Anda di halaman 1dari 5

Contoh Soal dan Jawaban Kubus

1. Sebuah lemari es (kulkas) besar yang memiliki panjang, lebar dan sisinya sama yaitu 2 m, Hitunglah
berapa volume lemari es tersebut?

Jawaban:

Lemari dengan ukuran panjang, lebar, dan tinggi yang sama (ketiga sisinya sama) adalah sebuah bangun
kubus.

Petunjuk: gunakan rumus kubus untuk mencari volume: {\displaystyle V=\ S^{3}}

Volume lemari = 2 m x 2 m x 2 m = 8 m3.

2. Diketahui sebuah kubus memiliki rusuk sepanjang 12 cm. Tentukan volume kubus tersebut!

Jawaban:

Volume = 12 x 12 x 12 = 1.728 cm³

4. Hitung Volum kubus yang mempunyai rusuk 9 cm !

Jawaban:

Volume = s3

= 93

= 729 cm3.

5. Hitung volume kubus jika luas salah satu sisinya 9 cm2 !

Jawaban:

Luas salah satu sisi = 9

s2 = 9

s = 3 cm

Volum = s3

= 33

= 27 cm3

6. Volume sebuah kubus adalah 125 cm3. Hitung panjang rusuk kubus tersebut!

Jawaban:

Volum = s3

125 = s3

53 = s3

s = 5 cm
7. Hitunglah luas permukaan kubus dengan panjang setiap rusuknya sebagai berikut:

a. 4 cm

b. 7 cm

c. 10 cm

d. 12 cm

Pembahasan dan jawaban:

a.Untuk Panjang Rusuk 4 cm

Luas Permukaan Kubus = 6 x s2

Luas Permukaan Kubus = 6 x 42 = 96 cm2

b.Untuk Panjang Rusuk 7 cm

Luas Permukaan Kubus = 6 x s2

Luas Permukaan Kubus = 6 x 72 = 294 cm²

c.Untuk Panjang Rusuk 10 cm

Luas Permukaan Kubus = 6 x s2

Luas Permukaan Kubus = 6 x 102 = 600 cm²

d.Untuk Panjang Rusuk 12 cm

Luas Permukaan Kubus = 6 x s2

Luas Permukaan Kubus = 6 x 122 = 864 cm 2

8. Hitung Luas permukaan kubus dengan panjang rusuk 7 cm !

Jawaban:

Luas permukaan kubus = 6 x s2

= 6 x 72

= 6 x 49

= 294 cm2

9. Hitung Luas permukaan kubus jika luas salah satu sisinya 10 cm 2 !

Jawaban:

Luas salah satu sisi = 10

s2 = 10

Luas permukaan kubus = 6 x s2

= 6 x 102
= 6 x 100

= 600 cm2

10. Panjang rusuk suatu kubus adalah 15 cm. Berapakah volume bangun tersebut?

Jawaban:

V = 15 x 15 x 15 = 3.375 cm³

11. Volume sebuah kubus adalah 729 cm³. Berapakah rusuk kubus tersebut?

Jawaban:

V = r³

729 = r³

r³ = 729

r = ∛729

r = 9 cm

12. Sebuah kubus dengan rusuk 20 cm dipotong-potong menjadi kubus kecil dengan volume masing-
masing 1.000 cm³. Tentukan jumlah kubus kubus kecil yang dihasilkan!

Jawaban:

Volume kubus besar = 20 x 20 x 20 = 8.000 cm³

Volume kubus kecil = 1.000 cm³

Jumlah kubus kecil = volume kubus besar : volume kubus kecil

Jumlah kubus kecil = 8.000 : 1.000 = 8 buah

13. Sebuah wadah berbentuk kubus dengan volume 343 cm³. Berapakah panjang rusuk wadah
tersebut?

Jawaban:

r³ = 343

r = ∛343

r = 7 cm

Jumlah rusuk kubus = 12

Jumlah rusuk yang diperlukan = 7 x 12 = 84 cm

14. Berapakah panjang kawat yang diperlukan untuk membuat kubus dengan volume 512 cm³?

Jawaban:

r³ = 512
r = ∛512

r = 8 cm

15. Tony menuangkan air ke dalam wadah berbentuk kubus dengan rusuk 14 cm. Ternyata air yang
dituangkan Andi hanya memenuhi setengah wadah tersebut. Berapa banyak air yang dituangkan Tony?

Jawaban:

Volume air = Volume setengah kubus

Volume air = ½ x r³ = ½ x 14³ = ½ x 2.744 = 1.372 cm³

16. Diketahui panjang rusuk sebuah kubus adalah 16 cm. Jika kubus tersebut dipotong-potong menjadi
kubus kecil-kecil dengan panjang rusuk masing-masing 4 cm, berapakah jumlah kubus kecil yang
dihasilkan?

Jawaban:

Volume kubus besar = 16 x 16 x 16 = 4.096 cm³

Volume kubus kecil = 4 x 4 x 4 = 64 cm³

Jumlah kubus kecil = 4.096 : 64 = 64 buah

17. Berapa luas diagonal bujursangkar dengan rusuk 10 cm? (diketahui √2 = 1,414)

Jawaban:

Petunjug, gunakan rumus kubus untuk mencari diagonalnya: {\displaystyle B_{D}=S^{2}{\sqrt {2}}}

Luas bidang diagonal = 10 x 10 x √2 = 10 x 10 x 1,414 = 141,4 cm2.

18. Hitunglah luas bidang diagonal sebuah kubus yang mempunyai panjang rusuk 24 cm! (diketahui √2 =
1,414)

Jawaban:

Luas bidang diagonal = 24 x 24 x √2 = 10 x 10 x 1,414 = 814,464 cm2.

19. Jessica mempunyai kertas untuk membungkus kado seluas 1,5 m². Kertas tersebut untuk
membungkus kado berbentuk kubus dengan ukuran panjang rusuk 45 cm, sisa kertas terluas adalah….
cm²

Jawaban:

Luas permukaan kubus

= 6 × s²

= 6 × 45 × 45
= 12.150 cm²

1,5 m² = 15.000 cm² – 12.150 cm²

= 2.850 cm²

20. Luas permukaan kubus adalah 1.014 cm2cm2. Panjang rusuk kubus adalah…

Gunakan rumus kubus: L=6s²

1.014 = 6s²

s² = 1.014/6=169

s = √169 =13

Anda mungkin juga menyukai