Tugas Kelompok Ke - 2 (Minggu 5 / Sesi 7) : MGMT6072-Introduction To Management and Business-R4

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

Tugas Kelompok ke - 2

(Minggu 5 / Sesi 7)

1. Sebagian dari Anda, mungkin sudah tidak asing dengan Teori Hierarchy of Needs by
Maslow seperti gambar di samping.

Faktanya begitu banyak perusahaan start-up


lokal yang lahir di Indonesia dan dipimpin oleh
generasi millennial, bahkan generasi z yang baru
tamat pendidikan formal. Tentu kedua generasi
tersebut tidak memiliki kebutuhan bertahap
merujuk pada teori Maslow, melainkan langsung
mengaktualisasikan dirinya ke dalam dunia kerja yang mereka minati. Melihat
perkembangan pola perubahan tersebut, apakah teori Maslow masih relevan diterapkan
pada era saat ini? Beri ulasan mendetail Anda.

2. Pemimpin adalah orang yang dapat memengaruhi orang lain dan yang memiliki orientasi
manajerial. Kepemimpinan merupakan proses memimpin dan memengaruhi suatu
kelompok untuk mencapai tujuan. Manajer harus menjadi pemimpin karena memimpin
adalah salah satu dari fungsi manajemen.
Lakukan wawancara singkat dengan seorang Manajer di suatu perusahaan.
Point penilaian adalah:
1. Pertanyaan yang diajukan tentang sifat & bagaimana menjadi seorang pemimpin yang
ideal
2. Profile/ CV/ Biodata singkat tentang Pemimpin yang diwawancarai
3. Jenjang karir Pemimpin yang diwawancarai
4. Sertakan foto Kelompok Anda dan Pemimpin tersebut. Jika kesulitan karena berbeda
domisili, bisa melalui platform skype (dan sejenisnya) atau silahkan cantumkan tugas
masing-masing anggota Anda.

MGMT6072- Introduction to Management and Business-R4

Anda mungkin juga menyukai