Anda di halaman 1dari 4

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR................................................................................ i
DAFTAR ISI............................................................................................... ii
BAB I : PENDAHULUAN...................................................................... 1
A. Latar Belakang................................................................................ 1
B. Rumusan Masalah........................................................................... 1
C. Tujuan ............................................................................................. 1
BAB II : PEMBAHASAN......................................................................... 2
A. Sejarah lahirnya Pancasila.............................................................. 2
B. Makna Kelahiran Pancasila Bagi Bangsa Indonesia....................... 12
BAB III : PENUTUP.................................................................................. 14
A. Kesimpulan..................................................................................... 14
B. Saran................................................................................................ 14
DAFTAR PUSTAKA................................................................................. iii

ii
KATA PENGANTAR

Puji syukur, kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan
rahmat, nikmat dan hidayah-Nya, sehingga kami dapat menyelesaikan makalah
tentang “Sejarah dan Makna Kelahiran Pancasila bagi Bangsa Indonesia” ini
dengan baik meskipun banyak kekurangan didalamnya. Dan juga kami berterima
kasih kepada Bapak Suheri Harahap selaku Dosen Pancasila dan juga Bapak
Agustianda selaku Asisten Dosen yang telah memberikan tugas ini kepada kami.
Kami sangat berharap makalah ini dapat berguna dalam rangka menambah
wawasan dan keingin tahuan kita dalam menggali lagi bagaimana sejarah dan
makna pancasila bagi bangsa Indonesiaa.
Kami menyadari bahwa dalam penyusunan makalah kami ini dapat
terselesaikan karena berkat bantuan dan dukungan dari berbagai pihah yang
terkait. Maka kami menyampaikan terima kasih sebesar-besarnya kepada Bapak
Agustianda selaku Asisten Dosen yang telah membimbing kami dan teman-teman
yang senantiasa sudah membantu. Kami menyadari makalah kami terdapat banyak
kekurangan dan jauh dari kata sempurna. Oleh sebab itu, kami berharap adanya
kritik dan saran yang bersifat membangun guna perbaikan dan penyempurnaan
selanjutnya. Semoga makalah ini dapat bermanfaat dan berguna bagi semua pihak
dan dapat menambah pengetahuan kita.

Medan, September 2018

Tim Penyusun,

i
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Pancasila merupakan dasar atau landasan kita untuk berbangsa dan


bernegara. Pancasila diartikan sebagai lima aturan tingkah laku yang baik,
penting, dan tidak senonoh. Sebagaimana telah diketahui bahwa nilai-nilai
Pancasila sebagai pandangan hidup berbangsa dan bernegara telah dilaksanakan
dalam kehidupan bermasyarakat sejak sebelum Pancasila menjadi dasar negara.
Sejak zaman dahulu sebagai wilayah nusantara ini mempunyai beberapa nilai
yang dipegang teguh oleh masyarakatnya seperti percaya aanya Tuhan Yang
Maha Esa, berperikemanusiaan, toleransi, gotong royong, musyawarah,
kesetiakawanan dan menegakkan keadilan dalam kehidupan bermasyarakat.

Sebagai warga negara yang baik dan warga negara yang memegang teguh
Pancasila, hendaknya kita tahu dan lebih mengetahui sejarah-sejarah lahirnya
pancasila bagi bangsa Indonesia ini seperti apa. Dan dapat memahami apa saja
makna kelahiran Pancasila bagi bangsa Indonesia yang kita cintai. Oleh sebab itu
dari berbagai sumber yang telah kami baca tentang Sejarah dan Makna Kelahiran
Pancasila bagi Bangsa Indonesia ini kami menyimpulkannya dalam makalah ini.

B. Rumusan Masalah
1. Jelaskan latar belakang sejarah lahirnya Pancasila!
2. Uraikan apa saja makna kelahiran Pancasila bagi bangsa Indonesia!

C.Tujuan
1. Untuk mengetahui latar belakang sejarah lahirnya Pancasila
2. Untuk mengetahui apa saja makna kelahiran Pancasila bagi bangsa Indonesia
1
DAFTAR PUSTAKA

Amran, Ali. 2016. Pendidikan Pancasila di Perguruan Tinggi. Jakata: Rajawali


Pers.
Usiono. 2016. Pancasila dan Kewarganegaraan. Medan: Perdana Publishing.
Sekretariat Jenderal MPR RI. 2017. Materi Sosialisasi Empat Pilar MPR RI.
Jakarta: Sekretariat Jenderal MPR RI.
Kaepan. 2010. Pendidikan Kewarganegaraan. Yogyakarta: Paradigma.

iii

Anda mungkin juga menyukai