Anda di halaman 1dari 3

KUISIONER SISTEM OPERASI

A. Data Responden
Nama :

Usia : 10-15

16-20

21-25

Fakultas/prodi :

Petunjuk pengisian kuesioner :

1. Sebelum menjawab setiap pertanyaan/pernyataan, mohon dibaca


terlebih dahulu dengan baik dan benar.
2. Pilihlah salah satu jawaban atau pendapat yang menurut Anda paling
sesuai dengan memberi tanda (√) pada pilihan jawaban yang tersedia.
a. SS : Sangat Sesuai

b. S : Sesuai

c. CS : Cukup Setuju

d. TS : Tidak Sesuai

e. STS : Sangat Tidak Sesuai

3. Dalam mengisi angket/kuesioner mohon diisi semuanya karena sangat


dibutuhkan untuk kepentingan penelitian

B. Rancangan Kuesioner
Berikut ini adalah Karakteristik perangkat sistem informasi yang
digunakan oleh mahasiswa Universitas Negeri Medan:
Jawaban
No Pernyataan SS S CS TS STS
Hardware (Perangkat Keras)
1 Hardware yang digunakan mempermudah
operasional sistem informasi di laboratorium
2 Spesifikasi peralatan untuk memasukan data/input
(seperti: mouse, keyboard, scanner, dsb) yang
digunakan dalam implementasi sistem informasi
sesuai dengan kebutuhan mahasiswa
3 Mahasiswa memiliki pengetahuan mengenai
hardware yang baik pada sistem informasi
4 Sistem informasi sudah dioperasikan menggunakan
spesifikasi komputer yang tepat
Software (Perangkat Lunak)
1 Software operasional sistem informasi meringankan
beban mahasiswa
2 Operating system yang digunakan dalam perangkat
komputer memadai.
3 Software operasional sistem informasi mudah
dipahami oleh mahasiswa

4 Akses ke operasi komputer dibatasi hanya bagi


mahasiswa yang telah mendapat otorisasi dari
Dosen atau asisten laboratorium
Brainware (Manusia)
1 Pelaksanaan sistem informasi pada mahasiswa
sesuai dengan maksud penerapannya
2 Sistem informasi yang diterapkan tidak pernah ada
gangguan
3 Dengan sistem yang ada, mahasiswa mampu
mengerjakan tugas lebih mudah.
4 Setiap pekerjaan yang dilakukan di laboratoruim
dijalankan oleh mahasiswa yang mampu dan sesuai
dengan keahlian dan pendidikannya
Procedure (Prosedur)
1 Prosedur penggunaan sistem informasi memudahkan
semua mahasiswa
2 Mahasiswa melakukan aktivitas operasi yang
berbeda untuk saling membantu dalam hal-hal yang
bersifat umum.
3 Semua mahasiswa telah mendapat pelatihan
mengenai prosedur pemakaian sistem informasi yang
ada di laboratorium
4 Terdapat prosedur tertulis yang jelas mengenai
sistem informasi di laboratorium
Communication Network (Jaringan Komunikasi)
1 Dukungan jaringan komunikasi memperlancar
operasional sistem informasi
2 Hampir tidak pernah ada gangguang jaringan
Komunikasi
3 Internet atau pengolahan data secara online di
kampus berjalan dengan baik.
4 Komunikasi yang terjalin berjalan dengan baik

Anda mungkin juga menyukai