Anda di halaman 1dari 2

Tanggal Terbit Ditetapkan

STANDAR Direktur,
PROSEDUR 27 September 2019
MEMANDIKAN PASIEN DENGAN TISU BASAH
OPERASIONAL

Dr. Irma Rismayanty, MM


No. Dokumen No. Revisi Halaman
Adalah proses menerima dan memberikan pelayanan kepada pasien di Unit
Pengertian Rawat JalanNo. 00000 00 1 dari 2
1. Agar pelayanan yang diberikan kepada pasien masuk di Ruang Rawat Inap
lebih optimal.
Tujuan
2. Sebagai acuan memberikan pelayanan kepada pasien masuk Ruang Rwat
Inap.
1. Semua tenaga keperawatan melakukan sesuai SPO penerimaan pasien masuk
Ruang Rawat Inap.
2. Setiap pasien yang memerlukan pelayanan kesehatan, dilayani dengan lebih
optimal.
Kebijakan
3. Sesuai Kebijakan Pelayanan Rumah Sakit Ibu dan Anak Bina Medika
No………………..
4. Sesuai Kebijakan Pelayanan Unit Rawat Jalan RSIA Bina Medika
No………………….
1. Petugas lakukan pengecekan kesiapan ruangan sesuai check list persiapan
ruangan.
2. Petugas terima telepon dari ruangan asal pasien untuk menanyakan kesiapan
ruangan.
3. Petugas terima pasien di depan pintu nurse station ruang perawatan sambil
berdiri dan ucapkan “selamat datang di ruangan perawatan lantai 2/ 3/ Unit
Khusus”.
4. Petugas rawat inap bersama-sama dengan petugas pengantar mengantar
pasien sampai ke kamar pasien sesuai dengan kamar yang di pesan pasien
atau keluarga.
5. Petugas rawat inap serah terima dengan petugas pengantar pasien di
ruangan serah terima.
6. Petugas rawat inap ke kamar pasien dan lakukan asesmen awal pasien rawat
inap dan lakukan pemeriksaan pasien.
7. Bila sudah selesai, rapihkan pasien dan lakukan orientasi pasien dan
keluarga:
Prosedur
a. Beri tahu pasien sebagai Dokter Penanggung Jawab Pasien (DPJP) dan
Perawat Penanggung Jawab Asuhan (PPJA).
b. Sosialisasi hak dan kewajiban pasien
c. Ajarkan hand hygiene
d.
e. Petugas lakukan serah terima kamar dengan pasien atau keluarga sesuai
dengan check list kesiapan dan fasilitas kamar.
f. Setelah selesai petugas meninggalkan pasien, dan mengucapkan
“terimakasih dan bisa menghubungi saya bila membutuhkan bantuan”

Hal-hal yang perlu diperhatikan:


1. Selama proses pemindahan pasien harus tetep di jaga privasi pasien.
2. Tetap dijaga kenyamanan dan keamanan pasien pada saat proses
pemindahan.
3. Selalu mencuci tangan sesuai dengan “five moment”.

Unit Rawat Jalan, Unit Rawat Inap, Unit Khusus (ICU/ PICU/ NICU), Pendaftaran,
Unit terkait
Laboratorium, Radiologi, Farmasi, Rekam medik.
MEMANDIKAN PASIEN DENGAN TISU BASAH

No. Dokumen No. Revisi Halaman

No. 00000 00 2 dari 2

Anda mungkin juga menyukai