Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur penulis ungkapkan kepada Allah SWT, yang telah

memberikan kesehatan dan kesempatan kepada penulis sehingga penulis dapat

menyelesaikan proposal skripsi ini dengan judul, “Pengaruh Strategi

Customization Terhadap Kinerja Perusahaan Melalui Penggunaan

Karakteristik Informasi Sistem Akuntansi Manajemen Yang Bersifat Broad

Scope Dan Aggregation Pada Perusahaan Pabrik Bubuk Kopi Arasco Di

Kabupaten Bireuen”. Selawat dan salam penulis sanjungkan kepada Rasulullah

SAW. Beserta keluarga dan para sahabat Beliau yang telah membawa umat

manusia dari alam kebodohan menuju alam yang penuh ilmu pengetahuan.

Penulisan proposal skripsi ini tidak akan selesai tanpa bantuan dari

berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis ingin mengucapkan rasa terima kasih

yang tulus kepada:

1. Bapak Dr. Herman Fithra, ST., M.T., IPM., selaku Rektor Universitas

Malikussaleh.

2. Bapak Dr. Hendra Reza, SE., M.Si., Ak, selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan

Bisnis Universitas Malikussaleh, sekaligus selaku Dosen Pembimbing, yang

telah meluangkan waktunya untuk membantu penulis dalam menyempurnakan

penulisan proposal skripsi ini.

3. Bapak Dr. Murhaban, SE., M.Si., Ak, CA, selaku Ketua Program Studi

Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Malikussaleh.

4. Bapak Indrayani, SE., M.Si., Ak, CA, selaku Sekretaris Program Studi

Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Malikussaleh.

i
5. Ibu Nurhasanah, SE., M.Si., Ak, selaku Kepala Lab Program Studi Akuntansi

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Malikussaleh.

6. Seluruh Dosen, Staf dan Karyawan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Malikussaleh.

7. Ayahanda dan Ibunda tercinta yang telah berjasa dalam mendidik dan

mengajarkan penulis tentang makna kehidupan.

8. Kepada sahabat Miftahul Jannah, Melly Windari, Winda Safrida dan Samsul

Bahri yang banyak memberikan dorongan serta bantuan kepada penulis

sehingga penulis mampu menyelesaikan proposal skripsi ini.

Penulis telah berusaha menuliskan proposal skripsi ini dengan semaksimal

mungkin, tetapi jika terdapat kesalahan dalam penulisan proposal skripsi ini,

penulis sangat mengharapkan kritikan dan masukan dari pembaca. Akhir kata,

semoga proposal skripsi ini bermanfaat untuk pembaca. Atas perhatian pembaca,

penulis ucapkan terima kasih.

Lhokseumawe, 23 Desember 2019


Penulis,

USWATUN HASANAH
NIM. 150420233

ii

Anda mungkin juga menyukai