Anda di halaman 1dari 1

Agroekologi dan pengembangan sistem LEISA

1.1. Ekosistem terus mengalami perubahan bersamaan dengan berlangsungnya proses seleksi alam.
Dalam suatu ekosistem maka akan terjadi suatu hubungan antara organism dengan lingkungannya,
dan hubungan tersebut dipelajari dalam bidang ilmu ekologi. Meskipun terdapat keanekaragaman
ekosistem yang sangat besar, proses dan prinsip dasar tertentu telah muncul. Ekologi bias
memberikan beberapa wawasan penting bagi studi sistem pertanian yan dengan peksaan atau
pilihan terus berubah dan disesuaikan dengan keterbatasan lingkungan. Suatu gabungan ilmu baru
yang disebut “agroekologi” berusaha untuk menggabungkan unsure-unsur baik dari ilmu pertanian
konvensional maupun ekologi. Adapun prinsip agroekologi yang bias diterapkan dalam menciptakan
sistem LEISA.
a. Relung ekologi bagi keanekaragaman fungsional
Suatu relung dapat ditempati oleh lebih dari satu spesies yang tiap sepesiesnya bias
membantu menciptakan kondisi untuk mempertahankan hidup dari spesies lainnya atau suatu
relung bias menjadi kosong yang berarti bahwa sumber daya lokal tidak dimanfaatkan dan
terbuka peluang bagi komponen baru dalam agroekosistem.
Agroekosistem yang memiliki banyak relung dan ditempati oleh beragam jenis spesies
cenderung lebih stabil daripada relung yang hanya memiliki satu spesies contohnya pada budi
daya monokultur
Keragaman memang memberikan jaminan yang lebih tinggi bagi petani, namun,
keberagaman juga dapat menyebabkan ketidakstabilan jika komponen-komponen tidak dipilih
dengan baik, contohnya beberapa jenis pohon bisa menjadi rumah bagi OPT, atau tanaman yang
menjadi kompetitor bagi penyerapan unsur hara dan air.
Maka dalam mengkombinasikan spesies tanaman atau hewan harus memiliki cirri saling
melengkapi dan berhubungan dalam interaksi sinergetik dan posistif untuk mencapai
keberagaman fungsional, sehingga tidak hanya kestabilan yang dapat dicapai tetapi juga
produktivitas sistem pertanian.
b. Saling melengkapi dalam agroekosistem

c. Sinergi didalam agroekosistem

Anda mungkin juga menyukai