Anda di halaman 1dari 1

SOAL KOMPAS

1. Dari arah utara berbelok 180⁰, menuju arah…………………………


2. 90⁰ dari arah Timur adalah arah…………………………
3. Burhan berjalan menuju barat laut, Kemudian belok ke utara. Berarti Burhan berputar
sejauh………⁰
4. Yusuf menghadap ke arah matahari terbenam, belakang Yusuf adalah arah
……………………………
5. Yusuf berjalan ke Timur laut. Kemudian belok ke timur. Berarti berputar sejauh………⁰
6. Noval berlari ke Barat daya. Kemudian belok ke utara. Berarti Noval berputar
sejauh………⁰
7. Triman menghadap ke arah matahari terbit, kemudian berputar ke kanan 135⁰ menuju
arah …………………
8. Fifi berlari ke arah Tenggara, kemudian berbelok ke kanan 90⁰ , berarti menuju kearah
………
9. Yudha berlari ke arah barat laut, kemudian berbelok ke kanan 45⁰ , berarti menuju ke
arah ………
10. Lukman berjalan ke arah timur laut kemudian belok ke barat, berarti Lukman berputar
225
11. Chinta berjalan ke arah utara. Kemudian berputar 225⁰, berarti menuju ke arah barat
daya
12. 270⁰ dari arah timur adalah arah utara
13. Egga berlari ke arah barat laut, kemudian berbelok ke kanan 135⁰ , berarti menuju ke
arah Timur
14. 90⁰ dari arah barat adalah arah Utara
15. 45⁰ dari arah tenggara adalah arah Selatan
16. Dita menghadap ke arah matahari terbenam, sebelah kanan Dita adalah arah Utara
17. Madhia menghadap ke arah matahari Terbit, sebelah kiri Madhia adalah arah Utara
18. Agil berjalan ke arah barat laut . Kemudian belok ke Timur laut. Berarti Agil berputar 90⁰
19. Mita berjalan ke barat. Kemudian kembali ke timur. Berarti berputar sejauh 180⁰
20. Azkia menghadap ke arah barat daya. Kemudian berputar dan kembali menuju arah
barat daya Berarti Azkia berputar 360⁰

Anda mungkin juga menyukai