Anda di halaman 1dari 3

MATERIAL DATA SAFETY SHEET (MSDS)

Nama Bahan

1. Alkohol 70%
Lambang :

Sifat Bahan : Mudah Terbakar


Fungsi : Antiseptik
Dampak yang Ditimbulkan : Iritasi ringan pada kulit dan mata
Pertolongan Pertama
Terkena kulit : Siram dengan air dan cuci dengan air sabun
Terkena mata : Cuci dengan air bersih dan alirkan terus. Bila terjadi iritasi, bawa ke
dokter

2. Xylene (Xylol)
Lambang :

Sifat Bahan : Toksik, korosif


Fungsi : Desinfektan alat laboratorium
Dampak yang Ditimbulkan : Gangguan pada mata, kulit, hidung, dan kesulitan bernapas.
Pertolongan Pertama : Lindungi diri terutama dengan respirator yang tepat sebelum
menolong korban. Hentikan sumber kontaminan atau segera bawa
ke tempat udara bersih. Cari pengobatan. Bila kena mata, cuci
dengan air selama 20 menit, demikian pula bila kena pada kulit.

3. Methanol

Lambang :
Sifat Bahan : Mudah Terbakar, Iritasi

Fungsi : Reagen fixasi

Dampak yang Ditimbulkan : Iritasi ringan pada kulit dan mata

Pertolongan Pertama

Penghirupan : Hentikan sumber kontaminan, bawa korban ke tempat segar. Cari

pengobatan segera.

Terkena kulit : Siram dengan air dan cuci dengan air

Terkena mata : Cuci dengan air bersih selama 20 menti. Bawa ke dokter

Tertelan : Bila sadar beri minum 300 ml air untuk pengenceran, bawa ke RS.

4. Asam Asetat (Glasial)

Sifat Bahan : Iritasi, korosif

Fungsi : Reagen Turk

Dampak yang Ditimbulkan : Iritasi pada saluran pernafasan, hidung, tengorokan, dan paru

Pertolongan Pertama

Penghirupan : Ambil sumber kontaminan, bawa korban ke tempat segar. BIla

nafas berhenti berikan nafas buatan. Bawa ke dokter.

Terkena kulit : Siram dengan air dan cuci dengan air selama 20 menit

Terkena mata : Cuci dengan air bersih selama 20 menti. Bawa ke dokter

Tertelan : Bila sadar beri minum 240-300 ml air untuk pengenceran, bawa ke
RS

5. Natrium Hipoklorit 10%


Lambang:

Sifat Bahan : Mudah Terbakar, Iritasi

Fungsi : Reagen fixasi

Dampak yang Ditimbulkan : Iritasi ringan pada kulit dan mata

Pertolongan Pertama

Penghirupan : Hentikan sumber kontaminan, bawa korban ke tempat segar. Cari

pengobatan segera.

Terkena kulit : Siram dengan air dan cuci dengan air

Terkena mata : Cuci dengan air bersih selama 20 menti. Bawa ke dokter

Tertelan : Bila sadar beri minum 300 ml air untuk pengenceran, bawa ke RS.

6. Isoamyl Alkohol
7. Kloroform
8. Giemsa
9. Ethyl Alkohol (Etanol)
10. Isopropil Alkohol (2-propanol)
11. Alkohol 96%

Anda mungkin juga menyukai