Anda di halaman 1dari 2

NAMA : Siti Afifah

NIM : 1130017164 / 6/A


Tugas : Meresume Syok Management

“Syok Hipovolemik”
Penatalaksanaan syok hipovolemik sesuai vidio 1
1. Tidurkan korban dalam posisi terlentang
2. Naikkan tungkai korban setinggi 20-30 cm
3. Longggarkan pakaian yang di gunakan korban
4. Segera tutupi tubuh korban dengan selimut agar suhu tubuh korban
tetap terjaga atau stabil
5. Patikan agar korban tetap tenang
6. Dan pastikan pernafasan korban dalam keadaan baik tidak terdapat
gangguan pernafasan
7. Segera hentikan perdarahan yang terjadi pada korban
8. Segera bawa pasien ke layanan kesehatan terdekat
9. Setelah tiba di ;ayanan kesehatan lakukan Pemasangan oksigen sesuai
kebutuhan
10. Cek TTV (tensi dan termometer)
11. Kemudian lakukan pemasangan infus
Alat-alat : cairan infus, infus set, tournequet, handsquen, plaster, aboket
dan kapas alkohol.
12. Tindakan tranfusi darah
Alat-alat : NaCl 0.9%, set trandusi darah, produk darah sesuai progrma
medis.
13. Pemasangan kateter
Alat-alat : handsquen, selang kateter, pinset anatomi 2 buag, spuit 10cc,
urine bag, plaster, betadine, kapas alkohol, jely, aquades.

Perhitungan cairan
10-20 menit = dewasa
30-60 menit = anak-anak
Rumus Dewasa : 40ccc/kgBB/hari
Rumus Anak-anak = 10 kg 1/ (100cc/kg/hr)
10 kg 2/ (50cc/kg/hr)
10 kg 3/ (20cc/kg/hr)
Rumus menghitung cairan per tetes = kebutuhan cairan / jam pemberian x
60
Rumus menghitung dehidrasi = derajat dehidrasi x BB x 1000
Rumus menghitung cairan luka bakar
4 ml x kg BB x luas luka bakar di berikan dalam 8 jam pertama dan 16 jam
berikutnya.

Anda mungkin juga menyukai