Anda di halaman 1dari 2

Vega Vitabela

17050634052

Tata Rias 2017B

LKPD (LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK)

Mata Pelajaran : Penataan rambut

Topik : Menata sanggul (up style)

Kelas / Semester : X / Ganjil

Alokasi Waktu : 60 Menit (2x pertemuan)

A. Petunjuk Belajar
 Cermati Rangkuman Materi
 Kerjakan Soal Secara Berkelompok

B. Kompetensi Dasar
 3.1 menjelaskan penataan sanggul up style
 3.2 menentukan besar kecilnya kepala saat melakukan penataan sanggul

C. Indikator
 3.1.1 Menjelaskan sejarah penatan rambut
 3.1.2 Menjelaskan Pengertian Penataan
 3.1.3 Menentukan Desain Penataan
 4.1.1 Menjelaskan alat, bahan dan kosmetika yang digunakan
 4.1.2 Menganalisa Kulit Kepala Dan rambut
 4.1.3 Menjelaskan Tipe-Tipe Penataan
D. Informasi Pendukung
 Penataan sanggul ( Up Style ) adalah tindakan memperindah
penanganan rambut model, dengan alat bantu untuk menempatkan
bagian-bagian rambut
 Alat, bahan dan kosmetika
1. Sisir sasak berekor
2. Sikat rambut
3. Sisir hitam
4. Hairnet
5. Karet
6. Jepit lidih
7. Hairspray
8. Lusen
9. Harnal halus
10. Harnal baja

E. Soal
1. Jelaskan sejarah penataan rambut
2. Jelaskan pengertian penataan
3. Bagaimana cara menentukan desain penatan

F. Penyelesaian
Sisir rambut terebih dahulu dan melakukan penataan sanggul up style

Anda mungkin juga menyukai