Anda di halaman 1dari 4

MENILAI BUKTI SECARA KRITIS

LANGKAH-LANGKAH:

1. APA PICO PENELITIAN TERSEBUT? Apakah PICO mirip dengan PICO anda?

2. SEBAIKNYA APAKAH PENELITIAN TERSEBUT DILAKUKAN?/ seberapa baik penelitian dikerjakan?

3. APA MAKNA HASIL PENELITIAN TERSEBUT DAN APAKAH HASILNYA KARENA FAKTOR KEBETULAN?
LANGKAH I : BANDINGKAN PICO HASIL PENCARIAN DENGAN PICO anda (KASUS)

• Buat PICO hasil pencarian

• Bandingkan PICO anda (KASUS KELOLAAN)

PICO ANDA (KASUS KELOLAAN) PICO HASIL PENCARIAN

P: ..................................................... P: ..........................................................

I : ..................................................... I : ..........................................................

C : ................................................... C : .........................................................

O : .................................................. O : ........................................................
LANGKAH II: SEBERAPA BAIK PENELITIAN DILAKUKAN

1. Rekrutmen

2. Allocation or adjustmen

3. Maintenance

4. Measurement-blinded-objective

ASPEK YANG DINILAI DARI ARTIKEL KRITIK


1. Rekrutmen :

POPULASI:

SAMPEL

Sampling

2. Allocation or adjustmen
Acak
Sebanding
matching
3. Maintenance
Apakah status sebanding tetap terjaga
Perlakukan adequat

4. Pengukuran
• OBJEKTIF
• TERSAMAR
• BLIND
LANGKAH III: APA MAKNA HASIL PENELITIAN

HASIL DAN INTERPRETASI

1. PENGUKURAN OUTCOME
BINER
KONTINU

1. NILAI P (UJI HIPOTESIS)


2. TINGKAT KEPERCAYAAN (ESTIMASI)

KEPUTUSAN:
HASIL PENELITIAN :

Anda mungkin juga menyukai