Anda di halaman 1dari 5

Ujian Tengah Semester

Pelajaran : Tim Tanggap Darurat Tanggal : 19 MARET 2020


Nama Siswa : RIZKI DINANDA
STB : 3495

A. Formasi TTD
1. Cocokan formasi dengan pernyataan yang tepat.
Baji C A. Mempercepat pergerakan teratur sebuah regu.
Diagonal D B. Untuk mendorong atau menggiring massa ke belakang atau
melintasi area terbuka.
Banjar A C. Untuk memecah sekelompok WBP menjadi dua kelompok
yang lebih kecil.
Saf B D. Untuk memindahkan WBP dari sebuah dinding dan mengarahkan
mereka ke area lain.

2. Cocokan formasi dengan aba-aba isyarat tangan yang tepat.


Baji B A. Kedua lengan direntangkan ke samping.
Diagonal C B. Kedua lengan direntangkan ke atas dan membentuk huruf “V”.
Banjar D C. Lengan kanan diangkat membentuk sudut ke kanan, lengan kiri
menunjuk ke bawah membentuk sudut ke kiri.
Saf A D. Tangan kanan menunjuk ke langit.

3. Ketika diaktifkan, regu bersenjata akan berbaris di formasi yang sama dengan formasi regu
tameng, satu langkah dibelakang anggota regu tameng.
Benar Salah

4. Siapa yang memimpin ketika regu bertransisi ke formasi baru?


a. Pimpinan Regu
b. Petugas penyemprot gas air mata
c. Penjuru/Point man
d. Komandan TTD

5. Ketika ada komando “berkumpul” atau “berbaris” diberikan, formasi saf secara otomatis
dibentuk.
Benar Salah

B. HAM

1. Seorang WBP berhak atas HAM.


Benar Salah

2. Apakah sebuah HAM yang dimiliki WBP dapat dibatasi


Benar Salah

3. Jika Anda melihat adanya pelanggaran HAM, haruskah Anda melaporkan


pelanggaran tersebut?
Benar Salah

4. Kegagalan menindaklanjuti atau melaporkan sebuah pelanggaran HAM bukan merupakan


pelanggaran kebijakan.
Benar Salah

5. Jika perintah dari atasan adalah jelas sebuah pelanggaran HAM, maka perintah tersebut
dapat ditolak.
Benar Salah

C. Pembatas Gerak
1. Pembatas gerak dapat digunakan berdasarkan keputusan petugas dan selama
yang diinginkan petugas.
Benar Salah

2. Yang manakah di bawah ini merupakan alasan penggunaan pembatas gerak?


A. Mencegah bunuh diri atau mencederai diri sendiri
B. Pemindahan WB ke luar Lapas
C. Untuk menghukum jika diperlukan
D. Menjaga keamanan institusi
E. Pergerakan WB di dalam Lapas
F. A,B,D,E

3. Staf boleh menggunakan pembatas gerak jika mereka tidak dilatih cara menggunakannya .
Benar Salah

4. Saat dipasang, pembatas gerak harus selalu dikunci ganda.


Benar Salah

5. Ketika tangan WB diborgol, lubang kunci harus menghadap ke mana?


A. Ke arah jari-jari WB
B. Menghadap jauh dari badan
C. Menghadap jauh dari jari-jari
D. Tidak masalah ke arah mana lubang kunci menghadap

6. Kalapas harus memberikan otorisasi penggunaan pembatas gerak untuk pengawalan ke


luar Lapas dan pembatas gerak tersebut tidak boleh dilepaskan sampai WB kembali
kecuali diberikan otorisasi oleh Kalapas.
Benar Salah

7. Kapan borgol plastik paling umum digunakan?


A. Saat mengamankan tangan dan kaki sekaligus
B. Saat memborgol banyak WB
C. Saat memborgol WB ke tempat tidurnya
D. Sebagai tindakan sementara saja
E. B, D

8. Ketika memasang pembatas gerak, seorang petugas boleh mengencangkannya seketat


yang diinginkannya untuk mengendalikan WB.
Benar Salah
9. Ketika memasang pembatas gerak tangan dan kaki, yang manakah yang dipasang lebih
dahulu?
A. Pembatas gerak kaki
B. Pembatas gerak kaki dan tangan secara bersamaan
C. Pembatas gerak tangan

10. Lubang kunci pada pembatas gerak kaki harus menghadap ke atas ketika WB berdiri .
Benar Salah

Soal Essay :

1. Sebutkan tigak hak dasar yang dimiliki seseorang sebagai


manusia? Jawab :
Berdasarkan UU No.39 Tahun 1999 Tentang HAM disebutkan bahwa terdapat 3 Hak
Dasar yang dimiliki setiap Manusia ialah :
1. Hak Untuk Hidup
2. Hak Berkeluarga dan Melanjutkan Keturunan
3. Hak Mengembangkan Diri

2. Sebutkan prosedur awal yang harus dilakukan pada saat akan menggunakan borgol
Jawab :
1. Meminta Napi/Tahanan untuk balik kanan, membelakangi petugas
2. Memeriksa apakah borgol/pembatas gerak berfungsi dengan baik
3. Meminta Napi/Tahanan untuk meregangkan kedua kakinya, dengan petugas
memasang kuda-kuda dibelakangnya
4. Meminta Napi/Tahanan untuk meletakkan tangan kebelakang dengan punggung
tangan bersentuhan dan kedua ibu jari menghadap keatas

3. Kapansebuah HAM yang dimiliki WBP dapat dibatasi!


Jawab :

1. Ketika WBP Melakukan Pelanggaran di dalam Lapas/Rutan


2. Ketika WBP Tidak mau bekerja sama dengan petugas, beriskap agresif, dan
melakukan perlawanan pada petugas
3. Ketika ada ancaman menyakiti diri sendiri atau orang lain dari WBP

4. Apakah Indonesia mengakui standar-standar yang ditetapkan dalam Deklarasi Universal


HAM dalam penanganan WBP di Lapas/Rutan ?, Jelaskan dengan singkat apa saja
yang anda ketahui!
Jawab :
Ya, karena Indonesia saat ini menerapkan Standard Minimum Rules for The
Treatment of Prisoners atau yang dalam hal ini mengatur tentang perlakuan atau
penanganan WBP didalam Lapas/Rutan. Hal ini menjadi dasar penting untuk
Indonesia menerapkan apa yang termaktum dalam Mandela Rules dalam
pelaksanaan perlakuan dan penanganan WBP.

5. Kapankah Pembatas Gerak Taktis dapat digunakan ?


Jawab :
Pembatas gerak taktis dapat digunakan ketika narapidana tidak mau bekerja sama
dengan petugas atau melakukan perlawanan terhadap perintah petugas, bersikap
agresif atau ketika terdapat ancaman menyakiti diri sendiri atau orang lain.

Anda mungkin juga menyukai