Anda di halaman 1dari 4

A.

Data Umum
Nama : Ny. L
Usia :22 tahun
Agama :Islam
Alamat : Ngamprah
Suku :Sunda
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga (IRT)
Pendidikan istri : SMA
Pendidikan suami : SMA

B. Alasan Kunjungan
Klien mengatakan ingin pemeriksaan kandungan.

C. Riwayat Kesehatan
1. Keluhan saat ini: klien mengatakan tidak ada keluhan
2. G.P.A HT Taksiran Persalinan: G1P0A0, HPHT: 15-04-2019, HPL: 22-
01-2020
3. Riwayat haid: klien mengatakan haid teratur, lama haid 5 hari dan
siklusnya 28 hari.
4. Riwayat kehamilan sekarang: klien mengatakan usia kehamilan 32
minggu dan merasakan pergerakan anak.
5. Riwayat persalinan: klien mengatakan sedang hamil anak pertama.
6. Riwayat menyusui: klien mengatakan tidak ada riwayat menyusui
sebelumnya.
7. Riwayat KB atau Ginekologi: klien mengatakan tidak ada riwayat KB
atau ginekologi.

D. Pemeriksaan Fisik
Pemeriksaan fisik dilakukan tanggal 3 Desember 2019 pada Ny. L, usia 22
tahun di Puskesmas Ngamprah dengan usia kehamilan 32 minggu. Klien
tampak baik dan tidak ada keluhan, TD: 110/80 mmHg, N: 85 x/menit, RR:
20 x/menit, tinggi badan 156 cm, berat badan 62 kg, suara jantung terdengar
pekak, suara paru terdengar sonor, tidak ada pembesaran hepar dan limpa,
sclera tampak putih, konjungtiva tidak ada anemia, tidak ada closma
gravidarum, mulut tidak ada caries, tidak ada pembesaran kelenjar tiroid,
pada payudara puting menonjol, tidak ada hiperpigmentasi pada areola.
Pemeriksaan leopod:
Leopod 1: Tinggi fundus uteri 32 cm, teraba lunak kurang melenting.
Leopod 2: Teraba bagian panjang dan keras di sebelah kiri, teraba bagian
kecil jari-jari di sebelah kanan.
Leopod 3: Persentasi bayi, teraba bulat, keras, melenting, tidak dapat
digoyang.
Leopod 4: Divergen, 2/5 kepala sudah masuk pintu atas panggul.
Genitalia: tidak ada varises di vagina, tidak ada keputihan, tidak ada
chadwick, dan tidak ada hemoroid. Pada reflek babinski (+) dan human sign
(-).
E. Data Penunjang: tidak ada data penunjang
F. Terapi: vitamin K
G. Analisis Pengkajian:
Pengkajian dilakukan tanggal 3 Desember 2019 pada Ny. L, usia 22 tahun
di Puskesmas Ngamprah dengan usia kehamilan 32 minggu, HPHT 15 April
2019, status kehamilan G1P0A0. Klien mengatakan selalu melakukan
pemeriksaan ANC secara teratur, 2x pada trimester I, 2x pada trimester II dan
3x pada trimester III. Hasil pemeriksaan yang telah dilakukan, TD: 110/80
mmHg, N: 85 x/menit, RR: 20 x/menit, tinggi badan 156 cm, berat badan 62
kg. Pada pemeriksaan leopod, TFU: 32 cm, punggung janin ditemukan pada
sebelah kiri dan ekstremitas janin di abdomen sebelah kanan, DJJ: 133
x/menit.
Klien mengatakan sedang hamil anak pertama dan belum pernah
melakukan proses persalinan sebelumnya. Klien mengatakan cemas dan
bingung mengenai persiapan kehamilan yang akan dilakukan. Dari masalah
tersebut diagnosa yang diangkat yaitu, cemas b.d kurangnya pengetahuan
terhadap persiapan persalinan.

H. Intervensi dan Implementasi


No. Diagnosa NOC NIC Implementasi
1. Cemas b.d Setelah dilakukan 1. Instruksikan pasien 1. Melakukan
kurangnya asuhan keperawatan tentang pentingnya pemeriksaan
pengetahuan 1x24 jam pasien melakukan antenatal care
terhadap dapat meningkatkan pemeriksaan yang terdiri dari
persiapan persiapan kehamilan kehamilan pemeriksaan
persalinan. dengan criteria hasil: (Antenatal Care) fisik (mengukur
1. Mengetahui secara teratur: tinggi fundus
fisiologi a. Monitor uteri, DJJ,
kehamilan. perubahan tekanan darah),
2. Memahami tanda berat badan, memonitor
dan gejala tekanan darah, perubahan berat
persalinan. pemeriksaan badan ibu.
3. Ibu edema pada 2. Memberikan
mengungkapkan kaki, tangan penjelasan
kesiapan dan wajah. mengenai tanda,
persalinan. b. Pengukuran gejala dan
tinggi fundus bahaya
uteri dan kehamilan.
bandingkan 3. Menjelaskan
dengan umur manfaat dari
kehamilan, senam hamil dan
monitor DJJ, menganjurkan
monitor gerak untuk istirahat
janin. yang cukup
2. Ajarkan ibu dan selama hamil.
pasangan
mengenai tanda
dan gelaja
persalinan.
3. Ajarkan ibu
tentang tanda dan
gejala bahaya
komplikasi.
4. Anjurkan ibu
melakukan latihan
fisik seperti senam
hamil dan istirahat
yang cukup.

I. Evaluasi
S: Klien mengatakan sedang hamil anak pertama dan belum pernah
melakukan persalinan sebelumnya.
O: Klien tampak bingung mengenai persiapan kehamilan, perawat
menjelaskan tentang kesiapan persalinan, klien mengatakan mengerti dan
siap untuk persalinan.
A: Masalah teratasi
P: Intervensi dihentikan

Anda mungkin juga menyukai