Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR OPERASIONAL ALAT CD EMERALD

Menghidupkan alat

1. Tekan tombol power di depan alat


2. Tekan LOGIN kemudian tekan (A-Z) masukkan operator ADMIN
3. Tekan PASSWORD kemudian masukkan angka 123, tekan CONFIRM
4. Tekan OK
5. Dari MAIN menu, tekan START UP
6. Set printer auto untuk me-run background, harus dalam range:
 WBC ≤ 0.5 K/uL
 RBC ≤ 0.1 M/uL
 HGB ≤ 0.2 g/dL
 PLT ≤ 10.0 K/uL
7. Cek reagen
8. Kosongkan limbah (waste)
9. Cek kertas printer

Menjalankan Kontrol

1. Keluarkan tiga level kontrol Cell Dyn dari kulkas dan diamkan selama kurang
lebih 15 menit. Jangan terkena sinar matahari secara langsung.
2. Cek tanggal kedaluarsa dan nomor lot tabung kontrol/kalibrator.
3. Homogenkan kontrol Cell Dyn secara perlahan sampai tidak ada endapan pada
dasar tabung saat dibalik.
4. Dari MAIN menu, tekan QUALITY CONTROL kemudian pilih file yang kosong,
tekan EDIT untuk memasukkan informasi ke file. Informasi tersedia di Kit Insert.
Tekan CONFRIM.
5. Pilih nomor lot kontrol kemudian tekan RUN AND RESULTS
6. Buka penutup vial kontrol, masukkan/celupkan kedalam aspiration probe lalu
tekan start.
7. Hasil akan keluar di layar, cek apakah ada Flagging. Jika da Flagging lihat
“OPERATIONAL MANUAL”
8. Tekan QC LOT untuk run level kontrol selanjutnya.

Menjalankan Sampel

1. Dari MAIN menu tekan RUN SAMPLE


2. Tekan NEXT SAMPLE kemudian scan barcode dari sampel pasien atau
menggunakan keypad alphabet untukmemasukkan informasi pasien secara
manual. Tekan CONFIRM
3. Taruh sample di bawah probe dan tekan touch plate
4. Untuk sample selanjutnya tekan NEXT SAMPLE

Mematikan alat

1. CD EMERALD harus dilakukan proses shut down setiap 24 jam. Shut down
secara otomatis dapat dikonfigurasi.
2. Untuk proses shut down secara manual dari MAIN menu tekan SHUT DOWN

PT Rajawali Nusindo
Gedung ID FOOD
Jalan Denpasar Raya Kav DIII Kuningan
Jakarta 12950 – Indonesia
Telp : 021-2523820 ext 8210 (hunting)
Fax : 021-52914179
Penggantian Reagent

1. Dari MAIN menu tekan REAGENTS diikuti dengan DILUENT


2. Ganti botol diluen yg sudah kosong dengan yg baru
3. Scan nomor lot atau masukkan secara manual
4. PRIME DILUENT
5. Lakukan langkah yang sama untuk lyse dan cleaner

Penggantian Kontainer Limbah

1. Dari MAIN menu tekan REAGENTS


2. Tekan WASTE
3. Kosongkan kontainer limbah
4. Tekan CAPACITY dan isi dengan angka yang masuk akal
5. Tekan RESET
6. Tekan ESC
7. Tekan HOME untuk kembali ke MAIN menu

PT Rajawali Nusindo
Gedung ID FOOD
Jalan Denpasar Raya Kav DIII Kuningan
Jakarta 12950 – Indonesia
Telp : 021-2523820 ext 8210 (hunting)
Fax : 021-52914179

Anda mungkin juga menyukai