Anda di halaman 1dari 8

Nama :Rahmi

Nim : 1790343053

Kelas : TRKJ3.C

Konfigurasi dan Instalasi MRTG ( Multi Router Traffic Grapher )

Bagi administrator jaringan banyak yang sudah mengenal MRTG, tapi apa sih
MRTG itu? MRTG  singkatan dari Multi Router Traffic Graph yaitu aplikasi yang
bertugas untuk memvisualisasi data dari aplikasi SNMP. MRTG  ini selain bekerja
bersama aplikasi SNMP juga bekerja bersama dengan web server apache. Sebenarnya
aplikasi MRTG ini tidak hanya digunakan untuk memvisualisasikan trafik dari kartu
jaringan saja, tapi bisa digunakan untuk memvisualisasikan beban kerja CPU, RAM
bahkan harddisk bila dikonfigurasikan dengan tepat. Tugas dari MRTG adalah
visualisasi, sedangkan yang bertugas untuk mengumpulkan data adalah SNMP.
Untuk tutorial install dan konfigurasi MRTG di Linux. silakan ikuti langkah-langkah
di bawah:

 Instalasi MRTG
1. Memastikan tidak ada aplikasi MRTG di PC  manager, maka lakukan
penghapusan aplikasi. Perintah uninstall aplikasi sebagai berikut :

2. Buat folder mrtg di dalam www dengan cara :


 Konfigurasi MRTG
1. Lakukan ini terlebih dahulu :
#cfgmaker public@localhost > /etc/mrtg.cfg      ( untuk localhost )                 
#cfgmaker public@l172.16.30.1 > /etc/mrtg.cfg ( untuk gateway )
2. kemudian lanjutkan konfigurasinya dengan command :

3. Kemudian dilanjutkan dengan membuat index.html  di direktori pada langkah


sebelumnya ( /var/www/localhost atau /var/www/gateway ) dengan perintah :
- perintah pertama :

- perintah kedua :

tanda berhasil index makernya adalah langsung ke tanda #

4. Kemudian restart layanan SNMP sekali lagi dengan perintah 


5. Kemudian aktifkan MRTG dengan perintah berikut 

6. Langkah terakhir tes akses dengan browser di url berikut 

Output Grafik MRTG  Localhost 

Grafik diatas belum terlihat grafik berjalan.untuk mengatasi hal tersebut maka di
perlukan  waktu 1 jam kurang lebih dan menginstal kembali apache2 ,buat folder baru
kemudian restart snmpnya .

kemudian grafik diatas adalah grafik dari PC user sendiri terhadap perfoma aksesnya
ke luar dan akses ke dalam jaringan  local sendiri.

Output Grafik MRTG  gateway 


jika terlihat tampilan seperti di atas, maka mrtg anda sudah aktif, tanda hijau di atas
berarti sudah ada trafik yang masuk dan keluar di aplikasi mrtg tersebut. Data yang
ditampilkan di aplikasi MRTG berupa data riil time dan di update setiap 5 menit
sekali. Anda bisa masuk ke dalam salah satu grafik untuk melihat detail hasil
monitoring.
Nama :Rahmi

Nim : 1790343053

Kelas : TRKJ3.C

Konfigurasi Hotspot pada Linux

1. Buka terminal dan arahkan ke Directory download dengan cara ketik

2. Kita download file create_ap dengan perintah berikut

3. Setelah selesai mendownload kita masuk ke direktory create_ap dengan cara,


ketik perintah berikut:
4. Setelah itu ketik perintah berikut di terminal:

5. Untuk membuat hotspot menggunakan koneksi wifi, kita bisa menggunakan


perintah berikut:

wlan0: merupakan nama wifi adapter kalian, setiap laptop mungkin memiliki
nama wifi adapter yang berbeda. Silahkan isi dengan nama wifi adapter yang
sesuai dengan wifi adapter komputer kalian. Misalnya disini nama wifi
adapter saya wlp3s0 maka saya ganti jadi wlp3s0. kalian bisa melihat nama
adapter kalian menggunakan perintah ifconfig.

MyAccessPoint: Ini merupakan nama hotspot/akses point kalian. Silahkan


ganti sesuai dengan keinginan kalian. disini saya mengganti namanya menjadi
lenovo
MyPassPhrase: Ini merupakan password hotspot/akses point kalian. Silahkan
ganti sesuai dengan keinginan kalian, dan minimal 8 karakter.  Disini saya
mengganti passwordnya menjadi qwerty123

Jika kalian mendapatkan masalah yang ada kata-kata "Hostapd" seperti


berikut:

6. maka kalian hanya perlu ketik perintah berikut di terminal lalu enter:

7. lalu kalian ketik ulang perintah awal pada step ke 5

8. Setelah selesai set-up kalian biarkan saja terminal terus berjalan, dan untuk
mematikannya klik CTRL+C dan hotspot/akses point akan mati. Untuk
menghidupkannya lagi silahkan ulangi langkah ke 5

9. Atau jika terminal tak sengaja tertutup oleh kalian, ketikan saja perintah
berikut di terminal:

10. inilah hotspot/akses point yang berhasil di buat

Anda mungkin juga menyukai