Anda di halaman 1dari 1

1.

SHH (Status Hiperosmolar hiperglikemia )

S : badan lemas sejak 1 hari sebelum masuk rumah sakit. Pasien sering haus, lapar, banyak minum
dan makan namun tidak disertai peningkatan berat badan yang sesuai dengan apa yang
dikonsumsinya. Buang air kecil sering, terutama pada malam hari ± 5 kali, Kaki terasa kebas, Riwayat
diabetes mellitus sejak 10 tahun yang lalu. OS sudah 2 tahun tidak Kontrol diabetes mellitus ke
dokter.

Saat dilakukan pemeriksaan gula darah sewaktu di IGD, didapatkan hasil 591 mg/dl dan tekanan
darah 80/50 mmHg

O : tekanan darah 120/60 mmHg, nadi 95x/m, RR 19x/menit, suhu 36,5C. Aseton 2.6 Mmol/L , GDS
678 mg/dL, Ph 7.431, Kalium 4.00 mmol/L

Hitung osmolalitas : 2[Na+K] + [Glucose]/18 + [Ur]/6.4 = 2 (136 + 4.32) + (591/18) + (96/6) = 329,44

Kriteria:

- Hiperglikemia extrem
- osmolalitas serum yang tinggi
- dihidrasi berat tanpa ketosis dan asidosis yang signifikan.

A : SHH mix ketosis

P : Planning diagnosis :

-Analisa gas darah, GDS, Uji dipstick pada urin

Terapi

Nonmedikamentosa :

-diet rendah gula

Medikamentosa

Di IGD

IVFD NaCl 0,9% di loading 8 jam

Inj humulin R 15 unit SC dan di lanjutkan pemberian Inj humulin R 1 unit per jam

Inj prosogan (lansoprazole) iv

KSR 1 tablet

Di ruangan

O2 3 lpm dengan nasal kanul

IVFD NaCl 0.9% 1000 ml loading

Lantus 1x12 unit kombinasi dengan noverapid sc maximal 20 unit

Ksr 2x1 tablet

Anda mungkin juga menyukai