Anda di halaman 1dari 1

PELAYANAN DOKTER JAGA GAWAT DARURAT

No. Dokumen: No. Revisi: Halaman:


003003.01.001.001 0 1 dari 1
Ditetapkan
Direktur RS Khusus Paru Karawang
STANDAR
Tanggal Terbit
PROSEDUR
08-01-2020
OPERASIONAL
dr. Hj. Anisah, M.Epid
NIP.19731001 200604 2 025
Adalah seorang tenaga dokter umum yang diberi wewenang dan
tanggung jawab di IGD untuk memberikan pelayanan sesuai
1. PENGERTIAN
dengan standar pelayanan medis pada waktu yang telah
ditentukan.
Agar pasien dapat ditangani dan dilayani secara medis dengan
2. TUJUAN
cepat dan tepat selama 24 jam.
Keputusan Direktur Rumah Sakit Khusus Paru Kabupaten
3. KEBIJAKAN Karawang No. 445 / Kep.93 / 2007 tentang tugas dokter jaga di
instalasi gawat darurat.
4.1. Dokter jaga datang tepat waktu sesuai waktu yang telah
ditentukan
4.2. Memeriksa, mendiagnosa dan memberikan terapi sesuai
kasus.
4.3. Melakukan tindakan kegawatdaruratan pada pasien sesuai
dengan standar gawat darurat.
4. PROSEDUR 4.4. Mengkonsultasikan pasien sesuai dengan kasus penyakit.
4.5. Mengisi rekamedis sesuai dengan standar gawat darurat.
4.6. Membuat surat rujukan bila pasien perlu dirujuk kerumah
sakit lain.
4.7. Membuat visum, mengisi pormulir jasa raharja, asuransi
dan lain – lain bila diperlukan.
4.8. Mengikuti rapat yang diadakan oleh rumah sakit.
5. UNIT TERKAIT Komite medik dan bidang pelayanan.

Anda mungkin juga menyukai