Anda di halaman 1dari 10

TUGAS

PENGEMBANGAN DESAIN PEMBELAJARAN

Untuk Memenuhi Tugas Matakuliah Sains, Teknologi dan Masyarakat


yang dibina Oleh Ibu Erni Yulianti, S.Pd, M.Pd
dan Ibu Erti Hamimi, S.Pd., M.Sc.

Oleh:

Offering A / Kelompok 4

Erika Windyana P 170351616602

Lailia Hanik Nur K 170351616542

Linda Fitriatus S 170351616602

UNIVERSITAS NEGERI MALANG


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA
Maret 2020
Tabel Analisis Kompetensi Dasar (KD)
IPKD 3 (Indikator IPKD 4 (Indikator Pembelajaran Pertemuan Pertemuan
KD Tujuan Pembelajaran
Pembelajaran KD 3) KD 4) ke- dan JP yang dipilih
KD 3. 8: Menganalisis pencemaran Menghasilkan ide atau gagasan Siswa dapat menganalisis 1 1
Menganalisis Lingkungan dan dampaknya tentang penanggulangan pencemaran air dan Pertemuan Pertemuan
terjadinya bagi ekosistem pencemaran air dan kerusakan dampaknya bagi 2 JP = 80 2 JP = 80
pencemaran lingkungan secara kreatif dan ekosistem serta menit menit
lingkungan dan inovatif. menghasilkan ide
dampaknya bagi (berupa karya) atau
ekosistem gagasan tentang
penanggulanganya.
KD 4.8: Membuat Menganalisis pencemaran Menghasilkan ide atau gagasan Siswa dapat menganalisis
tulisan tentang udara dan dampaknya bagi tentang penanggulangan pencemaran udara dan
gagasan ekosistem pencemaran udara dan dampaknya bagi
penyelesaian kerusakan lingkungan secara ekosistem serta
masalah kreatif dan inovatif. menghasilkan ide
pencemaran di (berupa karya) atau
lingkungannya gagasan tentang
berdasarkan hasil penanggulanganya.
pengamatan Menganalisis pencemaran Menghasilkan ide atau gagasan Siswa dapat menganalisis
tanah dan dampaknya bagi tentang penanggulangan pencemaran tanah dan
ekosistem pencemaran tanah dan kerusakan dampaknya bagi
lingkungan secara kreatif dan ekosistem serta
inovatif. menghasilkan ide
(berupa karya) atau
gagasan tentang
penanggulanganya.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Pertama
Kelas/Semester : VII/I
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Materi : Pencemaran Lingkungan
Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menghargai dan menghayati sesuai ajaran agama yang dianut
2. Menunjukkan perilaku jujur, displin, tanggung jawab, peduli, dalam berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam pergaualan dan
keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu, pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian yang nampak
4. Mencoba, mengolah dan menyajikan dalam ranah konkret, abstrak yang sesuai
dengan yang dipelajari disekolah

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IpKD)


Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IpKD)
3. 8 1. Menganalisis pencemaran
Menganalisis terjadinya pencemaran Lingkungan dan dampaknya bagi
lingkungan dan dampaknya bagi ekosistem ekosistem
2. Menganalisis pencemaran udara
dan dampaknya bagi ekosistem
3. Menganalisis pencemaran tanah dan
dampaknya bagi ekosistem
4.8 1. Menghasilkan ide atau gagasan
Membuat tulisan tentang gagasan tentang penanggulangan
penyelesaian masalah pencemaran di pencemaran air dan kerusakan
lingkungannya berdasarkan hasil lingkungan secara kreatif dan
pengamatan inovatif.
2. Menghasilkan ide atau gagasan
tentang penanggulangan
pencemaran udara dan kerusakan
lingkungan secara kreatif dan
inovatif.
3. Menghasilkan ide atau gagasan
tentang penanggulangan
pencemaran tanah dan kerusakan
lingkungan secara kreatif dan
inovatif.
C. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat Menganalisis permasalahan pencemaran di lingkungan sekitarnya
2. Siswa dapat Menganalisis pengaruh pencemaran Lingkungan yang berkaitan dengan
aktivitas manusia dan upaya untuk mengatasi permasalahan tersebut
3. Siswa dapat menghasilkan ide atau gagasan tentang penanggulangan pencemaran dan
kerusakan lingkungan secara kreatif dan inovasi
D. Materi Pembelajaran
1. Tema
Pencemaran Lingkungan
2. Materi Esensial
Pencemaran Air
E. Strategi Pembelajaran
1. Pendekatan
Sains Teknologi Masyarakat
Karena pendekatan STM ini merupakan pembelajaran yang menggunakan
masalah – masalah di lingkungan sekitar sebagai contoh permasalahan, sehingga
siswa dapat mengkontruksi permasalahan – permasalahan sekitar yang nyata dan
dapat mengambil keputusan atau solusi dari permasalahan tersebut dengan
menggunakan serta mengaplikasikan ilmu pengetahuan yang dimilikinya.
Pendekatan STM ini, siswa diajak untuk peduli dan memperhatikan
permasalahan- permasalahan di masyarakat sekitar yang muncul sebagai dampak lain
dari penggunaan teknologi baru dalam kehidupan. Dan nantinya ketika siswa sudah
terjun ke kehidupan masyarakat yang sebenarnya, maka siswa tersebut dapat
memecahkan permasalahan di masyarakat sekitarnya berdasarkan pengetahun serta
konsep – konsep sains yang dimilikinya.
2. Model
Sains Teknologi Masyarakat
Karena Model pembelajaran sains teknologi masyarakat ini mengacu pada
permasalahan nyata yang membutuhkan penyelidikan sehingga dapat mengajak siswa
untuk memahami konsep pengetahuan secara mandiri dan tidak sekedar menghafal.
Dengan adanya permasalahan yang diangkat tersebut mengharapkan agar siswa dapat
memiliki pengetahuan logis setelah memecahkan permasalahan secara mandiri. Dan
kemudian dengan menggunakan metode ini diharapkan nantinya siswa dapat
memecahkan permasalahan disekitarnya dengan berlandaskan nilai – nilai sains dan
pengetahuan ilmiah yang dimilikinya.

3. Metode
a. Metode Perancangan, karena metode perancangan merupakan pembelajaran
dengan cara memberikan tugas pada setiap murid, tugas yang diberikan untuk
merancang sebuah proyrk dalam menyelesaikan suatu permasalahan harus
berlandaskan dengan pengetahuan ilmiah.
b. Metode diskusi, karena dengan metode diskusi ini diharapkan agar siswa secara
berkelompok saling berinteraksi dan saling bertukar pengetahuan ilmiah serta
dapat bekerjasama dalam memecahkan suatu permasalahan yang berwujudkan
produk atau gagasan bersama.
c. Metode tanya jawab, karena dalam pembuatan peracangan produk diharapkan
tidak ada terjadi miskonsepsi pengetahuan pada siswa. sehingga guru harus
melakukan tanya jawab sebagai pemantapan konsep terhadap siswa.
F. Media Pembelajaran
1. Media
Video dan Gambar terkait dengan pencemaran lingkungan, contoh produk filtrasi air
2. Alat dan bahan
Laptop, Proyektor, LCD, Charta
G. Sumber Belajar
Internet, buku (buku BSE, buku IPA Terpadu), dan referensi lainnya
H. Kegiatan Pembelajaran
Deskripsi Kegiatan Aspek STM Alokasi
Kegiatan Sintaks
Guru Siswa Waktu
Pendahuluan Invitasi  Guru memberi salam  siswa menjawab salam  sains : 10 menit
 Guru memimpin doa penjelasan
guru
sebelum dimulainya mengenai
pembelajaran  siswa melakukan doa pembelajaran
 Guru menjelaskan  teknologi :
bersama dengan guru
kegiatan pembelajaran menggunakan
kepada siswa  siswa mendengarkan media berupa
 Guru memebrikan proyektor
dengan seksama arahan
pertanyaan mengenai  masyarakat :
kegiatan selanjutnya dari guru berkomunikasi
 Guru menyampaiakan anatar siswa
 siswa tenang menanggapi
tujuan pembelajaran dengan guru
 Guru memberikan pertanyaan dari guru
permasalahan terkait  siswa mendengarkan
materi
penjelasan dari guru
mengenai tujuan
pembelajaran yang
dilakukan
 siswa menjawab
permasalahan lingkungan
disekitar
Inti Eksplorasi  guru memberikan  Siswa merespon  sains : 25 menit
pertanyaan mengenai penjelasan
pertanyaan guru secara
materi pencemaran air mengenai
 guru membagi siswa bergiliran materi
mnejadi beberapa  teknologi :
 siswa duduk bersama
kelompok menggunakan
 guru membebaskan siswa kelompoknya media berupa
untuk mengambil data internet dalam
 Siswa melakukan
atau mengidentifikasi pengacakan
masalah disekitar obervasi dan kelompok
(menggunakan
mengidentifikasi temuan random list
yang ada dilapangan generator)
 masyarakat :
dengan mengerjakan
observasi
LKS/ ide dan gagasan temaun di
lapangan
berwawasan sains
teknologi masyarakat

Pengajuan  Guru meminta siswa  Siswa melengkapi  sains : 35 menit


Eksplanasi untuk melengkapi LKS penjelasan
kembali LKS
dan solusi  Guru memberikan mengenai
pertanyaan mengenai berwawasan sains konsep
materi setelah dilakukan  teknologi :
teknologi masyarakat
kegiatan yang sebelumnya menggunakan
 Guru memberikan  Siswa menjawab media berupa
penjelasan konsep proyektor dan
pertanyaan dari guru
mengenai materi LKS
pencemaran air  Siswa mendengarkan  masyarakat :
 Guru meminta siswa komunikasi
penjelasan atau konsep-
untuk membuat essai konsep yang diberikan ketika siswa
singkat mengenai menjawab
oleh guru
pencemaran pertanyaan
 Siswa membuat essai yang diberikan
dan
singkat mengenai mendengarkan
pencemaran penjelasan

Penutup Tindak  Guru menanyakan  Siswa aktif untuk  sains : 10 menit


Lanjut mengenai pendapat untuk penjelasan
berpendapat tentang
menindak lanjuti temuan mengenai
nya aplikasi konsep dalam aplikasi
 Guru memberikan waktu konsep
kehidupan sehari- harinya
kepada siswa untuk pencemaran
menanyakan hal yang  Siswa bertanya kepada dalam
belum dimengerti guru mengenai hal-hal kehidupan
yang belum dipahami sehari-hari
pada konsep pencemaran  teknologi :
air media berupa
prototype
suatu produk
yang berkaitan
dengan materi
 masyarakat :
komunikasi
siswa dengan
guru serta
produk yang
di usulkan
berguna bagi
masyarakat
sekitar

Anda mungkin juga menyukai