Anda di halaman 1dari 6

A

UJICOBA UJIAN NASIONAL (UCUN) I PAKET

SMP / MTs
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

LEMBAR SOAL

Mata Pelajaran : I P A
Hari / tanggal : Kamis, 30 Januari 2020
Waktu : Pukul 07.30 – 09.30 WIB (120 menit)

PETUNJUK UMUM:
1. Tulis nomor Anda pada lembar jawaban komputer (LJK)!
2. Periksalah dan bacalah soal-soal dengan teliti sebelum menjawab!
3. Dahulukan menjawab soal-soal yang Anda anggap mudah!
4. Kerjakan pada LJK yang disediakan!
5. Hitamkanlah bulatan pada huruf jawaban yang Anda anggap benar dengan menggunakan pensil 2B!
6. Apabila ada jawaban yang Anda anggap salah maka hapuslah jawaban yang salah tersebut sampai bersih,
kemudian hitamkan bulatan pada huruf jawaban lain yang Anda anggap benar!
Contoh
a. sebelum di jawab A B C D

b. sesudah dijawab A B C D

c. sesudah diperbaiki A B C D

PETUNJUK KHUSUS:
Hitamkanlah salah satu bulatan pada huruf A, B, C, atau D yang Anda anggap benar pada lembar jawaban komputer!

1. Seorang peserta didik melakukan pengukuran Gambar pembelokan logam bimetal yang benar
dengan alat dan hasilnya seperti gambar berikut. adalah …..
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (3) dan (4)
3. Perhatikan grafik kecepatan mobil terhadap waktu
berikut!
Agar neraca dalam keadaan seimbang, yang harus
dilakukan adalah ….
A. beban P ditambah 250 gram
B. beban P ditambah 150 gram
C. dinaikkan anak timbangan 150 gram
D. dinaikkan anak timbangan 50 gram
2. Perhatikan data logam-logam berikut!

Pernyataan yang benar sesuai grafik tersebut adalah


....
A. setelah mobil berjalan, mobil mulai berhenti
pada saat berjalan selama 80 menit
B. setelah mobil berjalan 30 menit, mobil
Gambar pembelokan logam bimetal : melakukan GLBB dipercepat selama 20 menit
C. selama mobil berjalan, pernah melakukan gerak
GLB dengan kecepatan 40 km/s
D. sejak mobil berjalan, hingga akhirnya mobil
berhenti dilakukannya selama 80 menit

Ujicoba Ujian Nasional, IPA Paket A - Tahap I 1


4. Perhatikan gambar berikut! A. pada posisi dari A ke B besar energi kinetik
bertambah, energi potensial berkurang, terjadi
perubahan energi potensial menjadi energi
kinetic
B. pada posisi B besar energi potensial paling
kecil, enerqi kinetik paling besar, terjadi
perubahan dari energi potensial menjadi energi
kinetic
C. pada posisi B ke C besar energi potensial
Pasangan gambar yang memiliki percepatan sama berkurang, enerqi kinetik bertambah, terjadi
adalah gambar nomor .... perubahan energi potensial menjadi energi
A. 1 – 2 dan 3 – 4 kinetic
B. 1 – 3 dan 2 – 4 D. pada posisi A dan C besar energi kinetik
C. 2 – 3 dan 1 – 4 bertambah, energi potensial bertambah dan
D. 2 – 4 dan 1 – 4 energi tetap
5. Terdapat 3 gaya yaitu F1= 300 N, F2= 150 N, dan 9. Perhatikan tabel berikut!
F3= 50 N. Ketiga gaya ini mendorong sebuah beban Tinggi Massa
Nama Luas Alas
sehingga beban ini bergerak sejauh 20 meter dengan No. (cm) (g)
Benda (cm2)
usaha sebesar 4.000 joule. Kombinasi arah gaya-
gaya tersebut yang benar adalah .... 1 Tabung A 2,50 1,0 1,8
A. F1 ke kanan, F2 dan F3 ke kiri 2 Balok B 2,00 1,5 2,7
B. F1 dan F2 ke kanan dan F3 ke kiri
3 Kubus C 0,75 2,0 2,5
C. F1 dan F3 ke kanan dan F2 ke kiri
D. F1 , F2 dan F3 ke kanan
Jika benda-benda tersebut dimasukkan ke dalam zat
6. Perhatikan gambar berikut! cair berikut, semua gambar berikut benar, kecuali ....
A.

Jika panjang tuas tersebut 1,5 m dan kedudukan


B.
tumpunya digeser sejauh 10 cm mendekati beban,
gaya F minimum agar beban dapat terangkat adalah
....
A. 20.000 N
B. 30.000 N
C. 50.000 N
D. 60.000 N
C.
7. Sebuah kapal memiliki bobot mati 20.000 N
mengangkut barang seberat 500 N dan massa rata-
rata penumpang 60 kg (g = 10 m/s2). Jika volume
kapal yang terendam di air (ρair = 1.000 kg/m3) =
2,35 m3, maka jumlah maksimal penumpang yang
boleh menaiki kapal tersebut adalah …. D.
A. 3 orang
B. 4 orang
C. 5 orang
D. 6 orang
8. Perhatikan gambar berikut! 10. Perhatikan gambar pompa air berikut!

Air tanah 1 ember dapat ditampung setelah tuas


pompa air ini dipompakan 5 kali. Jika seseorang
Perubahan energi yang terjadi pada seorang memompa 3 ember air dalam 5 menit tanpa henti,
pengendara sepeda tersebut adalah …. berapakah periode gerakan tuas pompa tersebut?

2 Ujicoba Ujian Nasional, IPA Paket A - Tahap I


A. 5s 15. Dua buah benda A ( +1 C) dan B (+2C ), berjarak
B. 15 s sejauh 2 cm, menimbulkan gaya tolak menolak
C. 20 s sebesar Y Newton. Jika kedua benda tersebut
D. 25 s dijauhkan 2 cm dari jarak semula, maka besarnya
gaya Coloumb yang terjadi bernilai sama dengan
11. Seorang penderita hipermetropi dapat membaca
Y Newton maka hal yang harus dilakukan adalah
buku pada jarak 50 cm. Agar dapat membaca pada
mengganti besarnya muatan A dan B secara
jarak normal 25 cm, orang tersebut harus memakai
berurutan ….
kacamata dengan kuat lensa ….
A. 2 dan 4
A. 3 dioptri
B. 3 dan 1
B. 2 dioptri
C. 2 dan 6
C. 1 dioptri
D. 3 dan 6
D. 0,5 dioptri
16. Kuat arus pada rangkaian berikut sebesar 0,2 A.
12. Data yang benar tentang jenis trafo berdasarkan
tabel di bawah ini adalah ….
Pilihan Vp Vs Ip Is Jenis
(volt) (volt) (ampere) (ampere) Trafo Jika rangkaian diubah menjadi
A 48 96 0,2 0,4 step
down
B 300 900 1,8 0,6 step up
C 130 65 15 5 step up
D 40 80 0,5 1 step
down
maka kuat arus pada hambatan 30 ohm adalah ….
13. Perhatikan gambar peta berikut ini! A. 1,10 A
B. 0,56 A
C. 0, 36 A
D. 0, 15 A

A (24O BT) 17. Sebuah lampu dinyalakan dengan beberapa baterai


yang spesifikasinya sama dengan rangkaian seperti
B (54O BT) gambar.

Jika di kota B waktu menunjukkan pukul 6, maka


pada saat yang sama di kota A menunjukkan pukul
….
A. 4
B. 5
C. 7
D. 8

14. Perhatikan gambar berikut! Menjadi berapakah daya lampu tersebut jika
rangkaian baterai dilepas salah satu baterainya?
A. Dayanya tetap.
B. Dayanya bertambah 1/3 dari daya semula.
C. Dayanya berkurang menjadi 2/3 daya semula.
D. Dayanya bertambah 2/3 dari daya semula.
Kaca Kain sutera
18. Perhatikan data kegiatan manusia berikut!
Jika kaca digosokkan pada kain sutera maka
1. Penguraian warna hitam menjadi warna-warna
pemuatan listrik yang benar pada kedua benda
lain menggunakan tinta yang diteteskan di
tersebut adalah ....
kertas
Pilihan Muatan Kaca Muatan Kain Sutera
2. Penjernihan air dengan menggunakan cara
A Negatif, elektron Positif, kekurangan elektron
penyaringan menggunakan kerikil, serabut
berpindah dari kain
sutera ke kaca kelapa, dan arang
B Positif, elektron Negatif, kelebihan elektron 3. Penyulingan fraksi-fraksi minyak bumi
berpindah dari kaca ke 4. Pembuatan kapur barus (pewangi pakaian)
kain sutera Proses pemisahan campuran dengan cara destilasi
C Positif, elektron Negatif, kelebihan elektron dan sublimasi terjadi pada kegiatan ….
berpindah dari kain
sutera ke kaca A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
D Negatif, elektron Positif, kekurangan elektron
berpindah dari kaca ke C. 1 dan 3
kain sutera D. 3 dan 4

Ujicoba Ujian Nasional, IPA Paket A - Tahap I 3


19. Perhatikan tabel data percobaan pengujian keasaman 3. Rontoknya daun-daunan karena tertiup angin
larutan berikut! kencang
Larutan Diuji dengan Diuji dengan Lakmus 4. Menghijaunya air danau karena adanya
Lakmus Merah Biru fitoplankton
P biru biru Peristiwa yang tergolong gejala alam biotik
Q merah merah ditunjukkan pada data nomor ….
R merah biru A. 1 dan 3
B. 2 dan 3
Kesimpulan yang benar tentang larutan zat tersebut C. 1 dan 4
adalah …. D. 3 dan 4
A. larutan P adalah basa dan larutan Q bersifat asam
B. larutan R adalah garam dan larutan Q adalah basa 24. Perhatikan gambar berikut!
C. larutan Q adalah basa dan larutan R bersifat asam
D. larutan Q dan R adalah larutan garam
20. Perhatikan simbol-simbol berikut!

Jika sekelompok siswa melakukan pengamatan


Molekul unsur dan molekul senyawa secara preparat jaringan batang dikotil dengan mikroskop
berurutan ditunjukkan oleh nomor …. ternyata objek yang diamati tampak terlalu kecil
A. 1 dan 2 ukuran sel-selnya, maka langkah yang harus
B. 1 dan 3 dilakukan adalah ….
C. 2 dan 3 A. memutar bagian yang ditunjuk huruf N
D. 3 dan 4 B. memutar bagian O sampai lensa yang dibutuhkan
21. Perhatikan data contoh beberapa perubahan zat sesuai
dalam kehidupan sehari-hari berikut ini. C. mengganti bagian M dengan lensa objektif
1. Perkaratan paku setelah didiamkan di lingkungan D. mengarahkan bagian P ke arah sumber cahaya
lembab 25. Perhatikan data aktivitas beberapa makhluk hidup
2. Pemuaian rel kereta api setelah terkena panas berikut ini!
3. Perubahan air menjadi batu es 1. Hewan memamahbiak menghasilkan enzim
4. Adukan semen yang mengeras setelah selulase untuk membantu system pencernaannya
mengering 2. Tanaman cocor bebek memiliki tunas adventif
Perubahan kimia dan fisika secara berurutan 3. Manusia mengeluarkan urine
ditunjukkan pada nomor .… 4. Terjadinya difusi udara pada trakeolus serangga
A. 1 dan 2 Ciri-ciri makhluk hidup beradaptasi dan bernapas
B. 2 dan 3 ditunjukkan oleh nomor ....
C. 2 dan 4 A. 1 dan 2
D. 1 dan 4 B. 1 dan 3
22. Empat macam zat M, N, O, dan P setelah diuji C. 2 dan 3
coba menggunakan kertas lakmus diperoleh data D. 1 dan 4
perubahan warna lakmus sebagai berikut. 26. Perhatikan kunci dikotom berikut!
1a. Bertulang belakang ........................................ Vertebrata
Lakmus Merah Lakmus Biru 1b. Tidak bertulang belakang .............................. 2
M merah biru 2a. Bersel satu/uniseluler ................................... Protozoa
2b. Bersel banyak/multiseluler ........................... 3
N merah merah 3a. Tubuhnya berpori-pori .................................. Porifera
O merah biru 3b. Tubuhnya tidak berpori-pori ......................... 4
4a. Memiliki rongga tubuh gastrovaskuler......... Coelenterata
P biru biru 4b. Tidak memiliki rongga gastrovaskuler ......... 5
5a. Tubuhnya lunak ............................................ Moluska
Berdasarkan data tersebut zat M, N, O, dan P secara 5b. Tubuhnya tidak lunak ................................... 6
6a. Kakinya berbuku-buku ................................. Arthropoda
berurutan adalah .… 6b. Kakinya tidak berbuku-buku ........................ 7
A. HCl, NaOH, NaCl, dan deterjen 7a. Kulitnya berduri ............................................ Echinodermata
B. MgCl2 , air jeruk, NaCl, Ca(OH)2
C. pasta gigi, MgSO4, abu gosok, Ca(Cl)2 Urutan identifikasi yang benar untuk hewan
D. air sirih, CuO, batu kapur, Fe2O3 kepiting adalah ....
A. 1a-2a-3a-4a-5a-6a
23. Perhatikan data gejala alam berikut! B. 1b-2b-3b-4b-5a-6a
1. Pelapukan kayu oleh jamur pasca banjir C. 1b-2b-3b-4b-5b-6a
2. Longsornya perbukitan akibat gerusan air hujan D. 1b-2a-3b-4a-5a-6a

4 Ujicoba Ujian Nasional, IPA Paket A - Tahap I


27. Perhatikan gambar beberapa tumbuhan berikut! Peristiwa yang akan terjadi berkaitan dengan
kualitas lingkungan di kota besar tersebut adalah ....
A. peningkatan jumlah imigran
B. penurunan kualitas air bersih
C. meningkatnya jumlah rumah
D. peningkatan kualitas pendidikan
1 2 3 4
31. Perhatikan gambar berikut!
Kelompok tumbuhan dikotil ditunjukkan oleh
gambar nomor ....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
28. Perhatikan gambar jaring-jaring makanan berikut
ini!
Proses gerak dari B ke A dan sendi yang berperan
pada gerakan ini adalah ....
A. otot kaki melakukan fleksi dengan sendi engsel
pada lututnya
B. otot kaki melakukan ektensi dengan sendi
engsel pada lututnya
C. otot kaki melakukan abduksi dengan sendi
engsel pada lututnya
D. otot lengan melakukan adduksi dengan sendi
engsel pada lututnya
32. Seorang siswa mengalami gangguan kesulitan
Pola interaksi yang terjadi pada jaring-jaring
membuang air besar karena tinjanya terlalu pekat.
makanan tersebut adalah ….
Agar kita terhindar dari gangguan seperti yang
A. Predasi antara tikus dan musang
dialami oleh siswa tersebut maka upaya yang
B. Kompetisi antara tikus dan elang
dilakukan adalah ….
C. Predasi antara tikus dan burung
A. makan yang teratur dan mengandung gizi yang
D. Kompetisi antara burung dan elang
cukup
29. Suatu daerah aliran sungai  banyak ditemukan B. makanan yang dikonsumsi hendaknya selalu
pabrik-pabrik industri dan ternyata kondisi air di dalam keadaan matang
sungai tersebut menjadi tercemar. Sungai terlihat C. tidak mengkonsumsi makanan yang terlalu
berwarna hitam, mengeluarkan bau menyengat, asam atau pedas
dan kadar oksigen dalam air berkurang. Usaha yang D. banyak mengkonsumsi sayuran dan buah segar
dapat dilakukan untuk mengatasi pencemaran
33. Perhatikan gambar berikut!
tersebut dengan membuat saluran khusus dan bak
pengolahan limbah. Keuntungan dari usaha yang
dilakukan adalah ....
A. dapat dilakukan penambahan oksigen yang
terlarut dan pengendapan logam-logam berat
terlebih dahulu
B. mengendapkan logam dan mengubah warna air
yang lebih jernih
C. zat pencemar dapat menyerap ke dalam tanah
terlebih dahulu sehingga tidak berbau Aliran darah yang mengandung oksigen pada
D. air dapat dialirkan ke lahan pertanian lebih peredaran darah manusia adalah ....
mudah sehingga lebih subur tanahnya A. 7 – 4 – 3 – 8
B. 6 – 7 – 4 – 11
30. Perhatikan grafik jumlah penduduk di suatu kota C. 8 – 3 – 10 – 11
besar dari tahun 2010-2013 berikut ini! D. 9 – 1 – 2 – 10
34. Perhatikan percobaan pernafasan berikut!

Ujicoba Ujian Nasional, IPA Paket A - Tahap I 5


Besar volume udara tidal manusia ditunjukkan oleh B. 2, 6, dan 8
nomor .... C. 2, 7, dan 9
A. 500 ml ditunjukkan nomor 2 D. 3, 4, dan 8
B. 1.500 ml ditunjukkan nomor 1
38. Perhatikan percobaan fotosintesis berikut!
C. 3.500 ml ditunjukkan nomor 3
D. 4.500 ml ditunjukkan nomor 4
35. Perhatikan gambar nefron berikut!

Setelah dilakukan percobaan selama 4 menit


diperoleh data berikut ini!

Proses yang terjadi pada bagian X dan Y adalah ….


X Y
A Penambahan amoniak Penyerapan zat yang
masih dibutuhkan tubuh
B Penyaringan NaCl Pengurangan amoniak Berdasarkan data hasil percobaan ini dapat
disimpulkan bahwa....
C Penyerapan zat yang Pengumpulan urine
A. Kecepatan fotosintesis pada tumbuhan
masih dibutuhkan tubuh
D Penyaringan zat yang Pengumpulan urine dipengaruhi oleh sinar matahari langsung
terdapat dalam darah sebagai sumber energi dan karbon dioksida
yang terlarut dalam air
36. Perhatikan grafik siklus menstruasi berikut! B. Kecepatan fotosintesis pada tumbuhan
dipengaruhi oleh sinar matahari langsung
sebagai sumber energi saja
C. Kecepatan fotosintesis pada tumbuhan
dipengaruhi oleh karbon dioksida yang terlarut
dalam air saja
D. Kecepatan fotosintesis pada tumbuhan
dipengaruhi oleh jumlah klorofil dan karbon
dioksida yang terlarut dalam air
39. Perhatikan gambar berikut!

Pernyataan yang benar terkait dengan grafik tersebut


adalah ....
A. kematangan folikel terjadi sekitar hari ke-10
B. ovarium mengalami penyusutan mulai hari
ke-10
C. pelepasan ovum yang sudah matang terjadi pada
hari ke-20 Tanaman yang cara perkembangbiakannya seperti
D. kadar hormon LH mencapai puncaknya pada tanaman ini adalah ....
hari ke-16
37. Perhatikan gambar berikut!

A. B. C. D.
40. Tanaman mangga berbatang tinggi dan berbuah
manis (TtMM) disilangkan dengan tanaman mangga
berbatang pendek dan berbuah asam (ttmm), maka
persentase jumlah tanaman mangga berbatang
pendek manis(ttMm) hasil persilangannya adalah
Pada percobaan pengamatan sistem pengangkutan ....
zat pada tumbuhan, tampak bagian yang berwarna A. 25%
merah karena adanya eosin yang diserap oleh B. 50%
akar hingga ke daun. Bagian pada tumbuhan yang C. 75%
berwarna merah ditunjukkan oleh nomor .... D. 100%
A. 1, 5, dan 9

6 Ujicoba Ujian Nasional, IPA Paket A - Tahap I

Anda mungkin juga menyukai