Anda di halaman 1dari 2

APASIH EDEMA ??

Peningkatan berat badan akan menambah


beban kaki untuk menopang tubuh ibu. Hal ini
akan memicu terjadinya gangguan sirkulasi
pada pembuluh darah balik di kaki yang
berdampak pada munculnya edema

Edema kaki atau pembengkakan pada kaki


terjadi akibat penekanan uterus yang
menghambat aliran balik vena dan tarikan
gravitasi yang menyebabkan retensi cairan
semakin besar.

APASIH PENYEBABNYA ?
Ibu hamil yang banyak beraktifitas
Ibu hamil yang banyak berjalan CARA MENGATASI DENGAN PIJAT EDEMA
Gerakan Criss Cross

Ibu hamil yang bekerja dan memakai sepatu


hak sedang atau tinggi  Lakukan gerakan criss-cross (menyilang dengan ibu jari, keempat
jari lainnya menggenggam bagian yang dipijat) mulai dari betis
hingga ke bagian atas paha bawah.
 Tujuan Gerakan ini akan memeras kandungan air yang berlebihan
(edema) di sekitar betis dan paha.
 Lakukan turun naik hingga 8 kali.
• Gerakan KneadingTujuan Gerakan
ini menstimulasi sambungan tulang
di bagian lutut (synovial joint) agar
tetap lentur untuk menahan beban
tubuh yang semakin berat
• Gerakan
 Tujuan Lakukan ini gerakan
membantumemutar di
mengendurkan otot yang
samping kananserta
lelah, melembutkannya dan kiri lutut. mengeluarkan
membantu
kelebihan air
• Setelah itu, usap bagian bawah
 Lakukan gerakan kneading atau meremas, dimulai dari
lutut.
pangkal lutut (atau boleh juga dari betis) sampai ke paha.

Gerakan Synovial Joint

• Tujuan Gerakan ini menstimulasi sambungan tulang di


bagian lutut (synovial joint) agar tetap lentur untuk
menahan beban tubuh yang semakin berat
• Lakukan gerakan memutar di samping kanan dan kiri
lutut.
• Setelah itu, usap bagian bawah lutut.

Anda mungkin juga menyukai