Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN HALMAHERA BARAT

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KOTA JAILOLO
Jl. Porniti, Kecamatan Jailolo E-mail : pkmkota_jailolo@yahoo.com

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMASKECAMATAN KOTA JAILOLO
NOMOR: 002/SK/PKM-KJ/VI/2020

TENTANG
TIM KELUARGA SEHAT (PIS-PK)

PADA PUSKESMAS KOTA JAILOLO

KEPALA PUSKESMAS KOTA JAILOLO

Menimbang : a. bahwa dalam rangka Pelaksanaan Program Indonesia Sehat


dengan Pendekatan Keluarga (PIS-PK) di Kabupaten Halmahera
Barat khususnya diwilayah kerja Puskesmas Kota Jailolo;
b. bahwa pelaksanaan PIS-PK merupakan program yang
meningkatan pelaksanaan PWS (Pemantauan Wilayah Setempat)
di puskesmas dan mendukung tercapainya target SPM (standar
Pelayanan Minimal) bidang Kesehatan di puskesmas;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam
huruf a dan b diatas, perlu menetapkan Surat Keputusan Kepala
Puskesmas Kota Jailolo tentang Tim Pendataan Keluarga Sehat
pada Puskesmas Kota Jailolo;

Mengingat : a. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah


Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 244);
b. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor
100; Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
3495);
c. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor : 75 Tahun 2014 tentang
Pusat Kesehatan Masyarakat;
d. Peraturan Menteri Kesehatan No. 43 Tahun 2016 tentang
Standar Pelayanan Minimal di Bidang Kesehatan;
e. Peraturan Menteri Kesehatan No. 44 Tahun 2016 tentang
Pedoman Manajemen Puskesmas;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : Keputusan Kepala Puskesmas Kota Jailolo Kabupaten Halmahera


Barat Tentang Tim Pendataan Keluarga Sehat Pada Puskesmas Kota
Jailolo.

Pertama : Tim Pendataan Keluarga Sehat Pada Puskesmas Kota Jailolo,


sebagaimana tersebut dalam lampiran I keputusan ini.
Kedua : Tugas, Wewenang dan Tanggung Jawab Tim Pendataan Keluarga
Sehat Puskesmas Kota Jailolo sebagaimana tercantum dalam lampiran
I keputusan ini.

Ketiga : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari terjadi perubahan dan atau terdapat kesalahan dalam
Keputusan ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan : Kota Jailolo


Pada Tanggal : 18 Juni 2020

Kepala Puskesmas Kota Jailolo

SEFNAT RADJABAYCOLLE, SKM, M.Kes


NIP. 19780912 200501 1 015

Tembusan: disampaikan kepada Yth :


1. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Halmahera Barat
2. Pengelola PIS-PK Kabupaten Halmahera Barat
LAMPIRAN I : Keputusan Kepala Puskesmas Kota Jailolo

NOMOR : 002/SK/PKM-KJ/VI/2020
TANGGAL : 18 Juni 2020
TENTANG : Keputusan Kepala Puskesmas Kota Jailolo Tentang Tim
Pendataan keluarga sehat pada wilayah kerja Puskesmas
Kecamatan Jailolo.

SUSUNAN TIM PENDATAAN KELUARGA SEHAT


PADA PUSKESMAS KOTA JAILOLO

N Nama TIM E-mail No HP Jabatan


o

1 Yunita A. Hamisi, S.Kep, Ns Yunitauny1421@gmail.co 082292346805 Administrasi


m
2 Selviana Lapalelo, Amd. Keb 081331027045 Surveyor
lapalelos@gmail.com
3 Gledis A. Laurens, Amd. Keb 082290386811 Surveyor
Laurensgledis@yahoo.com
4 Irawati S. Hafel, Amd. Keb 081340561545 Surveyor
Irawatihafel02@gmail.com
5 Anisa Laisi, S.Kep, Ns 085320804458 Supervisor

Ditetapkan : Kota Jailolo


Pada Tanggal : 18 Juni 2020

Kepala Puskesmas Kota Jailolo

SEFNAT RADJABAYCOLLE, SKM, M.Kes


NIP. 19780912 200501 1 015

Anda mungkin juga menyukai