan setelah kegiatan
penyuluhan dilakukan.

-asil /anya ja5ab pemateri dengan peserta P;<I dan Kader >

Pertanyaan >
/ > "pakah gejala tangan sering kesemutan, pegal pegal termasuk salah satu tanda kolesterol
meningkat dan kapan saja bsaya harus memeriksakan kadar kolesterol ?
' > Keluhan kesemutan, pegal3pegal memang salah satu tanda seseorang yang mengalami
peningkatan kolesterol, selain itu ada keluhan yang lain seperti tengkung terasa sakit,
nyeri dada, namun keluhan tersebut tidak selalu pada orang yang hiperkolestrolemia,

bisa saja karena tekanan darah yang tinggi dan kurang istirahat, alangkah baiknya
pemeriksaan kolesterol dilakukan setiap bulan sekali agar kita tahu dan lebih berhati hati
dalam memilih makanan.

Pertanyaan 2 >
/ > Saya kemarin cek kolesterol ternyata hasilnya 98, apa saya perlu minum obat penurun
kolesterol?

' > 6ilai normal kolesterol @ 200 mg dl, hasil kolesterol 98 termasuk normal, namun sudah
mendekati nilai atas batas normal, sebaiknya sebelum mengkonsumsi obat dapat

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-kegiatan-f4-fix-gizi-kolesterol 6/11
7/18/2019 Laporan Kegiatan f4 Fix Gizi Kolesterol

dicegah dan diturunkan dengan pola makan sehat dengan menghindari atau
mengurangi makanan yang berminyak, jeroan, bersantan.

Pertanyaan # >
/ > Saya setiap pagi selalu meminum susu untuk tulang seperti anlene, apakah apabila setiap
pagi meminum susu dapat meningkatkan kolesterol ?
' > Pada dasarnya mengkonsumsi susu untuk tulang sangat baik untuk lanjut usia, karena
membantu kesehatan dan kekuatan tulang, kandungan kolesterol pada susu "nlene
termasuk susu yang rendah kolesterol karena komposisinya susu bubuk skim &tanpa
lemak(, susu yang banyak mengandung kolesterol adalah susu tepung penuh krim atau
susu cair dengan kadar kolesterol 20.

Pertanyaan 7 >
/ > "pakah selai durian dalam roti banyak mengandung kolesterol ? karena hamper setiap
pagi saya selalu mengkonsumsinya ?
' > %urian memang termasuk salah satu yang banyak mengandung kolesterol, sebaiknya
mengkonsumsi roti yang tidak menggunakan selai durian, bisa di ganti dengan selai
rasa yang lainnya, apabila ingin mengkonsumsi roti dengan selai durian dibatasi
maksimal 2A dalam seminggu.

Pertanyaan >
/ > "pakah makan ketela juga dapat meningkatkan kolesterol ?
' > Seperti yang sudah dibahas pada penyuluhan tadi, mengkonsumsi ketela juga harus
dibatasi karena mengandung kolesterol, arti dibatasi disini yaitu dikonsumsi maksimal
2 kali dalam seminggu

Setelah tanya ja5ab selesai kemudian para peserta mengerjakan post test. -asil
analisis pre test dan post test dapat dilihat pada tabel di ba5ah ini.
'";"*"6 C"6D
*B6"<
64. PB</"6C""6
P<B &$( P4S/ &$(
/BS/ /BS/
. *erapakah nilai normal kolesterol dalam
tubuh ?

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-kegiatan-f4-fix-gizi-kolesterol 7/11
7/18/2019 Laporan Kegiatan f4 Fix Gizi Kolesterol

a. E 200 7 )8 8 9),)
b. @ 200 2 #,#
c. @ 2 0 ! ,)
d. E 2 0 0 ),) 2 #,#
2. %i ba5ah ini yang merupakan gejala
peningkatan kadar kolesterol, kecuali
a. kesemutan 2 #,#
b. leher kaku ,)
c. kepala pusing 2 #,#
d. muntah dan mual 9 ,) )0 00
#. /ujuan diet rendah lemak adalah ?
a. :ntuk mempertahankan tingkat
kolesterol darah yang normal
b. :ntuk mengurangi risiko 2 #,#

penyakit jantung dan penyakit


lain yang menyertai
c. 1enurunkan berat badan bila
kegemukan
'a5aban a, b, c benar
d. 8 9),! )0 00
7. Fara untuk mengendalikan kolesterol
adalah? KecualiG
a. %iet konsumsi makanan berserat ,)
b. 1akan daging sapi dan ayam 8 9),) )0 00
c. -indari makanan berlemak dan ,)
berkolesterol
d. 4lahraga
. :ntuk menurunkun kolesterol dalam darah
maka perlu membatasi makan makanan
berlemak sperti jeroan dan daging, arti
membatasi disini adalahG
a. Setiap hari mengkonsumsi

makanan tersebut
b. Seminggu maksimal 7A
mengkonsumsi
c. /idak pernah mengkonsumsi lagi 8,#
selama # bulan
d. Sekali kali atau tidak lebih dari # 79 8 ,) )0 00
kali dalam seminggu

Gra2i/ &. Ha!il ,re "e!" da ,3!" "e!" ,e!er"a Pe 0l0ha Gi5i Seha" 0 "0/
Hi,er/3le!"r3le-ia

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-kegiatan-f4-fix-gizi-kolesterol 8/11
7/18/2019 Laporan Kegiatan f4 Fix Gizi Kolesterol

Sebelum mengikuti penyuluhan ini, banyak peserta yang belum mengetahui tentang
bahaya hiperkolestrolemia dan pentingnya memeriksa kolesterol secara rutin serta bagaimana
diet yang sehat untuk hiperkolestrolemia. 6amun setelah penyuluhan, hampir semua peserta
dapat menja5ab dengan benar pertanyaan yang diberikan.
%ari hasil pretest dan postest ternyata mengalami peningkatan pengetahuan dan
diharapkan peserta dapat menerapkan diet yang sehat untuk mengurangi atau mencegah
peningkatan kolesterol.

KESIMPULAN
*anyak peserta yang mampu menja5ab pertanyaan yang diberikan seputar materi
yang diberikan tadi setelah dilakukan penyuluhan. %engan adanya penyuluhan ini, kini para
peserta bisa menjaga pola makan dan sedikit3sedikit mulai mengubah gaya hidup menjadi
lebih sehat. Penyuluhan diakhiri ketika semua pertanyaan peserta telah dija5ab oleh
pemateri dan pengumuman hasil post test.

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-kegiatan-f4-fix-gizi-kolesterol 9/11
7/18/2019 Laporan Kegiatan f4 Fix Gizi Kolesterol

DAFTAR PUSTAKA

. *andiah, S. 2009. Lanjut Usia dan Keperawatan Gerontik. 'akarta> 1ulia


2. ;-4 1edia Fentre. 20 . Fardiovaskular diseases +act sheet.

#. h
%ttepp>ke5
s.525
00.5
).hS
o.uinrvtemedeisaecheanttarne <
iK +aucm
tshaehe/
t a+ns#gg!a.ehnttipn>de5A5
.h5
tm.dlepkes.go.id.200)
7. Karyadi. 200). Kiat mengatasi %iabetes, hiperkolestrolemia, stroke. 'akarta

10

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-kegiatan-f4-fix-gizi-kolesterol 10/11
7/18/2019 Laporan Kegiatan f4 Fix Gizi Kolesterol

LAMPIRAN

11

http://slidepdf.com/reader/full/laporan-kegiatan-f4-fix-gizi-kolesterol 11/11

Anda mungkin juga menyukai