Anda di halaman 1dari 7

KETAHANAN NASIONAL

 Arti Ketahanan Nasional :


Kondisi dinamika suatu bangsa yang berisi keuletan dan ketangguhan
yang mampu mengembangkan ketahanan,kekuatan nasional dalam
menghadapi dan mengatasi segala ancaman ,tantangan,hambatan dan
gangguan baik dari dalam maupun luar negeri.

 Latar Belakang Ketahanan Nasioanal Indonesia :


Penjajahan belanda selama 350 th menimbulkan kemiskinan dan
penderitaan lahir dan batin..... Muncul upaya perlawanan bangsa indonesia
antara lain :
1. Iskandar Muda (Aceh 1636 ), Sisingamangaraja (Batak 1990 ), Imam
Bonjol (Minahasa 1822-1837), Badarudin (Palembang1817 ), Sultan
Tirtayasa (Banten 1650), Untung Suropati (Jawa Timur 1670 ) Janatin
(Bali 1850) Pangeran Antasari (Banjarmasin 1860 ), Hasanudin
(Makasar1660), Patimura (Maluku 1817)... Perjuangan Tersebut Belum
Berhasil Karena Belum Adanya Persatuan Dan Kesatuan Dan Keragaman
Bangsa Indonesia Mudah Dieksploitasi Dengan Politik Adu Domba (De
Vide Etimpera).
2. Tahap perjuangan selanjutnya muncul angkatan perintis (1908 ) adanya
budi utomo kemudian angkatan penegas ( 1928 ) yg menghasilkan sumpah
pemuda dimana cara perjuangan melawan penjajah dirubah bentuk dengan
jalan dididik untuk memajukan bangsa dan membangkitkan jiwa
nasionalisme.
3. Penjajahan jepang 3,5 th tetap menimbulkan kemiskinan dan kesengsaraan
dengan munculnya kerja paksa (romusha )
4. Muncul adanya perlawanan peta (blitar) singaparna (jawa barat)
5. Tanggal 15 agustus 1945 jepang ditaklukan sekutu kemudian 17 agustus
1945 bangsa Indonesia Memproklamirkan Kemerdekaannya Dan
Terbentuklah NKRI.
6. Setelah merdeka masih terjadi konfik dimana negara RI berubah menjadi
RIS dan tgl 17 Agustus 1950 kembali menjadi negara RI.
7. Munculnya juga NII ( kartosuwiryo ), DI, PRRI/PERMESTA, Andi Aziz.
8. Konfik tersebut bisa diatasi dengan baik dan kenyataannya bangsa
indonesia sampai sekarang dapat mempertahankan kelangsungan
hidupnya karena bangsa indonesia mempunyai tannas sebagai bangsa.
9. Penegakan Dasar Negara Dan Konstitusi UUD 1945
10. Dasar Negara RI Pancasila Dan Konstitusi UUD 1945

 Mempunyai 3 Dimensi Yaitu :


1) Dimensi Kebangkitan Nasional
Daya cipta anggota masyarakat dan dorongan membangun suatu bangsa.
2) Dimensi Ketahanan Nasional
Kemampuan menghadapi athg,kemampuan mengejar ketinggalan dan
membangun kesejahteraan dan keamanan.
3) Dimensi Kelangsungan Hidup Nasional
Selain mampu menghadapi athg harus mampu meningkatkan daya kreasi
ke arah integrasi Emansipasi, Demokrasi, HAM, LH, Daya Cipta dan
Ideologinya harus mampu memberikan harapan lebih baik.
- Identitas...
Ciri khas suatu bangsa dilihat secara keseluruhan yang membedakan
dengan bangsa lain.
- Integritas...
Kesatuan yg menyeluruh dalam kehidupan nasional suatu bangsa
baik dari aspek alamiah maupun aspek sosial.

 Dalam Pengaturan Dan Penyelenggaraan Kehidupan Nasional Dilakukan


Adanya 2 Pendekatan :
1. Pendekatan Kesejahteran
Untuk mewujudkan ketahanan bentuk kemampuan bangsa dalam
menumbuhkan dan mengembangkan nilai-nilai nasionalnya menuju
kemakmuran yang adil dan merata.
2. Pendekatan Keamanan
Kemampuan bangsa dalam melindungi keberadaan bangsa
indonesia dari berbagai bentuk ancaman dan gangguan baik dari dalam
maupun luar negeri.
Pendekatan tersebut selalu digunakan bersama-sama, penekanan
pada salah satu pendekatan tergantung pada sikon yang sedang dihadapi
oleh bangsa.

Ketahanan nasional mencangkup seluruh aspek kehidupan nasional maka


berdasarkan kesepakatan aspek tersebut dikelompokan sebanyak delapan gatra (
model penyederhanaan dari aspek kehidupan yg saling terkait satu sama lain ) dan
astagatra dikelompokan lagi menjadi dua kelompok yaitu :
 Tiga Gatra Alamiah ( Trigatra )
Terdiri dari...geografi,kekayaan alam,demografi ( kependudukan )
 Lima Gatra Sosial ( Pancagatra )
Idiologi, politik, ekonomi, sosial budaya, hankam landasan tannas :
1. Pancasila
2. UUD 1945
3. Wawasan nusantara ...
Cara pandang bangsa Indonesia terhadap rakyat, bangsa dan wilayah baik darat,
laut, udara diatasnya sebagai satu kesatuan IPOLEKSOSBUDHANKAM
Asas ketahanan nasional :
 Pendekatan kesejahteraan dan keamanan merupakan perwujudan dari
pancasila dan UUD 1945 dalam segala aspek kehidupan bangsa dan bernegara
dan keduanya tidak dapat dipisahkan.
 Komprehensif(segala sesuatu yg bersifat luas dan lengkap) dan integral (
terpada )
 Tannas dalam memecahkan masalah kehidupan nasional melihat secara utuh
menyeluruh tidak dipandang dari satu sisi.
Sifat – sifat TANNAS ada 6 yaitu :
1. Manunggal...
Astagatra harus dilihat secara holistik terintegritas ( manunggal ) karena
adanya hub. Antar gatra dan kelemahan suatu gatra bisa melemahkan
gatra lainnya.
2. Mawas kedalam dan mawas ke luar...
Mawas diarahkan untuk meningkatkan derajat kemandirian dan harus mau
menerima adanya saling ketergantungan antar bangsa.
3. Kewibawaan...
Kekuatan dan ketangguhan suatu bangsa akan mencerminkan kewibawaan
4. Berubah menurut waktu...
Semakin tinggi intensitas pembangunan nasional dan hasil - hasilnya
tannas akan semakin meningkat dan sebaliknya.
5. Tidak membenarkan adu kekuatan dan adu kekuasaan ...
Tannas tidak hanya mengutamakan kekuatan fisik tapi juga kekuatan
moral dimana kekuatan ini digunakan secara langsung untuk
memelihara keamanan dan kesejahteraan yg penggunaanya
menampilkan dan menonjolkan suatu kewibawaan.
6. Percaya pada diri sendiri...
dikembangkan atas kemapuan sumber daya sendiri dan bersikap
percaya pada diri sendiri.

 Wajah TANNAS adalah 3 yaitu :


1. Kondisi totalitas aspek kehidupan bangsa yg didasarkan kesatuan dan
persatuan wasantara untuk mewujudkan cita2 nasional. Kondisi tersebut
mengandung spektrum daya ingat,daya tangkal dan daya kena.
2. Doktrin nasional kesejahteraan dan keamanan yg diyakini dipedomani
demi memenuhi tuntutan perkembangan lingkungan, bangsa untuk
kelangsungan hidup bangsa dan negara.
3. Metode pemecahan masalah...
a. Kondisi kehidupan nasional dalam suatu waktu
b. Memprediksi kehidupan nas.pada waktu yg akan datang
c. Mengendalikan kehidupan nas. Agar sesuai dengan kondisi yg
diharapkan
 Fungsi TANNAS adalah :
1. Sebagai doktrin perjuangan nasional,
2. Metode pembinaan kehidupan nasional
3. Pola dasar pembangunan nasional
4. Sistim kehidupan nasional

 Unsur Dasar Wasantara :


1. Wadah
2. Isi
3. Tata laku
1.1 Wadah terdiri...
a. Bentuk dan wujud
b. Tata susunan pokok/inti organisasi
1.2 Isi terdiri :
a. Cita-cita
Pembukaan UUD 1945 alinea 2
b. Sifat ciri-ciri...
Utuh Menyeluruh, Manunggal
c. Cara kerja...
Pedoman, Mawas Diri, Olah Budi
1.3 Tata Laku Terdiri:
a. Tata laku batiniah...landasan falsafah,sikap mental bangsa
b. Tata laku lahiriah...tata perencanaan,pelaksanaan, pengwasan
A.1 Bentuk/Wujud...
Nusantara, posisi silang, manunggal utuh menyeluruh
B.1 Tata Inti Organisasi...
Nusantara posisi silang,manunggal utuh menyeluruh
C.1 Tata Kelengkapan Organisasi...
Aparatur negara,kesadaran politik masyarakat media pers,partisipasi
masyarakat.
Keterkaitan ( Hubungan ) Antargatra
1. Hubungan Antar Gatra Didalam Trigatra
A. Antara kondisi geografis dengan kekayaan alam
B. Antara penduduk dengan kondisi geografis
C. Antara kekayaan alam dan pendudkuk
2. Hub.Antargatra Dengan Pancagatra
A. Idiologi sebagai falsafah bangsa dan landasan ideal bangsa
B. Tingkah laku politik
C. Ketahanan di bidang ipoleksosbudhankam
D. Keadaan sosial yang serasi,dinamik,berbudaya
E. Keadaan yang stabil di bidang ipolesosbudhankam
3. Hubungan Trigatra Dan Pancagatra
A. Tannas suatu bangsa bergantung pada kemampuan menggunakan aspek
alamiah sebagai dasar penyenggaraan kehidupan nasional
B. Tannas mengandung pengertian sangat utuh dan bulat didalamnya ada hub
yg sangat erat antar gatra.

Keterkaitan Wansantara, Tannas Dengan Pembangunan Nasional ...


TANNAS dilandasi Pancasila dan UUD 1945,Wasantara dan kondisi
Tannas yg diinginkan dalam GBHN berperan sebaagi instumental input bagi
Tannas.Tannas menentukan lingkup,volume dan kecepatan pemb.
Nas.Pemb,Nas.yg berhasil akan meningkatkan Tannas dan tannas yg kokoh akan
mendorong lajunya Pemb.Nasional

 SIFAT GATRA DALAM SISTIM TANNAS...


1. Trigatra ( gatra alamiah ) bersifat statis pancagatra bersifat dinamis
2. Trigatra digunakan untuk modal dasar meningkatkan pancagatra
3. Gatra2 dalam tannas dapat dibedakan secara teoritis tapi tidak dapat
dipisahkan satu sama lain
4. Kelemahan satu gatra dapat melemahkan gatra yg lain dan
mempengaruhi pula keadaan keseluruhan
 Peranan gatra terhadap kondisi kesejahteraan dan keamanan
1. Gatra sama besar peranannya untuk kesejahteran dan keamanan
2. Gatra lebih besar peranannya unt.kesejahteraan dari pada keamanan
3. Gatra lebih besar perananya untuk keamanan dari pada kesejahteraan

 Pembinaan Tannas :
A. Pembinaan tannas dilakukan melalui pembangunan nasional disegala
aspek kehidupan nasional.
B. Pembangunan nasional merupakan proses dalam mewujudkan tannas
C. Tannas akan menentukanlingkup,volume,dan ketetapan pembangunan
nasional.

 Kunci Tannas...
A. Sdm sebagai subyek dan obyek dalam pembangunan nasional
B. Manusia yang berkualitas dibutuhkan dlm pembangunan nasional untuk
kejayaan bangsa dan negara.

Faktor kepemimpinan sangat mempengaruhi tannas “dalam pembangunan


nasional diperlukan seorang pemimpin nasional yang kuat, berwibawa, mampu
mempersatukan bangsa serta mempunyai visi ke depan membawa bangsa
indonesia dalam mencapai tujuan dan cita-cita nasional”.

Anda mungkin juga menyukai