Anda di halaman 1dari 2

PELAPORAN PROGRAM & INSIDEN

KESELAMATAN PASIEN DI
LABORATORIUM
: SOP/UKP.VIII/PKM-
Nomor
JM/0044
No. Revisi : 01
SOP Tanggal
: 12 Juli 2017
Berlaku
Halaman : 1/2

UPT Puskesmas Jurang Aisah


Mangu NIP. 19660920 198803 2 003

1. Pengertian Pelaporan program dan insiden keselamatan pasien adalah setiap


kejadian yang tidak disengaja dan tidak diharapkan, yang dapat
mengakibatkan atau berpotensi mengakibatkan cedera pada pasien.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah pelaporan program dan
insiden keselamatan pasien di laboratorium.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Jurang Mangu Nomor 445.4/0134/PKM-JM/2017
tentang Penanganan KTD, KTC, dan KNC UPT Puskesmas Jurang
Mangu.
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 37 Tahun
2012 tentang Penyelenggaraan Laboratorium Pusat Kesehatan
Masyarakat;
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun
2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
1692/Menkes/Per/VIII/2011 tentang keselamatan Pasien
4. Peraturan Pemerintah Nomor 101 tahun 2014 tentang Pengelolaan
Limbah Berbahaya dan Beracun.
5. Alat dan bahan -
6. Prosedur 1. Apabila terjadi suatu insiden (kejadian nyaris cidera/kejadian tidak
diharapkan), petugas laboratorium segera menindaklanjuti
(dicegah/ditangani) untuk mengurangi dampak/akibat yang tidak
diharapkan.
2. Setelah di tindaklanjuti, segera petugas laboratorium membuat laporan
insidennya dengan mengisi formulir laporan insiden pada akhir jam
kerja/shift kepada atasan langsung.
3. Petugas Laboratorium membuat rekapitulasi incident report setiap
bulannya dan dilaporkan kepada Sub Komite Keamanan, Kesehatan
Dan Keselamatan Kerja (K3)

1/2
4. Pengawasan mencatat data insiden report dilakukan oleh Kepala Unit
pada masing-masing unit kerja
5. Petugas secara administratif setiap minggunya dilakukan monitoring.
6. Sub Komite K3 bersama-sama dengan Kepala Unit yang bersangkutan
melakukan analisa terhadap data insiden report apabila terjadi suatu
kejadian.
7. Diagram Alir
Bila terjadi insiden segera
ditindaklanjut

Membuat laporan insiden

Membuat rekapitulasi insiden report


setiap bulan dan dilaporkan Sub K3

Pencatatan data insiden report oleh masing-masing


kepala unit kerja

Setiap minggu dilakukan monitoring terhadap insiden

Sub Komite K3 bersama kepala unit


melakukan analisa terhadap data
insiden report

8. Unit Terkait Seluruh Unit Pelayanan di Puskesmas


9. Dokumen Terkait Lembar Evaluasi
10. Rekaman Historis Tgl mulai
No. Yang Diubah Isi Perubahan
Perubahan diberlakukan
1. - Format - Penambahan nomor urut 12 Juli 2017
penulisan - Perubahan kop
- Penambahan nomor uru

2/2

Anda mungkin juga menyukai