Anda di halaman 1dari 3

Pertemuan 5 Senin, 23 Maret 2020

TUGAS
SISTEM OPERASI

Nama : CLARA AGUSTIN


NIM : 1711500107

1. Sebutkan dan jelaskan tiga tujuan utama dari sistem operasi


Jawab :
a) Untuk User : Untuk dapat melakukan interaksi dengan komponen komputer melalui sistem
operasi.
b) Untuk seleksi dari berbagai macam sistem operasi pada setiap instalasi computer.
c) Untuk penggunaan aplikasi tertentu, sistem operasi dapat menyesuaikan dengan kebutuhan
kita.

2. Apa kelebihan sistem operasi windows linux, max, dan android


Jawab :
Kelebihan Windows
a) Masih yang paling user friendly penggunaannya dibandingkan dengan sistem operasi yang lain,
karna memang selama ini kita memang di ajari bagaimana menggunakan windows. dan banyak
sekali lembaga2 pendidikan yang mengajarkan materi komputer dengan menggunakan sistem
operasi ini.
b) Instalasi Software masih mudah dibandingkan dengan instalasi di sistem operasi yang lain.
c) Kekurangan Windows
d) Masih sering kita dengan keluhan tentang banyaknya virus yang sering menyerang sistem operasi
ini. Meski sering adaperbaikan dari pihak pengembangnya, tetap saja tidak bisa meminimalisasi
gelombang serangan virus.
e) Komunitas terlalu sedikit, karna memang dia bersifat closed-source.
 
Kelebihan Mac Os
a) Mac OS Tidak mudah terkena virus. Dirancang dengan security oriented, Mac OS tidak
diganggu oleh serangan konstan dari PC virus dan malware. Namun tidak juga akan memperlambat
Anda dengan peringatan keamanan konstan dan interupsi lainnya.
b) High Performance. Khususnya pada Mac OS X - dengan prosesor Intel terbaru dan inovasi terbaik
lainnya, Mac dapat melakukan semua hal yang hanya dapat dilakukan Mac - dengan kecepatan yang
menakjubkan.
c) User-friendly.Dengan tampilan GUI yang sangat menarik, menjadikan Mac OS sebagai salah satu
OS yang banyak diminati khususnya oleh para graphic designer dan bagi mereka yang baru
mempelajari komputer.

Kelebihan Android
a) Android bersifat terbuka, karena berbasis linux yang memang open source jadi bisa dikembangkan
oleh siapa saja
b) Akses mudah ke Android App Market : Pemilik android adalah orang yang gemar utak atik
handphone, dengan Google Android App Market anda bisa mendownload berbagai aplikasi dengan
gratis
c) Sistem Operasi Merakyat : Ponsel Android, beda sekali dengan iOS yang terbatas pada iphone dari
Apple, maka Android punya banyak produsen, dengan gadget andalan masing masing mulai HTC
hinggaSamsung
d) Fasilitas penuh USB. Anda bisa mengganti baterai, mass storage, diskdrive, dan USB tethering
e) Mudah dalam hal notifikasi : sistem operasi ini bisa memberitahukan Anda tentang adanya SMS,
Email, atau bahkan artikel terbaru dari RSS Reader. Bahkan anda tidak akan terlewat dalam hal
misscall sekalipun
f) Mendukung semua layanan Google : sistem operasi Android mendukung semua layanan dari google
mulai dari Gmail sampai Google reader. semua layanan google bisa anda miliki dengan satu sistem
operasi yaitu Android
g) Install ROM modifikasi : kita kadang mendapati ROM yang tidak resmi. Maksudnya adalah versi
yang telah rilis tidak sesuai dengan spesifikasi ponsel kita, jalan terakhir kita adalah modifikasi.
Jangan khawatir ada banyak custom ROM yang bisa Anda pakai di ponsel Android, dan dijamin
tidak akan membahayakan perangkat anda.

3. Gambarkan sebuah blok diagram system computer dan jelaskan fungsi masing – masing bagiannya.
Jawab :

Adapun fungsi dari masing-masingkomponen dalam struktur di atas adalah sebagai berikut :

1. Input Device (Alat Masukan)


Adalah perangkat keras komputer yang berfungsi sebagai alat untuk memasukan data atau
perintah ke dalam komputer
2. Output Device (Alat Keluaran)
Adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk menampilkan keluaran sebagai hasil
pengolahan data. Keluaran dapat berupa hard-copy (ke kertas), soft-copy (ke monitor),
ataupun berupa suara.
3. I/O Ports
Bagian ini digunakan untuk menerima ataupun mengirim data ke luar sistem. Peralatan input
dan output diatas terhubung melalui port ini.
4. CPU (Central Processing Unit)
CPU merupakan otak sistem komputer, dan memiliki dua bagian fungsi operasional, yaitu
ALU(Arithmetical Logical Unit) sebagai pusat pengolah data, dan CU (Control Unit) sebagai
pengontrol kerja komputer.
5. Memori
Memori terbagi menjadi dua bagian yaitu memori internal dan memori external. Memori
internal berupa RAM (Random Accese Memory) yang berfungsi untuk menyimpan program
yang kita olah untuk sementara waktu, dan ROM (Read Only Memory) yaitu memori yang
hanya
bias dibaca dan berguna sebagai penyedia informasi pada saat komputer pada saat
dinyalakan.
4. Sistem komputer terdiri atas empat komponen yang bekerja sama dan saling berinteraksi
untuk mencapai tujuan sistem komputer yaitu komputasi. Sebutkan keempat komponen pokok dari
sistem komputer tersebut dan fungsinya masing-masing
Jawab :
4 komponen pokok sistem komputer
1.Interkoneksi antar komponen
Berfungsi tempat berkumpulnya seluruh komponen dalam komputer,baik itu berupa port
koneksi maupun slot.Baik itu berupa koneksi fisik maupun protokol yang biasa kita sebut dengan
BUS.
2.Proses ( pemroses )
Berfungsi mengatur proses dalam sistem kerja komputer,termasuk penggunaan
sumber daya dan penyediaan memori bagi seluruh aktifitas komputer.
3.Memori
Berfungsi sebagai bagian yang akan menyimpan seluruh data kerja yang telah kita lakukan di
dalam sebua komputer.
4.Perangkat I/O
Berfungsi sebagai tempat memasukkan data dalam komputer
dan akan menampilkan atau memghasilkan output dari data yang kita masukkan.

5. Jelaskan menurut pendapat kalian masing-masing, bagaimana cara kerja Central


Processing Unit (CPU)
Jawab :
Pada saat suatu program akan dieksekusi atau diproses, maka isi dari sebuah program tersebut yang
berada di dalam harddisk akan di diambil dan di masukkan ke RAM.

Control Unit membedakan instruksi dan data, instruksi ditempatkan ke Program-Penyimpanan


sedangkan data ditempatkan di Working-Storage. Selanjutnya instruksi dan data itu di ambil oleh
Control Unit di simpan di Register.

Bila instruksi merupakan perhitungan logika atau aritmatika, maka ia dibawa ke ALU untuk diproses.
Hasilnya akan ditampung di Accumulator. Dan Control Unit akan mengambilnya dan membawanya
kembali ke RAM yang kemudian di tampilkan hasilnya ke alat output, seperti Monitor.

Anda mungkin juga menyukai