Anda di halaman 1dari 223

BAB III

JURUSAN TEKNIK ELEKTRO

3.1. URAIAN SINGKAT

3.1.1. SEJARAH BERDIRINYA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO

Berdirinya Jurusan Teknik Elektro adalah berkaitan dan tak terpisahkan dari sejarah
berdirinya Universitas Res Republika.

Berdasarkan surat keputusan Menteri Perguruan Tinggi dan Ilmu Pengetahuan No.
013/dar/Tahun 1965, tanggal 15 Nopember 1965, Universitas Res Republika dibuka dengan
mengganti namanya menjadi Universitas Trisakti, yaitu Universitas baru yang berlandaskan
Pancasila.
Pada saat pendirian Universitas Trisakti tersebut, Departemen Elektro berada di bawah
Fakultas Teknik bersama 3 departemen teknik lainnya, yaitu Mesin, Sipil, dan Arsitektur.
Pada periode 1966-1967 ijazah Sarjana Muda Lengkap dan Sarjana Lengkap Fakultas Teknik
Jurusan Teknik Elektro telah berstatus DIAKUI.
Pada tahun 1972 Fakultas Teknik Jurusan Teknik Elektro mengalami peningkatan status dari
status DIAKUI menjadi DISAMAKAN untuk ijazah Sarjana LENGKAP melalui surat
keputusan Menteri P dan K No. 090/u/1972 tanggal 8 Juni 1972.
Pada tahun 1983 mulai diterapkan SKS dan Fakultas Teknik USAKTI dikembangkan menjadi 2
Fakultas yaitu FTSP dan FTI, di mana Jurusan Teknik Elektro berada di bawah FTI bersama
dengan Jurusan Teknik Mesin, Geologi dan Perminyakan.
Pada tahun 1984 Jurusan Teknik Geologi dan Perminyakan me-misahkan diri dari FTI dengan
membentuk FTM (Fakultas Teknologi Mineral) dan di FTI lahir Jurusan baru sehingga menjadi
Jurusan Teknik Mesin, Elektro, dan Industri tahun bertambah lagi satu Jurusan yaitu Jurusan
Teknik Informatika berdirinya pada tahun 1996.
Pada tahun 1984 itu juga Jurusan Teknik Elektro FTI USAKTI memperoleh predikat sebagai
Jurusan terbaik ke-2 di lingkungan Kopertis Wilayah III.

85
Pendidikan dan pengajaran di Jurusan Teknik Elektro FTI USAKTI pada saat mula-mula
didirikan diklasifikasikan menjadi dua pengutamaan studi yaitu:
a. Teknik Tenaga Listrik (Arus Kuat)
b. Teknik Telekomunikasi dan Elektronika (Arus Lemah).
Pada tahun Akademik 1984/1985 untuk menjawab kebutuhan masyarakat dan sesuai dengan
tuntutan jaman, maka Jurusan Teknik Elektro mengembangkan satu program studi yang baru
yaitu komputer dan otomatika, sehingga pengutamaan studinya menjadi 3, yaitu:
a. Teknik Tenaga Listrik
b. Teknik Telekomunikasi dan Elektronika
c. Komputer dan Otomatika.
Sedangkan sejak tahun 1996 Jurusan Teknik Elektro dikembangkan lagi sehingga mempunyai
5 macam konsentrasi, yaitu:
a. Teknik Tenaga Listrik (A)
b. Teknik Telekomunikasi (B)
c. Teknik Kontrol (C)
d. Teknik Elektronika (D)
e. Teknik Sistem Komputer (E)

3.1.2. PESAN KEPADA PARA MAHASISWA

Sesuai dengan program pendidikan di Jurusan Teknik Elektro, pendidikan untuk mencapai
Sarjana S-1 mempunyai jumlah beban 144 sks yang dapat diprogram dalam 4 tahun atau 8
semester. Ini berarti bahwa mahasiswa yang baik harus dapat merencanakan/meraih hasil
lulus tiap semester sebanyak 18 sks.
Untuk diperkenankan mengambil sejumlah matakuliah dengan jumlah beban 18 sks, indeks
prestasi yang dicapai sekurangnya harus 2,5 artinya untuk semua matakuliah harus diperoleh
nilai C dan B sama banyak. Di lain pihak harus diperhatikan pula bahwa batas masa studi
adalah 7 tahun atau 14 semester.
Agar tidak melampaui batas masa studi ini seorang mahasiswa harus meraih keberhasilan
sekurang-kurangnya 10,3 sks setiap semester, juga dengan nilai rata-rata C. Prestasi yang
kurang dari ini akan terancam putus studi. Karena itu dalam rangka perencanaan waktu,
matakuliah apa dan praktikum apa yang dicantumkan dalam Kartu Rencana Studi (KRS)

86
menjadi penting. Rencanakanlah prestasi yang ingin dicapai seimbang mungkin dengan
memperhatikan masa libur, rekreasi, kegiatan kemahasiswaan, dan lainnya.
Buatlah pekerjaan rumah pada waktunya. Persiapan untuk menempuh ujian harus
dilaksanakan sejauh mungkin. Belajar satu, dua hari sebelum ujian biasanya membawa hasil
yang buruk. Dalam masalah di atas Dosen Wali Saudara dapat membantu Saudara; karena itu
jangan segan-segan untuk menghubunginya.
Selain itu bacalah dengan teliti buku ini dan buku pedoman program pendidikan Sistem
Kredit Semester Universitas Trisakti. Tidak lain harapan kami semoga Saudara sukses
menempuh pendidikan di Jurusan Teknik Elektro. Dan Tuhan menyertai kita semua. Amin.

Jakarta, Mei 2009


Jurusan Teknik Elektro,
Fakultas Teknologi Industri Universitas Trisakti
Ketua,

ttd

(Ir. Chairul Gagarin Irianto,MS)

87
3.2. ORGANISASI DAN PERSONALIA

3.2.1. ORGANISASI STRUKTURAL

Ketua Jurusan

Sekretaris Jurusan Akademik Majelis Jurusan

Sekretaris Jurusan Kemahasiswaan

Kepala Urusan
Administasi Jurusan

Kalab Teknik Kalab Konversi Kalab Mesin- Kalab


Tegangan Energi Mesin LIstrik Pengukuran
Tinggi LIstrik

Kalab Sistem Kalab Kalab Kalab


Pengaturan Komputer Elektronika Telekomunikasi

88
3.2.2. ORGANISASI FUNGSIONAL

Ketua Jurusan

Sekretaris Jurusan Akademik

Sekretaris Jurusan Kemahasiswaan

Koordinator Koordinator Koordinator


Ketua Konsentrasi
Kelompok Tugas Akhir Kerja Praktek
Mata Kuliah

3.2.3. SEKRETARIAT JURUSAN TEKNIK ELEKTRO


KETUA JURUSAN : Ir. Chairul G. Irianto, MS
SEKRETARIS JURUSAN AKADEMIK : Endang Djuana, ST, MEng
KASUAJUR : Mawiyah Zahara

3.2.4. KEPALA LABORATORIUM


Laboratorium Teknik TeganganTinggi dan
Penyaluran Energi : Prof. Syamsir Abduh, MM, PhD
Laboratorium Konversi Energi : Ir. Dharmananda Lugito
Laboratorium Pengukuran Listrik : Ir. Irda Winarsih
Laboratorium Sistem Pengaturan : Ir. Rudy S. Wahyudi, MS
Laboratorium Komputer : Ir. Kuat Raharjo T. S., MT
Laboratorium Elektronika : Ir. Gunawan Tjahjadi, DEA
Laboratorium Telekomunikasi : Ir. Tony Winata
Laboratorium Mesin-Mesin Listrik : Ir. Liem Ek Bien, SE
89
3.2.5. KETUA KONSENTRASI
A. Teknik Energi Listrik : Ir. Maula Sukmawidjaya, MS
B. Teknik Telekomunikasi : Dr .Ir. Tjandra Susila, M.Eng.Sc
C. Teknik Kontrol : Prof. Dr. Ir. R.J. Widodo, M.Sc
D. Teknik Elektronika : Prof.Ir. Samuel H.T., MS
E. Teknik Sistem Komputer : Ir. Ferrianto Gozali, MSCS

3.2.6. KOORDINATOR KELOMPOK MATA KULIAH


Elektronika Teoritis :
Teknik Energi Listrik : Ir. Maula Sukmawidjaja, MS.
Teknik Telekomunikasi : Ir. Tony Winata
Teknik Kontrol : Ir. Susan Sulaiman, SE
Teknik Elektronika : Ir. Albert Mandagi.
Teknik Sistem Komputer : Ir. Kuat Raharjo T.S.,MT

3.2.7. KOORDINATOR KERJA PRAKTEK : Ir. Kiki Prawiroredjo, MT

3.2.8. KOORDINATOR TUGAS AKHIR : Ir. Rosalia H. Subrata

DOSEN BIASA YANG SEDANG TUGAS BELAJAR :


1. Ir. Rudy S. Wahjudi, MS
2. Ir. Chairul G. Irianto, MT
3. Ir. Yuli Kurnia Ningsih, MT
4. Hugeng, ST, MT

90
3.3. DOSEN WALI
No. Nama Dosen Wali Nomor Induk Mahasiswa
Angkatan 2002
1 Ir. Raymond A F Tarumaselly, MSCE 062.02.001 – 062.02.030
2 R. Deiny M., ST, MT 062.02.031 – 062.02.060
3 Dr. Ing. Eko Adhi S, ST, MT 062.02.061 – 062.02.090
4 R. Deiny M., ST, MT 062.02.091 – 062.02.120
5 Ir. Rafael Sianipar, MM 062.02.121 – 062.02.140
Angkatan 2003
1 Henry Candra, ST, MT 062.03.001 – 062.03.025
2 Endang Djuana, ST, M.Eng 062.03.026 – 062.03.050
3 Ir. Rafael Sianipar, MM 062.03.051 – 062.03.075
4 Ir. Setia Partahian H. 062.03.076 – 062.03.100
5 Prof. Syamsir Abduh, PhD 062.03.101 – 062.03.125
6 Dr. Ir. Tjandra Susila, M.Eng.Sc 062.03.126 – 062.03.150
7 Ir. Tony Winata 062.03.151 – 062.03.175
8 Prof. Ir. Samuel H. T., MS 062.03.176 – 062.03.200
Angkatan 2004
1 Endang Djuana, ST, MEng 062.04.001 – 062.04.025
2 Dr. Ing. Eko Adhi S, ST, MT 062.04.001 – 062.04.041
3 Ir. Tarsisius Iskandar 062.04.042 – 062.04.049
4 Ir. Rosalia H Subrata 062.04.050 – 062.04.064
5 Dr. Ir. Indra Surjati, MT 062.04.065 – 062.04.085
6 Ir. Tony Winata 062.04.086 – 062.04.096
Angkatan 2005
1 Ir. Ferrianto Gozali, MSCS 062.05.001 – 062.05.010
2 Ir. Harman Nuria 062.05.011 – 062.05.020
3 Hugeng, ST, MT 062.05.021 – 062.05.030
4 Ir. Indriarti Oesman 062.05.031 – 062.05.040
5 Prof. Ir. Samuel H. T., MS 062.05.041 – 062.05.050
6 Ir. Susan Sulaiman, SE 062.05.051 – 062.05.060
7 Ir. Widyawati Santoso 062.05.061 – 062.05.070
8 Ir. Cecilia Susilawati, MT 062.05.071 – dst

91
No. Nama Dosen Wali Nomor Induk Mahasiswa
Angkatan 2006
1 Ir. Albert Mandagi 062.06.001 – 062.06.007
2 Dr. Ir. Suhartati Agoes, MT 062.06.008 – 062.06.014
3 Ir. Irda Winarsih 062.06.015 – 062.06.021
4 Ir. Indriati Oesman 062.06.022 – 062.06.028
5 Ir. Liem Ek Bien 062.06.029 – 062.06.035
6 Ir. Ishak Kasim, MT 062.06.036 – 062.06.042
7 Ir. Chairul G. Irianto, MS 062.06.048 – 062.06.049
Angkatan 2007
1 Ir. Albert Mandagi 062.07.001 – 062.07.002
2 Ir. Chairul G. Irianto, MS. 062.07.004 – 062.07.005
3 Ir. Cecilia Susilowati, MT 062.07.006 – 062.07.007
4 Dheiny Mardian, ST, MT 062.07.008
5 Ir. Dharmananda Lugito 062.07.009 – 062.07.010
6 Dr. Ing. Eko Adhi Setiawan, ST, MT 062.07.011 & 062.07.003
7 Endang Djuana, ST,M.Eng. 062.07.012
Angkatan 2008
8 Ir. Ferrianto Gozali,MSCS. 062.07.013
9 Ir. Gunawan Tjahyadi, DEA. 062.07.014
10 Ir. G. Riana Naiborhu, MM. 062.07.015
11 Ir. Harman Nuria 062.07.016
12 Henry Candra ,ST,MT. 062.07.017
13 Hugeng, ST,MT. 062.07.018 -062.07.019
14 Dr. Ir. Indra Surjati, MT. 062.07.020
15 Ir. Indriati Oesman 062.07.021 – 062.07.022
16 Ir. Irda Winarsih 062.07.023 – 062.07.024
17 Ir. Ishak Kasim, MT. 062.07.025
18 Ir. Kiki Prawiroredjo, MT. 062.07.026 – 062.07.027
19 Ir. Kuat Rahardjo, MT. 062.07.028
20 Liem Ek Bien, , SE. 062.07.029 – 062.07.030
21 Ir. Maula Sukma Wijaya, MS. 062.07.031
22 Ir. Rafael Sianipar,MM 062.07.032

92
No. Nama Dosen Wali Nomor Induk Mahasiswa
Angkatan 2008
23 Ir. Raymond AFT, M.Eng 062.07.033
24 Ir.Rosalia H. Subrata 062.07.034
25 Ir. Rudy S. Wahyudi, MS 062.07.035
26 Prof. Ir. Samuel H.T. 062.07.036 – 062.07.037
27 Prof. Ir. Syamsir Abduh, Ph.D. 062.07.038
28 Ir. Setia Partahian 062.07.039
29 Ir. Sunarto, MS 062.07.040 – 062.07.041
30 Ir. Susan Sulaiman, SE 062.07.042 – 062.07.043
31 Ir. Suhartati Agoes, MT 062.07.044 – 062.07.045
32 Ir. Tarsisius Iskandar 062.07.046 – 062.07.047
33 Ir. Tjandra Susila, M.Eng, Ph.D 062.07.048
34 Ir. Tony Winata, 062.07.049 – 062.07.050
35 Ir. Widyawati Santoso, 062.07.051 – 062.07.052
36 Ir. Yuli Kurnia Ningsih, MT 062.07.053 – 062.07.054
Angkatan 2009

3.4. TENAGA PENGAJAR


3.4.1. DOSEN BIASA

No. NIK NAMA LULUSAN/BIDANG KEAHLIAN


1. 0438 Albert Mandagi, Ir S1 : Usakti - Telekomukasi, 1977
2. 01680 Anggara Simanjuntak, Ir. MM. S1: ITB – Teknik Fisika, 1966
MBA. Dr. S2: STM PPM- MM, 1995
S3: UNJ – Lingkungan Hidup, 2000
3. 01537 Cecilia Susilowati AS, Ir. MT. S1: Usakti – Telekomunikasi, 1983
S2: Usakti - Telekomunikasi, 1996
4. 01567 Chaerul Gagarin Irianto, Ir. M.Sc S1: Usakti – Arus Kuat, 1986
S2: ITB - Elektronika, 1992

93
5. 02637 R. Deiny Mardian, ST, MT S1: Usakti – Telekomunikasi,
S2: Usakti – Telekomunikasi
6. 00437 Dharmananda Lugito. Ir S1: Usakti – Arus Kuat, 1973
7. 02381 Endang Djuana, ST . M.Eng. S1: Usakti - Kontrol, 1995
S2: Royal Melbourne Institute Of
Technology University- Information
Technology. 2000
8. 01971 Engeline Shintadewi Julian, Ir. S1: UGM - Elektronika, 1990
MT. Dr. S2: UI - Elektronika, 2000
S3: UI – Elektronika, 2004
9. 00439 Ferrianto Gozali, Ir. MSCS S1: Usakti - Telekomunikasi, 1978
S2: MSCS, Univ. of Southern Calif. USA
10. 00441 G. Riana Naiborhu, Ir. MM. S1: USU – Arus Kuat, 1977
S2: STIE IPWI-Manajemen. 2001
11. 00452 Gunawan Tjahjadi, Ir. DEA. S1: Usakti - Telekomunikasi, 1981
S2: Univ. De Droit, Perancis- Audio Visual
Et Telematique. 1989
12. 00433 Harman Nuria, Ir. S1: ITB - Telekomunikasi, 1959
No. NIK NAMA LULUSAN/BIDANG KEAHLIAN
13. 00058 Harsono, Ir. M.Sc. S1: ITB – Arus Kuat, 1962
S2: Univ. Of Illiois Chicago-Electrical
Engineering, . 1966
14. 02382 Henry Candra, ST., MT. S1: Usakti – Telekomunikasi, 1995
S2: Usakti – Telekomunikasi, 2000
15. 02278 Hugeng, ST. MT S1: Usakti – Telekomunikasi, 1995
S2: Usakti - Telekomunikasi, 1998
16. 01331 Indra Surjati, Ir. MT. DR. S1: Usakti - Elektro, 1985
S2: Usakti - Elektro, 1996
S3: UI - Telekomunikasi, 2004
17. 01973 Indriarto Yuniantoro, Drs. MSi S1: ITB-Fisika. 1992
S2: ITB-Fisika Material Elektronik. 1999
Bidang Keahlian: Fisika
18. 00449 Indriati Oesman, Ir S1: Usakti - Telekomunikasi, 1980

94
19. 00445 Irda Winarsih, Ir. S1: Usakti - Telekomunikasi, 1978
20. 01479 Ishak Kasim, Ir. MT. S1: Usakti – Arus Kuat, 1986
S2: UI – Arus Kuat, 2000
21. 01390 Kiki Prawiroredjo, Ir. MT. S1: Usakti - Telekomukasi, 1985
S2: Usakti - Telekomukasi, 1999
22. 00453 Kuat Raharjo TS., Ir. MT. S1: Usakti - Telekomukasi, 1982
S2: Usakti - Telekomukasi, 1997
23. 00450 Liem Ek Bien, Ir. SE. S1: Usakti -Arus Kuat, 1981
S1: UI-Ekonomi Manajemen. 1988
24. 01332 Maula Sukmawidjaya, Ir. M.S. S1: Usakti – Arus Kuat, 1985
S2: IT Pasca Sarjana, 1980
25. 01500 R. Semiawan, Ir. S1: ITB - Arus Kuat, 1959
26. 00059 R.J. Widodo, M.Sc. Ir. Dr. Prof. S1: ITB – Telekomukasi. 1962
S2: Univ. Of Kentucky-Kontrol. 1970
S3: ITB-Ilmu Teknik. 1985
27. 02400 Rachmat Soedirdjo, Ir. S1: Usakti – Arus Kuat,
28. 00456 Rafael Sianipar, Ir. MM. S1: USU – Arus Kuat, 1978
S2: STIE IPWI-Manajemen. 2001
No. NIK NAMA LULUSAN/BIDANG KEAHLIAN
29. 00448 Raymond Tarumaselly, Ir. S1: Usakti – Telekomukasi,
M.Eng., S2: M.Eng., Opllyt. Inst, Tro, AS, 1982
30. 00454 Rosalia H. Subrata, Ir. S1: Usakti - Telekomukasi, 1982
31. 01377 Rudy S. Wahyudi, Ir. MT. S1: ITS - Sistem Pengaturan, 1984
S2: ITB - Sistem Pengaturan, 1994
32. 00436 Samuel HT, Ir. M.Sc. Prof. S1: Usakti - T. Elektro/Telekomukasi, 1971
S2: UI-Opto Elektronika&Aplikasi Laser.
1989
33. 00440 Suhartati Agoes, Ir. MT. Dr. S1: Usakti - Telekomunikasi, 1979
S2: UI - Telekomukasi, 1998
S3: UI – Telekomukasi, 2008
34. 00351 Sunarto, Ir. MS. S1: Usakti - Telekomukasi, 1981
S2: UI - Opto. Dan Apl. Laser, 1988
35. 00447 Susan Sulaiman, Ir. SE. S1: Usakti - Telekomukasi, 1978

95
S1: UI-Ekonomi, 1988
36. 01974 Syamsir Abduh, Prof. Ir. MM. S1: Unhas – Arus Kuat, 1991
Ph.D S2: Usakti – Manajemen, 1993
S3: Univ.Utara Malaysia, 2000
37. 01784 Tarsisius Iskandar, Ir. S1: Usakti - Elektronika, 1986
38. 00057 Tjandra Susila, Ir. M.Eng.Sc., Dr. S1: ITB - Telekomukasi, 1962
S2: M.Eng.S, 1974
S3: NUS - Dr, 1991
39. 00442 Toni Winata, Ir. S1: Usakti - Telekomukasi, 1979
40. 00435 Widyawati Santoso, Ir. S1: Usakti - Telekomukasi, 1974
41. 02277 Yuli Kurnia Ningsih, Ir. MT. S1: UI - Telekomukasi, 1992
S2: Usakti - Telekomukasi, 1998

3.4.2. DOSEN LUAR BIASA

No NIK NAMA LULUSAN/BIDANG KEAHLIAN


1. 01327 Anwar Tamin, Ir. S1 : Th. Delf- Arus Kuat. 1960
2. 02069 Albertine A. S., Dra S1: IKIP Bandung – Bahasa Inggris, 1971
S2: Univ. Of arwick-Tefll Teaching English
1986
Bidang Keahlian: Bahasa Inggris
3. Andree, ST. MT S1: Usakti – Arus Kuat
S2: Usakti – Arus Kuat, Bidang Keahlian; PLC
4. 90163 Awidio Sasmito, Drs. M.Hum S1: Univ. Nas. Jakarta–Sastra Inggris, 1986
S2:UNS Surakarta- Penerjemahan, 2004
Bidang Keahlian: Bahasa Inggris
5. 00321 Bambang Satriawan, Ir. MT. S1: Usakti - Telekomukasi,
S2: ITB - Sistem Inst. Listrik
Bidang Keahlian : Jaringan Manajemen

96
Telekomunikasi, Jaringan Transmisi FO.
6. 00059 Dali s. Naga, Ir. Dr. Prof. S1: ITB-Elektro, 1960
S2: Gunadarma-Manaj. Sistem Informasi, 1995
S3: Univ. N. Jakarta-Ilmu Pendidikan. 1980
Bidang Keahlian : Teknik Elektro, Sistem
Informasi Pendidikan, Sistem Operasi.
7. 90150 Damai Hati Sujana, Dra. MA S1: UKI-Ekonomi Perusahaan. 1987
S2: Ohio Univ.-Ekonomi Pembangunan. 1993
S2: Univ. Labora Jakarta-Pemasaran. 1995
Bidang Keahlian: Manajemen, Pemasaran
8. 00020 Djiteng Marsudi, Ir. S1: ITB - Arus Kuat, 1964
Bidang Keahlian : Operasi Sistem Tenaga
Listrik, Pembangkit Tenaga Listrik
9. 00319 Eddy Siswanto, Ir. M.Eng. S1: Usakti-Telekomunikasi. 1988
S2: Univ. Of Wollonggong-Electrical. 1995
Bidang Keahlian : Komunikasi Data,
Computer Communication, Internet
Protokol (VOIP, IP Network)
No NIK NAMA LULUSAN/BIDANG KEAHLIAN
10. 00018 J.R.E. Mowilos, Ir. S1: ITB-Elektronika. 1961
Bidang keahlian : Peralatan Tegangan
Tinggi, Konversi Energi, Ekon. Tenaga
Listrik.
11. 01318 Johnson Saragih, Drs. MSc S1: UNDIP-Matematika. 1983
S2: ITB-Teknik Manajemen Industri. 1993
Bidang Keahlian : Penelitian Operasional,
Kalkulus
12. 00282 Pribadi Kadarusman, Ir. S1: STTN –Arus Kuat. 1979
Bidang Keahlian : Sistem Proteksi
(Distribusi dan Transmisi)
13. 00268 Setia Gunawan, Ir. M.Sc. S1: ISTN-Elektronika. 1983
S2: UI – Material Science, 1991
Bidang Keahlian : Pencahayaan Dalam dan

97
Pencahayaan Luar.
14. 10155 Sri Harini, Dra. M.Sc., S1: UGM-Matematika. 1964
S2: UI – Ilmu Komputer. 1990
Bidang Keahlian : Matematika, Ilmu
Komputer.
15. 02068 Tri Rahmiyati, Dra S1: Univ. Hasanuddin-Sastra Inggris. 1979
S2: UNJ-Pendidikan Bahasa. 2005
Bidang Keahlian: Bahasa Inggris
16. 10009 Widyastomo Sarli, Ir. S1: UI – Arus Kuat. 1980
Bidang Keahlian : Studi Kelayakan
17. 01904 Zacharias Santoso, Drs S1: ITB - IPA Bag. Fisika, 1964

98
3.5. K U R I K U L U M
Pendidikan di Jurusan Teknik Elektro untuk Sarjana Strata-1 diselenggarakan
dalam 8 (delapan) semester atau dalam waktu 4 tahun. Kurikulum bertujuan untuk
menghasilkan Sarjana yang setelah menamatkan studinya mempunyai kualifikasi seperti yang
ditetapkan untuk Sarjana Teknik dan selain itu sebagai Sarjana Teknik Elektro yang:
 Mampu memecahkan masalah-masalah teknik elektro dan mengembangkan
pengetahuannya.
 Dapat bekerja dalam bidang pelaksanaan program penelitian, perencanaan dan
pelaksanaan sistem perlengkapan dan mesin teknik elektro.
 Dalam waktu singkat dapat menyesuaikan diri dengan kekhususan cabang teknik
elektro yang terdapat di industri dan lapangan pekerjaannya.

3.5.1. LANDASAN HUKUM PENYUSUNAN KURIKULUM OPERASIONAL (KO)

Kurikulum Operasional (KO) ini diberlakukan berdasarkan:


a. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 1989, tanggal 27 Maret 1998 tentang
Sistem Pendidikan Nasional:

b. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia:


Nomor 60 Tahun 1999, tanggal 24 Juni 1999 tentang Pendidikan Tinggi
Nomor 61 Tahun 1999, tanggal 24 Juni 1999 Tentang Penetapan Perguruan Tinggi sebagai
Badan Hukum.

c. Keputusan Menteri Pendidikan Naional Republik Indonesia:


1. Nomor: 0313/U/1994, tentang Kurikulum yang berlaku secara Nasional.
2. Nomor: 0281/U/1994, tentang Kurikulum yang berlaku secara Nasional Program
Sarjana Ilmu Teknik.
3. Nomor: 0187/U/1998, tentang Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi.
4. Nomor: 188/U/1998, tentang Akreditasi Program Studi pada Perguruan Tinggi untuk
Program Sarjana.
5. Nomor: 232/U/2000 tanggal 20 Agustus 2000, tentang Penyusunan Kurikulum
Pendidikan Tinggi dan Penilaian Hasil Belajar Mahasiswa.
6. Nomor: 234/U/2000 tanggal 20 Desember 2000, tentang Pedoman Pendirian
Perguruan Tinggi.

99
7. Nomor: 184/U/2001 tanggal 23 November 2001, tentang Pedoman Pengawasan
Pengendalian dan Pembinaan Program Diploma, Sarjana dan Pasca Sarjana di
Perguruan Tinggi.
8. Nomor: 004/U/2002 tanggal 17 Januari 2002, tentang Akreditasi Program Studi pada
Perguruan Tinggi untuk Program Sarjana.
9. Nomor 045/U/2002 tanggal 2 April 2002, tentang Kurikulum Inti Pendidikan Tinggi.

d. Keputusan Direktur Jendral Pendidikan Tinggi:


1. Nomor: 304/DIKTI/Kep/1998 tanggal 18 Agustus 1998, tentang Tindak Lajut
Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 188/U/1998 tentang
Akreditasi Program Studi pada Perguruan Tinggi untuk Program Sarjana.
2. Keputusan Direktur Jendral Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional RI
No. 43/DIKTI/KEP/2006, tanggal 2 Juni 2006 tentang rambu-rambu Pelaksanaan Mata
Kuliah Pengembangan Kepribadian (MKPK) di Perguruan Tinggi
3. Keputusan Direktur Jendral Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasioanal RI
No. 44/DIKTI/KEP/2006, tanggal 2 Juni 2006 tentang rambu-rambu Pelaksanaan Mata
Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MKBB) di Perguruan Tinggi
e. Surat Koordinator Kopertis Wilayah III No. 117/Kop.III/1998 tanggal 8 Juli 1998 tentang
kebijakan Masa studi di Lingkungan Kopertis Wilayah III.
f. Keputusan Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi Depastemen Pendidikan dan
Kebudayaan Republik Indonesia Nomor: 010/BAN_PT/Ak-IX/S1/VII/2005, tanggal 7 Juli
2005, tentang Hasil dan Peringkat Akreditasi Program studi untuk Program Sarjana di
Perguruan Tinggi.

3.5.2. STRUKTUR KURIKULUM


Struktur kurikulum terbagi dalam dua bagian:

3.5.2.1. Kurikulum Program Teknik Elektro Umum


Program ini diikuti oleh semua mahasiswa dan diberikan terutama dalam 4 semester pertama
dan beberapa mata kuliah lainnya diberikan dalam semester 5 sampai 8. Kurikulum ini
mencakup kelompok:

100
1. Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)
2. Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKK)
3. Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB)
4. Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB)
5. Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB).

Kuliah Pengembangan Kepribadian ialah matakuliah-matakuliah Agama, Pancasila,


Kadeham, yang bertujuan untuk membentuk mahasiswa menjadi manusia Indonesia
seutuhnya berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945. Dalam kelompok mata
kuliah ini tidak dilupakan matakuliah Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris yang ditujukan
pada pemahaman dan penguasaan berbahasa dengan baik, dan kemampuan membuat
laporan teknik 14 sks.

Dengan Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan yang meliputi Matematika dan Fisika
mahasiswa dibekali dengan ilmu pengetahuan dasar yang diperlukan supaya mampu untuk
membentuk pola pikir yang sistimatis dan daya nalar yang kuat (65 sks) untuk memahami dan
menguasai dasar keilmuan elektro teknik.

Mata Kuliah Keahlian Berkarya dimana substansi kajiannya meliputi disiplin ilmu dan
konsep penyelesaian masalah elektro teknik , dimana diharapkan mahasiswa mampu
menguasai, menggunakan dan mengembangkannya.

Mata Kuliah Perilaku Berkarya adalah mata kuliah yang meliputi Perancangan dan aplikasi
disiplin ilmu elektro teknik yang akan memotivasi mahasiswa agar mampu memahami dan
menjalankan perilaku professional dalam berkarya dibidang elektro teknik sesuai dengan
aturan dan etika profesi yang berlaku.

Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat yang meliputi mata kuliah manajemen dan
kewirausahaan akan mengarahkan mahasiswa agar mampu menempatkan diri dan bekerja di
masyarakat dalam perannya sebagai seorang professional di bidang elektro teknik.
Dengan demikian kurikulum ini memberikan flexibilitas kemampuan dasar dalam berbagai
bidang teknik elektro sehingga mahasiswa dapat memilih keahlian lanjut yang diminatinya
dengan lebih mantap. Sekiranya oleh satu dan lain hal mahasiswa tidak melanjutkan studinya,
ia mempunyai kemampuan untuk memasuki dunia praktek dengan keahlian dan ketrampilan
dasar yang memadai dalam bidang teknik elektro dasar.

101
Jadi secara keseluruhan program Teknik Elektro ini mempunyai komposisi presentasi
penyebaran sks untuk konsentrasi A,B,C, E dan D yaitu :
MPK = 14 sks (9,72 %)
MKK = 65 sks (45,14 %)
MKB = 54 sks (37,5 %)
MBB = 4 sks (2,78 %)
MPB = 7 sks (4,86 %)

3.5.2.2. Kurikulum Program Pengutamaan Dan Peminatan/Konsentrasi


Dalam Program Studi Teknik Elektro diperhatikan perkembangan ilmu dan teknologi elektro
yang terjadi dengan begitu pesatnya. Pada semester ke-4 mahasiswa sudah harus menyatakan
Konsentrasi Pengutamaan Studi yang dipilihnya.

Di Jurusan Teknik Elektro terdapat lima Konsentrasi Pengutamaan Studi, yaitu :


 Konsentrasi Teknik Energi Listrik :A
 Konsentrasi Teknik Telekomunikasi :B
 Konsentrasi Teknik Kontrol :C
 Konsentrasi Teknik Elektronika :D
 Konsentrasi Teknik Sistem Komputer :E

Diadakannya program Konsentrasi Pengutamaan Studi dimaksudkan agar para lulusannya


memperoleh kemampuan antara lain:
1. Menguasai aspek-aspek engineering/rekayasa;
2. Membuat analisa, merancang, merencanakan, memelihara dan mengelola instalasi;
3. Membuat, merancang, dan membangun instalasi dan peralatan listrik dan
memanfaatkannya;
4. Mempunyai bekal yang cukup untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih
tinggi.

Jumlah beban bagi PPS dan peminatan adalah 86 sks, sehingga seluruh pendidikan S-1 di
Jurusan Teknik Elektro mempunyai beban 144 sks. Pada tiap program konsentrasi disajikan

102
mata kuliah pilihan sebesar 6 sks dan tugas akhir sebesar 4 sks. Berikut ini disajikan berturut-
turut.

3.6. KURIKULUM OPERASIONAL PROGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRO

3.6.1. SELURUH KONSENTRASI

103
Kel. Mata
Mata Kuliah sks Prosentase
Kuliah
Pendidikan Agama Islam
Pendidikan Agama Kristen
Pendidikan Agama Katolik 2
Pendidikan Agama Buddha
Pendidikan Agama Hindu
14 sks
MPK Pendidikan Pancasila 2
9,72 %
Kewir.Pend.Kewarganegaraan/Kadeham 2
Bahasa Indonesia 2
Bahasa Inggris I 2
Bahasa Inggris II 2
Bahasa Inggris III 2
Diferensial dan Integral 4
Analisis Vektor dan Persamaan Diferensial 4
Fisika Mekanika 2
Fisika Fluida dan Termodinamika 2
Fisika Bunyi dan Optik 2
Fisika Listrik Magnit 2
Prakt Fisika 1
MKK 65 sks
Transformasi Laplace dan Fourier 2
45,14 %
Variabel Kompleks 2
Analisa Numerik 2
Dasar Teknik Elektro 2
Dasar Komputer dan Pemrograman 2
Prakt. Dasar Komputer dan Pemrograman 1
Medan Elektromagnetik 3
Rangkaian Listrik I 3
Rangkaian Listrik II 3
Prakt. Rangkaian Listrik 1
Dasar Elektronika 2
Prakt Dasar Elektronika 1
Dasar Telekomunikasi 2

104
Prakt. Dasar Telekomunikasi 1
Dasar Teknik Tenaga Listrik 2
Prak. Dasar Teknik Tenaga Listrik 1
Pengukuran Besaran Listrik 2
Prakt. Pengukuran Besaran Listrik 1
Dasar Sistem Kontrol 2
Prakt Dasar Sistem Kontrol 1
Probabilitas dan Statistik 2
Sistem Linier 3
Rangkaian Logika dan Digital 2
Prakt Rangkaian Logika 1
Menggambar Teknik 2
Aljabar Linier 2
Manajemen 2 4 sks
MBB
Kewirausahaan 2 2,77 %
Kerja Praktek 2
MPB 7 sks
Tugas Akhir 4
4,86 %
Metodologi Penelitian 1

105
3.6.2. KURIKULUM KONSENTRASI TEKNIK ENERGI LISTRIK
Kel. Mata
Mata Kuliah sks Prosentase
Kuliah
Sistem Distribusi 2
Transformator 3
Prakt. Transformator 1
Transmisi Daya Elektrik 2
Prakt. Transmisi Daya Elektrik 1
Pembangkit Listrik Tenaga Air 2
Penggerak Mula 2
Instalasi Listrik dan Penerangan 2
Gejala Medan Tinggi 2
Mesin Sinkron 2
Prakt. Mesin Sinkron 1
Analisa Sistem Tenaga 3
Prakt. Analisa Sistem Tenaga 1
Mesin Induksi 2
Prak. Mesin Induksi 1
MKB
Elektronika Daya 2
Prakt. Elektronika Daya 1 54 sks
Mesin Arus Searah 2 37,5 %
IND ST
Termodinamika 2 2
Pembangkit Energi Elektrik 2
Peralatan Tegangan Tinggi 2
Prakt.Peralatan dan Gejala Medan Tinggi 1
Penggunaan dan Pengaturan Motor Listrik 3
Prakt. PPML 1
Prakt.Mesin Arus Searah 1
Sistem Proteksi 3 3
Operasi Sistem Daya Listrik 2
Motor-Motor Khusus 2
Mata Ajaran Pilihan 10 10
106
Mata Ajaran Pilihan
Distribusi Daya Listrik 2
Analisis Sistem Tenaga Lanjut 2
Transmisi Daya Elektrik Lanjut 2
Ekonomi Tenaga Listrik 2
Rancangan Sistem Daya Listrik 2
Pusat Listrik dan Gardu Induk 2
Rancangan Mesin-Mesin Elektrik 2
Simulasi Komputer Jaringan Listrik 2
Programmable Logic Control (PLC) 2
Studi Kelayakan 2
Distribusi Daya Listrik Lanjut 2
Analisa Komputer Sistim Tenaga Listrik 2
Kompatibilitas Elektromagnetik 2
Penggunaan dan Pengaturan Mesin Listrik 2
II
Transmisi Daya Arus Searah 2
KUM ITT 2
Kompatibilitas Elektromagnetik 2
Semikonduktor Daya Sebagai Penggerak 2
Pengendalian Motor Industri Cara Magnet 2
Teknik Traksi Listrik 2
Penggunaan dan Pengaturan Mesin Listrik II 2
Transmisi Daya Arus Searah 2
KUM ITT 2

107
3.6.3. KURIKULUM KONSENTRASI TEKNIK TELEKOMUNIKASI
Kel. Mata
Mata Kuliah sks Prosentase
Kuliah
Elektronika Analog 3
Prakt. Elektronika Analog 1
Sistem Komunikasi Analog 2
Prakt. Sistem Komunikasi Analog 1
Teori Antrian dan Keandalan 2
Teknik Komunikasi Satelit 2
Perancangan Sistem Digital 2
Medan Elektromagnetik (Telkom) 2
Rekayasa Trafik 2
Rangkaian Gelombang Mikro 2
Sistem Komunikasi Digital 2
Prakt. Sist. Komunikasi Digital 1
Saluran Transmisi 2
Teknik Radio dan Televisi 3 54 sks
MKB 37,5 %
Prakt. Teknik Radio dan Televisi 1
Sistem Komunikasi Optik 2
Prakt. Sistem Komunikasi Optik 1
Antena dan Propagasi 3
Prakt. Antena dan Glb. Mikro 1
Sistem Pemrosesan Sinyal 3
Microprocessor Aidded Design 2
Prakt. Microprocessor 1
Mobile Communications 2
Jaringan Telekomunikasi 2
Prakt. Komunikasi Data 1
Sistem Komunikasi Lanjut 2
Mata Ajaran Pilihan 6

108
Mata Ajaran Pilihan
Devais Gelombang Mikro 2
B-ISDN 2
Radar dan Navigasi 2
Pengolahan Citra 2
MKB Sistim Kom. Spektrum Tersebar 2
Manajemen Telekomunikasi 2
Saluran Transmisi Lanjut 2
Elektronika Telekomunikasi 2
Telefoni Digital 2
KUM ITT (Kuliah Usaha Mandiri) 2

3.6.4. KURIKULUM KONSENTRASI TEKNIK KONTROL


Kel. Mata
Mata Kuliah sks Prosentase
Kuliah
Robotika / Otomatisasi 2
Prakt. Robotika / Otomatisasi 1
Perancangan Sistem Digital 3
Elektronika Analog 3
Prakt. Elektronika Analog 1
Sistem Kontrol Multivariabel (+pkt) 3
Sistem Mikroprosesor 2
Sistem Kontrol Industri 3
54 sks
MKB Praktikum Sistem Kontrol Industri 1
37,5 %
Sistem Kontrol Optimal 3
Sistem Pemroses Sinyal 2
Sistem Kontrol Digital 3
Arsitektur Sistem Komputer 3
Pemodelan dan Simulasi 2
Optimasi 3
Pengolahan Sinyal Digital 2
Sistem Kontrol Non Linier 2

109
Prakt. Sistem Kontrol Non Linier 1
Sistem Kontrol Berbasis Komputer 2
MKB Praktikum Sistem Kontrol Berbasis Komputer 1
Komunikasi Data dan Jaringan Komputer 3
Mata Ajaran Pilihan 8
Mata Ajaran Pilihan
Sistem Kontrol Logika Fuzzy 2
Sistem Kontrol Adaptif 2
Sistem Kontrol Waktu Nyata 2
Sistem Kontrol Cerdas 2
Estimasi dan Identifikasi 2
Sistem Kontrol Stokastik 2
Sistem Operasi 2
Pengantar Sistem Cerdas 2
Sistem Neuro Fuzzy 2
KUM ITT 2

3.6.5. KURIKULUM KONSENTRASI TEKNIK ELEKTRONIKA


Kel. Mata
Mata Kuliah sks Prosentase
Kuliah
Elektronika Analog 3
Prak. Elektronika Analog 1
Elektronika Digital 3
Prak. Elektronika Digital 1
Teknik Komunikasi Data 2 54 sks
MKB
Telefoni dan Rekayasa Trafik 2 37,5 %
Elektronika Telekomunikasi 2
Prak. Elektronika Telekomunikasi 1
Opto Elektronika 2
Arsitektur dan Organisasi Komputer 3
Devais Mikroelektronika 3
MKB
Sistem Mikroprosesor 2

110
Prak. Mikroprosesor 1
Perancangan Sistem Elektronika 3
Prak. Perancangan Sistem Elektronika 1
Elektronika Industri 2
Prak. Elektronika Industri 1
Mekatronika 2
Tekno. Rangk. Terintegrasi 2
Sistem Instrumentasi Elektronik 3
Sistem Pemrosesan Sinyal 3
Perancangan Rangkaian Digital 3
Sistem Instrumentasi Digital 2
Mata Ajaran Pilihan 6
Mata Ajaran Pilihan
Bahan Elektronika 2
Elektronika Akustik 2
Elektronika Medik 2
Transducer 2
Teknologi Memori 2
Teknik Pulsa 2
Grounding dan Shielding 2
Perancangan Sistem Digital Lanjut 2
Teknik Antar Muka 2
Fisika Modern 2
Perancangan VLSI
Perancangan Sistem Elektronika Lanjut 2
KUM ITT 2

111
3.6.6. KURIKULUM KONSENTRASI TEKNIK SISTEM KOMPUTER
Kel. Mata
Mata Kuliah sks Prosentase
Kuliah
Elektronika Analog 3
Teori Informasi 2
Komputasi Numerik dan Simbolik 2
Teori Antrian 2
Sistem Operasi 2
Sistem Cerdas 3
Prak. Elektronika Analog 1
Mikroprocessor 2
Perancangan Digital 2
Algoritma dan Struktur Data 3
MKK Prakt Algo danuStruktur data 1
54 sks
MKB Bahasa Rakitan 2
37,5 %
Prakt Mikroprocessor 1
Sistem Pemrosesan Signal 2
Rangkaian Logika Lanjut 2
Elektronika Digital 3
Prakt Elektronika Digital 1
Interfacing 2
Pemodelan dan Simulasi 2
Teknik Komunikasi Data 2
Sistem Basis Data 3
Arsitektur Sistem Komputer 3
Mata Ajaran Pilihan 8
Mata Ajaran Pilihan 2
Pengolahan Citra 2
Fuzzy Logic 2
Komponen Sistem Kontrol 2
Sistem Kontrol Non Linier 2
Sistem Kontrol Diskrit 2

112
Sist Kontrol Berbasis Komputer 2
Pengantar Robotika 2
Instrumentasi Analog dan Digital 2
Human Computer Interface 2
Teknik Kompilasi 2
Rekayasa Piranti Lunak 2
Jaringan Komputer 2
Arsitektur Sistem Komputer Lanjutan 2
Pengenalan Sistem Pakar 2
KUMITT 2

3.6.7. DISTRIBUSI MATA KULIAH SEMESTER 1 - 4


Semester No. Kode Mata Kuliah sks Ket
1 UAG 201 Pendidikan Agama Islam 2
UAG 202 Pendidikan Agama Kristen 2
UAG 203 Pendidikan Agama Katolik 2 MPK
UAG 204 Pendidikan Agama Buddha 2
UAG 205 Pendidikan Agama Hindu 2
2 UPA 200 Pendidikan Pancasila 2 MPK
3 UKW 200 Kewir./Pend.Kewarganegaraan/Kadeham 2 MPK
I
4 UBN 200 Bahasa Indonesia 2 MPK
5 UBA 201 Bahasa Inggris I 2 MPK
6 IEM 401 Diferensial dan Integral 4 MKK
7 IEF 201 Fisika Mekanika 2 MKK
8 IEF 202 Fisika Fluida dan Termodinamika 2 MKK
9 IEF 105 Prakt. Fisika 1 MKK
10 IEM 209 Aljabar Linear 2 MKK
Jumlah 21

113
Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket
1 IEF 203 Fisika Bunyi dan Optik 2 MKK
2 IEF 204 Fisika Listrik dan Magnit 2 MKK
3 IET 205 Dasar Teknik Elektro 2 MKK
MKK/MPKo
4 IEE 201 Dasar Komputer dan Pemrograman 2
mp*
II 5 IEE 158 Prakt. Dasar Komputer & Pemrograman 1 MKK
Analisis Vektor & Persamaan
6 IEM 403 4 MKK
Diferensial
7 UBA 202 Bahasa Inggris II 2 MPK
8 IET 272 Rangkaian Logika 2 MKK
9 IET 181 Prakt. Rangkaian Logika 1 MKK
Jumlah 18

Semester No. Kode Mata Kuliah sks Ket


1 IET 301 Rangkaian Listrik I 3 MKK
2 IET 206 Pengukuran Besaran Listrik 2 MKK
3 IET 152 Prakt. Pengukuran Besaran Listrik 1 MKK
MKK/MPKo
4 IEB 201 Dasar Telekomunikasi 2
mp*
5 IEB 151 Prakt. Dasar Telekomunikasi 1 MKK
III 6 IET 275 Transformasi Laplace dan Fourier 2 MKK
7 UBA 203 Bahasa Inggris III 2 MPK
MKK/MPKo
8 IEA 271 Dasar Teknik Tenaga Listrik 2
mp*
9 IEA 171 Prakt. Dasar Teknik Tenaga Listrik 1 MKK
10 IET 276 Variabel Kompleks 2 MKK
11 IET 277 Analisis Numerik 2 MKK
Jumlah 20

114
Semester No. Kode Mata Kuliah sks Ket
MKK/MPKo
1 IEC 206 Dasar Sistem Kontrol 2
mp*
2 IEC 151 Prakt. Dasar Sistem Kontrol 1 MKK
MKK/MPKo
3 IED 201 Dasar Elektronika 2
mp*
4 IED 151 Prakt. Dasar Elektronika 1 MKK
IV
5 IET 302 Rangkaian Listrik II 3 MKK
6 IET 151 Prakt. Rangkaian Listrik 1 MKK
7 IET 304 Medan Elektromagnetik 3 MKK
8 IET 271 Menggambar Teknik 2 MKK
9 IET 232 Probabilitas dan Statistik 2 MKK
10 IEU 204 Manajemen 2 MBB
Jumlah 19

3.6.8. DISTRIBUSI MATA KULIAH KONSENTRASI TEKNIK TENAGA LISTRIK


Semester No. Kode Mata Kuliah sks Ket
1 IEA 244 Sistem Distribusi 2 MKB
MKB/MPKo
2 IEA 373 Transformator 3
mp*/MWP
3 IEA 181 Prakt. Transformator 1 MKB
4 IEA 202 Transmisi Daya Elektrik 2 MKB
V
5 IEA 152 Prakt. Transmisi Daya Elektrik 1 MKB
6 IEA 218 Pembangkit Listrik Tenaga Air 2 MKB
7 IET 303 Sistem Linier 3 MKK
8 IEA 272 Penggerak Mula 2 MKB
9 IEA 221 Instalasi Listrik dan Penerangan 2 MKB
Jumlah 18

115
Semester No. Kode Mata Kuliah sks Ket
MKB/MPKomp*
1 IEA 209 Gejala Medan Tinggi 2
/MWP
2 IEA 374 Mesin Sinkron 3 MKB
3 IEA 182 Prakt. Mesin Sinkron dan Mesin Induksi 1 MKB
MKB/MPKomp*
4 IEA 313 Analisa Sistem Tenaga 3
/MWP
VI 5 IEA 153 Prakt. Analisa Sistem Tenaga 1 MKB
MKB/MPKomp*
6 IEA 206 Mesin Induksi 2
/MWP
MKB/MPKomp*
7 IEA 205 Elektronika Daya 2
/MWP
8 IEA 155 Prakt. Elektronika Daya 1 MKB
9 IEA 220 Mesin Arus Searah 2 MKB
Jumlah 17

116
Sks
Semester No. Kode Mata Kuliah Ket
IND ST
1 IML 215 Termodinamika 2 2 MKB
2 IEA 247 Pembangkit Energi Elektrik - 2 MKB
3 IEA 211 Peralatan Tegangan Tinggi - 2 MKB
4 IEA 183 Prakt.Peralatan & Gejala Medan Tinggi - 1 MKB
Penggunaan dan Pengaturan Motor
5 IEA 314 3 - MKB
Listrik
6 IEA 156 Prakt. PPML 1 - MKB
VII 7 IEA 159 Prakt.Mesin Arus Searah 1 - MKB
8 IEU 201 Kerja Praktek 2 2 MPB
MKB/MP
9 IEA 322 Sistem Proteksi 3 3 Komp*/MW
P
10 IEA 224 Operasi Sistem Daya Listrik - 2 MKB
11 IEA 228 Motor-Motor Khusus 2 - MKB
12 IEU 102 Metodologi Penelitian 1 1 MPB
Jumlah 15 15
Cacatan: IND = Pengkhususan / pengutamaan Industri
ST = Pengkhususan / pengutamaan Sistem Tenaga
Semeste No Kode Mata Kuliah sks Ket
1 IEU 205 Kewirausahaan 2 MBB
2 IEU 403 Tugas Akhir 4 MPB
3 Mata Kuliah Pilihan I 2 MKB
VIII 4 Mata Kuliah Pilihan II 2 MKB
5 Mata Kuliah Pilihan III 2 MKB
6 Mata Kuliah Pilihan IV 2 MKB
7 Mata Kuliah Pilihan V 2 MKB
Jumlah 16

117
No. Kode Mata Kuliah sks Ket
1 IEA 208 Distribusi Daya Listrik 2 MKB
2 IEA 215 Analisis Sistem Tenaga Lanjut 2 MKB
3 IEA 216 Transmisi Daya Elektrik Lanjut 2 MKB
4 IEA 223 Ekonomi Tenaga Listrik 2 MKB
5 IEA 225 Rancangan Sistem Daya Listrik 2 MKB
6 IEA 226 Pusat Listrik dan Gardu Induk 2 MKB
7 IEA 227 Rancangan Mesin-Mesin Elektrik 2 MKB
8 IEA 234 Simulasi Komputer Jaringan Listrik 2 MKB
9 IEA 236 Programmable Logic Control (PLC) 2 MKB
10 IIP 241 Studi Kelayakan 2 MKB
11 IEA 242 Distribusi Daya Listrik Lanjut 2 MKB
12 IEA 260 Analisa Komputer Sistim Tenaga Listrik 2 MKB
13 IEA 263 Kompatibilitas Elektromagnetik 2 MKB
14 IEA 219 Penggunaan dan Pengaturan Mesin Listrik II 2 MKB
15 IEA 210 Transmisi Daya Arus Searah 2 MKB
16 UKT 200 KUM ITT 2 MKB
MPKomp* : Matakuliah Pendukung Kompetensi

3.6.9. DISTRIBUSI MATA KULIAH TEKNIK TELEKOMUNIKASI


Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket
MKB/MP
1 IED 302 Elektronika Analog 3
Komp*/MWP
2 IED 152 Prakt. Elektronika Analog 1 MKB
3 IET 303 Sistem Linier 3 MKK
V MKB/MP
4 IEB 275 Sistem Komunikasi Analog 2
Komp*/MWP
5 IEB 183 Prakt. Sistem Komunikasi Analog 1 MKB
6 IET 207 Teori Antrian dan Keandalan 2 MKB
7 IEB 212 Teknik Komunikasi Satelit 2 MKB
8 IEE 214 Perancangan Sistem Digital 2 MKB

118
MKB/MP
9 IEB277 Medan Elektromagnetik (Telkom) 2
Komp*/MWP
Jumlah 18

Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket


1 IEB 210 Rekayasa Trafik 2 MKB
2 IEB 206 Rangkaian Gelombang Mikro 2 MKB
MKB/MP
3 IEB 273 Sistem Komunikasi Digital 2
Komp*/MWP
4 IEB 186 Prakt. Sist. Komunikasi Digital 1 MKB
VI 5 IEB 204 Saluran Transmisi 2 MKB
6 IEB 371 Teknik Radio dan Televisi 3 MKB
7 IEB 189 Prakt. Teknik Radio dan Televisi 1 MKB
8 IEB 209 Sistem Komunikasi Optik 2 MKB
9 IEB 158 Prakt. Sistem Komunikasi Optik 1 MKB
10 IEU 201 Kerja Praktek 2 MPB
Jumlah 18

Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket


1 IEB 308 Antena dan Propagasi 3 MKB
2 IEB 184 Prakt. Antena dan Glb. Mikro 1 MKB
MKB/MP
3 IET 373 Sistem Pemrosesan Sinyal 3
Komp*/MWP
4 IEE 279 Microprocessor Aidded Design 2 MKB
VII
5 IEE 181 Prakt. Microprocessor 1 MKB
6 IEB 272 Mobile Communications 2 MKB
7 IEU 102 Metodologi Penelitian 1 MPB
8 Mata Kuliah Pilihan I 2 MKB
9 Mata Kuliah Pilihan II 2 MKB
Jumlah 17

119
Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket
MKB/MP
VIII 1 IEB 207 Jaringan Telekomunikasi 2
Komp*/MWP
2 IEB 185 Prakt. Komunikasi Data 1 MKB
3 IEU 403 Tugas Akhir 4 MPB
4 IEB 218 Sistem Komunikasi Lanjut 2 MKB
5 IEU 205 Kewirausahaan 2 MBB
6 Mata Kuliah Pilihan III 2 MKB
Jumlah 13

MATA KULIAH PILIHAN KONSENTRASI TEKNIK TELEKOMUNIKASI


No Kode Mata Kuliah sks Ket
1 IEB 220 Devais Gelombang Mikro 2 MKB
2 IEB 270 B-ISDN 2 MKB
3 IEB 224 Radar dan Navigasi 2 MKB
4 IEB 226 Pengolahan Citra 2 MKB
5 IEB 227 Sistim Kom. Spektrum Tersebar 2 MKB
6 IEB 234 Manajemen Telekomunikasi 2 MKB
7 IEB 214 Saluran Transmisi Lanjut 2 MKB
8 UKT 200 KUM ITT (Kuliah Usaha Mandiri) 2 MKB
MPKomp* : Matakuliah Pendukung Kompetensi
3.6.10. DISTRIBUSI MATA KULIAH TEKNIK KONTROL
Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket
1 IEC 277 Robotika dan Otomatisasi 2 MKB
2 IEC 159 Prakt. Robotika / Otomatisasi 1 MKB
MKB/MPKomp*/M
3 IEC 371 Perancangan Sistem Digital 3
WP
V
MKBMPKomp*//M
4 IED 302 Elektronika Analog 3
WP
5 IED 152 Prakt. Elektronika Analog 1 MKB
6 IEC 307 Sistem Kontrol Multivariabel (+prakt) 3 MKB

120
MKB/MPKomp*/M
7 IEE 271 Mikroprosesor 2
WP
8 IET 303 Sistem Linier 3 MKK
9 Mata Kuliah Pilihan I 2 MKB
Jumlah 20

Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket


1 IEC 372 Sistem Kontrol Industri 3 MKB
2 IEC 181 Praktikum Sistem Kontrol Industri 1 MKB
3 IEC 305 Sistem Kontrol Optimal 3 MKB
4 IET 273 Sistem Pemroses Sinyal 2 MKB
VI MKB/MP
5 IEC 303 Sistem Kontrol Digital 3
Komp*/MWP
6 IEU 201 Kerja Praktek 2 MPB
7 Mata Kuliah Pilihan II 2 MKB
8 Mata Kuliah Pilihan III 2 MKB
Jumlah 18

Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket


1 IEE 305 Arsitektur Sistem Komputer 3 MKB
2 IEE204 Pemodelan dan Simulasi 2 MKB
MKB/MP
3 IEC 373 Optimasi 3
VII Komp*/MWP
4 IEC 274 Pengolahan Sinyal Digital 2 MKB
5 IEC 204 Sistem Kontrol Non Linier 2 MKB
6 IEC 153 Prakt. Sistem Kontrol Non Linier 1 MKB

121
7 IEC 208 Sistem Kontrol Berbasis Komputer 2 MKB
8 IEC 182 Prakt.Sist.Kontrol Berbasis Komputer 1 MKB
9 IEU102 Metodologi Penelitian 1 MPB
10 Mata Kuliah Pilihan IV 2 MKB
Jumlah 19

Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket


1 IEE 309 Komunikasi Data & Jaringan Komp. 3 MKB
VIII 2 IEU 205 Kewirausahaan 2 MBB
3 IEU 403 Tugas Akhir 4 MPB
Jumlah 9

MATA KULIAH PILIHAN KONSENTRASI TEKNIK KONTROL


No. Kode Mata Kuliah sks ket
1 IEC 275 Sistem Kontrol Logika Fuzzy 2 MKB
2 IEC 207 Sistem Kontrol Adaptif 2 MKB
3 IEC 209 Sistem Kontrol Waktu Nyata 2 MKB
4 IEC 211 Sistem Kontrol Cerdas 2 MKB
5 IEC 212 Estimasi dan Identifikasi 2 MKB
6 IEC 214 Sistem Kontrol Stokastik 2 MKB
7 IEE 203 Sistem Operasi 2 MKB
8 IEE 244 Pengantar Sistem Cerdas 2 MKB
9 UKT 200 KUM ITT 2 MKB
MPKomp* : Matakuliah Pendukung Kompetensi

3.6.11. DISTRIBUSI MATA KULIAH TEKNIK ELEKTRONIKA

122
Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket
MKB/MP
1 IED 302 Elektronika Analog 3
Komp*/MWP
2 IED 152 Prak. Elektronika Analog 1 MKB
3 IED 306 Elektronika Digital 3 MKB
4 IED 156 Prakt. Elektronika Digital 1 MKB
V 5 IET 303 Sistem Linier 3 MKK
6 IED 275 Teknik Komunikasi Data 2 MKB
7 IED 276 Telefoni dan Rekayasa Trafik 2 MKB
8 IED 204 Elektronika Telekomunikasi 2 MKB
9 IED 153 Prakt. Elektronika Telekomunikasi 1 MKB
10 IED 214 Opto Elektronika 2 MKB
Jumlah 20

Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket


1 IED 349 Arsitektur dan Organisasi Komputer 3 MKB
2 IED 309 Devais Mikroelektronika 3 MKB
MKB/MP
3 IED 248 Sistem Mikroprosesor 2
Komp*/MWP
4 IED 154 Prakt. Mikroprosesor 1 MKB
MKB/MP
VI 5 IED 310 Perancangan Sistem Elektronika 3
Komp*/MWP
6 IED 155 Prakt. Perancangan Sistem Elektronika 1 MKB
7 IED 208 Elektronika Industri 2 MKB
8 IED 181 Prakt. Elektronika Industri 1 MKB
9 IED 244 Mekatronika 2 MKB
10 IEU 201 Kerja Praktek 2 MPB
Jumlah 20

123
Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket
1 IED 211 Teknologi Rangkaian Terintegrasi 2 MKB
MKB/MP
2 IED 307 Sistem Instrumentasi Elektronik 3
Komp*/MWP
VII 3 IET 373 Sistem Pemrosesan Sinyal 3 MKB
4 IEU 102 Metodologi Penelitian 1 MKB
5 Mata Kuliah Pilihan I 2 MPB
6 Mata Kuliah Pilihan II 2 MPB
Jumlah 13

Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket


MKB/MPKomp*/M
1 IED 350 Perancangan Rangkaian Digital 3
WP
2 IED 271 Sistem Instrumentasi Digital 2 MKB
VIII
3 IEU 205 Kewirausahaan 2 MBB
4 IEU 403 Tugas Akhir 4 MPB
5 Mata Kuliah Pilihan III 2 MKB
Jumlah 13

MATA KULIAH PILIHAN KONSENTRASI TEKNIK ELEKTRONIKA


No Kode Mata Kuliah sks Ket
1 IED 215 Bahan Elektronika 2 MKB
2 IED 216 Elektronika Akustik 2 MKB
3 IED 217 Elektronika Medik 2 MKB
4 IED 218 Transducer 2 MKB
5 IED 219 Teknologi Memori 2 MKB
6. IED 220 Teknik Pulsa 2 MKB
7 IED 230 Grounding dan Shielding 2 MKB
8 IED 242 Perancangan Sistem Digital Lanjut 2 MKB
9 IED 243 Teknik Antar Muka 2 MKB
10 IFI 206 Fisika Modern 2 MKB

124
11 IED 272 Perancangan Sist. Elektronika Lanjut 2 MKB
12 IED 226 Rangkaian Broadcasting dan Televisi 2 MKB
13 IED 274 Ekonomi Teknik 2 MKB
14 IED 273 Perancangan VLSI 2 MKB
15 UKT 200 KUM ITT 2 MKB
MPKomp* : Matakuliah Pendukung Kompetensi
3.6.12. DISTRIBUSI MATA KULIAH TEKNIK SISTEM KOMPUTER
Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket
1 IED 302 Elektronika Analog 3 MKK
2 IED 152 Prakt. Elektronika Analog 1 MKB
MKB/MP
3 IEE 271 Mikroprosesor 3
Komp*/MWP
MKB/MP
4 IEE 272 Perancangan Sistem Digital 2
Komp*/MWP
V
MKB/MP
5 IEE 348 Algoritma dan Struktur Data 3
Komp*/MWP
6 IEE 182 Prakt. Algo dan Struktur data 1 MKB
7 IET 303 Sistem Linier 3 MKK
8 IEE 219 Bahasa Rakitan 2 MKB
9 IEE 181 Prakt. Mikroprosesor 1 MKB
Jumlah 19

Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket


1 IEE 215 Teori Informasi 2 MKK
2 IEE 216 Komputasi Numerik dan Simbolik 2 MKK
3 IET 273 Sistem Pemrosesan Signal 2 MKB
4 IEE 206 Rangkaian Logika Lanjut 2 MKB
VI 5 IED 306 Elektronika Digital 3 MKB
6 IED 156 Prakt. Elektronika Digital 1 MKB
MKB/MP
7 IEE 274 Interfacing 2
Komp*/MWP
8 IEE 275 Teori Antrian 2 MKK

125
9 IEE 203 Sistem Operasi 2 MKK
10 IEU 201 Kerja Praktek 2 MPB
Jumlah 20

Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket


1 IEE 317 Sistem Cerdas 3 MKK
2 IEE 204 Pemodelan dan Simulasi 2 MKB
MKB/MP
3 IEE 276 Teknik Komunikasi Data 2
Komp*/MWP
4 IEE 310 Sistem Basis Data 3 MKB
VII 5 IEU 102 Metodologi Penelitian 1 MPB
MKB/MP
6 IEE 305 Arsitektur Sistem Komputer 3
Komp*/MWP
7 Mata Kuliah Pilihan I 2 MKB
8 Mata Kuliah Pilihan II 2 MKB
9 Mata Kuliah Pilihan III 2 MKB
Jumlah 20

Semester No Kode Mata Kuliah sks Ket


1 IEU 205 Kewirausahaan 2 MBB
VIII 2 IEU 403 Tugas Akhir 4 MPB
3 Mata Kuliah Pilihan IV 2 MKB
Jumlah 8

126
MATA KULIAH PILIHAN KONSENTRASI TEKNIK SISTEM KOMPUTER
No Kode Mata Kuliah sks Ket
1 IEB 226 Pengolahan Citra 2 MKB
2 Fuzzy Logic 2 MKB
3 IEC 234 Komponen Sistem Kontrol 2 MKB
4 IEC 235 Sistem Kontrol Non Linier 2 MKB
5 IEC 215 Sistem Kontrol Diskrit 2 MKB
6 IEC 208 Sist Kontrol Berbasis Komputer 2 MKB
7 IEE 241 Pengantar Robotika 2 MKB
8 IED 245 Instrumentasi Analog dan Digital 2 MKB
9 IEE 227 Human Computer Interface 2 MKB
10 IEE 242 Teknik Kompilasi 2 MKB
11 IEE 211 Rekayasa Piranti Lunak 2 MKB
12 IEE 277 Jaringan Komputer 2 MKB
13 IEE 278 Arsitektur Sistem Komputer Lanjutan 2 MKB
14 IEE 280 Fuzzy Logic 2 MKB
15 IEC 281 Pengenalan Sistem Pakar 2 MKB
16 UKT 200 KUM ITT 2 MKB

MPKomp* : Matakuliah Pendukung Kompetensi

127
3.7. BAGAN MATAKULIAH DENGAN PRASYARATNYA

3.7.1. TEKNIK ELEKTRO UMUM (SEMESTER 1 – 4)

Smt 1
Diferensial Aljabar Fisika Fisika Fluida dan
dan Integral Linier Mekanika Termodinamika

Smt 2
Dasar Dasar Fisika Rangka Fisika Analisa Vektor
Teknik Komputer & Bunyi & -ian Listrik & Persamaan
Elektro Pemrograman Optik Logika Magnet diferensial

Smt 3
Transformasi Dasar Teknik Pengukuran
Laplace & Tenaga Besaran
Fourier Listrik Listrik

Variabel Analisa
128 Rangkaian Dasar
Kompleks Numerik Listrik I Telekomunikasi
Smt 4
Dasar Probabilitas Dasar Rangkaian Medan
Sistem & Statistik Elektronika Listrik II Elektromagnetik
Kontrol

Note : Prasyarat : sudah pernah mengambil matakuliah

3.7.2. KONSENTRASI TEKNIK TENAGA LISTRIK (SEMESTER 5 – 8)

Rangkaian Listrik II Dasar Elektronika

Smt 5
Sistem Linier Tranformator Sistem Distribusi Penggerak Mula

Pembangkit Listrik Instalasi Listrik Transmisi


Tenaga Air dan Penerangan Daya Elektrik

Smt 6
Analisa Mesin Mesin Mesin Gejala Elektronika
Sistem Arus Induksi Sinkron Medan Daya
Tenaga Searah Tinggi

Smt 7
Pembangkit Penggunaan dan Peralatan Operasi
Energi Pengaturan
129 Tegangan Sistem Daya
Elektrik Motor Listrik Tinggi Listrik
Termodinamika Sistem Proteksi Motor-Motor Khusus

Smt 8

Note : Prasyarat : sudah pernah mengambil matakuliah

3.7.3. KONSENTRASI TEKNIK TELEKOMUNIKASI (SEMESTER 5 – 8)

Rangkaian Rangkaian Dasar Medan Rangkaian Transformasi


Logika Listrik II Teleko- Elektro- Listrik I Laplace &
munikasi magnetik Fourier

Smt 5
Perancangan Sistem Sistem Komunikasi Medan Elektromagnetik
Sistem Digital Linier Analog Telekomunikasi

Elektronika Teori Antrian Teknik


Analog & Keandalan Komunikasi Satelit

Smt 6 Sistem Komunikasi Rekayasa Rangkaian


Digital Trafik Gelombang Mikro

130
Teknik Radio
& Televisi

Sistem Saluran
Komunikasi Optik Transmisi

Smt 7 Mobile Microprocessor Antena & Sistem


Communications Aidded Design Propagasi Pemrosesan Sinyal

Smt 8

Note : Prasyarat : sudah pernah mengambil matakuliah

3.7.4. KONSENTRASI TEKNIK KONTROL (SEMESTER 5 – 8)

Rangkaian Dasar Dasar Rangkaian Transformasi


Listrik II Sistem Komputer Logika Laplace &
Kontrol Pemrograman Digital Fourier

Elektronika Robotika & Mikro- Perancangan


Smt 5
Analog Otomatisasi prosesor Sistem Digital

Sistem Sistem Kontrol


Linier Multivariabel

Smt 6
Sistem Kontrol Sistem Kontrol Sistem Kontrol Sistem
Industri Optimal Digital Pemrosesan Sinyal
131
Smt 7
Arsitektur Pemodelan Pengolahan Sistem Sistem Optimasi
Sistem dan Sinyal Kontrol Kontrol
Kompter Simulasi digital Berbasis Non
Komputer Linier

Smt 8
Komunikasi
Data & Jaringan
Komputer

Note : Prasyarat : sudah pernah mengambil matakuliah


3.7.5. KONSENTRASI TEKNIK ELEKTRONIKA (SEMESTER 5 – 8)

Rangkaian Rangkaian Dasar Dasar Dasar Pengukuran


Listrik II Logika Elektronika Telekomu- Komputer & Besaran
nikasi Pemrograman Listrik

Smt 5
Sistem Opto Elektronika Telefoni &
Linier Elektronika Telekomunika Rekayasa Trafik
si

Elektronika Elektronika Teknik


Analog Digital Komunikasi Data

Smt 6
Perancangan Sistem
Sistem Mikro-
Elektronika prosesor
132

Mekatronika
Devais Arsitektur &
Mikro Organisasi
Elektronika Komputer

Elektronika Industri

Smt 7
Sistem Teknologi Rangkaian Sistem Instrumentasi
Pemrosesan Sinyal Terintegrasi Elektronika

Smt 8

Note : Prasyarat : sudah pernah mengambil matakuliah

3.7.6. KONSENTRASI TEKNIK KOMPUTER (SEMESTER 5 – 8)

Rangkaian Dasar Rangkaian Dasar Dasar


Listrik I Komputer Logika Elektronika Telekomu-
Pemrograman Digital nikasi

Smt 5
Sistem Mikro- Perancangan Elektronika
Linier prosesor Digital Analog

Bahasa Algoritma dan Transformasi


Rakitan Struktur Data Laplace & Fourier

133
Smt 6
Teori Sistem Rangkaian Sistem
Informasi Operasi Logika Lanjut Pemrosesan
Sinyal

Teori Interfacing Elektronika Komputasi


Antrian Digital Numerik dan
Simbolik

Smt 7
Arsitektur Sistem Teknik Sistem Pemodelan
Sistem Cerdas Komunikasi Basis Data dan
Kompter Data Simulasi

Smt 8 Mata Kuliah Pilihan


Note : Prasyarat : sudah pernah mengambil matakuliah
3.8. SILABUS

3.8.1. URAIAN MATA KULIAH TEKNIK ELEKTRO UMUM

3.8.1.1. Uraian Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (Mpk)

Matakuliah Pengembangan Kepribadian (MPK), merupakan bentuk lain dari Matakuliah


Umum (MKU). Di Fakultas Teknologi Industri Matakuliah Pengembangan Kepribadian
dilaksanakan secara terintegrasi dan dikelola oleh Sub. Bagian Administrasi Perkuliahan dan
Ujian.

UAG 201 Pendidikan Agama Islam (2 sks semester 1)

Sasaran

134
Agar menjadikan mahasiswa, manusia yang beriman, bertaqwa, berilmu dan berakhlak mulia
serta menjadikan ajaran Islam sebagai landasan berfikir dan berperilaku dalam pengembangan
profesi.

Uraian
Manusia dan Agama, Agama Islam dan Kerangka Dasar Ajarannya, Sumber Agama Islam,
Aqidah Islam, Syariah, Akhlak dan Tasawuf, Keluarga Islam, Masyarakat Islam, Islam dan
Negara, Islam dan Ekonomi, Filsafat dan Ilmu dalam Islam, Studi Kasus, Taqwa.

Kepustakaan:
Buku wajib :
Tim Dosen Agama Islam, “Pendidikan Agama Islam”, Penerbit USAKTI, 2003.

Buku Anjuran :
Shihab .M. Quraish, “Wawasan Al Qur’an”, Penerbit Mizan, Jakarta, 1996.

Koordinator : Dra. Eva Maulina, MM

135
UAG 202 Pendidikan Agama Kristen ( 2 sks, semester 1)

Sasaran
Agar mahasiswa mampu mewujudkan dasar Agama Kristen dalam menerapkan IPTEK dan
Seni yang dikuasainya dengan sikap tanggung jawab kemanusiaan dan kepada Tuhan, serta
melaksanakan proses belajar mengajar sepanjang hayat untuk menjadi ilmuwan yang
berkepribadian dewasa dengan menjunjung tinggi kemanusiaan dan kehidpan sebagai
makhluk ciptaan Tuhan yang mulia.

Uraian
Pengetahuan Agama dan Kerukunan Hidup Umat Beragama, Wahyu Allah dan Alkitab,
Pengantar Dogmatika, Allah Tritunggal I, Allah Tritunggal II, Manusia dan Dosa,
Keselamatan, Hidp Baru dan Pertumbuhan Iman, Gereja dan Sakramen, Moral dan Etika, Ilmu
Pengetahuan Teknologi dan Seni, Masyarakat, Budaya, Politik dan Hukum.

Kepustakaan
Para Dosen Agama Kristen USAKTI. Pendidikan Agama Kristen. 2004. Jakarta: USAKTI.

Koordinator : Pdt. Edy Poerwantoro, S.Th.

UAG 203 Pendidikan Agama Katolik (2 sks, semester 1)

Sasaran
Menjadi ilmuwan professional dan beriman/mengasihi Tuhan YME menurut
hidup/perutusan Yesus Kristus, sehingga berkepribadian dewasa/bertanggungjawab dan
memiliki etos kerja mengabdikan diri kepada kemanusiaan serta melestarikan lingkungan
hidup dengan menciptakan perdamaian, keadilan dan keutuhan seluruh ciptaan.

Uraian
Paradigma baru SDM Abad XXI; Pengalaman akan Allah secara manusiawi; Agama-agama
Budaya (Wahyu Kodrati); Agama-agama Wahyu (Wahyu Adikodrati/Illahi dalam Alkitab;
Multidimensionalitas manusia/3 Dimensi dasariah manusia; Manusia manusiawi/Manusia
Kristiani sebagai murid Yesus; 5 Usaha pembaruan oleh Agama dan Politik dalam mengelola
Tata Dunia; Pembangunan Persaudaraan Sejati; Agama dan IPTEK/Seni; Peran Agama-agama

136
membangun keadaban publik; Capita Selecta: Harkat/Martabat Hidup Manusia;
Perang/Terorisme, Etika Profesi, Cloning, Aborsi, Euthanasia, Biotika, HIV/AIDS,
Psychotropica/Narkoba.

Kepustakaan
Buku Wajib :
1. Tim Dosen. Pendidikan Agama Katolik. 2002. Jakarta: USAKTI
2. Unika Soegiyapranata. Diktat MKU, Pendidikan Agama. 1999. Semarang.

Buku Anjuran :
1. Alkitab Deuterokanonika, Ende, Percetakan Arnoldus, 1999.
2. Dokumen Konsili Vatikan II, 2000. Jakarta: Obor.
3. KWI. Buku Informasi dan Referensi IMAN KATOLIK. 1996. Jakarta: Obor.
4. Louis Leahy, Pustaka Filsafat, Sains dan Agama dalam konteks zaman ini, Kanisius,
Yogyakarta, 1997.
5. Tom Jacobs SJ, Paham Allah (dalam Filsafat dan Agama, Agama dan Teologi), Kanisius,
Yogyakarta, 2002.
6. FX. E. Armanda Ryanto, CM, Dialog Agama, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 1995.
7. SAGKI, Bangkit dan Bergeraklah, Dokumen Hasil Sidang Agung Gereja Katolik Indonesia,
Penerbit Obor, Jakarta, 2005.
8. DOKPEN-KWI, Hormat Terhadap Hidup Manusia Tahap Dini, Seri Dokumen Gerejawi
No.75, 2006.
9. DOKPEN-KWI, Sel Induk, Seri Dokumen Gerejawi No.82, 2006.
10. LPPS-KWI, Gender dan Pembangunan I, Seri Forum LPPS No.30, 1995.

Koordinator : Drs. A.P. Oenarto Mulyopranoto.

UAG 204 Pendidikan Agama Budha (2 sks, semester 1)

Sasaran
Membantu mahasiswa agar mampu mewujudkan nilai dasar Agama dan Kebudayaan serta
kesadaran berbangsa dan bernegara dalam mendapatkan ilmu pengetahuan teknologi dan
seni yang dikuasainya dengan rasa tanggung jawab kemanusiaan.

137
Uraian
Ketuhanan Yang Maha Esa, Tri Ratna, Manusia, Alam-alam Kehidupan, Manusia dan
Kelahiran Manusia, Moral, Dhamma Loka Phala, Ilmu Pengetahuan, Teknologi, dan Seni,
Kerukunan hidup umat beragama, Kapita selekta Agama Budha, Masyarakat, Budaya, Politik,
Hukum.

Kepustakaan
Buku Wajib: Parwadi, dkk, ”Pendidikan Agama Budha”, Jakarta, tahun 2003.

Buku Anjuran:
1. Tim Penterjemah Kitab Suci Tripitaka, ”Dhammapada”, Proyek Penerbitan Deppag. RI,
Jakarta, 1997.
2. Widya Dharma S., ”Dhaama Sari”, Akademi Buddhis Nalanda, Jakarta, 1994.
3. Teja S.M. Rasyid, ”Sila dan Vinaya”, STAB Nalanda, Jakarta, 1990.
4. Oka Diputhera, ”Kuliah Agama Budha untuk Perguruan Tinggi”, Yasadari, Jakarta, 1997.

Koordinator : Parwadi, S.Ag., MM

UAG 205 Pendidikan Agama Hindu ( 2 sks, semester 1)

Sasaran
Membantu mahasiswa agar mampu mewujudkan nilai dasar Agama dan Kebudayaan serta
kesadaran berbangsa dan bernegara dalam mendapatkan Ilmu Pengetahuan Teknologi dan
Seni yang dikuasainya dengan rasa tanggung jawab kemanusiaan.

Uraian
Tuhan yang Maha Esa, Manusia, Etika (Moralitas), Ilmu Pengetahuan Teknologi dan seni
dalam Perspektif Hindu, Kerukunan Hidup Beragama, Masyarakat, Budaya sebagai Ekspresi
Pengalaman Ajaran Hindu, Politik menurut Perspektif Hindu, Hukum dan Kerangka
Penegakan Keadilan.

Kepustakaan:
Buku wajib:
Wayan W. Winawan, S.Ag, dkk, “Pendidikan Agama Hindu”, Tahun 2003

138
Buku Anjuran:
1. Kajeng, I. Nyoman, Sarasamuccaya, Proyek Penerbit Hanoman Sakti, Jakarta, 1997.
2. Maswenaya, I. Wayan, Bhagawat Gita, Penerbit Paramita, Surabaya, Tahun 1997.
3. Pudja (G.MA) Rai Sudharta (Tjokorda), Manawa Dharma Sastra, Penerbit Hanoman Sakti,
Jakarta, 1991
4. Titib (I. Made), Veda Sabda Suci, Penerbit Paramita, Surabaya, 1996.

Koordinator : I Wayan Winda Winawan, S.Ag.

UBN 200 Bahasa Indonesia (2 sks, semester 1)

Sasaran
Mahasiswa mampu mendengarkan wacana dan membaca teks dalam bahasa Indonesia serta
mampu mengungkapkan gagasan, baik lisan maupun tulis dengan menggunakan bahasa
Indonesia uang baik dan benar.

Uraian
Pendahuluan, Ragam Bahasa, Bentuk dan Diksi, Kalimat, Kalimat Efektif, Paragraf, Penerapan
Kaidah Ejaan, dan Teknik Penulisan Karya Ilmiah.

Kepustakaan
Buku wajib:
E. Zaenal Arifin, 2006, Cermat Berbahasa Indonesia, Jakarta, Akademika Presindo.

Buku anjuran
1. Arswendo Atmowiloto, 1986, Mengarang Itu Gampang, Jakarta, Gramedia.
2. Dendy Sugono, 1991, Berbahasa Indonesia dengan Benar, Jakarta, Priastu.
3. Depdiknas, 2002, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta, Balai Pustaka.
4. Depdiknas, 2002, Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia, Jakarta, Balai Pustaka.
5. Depdiknas, 2002, Pedoman Umum Pembentukan Istilah, Jakarta, Balai Pustaka.
6. Depdiknas, 2002, Pedoman Umum Ejaan yang Disempurnakan, Jakarta, Balai Pustaka.
7. E. Zaenal Arifin, 2008, Dasar-Dasar Penulisan Karya Ilmiah, Jakarta, Grasindo.

Koordinator: Drs. Jono Saroyo

139
UKW 200 Kewarganegaraan/Kadeham (2 sks semester 1)

Sasaran
Mahasiswa memahami konsep kebangsaan, demokrasi, hak azasi manusia, wawasan
Nusantara, ketahanan nasional dan politik dan strategi nasional sebagai suatu pola pikir yang
menjadi acuan perilaku kehidupan masyarakat berbangsa dan bernegara yang pada gilirannya
dapat digunakan sebagai salah satu landasan penting dalam menata kehidupan masyarakat
adab (civil society).

Uraian
Pengantar Pendidikan Kewarganegaraan, Kebangsaan, Pembentukan dan Perkembangan
Faham Kebangsaan Indonesia, Hak dan Kewajiban Warganegara, Bela Negara (dalam arti
luas), Hak Azasi Manusia, Demokrasi dan Pengetrapan Demokrasi di Indonesia, Wawasan
Nusantara, Implementasi Wawasan Nusantara, Ketahanan Nasional, Politik dan Strategi
Nasional.

Kepustakaan
Buku wajib:
Hamdan Mansyur dkk, “Buku Kewiraan Untuk Mahasiswa”, Toko Buku Gramedia.

Buku Anjuran:
1. Hamdan Mansyur, ”Buku Pendidikan Kewarganegaraan”, Toko Buku Gramedia.
2. Prof. Dr. H.A. Prayitno, SpKj, “Buku Kadeham”, Percetakan USAKTI.
3. UUD 1945
4. GBHN yang berjalan.
5. Tap MPR No. VIII/MPR/1998 tentang Hak Azasi Manusia
6. UU RI No. 39 Tahun 1999 tentang Hak Azasi Manusia
7. UU RI No. 3 Tahun 2002 tentang Pertahanan Negara
8. UU RI No. 22 Tahun 1999 tentang Otonomi Daerah
9. UU RI No. 20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas
10. Keputusan Dirjen Dikti Depdiknas No. 38/Dikti/Kep/2002
11. Rambu-rambu Pelaksanaan Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian di Perguruan Tinggi.

Koordinator : Drs. Hadi K.

140
UPA200 Pendidikan Pancasila (2 sks semester 1)

Sasaran
Mahasiswa memahami tentang landasan dan tujuan pendidikan Pancasila, pertumbuhan
paham kebangsaan Indonesia, sistem ketatanegaraan RI, dinamika pelaksanaan UUD 1945,
Pancasila sebagai Sistem Filsafat, Pancasila sebagai Sistem Etika, Pancasila sebagai Ideologi,
Pancasila sebagai Paradigma kehidupan berbangsa dan bernegara.

Uraian
Pendahuluan, Tujuan Pendidikan Pancasila, Sejarah perjuangan Bangsa Indonesia dalam
hubungannya dengan perumusan Dasar Negara Pancasila dan UUD 1945, masa Proklamasi
Kemerdekaan 17 Agustus 1945, memahami dan menghayati Pancasila sebagai Dasar Negara,
Pancasila sebagai sistem Filsafat, Pancasila sebagai sistem Etika, Pancasila sebagai ideologi,
pembukaan UUD 1945, Batang Tubuh UUD 1945 dan amandemen UUD 1945, pelaksanaan
UUD 1945, Pancasila sebagai Paradigma Pembangunan Nasional, aktualisasi Pancasila dalam
berbagai aspek kehidupan nasional.

Kepustakaan
Buku wajib:
1. Kaelan. 2008. Buku Pendidikan Pancasila. Yogyakarta: Paradigma
2. Darmodihardjo Darji, Dekker Nyoman, Pringgodigdo AG, Mardojo M, Sulandra YW &
Purbopranoto Kuntjoro. Buku Santiaji Pancasila suatu tinjauan Filosofis, Historis dan Juridis-
Konstitusional. Jakarta: Kurnia Esa

Buku Anjuran:
1. Setijo Pandji. Buku Pendidikan Pancasila” Perspektif Sejarah Perjuangan Bangsa dilengkapi
dengan Undang-undang Dasar 1945 hasil amandemen. 2006. Jakarta: PT. Grasindo,
2. Sunoto. Buku mengenal filsafat Pancasila melalui pendekatan metafisika dan etika. Yogyakarta:
PT. Hanindito,.
3. Notonegoro. Buku Pancasila dasar falsafah Negara (kumpulan tiga uraian pokok-pokok persoalan
tentang Pancasila). 1983. Jakarta: Bina Aksara

Koordinator : Drs. HR Boediarto Notosiswoyo

141
UBA 201 Bahasa Inggris I (2 sks, semester 1)

Sasaran
Mahasiswa dapat memahami dan menggunakan bahasa Inggris secara baik dan benar.
Penekanan pada tata bahasa dan pembentukan kalimat.

Uraian
Word Formation, noun cluster, english sentence pattern, word study, acronym, main idea,
tenses usage, vocabulary in context, adjective clause, active and passive voice, modals, review
tenses, word exercises.

Kepustakaan
Buku ajaran :
English for Students of the Faculty of Industrial Technology, a compilation of material for
English I.

Buku acuan :
1. Davy, Elizabeth, and Karen Davy, Reading and Vocabulary Work Book for The TOEFL
Exam, 3rd edition, Canada-Singapore : Arco Thomson Learning, 2001.
2. Clyssco, Danny R., English Grammar Practice for TOEFL Preparation Test, Edisi Revisi,
Jakarta : Puspa Swara, 2000.

Koordinator : Dra. Damai Hati Sudjana.

UBA 202 Bahasa Inggris II (2 sks, semester 2)

Sasaran
Mahasiswa dapat menggunakan dan memahami bahasa Inggris secara baik dan benar.
Penekanan pada kemampuan/keterampilan, pemahaman isi buku dan analisa materi.

Uraian
Reading skill, general ideas, type of sentences, describing function, complex sentence, noun
clause, adjective clause, adverbial clause.

Kepustakaan
Buku ajaran : Technical English : a process approach, a compilation of material for English II.

142
Buku acuan :
1. Anderson, Neilt., Active Skills for Reading : Book 3, Second Edition, Canada-Singapore :
Thomson Ltd, 2007.
2. Grabber, Barbara, and Peggy Babcock, Reading for The Real World 3, Compass Publishing,
2004.

Koordinator : Dra. Damai Hati Sujana

UBA 203 Bahasa Inggris III (2 sks, semester 3)

Sasaran
Mahasiswa dapat memahami isi bacaan, buku-buku text book berbahasa Inggris secara benar
dan mampu menulis proposal, karangan, menulis resume, surat lamaran, mengisi bermacam-
macam formulir.

Uraian
Mengerti istilah-istilah yang berhubungan dengan materi bacaan, memahami kata-
kata/vocabulary mengenai high technology sesuai dengan kemajuan jaman.

Kepustakaan
Buku ajaran :
1. Malarcher, Casey, College Reading Workshop, 2nd edition, email : info@compasspub.com,
Compass Publishing, 2005.
2. Oshima, Alice, and Ann Hogue, Introduction to Academic Writing, California-New York :
Addison-Wesley Publishing Company, 1988.
3. Zwier, Lawrence J., and Lynn Stafford-Yilmaz, Reading for the real World 2, email :
info@compasspub.com, Compaas Publishing 2004.

Buku acuan :
1. Ruetten, Mary K, Developing Composition skills : Rethoric and Grammar, Second Edition,
Canada-Singapore : Thomson Heinie, 2003.
2. Mikulecky, Beatrice S., and Linda Jeffries, More Reading Power : Reading for Pleasure,
Comprehension.
3. Scheraga, Mona Practical English Writing Skils : A Hanbook with Practice, Second Edition,
Lincolnwood, Illionis : National Texbook Company, 1988.
Koordinator : Dra. Albertine A.S., MA

143
3.8.1.2. Uraian Mata Kuliah Keahlian Dan Ketrampilan (MKK)

3.8.1.2.1. Mata Kuliah Kelompok Matematika

IEM 209 Aljabar Linear (2 sks, semester 1)

Sasaran
Mahasiswa mampu memahami / menjelaskan / menggunakan aljabar linier tentang
persamaan linier, eliminasi Gauss, operasi matriks, matriks invers, dan cara mencari dan
penggunaannya dan matriks khusus, fungsi determinan, menghitung determinan dengan
reduksi baris, sifat-sifat detekspansi kofaktor aturan Cramer, vektor, panjang, operasi vektor :
hasil kali titik hasil kali silang, proyeksi. Garis dan bidang di R3, ruang Euclid Rn, transformasi
linier dari Rn ke Rm serta sifat-sifatnya, vektor dan nilai eigen, ruang dan sub ruang,
kebebasan linier, Basis dan dimensi, Ruang baris/kolom /nol suatu matriks dan rank, nulitas.

Uraian
Sistem persamaan linier: Eliminasi Gauss, Eliminasi Gauss Yordan. S = p.c. homogen; Aljabar
Matriks: Operasi Matriks, Matriks element, Matriks inverse; Penggunaan Matriks: Metoda
Cramer. Vektor di R2 dan R3; Garis dan bidang di R3. Ruang vektor: Basis (biasa, ortogonal)
dimensi, kebebasan linier dl. Ruang Vektor hasil kali dalam. Transformasi vektor linier: nilai-
nilai Eigen, vektor Eigen suatu matriks, diagonalisasi, diagonalisasi secara ortogonal. Penggunaan
(aplikasi).

Kepustakaan
Buku wajib:
Lipschutz, Seymor Ph.D., “Linear Algebra”, Asian Student.

Buku anjuran:
1. Spiegel, Murray R. “Vector Analysis”, Mc Graw Hill.
2. Schaaf, William L. Ph. D., “Analytic Geometry”, Doubleday and Co. Inc., New York.

Koordinator: Henry Candra, ST, MT

144
IEM 401 Diferensial dan Integral (4 sks, semester 1)

Sasaran
Mahasiswa memahami jenis-jenis fungsi, melakukan perhitungan limit, mampu memahami
kontinuitas fungsi. Memahami derivatif fungsi, termasuk derivatif tingkat tinggi. Mahasiswa
menggunakan derivatif, menghitung maksimum/minimum fungsi, menggambar grafik fungsi
& kelajuan yang berhubungan dengan diferensial. Mahasiswa memahami Dalil de L’Hospital.
Mahasiswa memahami dan menganalisa Dalil Taylor dan Mac Laurin. Mahasiswa memahami,
melakukan perhitungan dan menganalisa anti derivatif integral tak tentu, substitusi
sederhana. Mahasiswa memahami, melakukan perhitungan integral tertentu dan pemakaian
Integral Tertentu. Mahasiswa memahami dan melakukan perhitungan Derivatif Parsial.

Uraian
Fungsi, limit fungsi dan kontinuitas fungsi. Derivatif fungsi, termasuk derivatif tingkat tinggi.
Pemakaian derivatif, maksimum minimum, gambar grafik fungsi, dan kelajuan yang
berhubungan. Deferensial, dalil dan rumus. Koordinat kutub. Bangun tak tentu dan dalil De L’
Hospital. Dalil Taylor dan Mac Laurin. Anti derivatif, integrasi tak tentu, integral pokok, dan
substitusi sederhana. Teknik pengintegralan, integral partial, substitusi trigonometri, dan
berbagai teknik pengintegralan yang lain. Integral tertentu dan beberapa sifat integral tertentu.
Pemakaian integral tertentu, luas daerah gambar, volume benda putar, panjang busur, luas
permukaan benda putar. Derivatif parsial, derivatif parsial tingkat tinggi, diferensial total, dan
maksimum minimum fungsi dua variable.

Kepustakaan
Buku wajib:
Thomas/Finney, “Calculus and Analytic Geometry”, Addison Wesley.

Buku anjuran:
1. Ayres Jr., Frank, “Theory and Problems of Calculus”, Mc Graw Hill.
2. Soemoenar, ”Bimbingan latihan soal kalkulus”, diktat.

Koordinator: Ir. Rosalia H. Subrata

145
IEM 403 Analisis Vektor dan Persamaan Diferensial (4 sks, semester 2)

Sasaran
Mahasiswa mampu memahami konsep vektor ,membedakan antara skalar dan vektor,
memahami aturan penjumlahan vektor , unit vektor ,vektor di dimensi dua dan tiga ,dot
product , cross product .Differensiasi vektor ,Differensial Geometri , mampu memahami
vektor satuan singgung , kelengkungan , jari jari kelengkungan dari suatu kurva yang
direprensentasikan secara vektor,Normal dan Tangen. Mahasiswa mampu menuliskan
rumus dan menghitung Gradient ,Divergence dan Curl ,Integrasi Vektor.Mahasiswa mampu
memahami konsep Integral Lipat dua , Transformasi Integral Lipat dua , mampu menghitung
luas suatu daerah ,massa dan pusat massa dengan menggunakan integral lipat dua
.Mahasiswa mampu memahami konsep Integral Lipat Tiga , mampu membedakan antara
Integral Lipat tiga dan dua , mampu memahamiTransformasi Integral Lipat Tiga . Mahasiswa
mampu memahami Pengertian Integral Garis dengan konsep vektor Integral
Permukaan.Mahasiswa mampu memahami Theorema Green, Theorema Divergensi ,Theorema
Stokes . Mahasiswa mampu memahami konsep Persamaan Differensial , mampu memahami
Persamaan Differensial Order satu derajat satu ,Persamaan Differensial dengan Variabel
Terpisah ,Persamaan Differensial Homogen , Persamaan Differensial Exact , Faktor Integrasi
,Persamaan Differensial Linier , Persamaan Differensial Bernoulli, Persamaan Linier order n
Homogen dan non Homogen, Aplikasi Persamaan Diffrensial

Uraian
Vektor , Differensial Vektor , Differensial Geometry , Gradient , Divergency dan Curl ,Integrasi
Vektor ,Integral Lipat dua , Transformasi Integral Lipat dua .Integral Lipat Tiga , Transformasi
Integral Lipat Tiga , Koordinat Silinder dan Bola .Integral Garis, Integral Permukaan
,Theorema Green , Theorema Divergensi , Theorema Stokes .Persamaan Differensial
.Persamaan Differensial Order Satu Derajad Satu ,Persamaan Differensial dengan Variabel
Terpisah ,Persamaan Differensial Homogen , Persamaan Differensial Exact , Faktor Integrasi
,Persamaan Differensial Linier , Persamaan Differensial Bernoulli, Persamaan Linier order n
Homogen dan non Homogen, Aplikasi Persamaan Diffrensial.

Prasyarat : IEM 401 Differensial dan Integral

146
Kepustakaan
Buku wajib:
1. Murray R Spiegel “Theory and Problem of Vector Analysis “ Schaums Outlines Series Mc
Graw-Hill Book Company ,New York 1974
2. FrankAyres Jr “Theory and Problem of Differential Equations” Schaums Outline Series Mc
Grwa Hill Book Company ,New York 1972
3. Dennis G Zill , Michael R Cullen “Diffrential Equations with Boundary-Value Problem”sixth
edition ,Thomson Brooks /Cole ,Canada 2005

Buku anjuran:
1. Kaplan Wilfred,” Advanced Calculus “,Addison Wesley Pub Co.Inc.,Reading Massachusets
USA
2. Pipes and Harvill,”Applied Mathematics for Engineers and Physicist”,Student Edition,Mc
Graw Hill,New York,London ,Sydney
3. Diktat Kuliah

Koordinator: Drs. Johnson Saragih, M.S

IET 275 Transformasi Laplace dan Fourier (2 sks, semester 3)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang transformasi Laplace dan inversi transformasi
Laplace dan dapat menggunakannya untuk memecahkan masalah yang berhubungan dengan
bidang teknik elektro.

Uraian
Transformasi Laplace. Inversi Transformasi Laplace. TL dan ITL Derivatif dan Integral.
Teorema pergeseran, Defferensial dan Integral Transformasi, Convolusi-teorema ekspansi. LT
Persamaan Diferensial. Persoalan syarat batas: Fungsi-fungsi khusus: Fs. Lagendre, Fs. Bessel,
Fs. Laplace. Aplikasi Transformasi Laplace dan Inversi Transformasi Laplace.

Kepustakaan
Buku wajib :
Kreyszing, Erwin, “Advanced Engineering Mathematics”, John Wiley and Sons, New York, 1997.

147
Buku anjuran:
1. Cheng, David K., “Analysis of Linier System”, Addison Wisley Pub. Co. Inc., London, 1966.
2. Perkins, Ostberg and Kuller and Kreider, “An Introduction to Linier Analysis”, Addison
Wesley Pub. Co., London.
3. Spiegel, Murray R. Ph. D., “Vektor Analysis and Introduction to Tensor” New York, 1969.
4. Spiegel, Murray R. Ph. D., “Theory and Problems of Laplace Transfors” Schaum’s Outline
Series, Mc Graw Hill Book Company. 1965

Koordinator : Ir. Indriati Oesman

IET 276 Variable Kompleks (2 sks, semester 3)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang variabel dan fungsi kompleks dan dapat
mengaplikasikannya dalam bidang teknik elektro.

Uraian
Teori fungsi kompleks; sifat-sifat Cauchy-Riemann; integral garis; teorema integral Cauchy;
teorema residu; teorema LIOUVILLE; lemma JORDAN; aplikasi conformal mapping dalam
bidang elektro teknik; aplikasi transformasi SCHWARZ dalam elektro teknik.

Kepustakaan
Buku wajib:
Kreyszing, Erwin, “Advanced Engineering Mathematics”, John Wiley and Sons, New York, 1997

Buku anjuran:
Diktat Kuliah Analisa II

Koordinator: Ir. Cecilia Susilawati,MT

IET 277 Analisis Numerik, (2 sks, semester 3)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan menentukan akar suatu persamaan, menyelesaikan sistem
persamaan linier, regresi, interpolasi, integral dan persamaan diferensial dengan metoda
numerik.
148
Uraian
Menentukan akar persamaan dengan metode Bagi Dua, Posisi Salah, Metoda Iterasi
Sederhana, Metoda Newton Raphson dan Metode Secan. Menyelesaikan Sistem Persamaan
dengan metode Eliminasi Gauss, Gauss Jordan, Gauss Seidell, Gauss Jacobi. Regresi Linier
dan Non-Linier. Interpolasi Newton Interpolasi Lagrange. Integrasi numeriK. Penyelesaian
persamaan differensial secara numerik.

Kepustakaan
Buku wajib : Chapra, Steven, ”Metode Numerik Untuk Teknik”, UI Press

Buku anjuran : Scheid, Frank, ”Numerical Analysis”

Koordinator : Ir. Cecilia Susilowati, MT

149
3.8.1.2.2. Mata Kuliah Kelompok Fisika

IEF 201 Fisika Mekanika (2 sks, semester 1)

Sasaran
Mahasiswa memahami tentang: Pengukuran, Vektor, Gerak sepanjang garis lurus, (gerak
dalam satu dimensi), gerak dalam bidang datar (gerak dalam dua dimensi), Dinamika partikel,
Energi dan Usaha, Kekekalan energi, kekekalan Momentu linier, Impuls dan momentum,
tumbukan Kinematika rotasi, Dinamika rotasi, kekekalan momentum sudut, Keseimbangan
benda tegar, elastisitas Osilasi, Gravitasi, Statika Fluida dan Dinamika Fluida.

Uraian
Pengukuran, didalam bab ini.diuraikan tentang Besaran besaran fisis, tentang standard dan
tentang satuan, lalu diperkenalkan kepada Sistem Satuan Internasional, uraian vektor
penjumlahan dan pengurangan vektor, perkalian dengan vektor, vektor dan hukum-hukum
fisika, gerak sepanjang garis lurus, gerak dalam bidang datar, dinamika partikel, Energi dan
usaha, kekekalan energi, kekekalan momentum linier, impuls adn momentum, tumbukan,
kinematika rotasi, Dinamika rotasi, kekekalan momentum linier, impuls dan momentum,
tumbukan, kenematika rotasi, dinamika rotasi, kekekalan momentum sudut, keseimbangan
benda tegar, elastisitas, osilasi, gravitasi, statika fluida dan dinamika fluida

Kepustakaan
Buku wajib : Halliday and Resnick, “Fisika Jilid I (Terjemahan)”, Erlangga, Jakarta.

Buku anjuran :
1. Frederick J. Bueche, “Introduction to Physics for Scientists and Engineers”, Mc Graw Hill
International Book Company.
2. Atam P. Arya, “Introductory College Physics”, Macmillan Publishing Co. Inc., New York.
3. Richards, Sears, Wehr, Zemaansky, “Modern College Physiscs”, Addison Wesley Publishing
Company, Inc.
4. Giancoli, “ Fisika jilid 1 (terjemahan)” Erlangga, Jakarta
5. Tipler, “Fisika untuk Sains dan Teknik” jilid I (terjemahan), Erlangga, Jakarta

Koordinator: Ir. Tarsisius Iskandar

150
IEF 202 Fisika Fluida dan Termodinamika (2 sks, semester 1)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Statiska Fluida: Tekanan Fluida Hukum Pascal,
Hukum Archimades, tegangan permukaan dan kapileritas. Dinamika fluida: Aliran fluida
persamaan Bernoulli, persamaan kontinuitas, aliran laminer dan turbelen, hukum Stokes, hukum
Poisevielle. Temperatur dan pemuaian, kalor, transfer panas, persamaan gas ideal dan gas
sejati, hukum pertama termodinamika, persamaan van der Waals, teori kinetik gas, distribusi
kecepatan dan statistika Maxwell-Boltzmann, hukum kedua Termodinamika, efisiensi mesin
kalor, siklus Carnot, entrophi dan entalphi, proses-proses reversible dan inrevesible.

Uraian
Tekanan Fluida Hukum Pascal, Hukum Archimades, tegangan permukaan, kapileritas. Aliran
fluida persamaan Bernoulli, persamaan kontinuitas, aliran laminer dan turbelen, hukum Stokes,
hukum Poisevielle. Temperatur dan pemuaian, kalor, transfer panas, persamaan gas ideal dan
gas sejati, hukum pertama termodinamika, persamaan van der Waals, teori kinetik gas,
distribusi kecepatan dan statistika Maxwell-Boltzmann, hukum kedua Termodinamika,
efisiensi mesin kalor, siklus Carnot, entrophi dan entalphi, proses-proses reversible dan
inrevesible

Kepustakaan
Buku wajib :
Tipler, “Fisika untuk Sains dan Teknik Jilid I (Terjemahan)”, Erlangga, Jakarta.

Buku anjuran:
1. Sutrisno, Tan Ik Gie, “Fisika Dasar”, Penerbit ITB.
2. Halliday and Resnick, “Fisika Jilid I (Terjemahan)”, Erlangga, Jakarta
3. Sears Zemansky, “Fisika untuk Universitas 1: Mekanika, Panas, Bunyi”, Binacipta, Jakarta.
4. Mulyono, “Fisika: Termofisika, Optik, Gelombang & Bunyi, Fisika Modern”, Diktat Trisakti,
Jakarta.

Koordinator: Drs. Indriarto Y., MSi

151
IEF 203 Fisika Bunyi dan Optik (2 sks, semester 2)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Gelombang dalam media elastis, gelombang
bunyi, gelombang tegak, layangan Efek Doppler. Sifat dualistik dari cahaya, refleksi dan
refraksi pada permukaan datar, refleksi total, deviasi minimum prisma, refleksi dan refraksi
pada permukaan sferik. Lensa tipis dan lensa tebal, alat-alat optik, interferensi pada celah dan
pada lapisan tipis, difraksi pada celah, kisi dan apertur lingkaran, daya pisah, Polarisasi
cahaya.

Uraian
Gelombang dalam media elastis, gelombang bunyi, gelombang tegak, layangan Efek Doppler.
Sifat dualistik dari cahaya, refleksi dan refraksi pada permukaan datar, refleksi total, deviasi
minimum prisma, refleksi dan refraksi pada permukaan sferik. Lensa tipis dan lensa tebal,
alat-alat optik, interferensi pada celah dan pada lapisan tipis, difraksi pada celah, kisi dan
apertur lingkaran, daya pisah, Polarisasi cahaya.

Kepustakaan
Buku wajib :
Halliday and Resnick, “Fisika Jilid I (Terjemahan)”, Erlangga, Jakarta.

Buku anjuran:
1. Frederick J. Bueche, “Introduction to Physics for Scientists and Engineers”, McGraw Hill
International Book Company.
2. Atam P. Arya, “Introductory College Physics”, Macmillan Publishing Co. Inc., New York.
3. Richards, Sears, Wehr, Zemaansky, “Modern College Physiscs”, Addison Wesley Publishing
Company, Inc.

Koordinator: Drs. Indriarto Y., Msi

IEF 204 Fisika Listrik dan Magnit (2 sks, semester 2)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Elektrostatika: Hukum Coulomb (interaksi antar
muatanlistrik), medan listrik, Hukum Gauss, potensial listrik, kapasitor dan dielektrikum, arus
listrik dan tahanan, gaya gerak Listrik, rangkaian arus searah dan. Magnetostatika: Hukum

152
Ampere, Hukum Faraday dan gaya gerak Listrik induksi, induktansi, prinsip induktor dan
transformator dan sifat magnetik bahan.

Uraian
Hukum Coulomb, medan listrik, Hukum Gauss, potensial listrik, kapasitor dan dielektrik, arus
listrik dan tahanan, gaya gerak listrik, rangkaian arus searah dan analisa loop. Hukum
Faraday dan gaya gerak listrik induksi, induktansi prinsip induktor dan transformator dan
sifat magnetik bahan.

Kepustakaan
Buku wajib : Tipler, “Fisika untuk Sains dan Teknik Jilid II (Terjemahan)”, Erlangga, Jakarta.

Buku anjuran:
1. Halliday and Resnick, “Fisika Jilid II (Terjemahan)”, Erlangga, Jakarta.
2. Sutrisno, Tan Ik Gie, “Fisika Dasar”, Penerbit ITB
3. Mulyono-Sunarto, “Listrik Magnet: Penyelesai soal-soal”, Andi, Jogjakarta.

Koordinator: Drs. Indriarto Y., Msi

153
3.8.1.2.3. Mata Kuliah Kelompok Dasar Ilmu Teknik Elektro

IEA 171 Praktikum Dasar Teknik Tenaga Listrik (1 sks, semester 3)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang peralatan listrik dan dapat merangkai percobaan
yang telah ditentukan, melakukan percobaan berupa melakukan pencatatan dan pengamatan,
serta membuat laporan dari percobaan yang telah dilakukannya.

Uraian
Percobaan Generator Arus Searah (GAS). Percobaan Motor Arus Searah (MAS). Percobaan
Motor Asinkron. Percobaan Generator Sinkron. Percobaan Transformator Satu Fasa.

Kosyarat: IEA 271 Dasar Teknik Tenaga Listrik

IEA 271 Dasar Teknik Tenaga Listrik (MPM) (2 sks, semester 3)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang dasar-dasar teknik tenaga listrik.

Uraian
Medan magnet dan prinsip induksi mesin arus searah. Karakteristik dan penggunaan mesin
arus searah. Mesin arus bolak balik satu fasa dan tiga fasa. Mesin serempak dan tak serempak
serta penggunaannya. Start, pengaturan kerja pararel mesin serempak. Transformator,
diagram fasor, rangkaian listrik dan numerik, kerja pararel, angka jam. Pengantar transmisi,
teknik penerangan, dan penggunaan listrik untuk rumah tinggal dan industri.

Kepustakaan
Buku wajib: Fitzgerald, A. E., dan Achyanto, “Mesin Listrik”, Penerbit Erlangga, Jakarta, 1985.

Buku anjuran:
1. Kadir, A., “Pengantar Teknik Tenaga Listrik”, LP3ES, Jakarta, 1990.

154
2. Theraja, B., “Textbook of electrical Technology”, Niraja, New Delhi, 1986.
3. Zuhal, “Dasar Tenaga Listrik”, Gramedia, Jakarta, 1989.

Koordinator : Ir. Rafael Sianipar, MM

IEB 151 Praktikum Dasar Telekomunikasi (1 sks, semester 3)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang analisis sinyal, redaman, modulasi dan
demodulasi AM, FM dan PM.

Uraian
Analisis tentang spektrum frekuensi untuk gelombang sinusoida dan gelombang persegi
(square wave), spektrum frekuensi gelombang setelah proses modulasi. Analisa rugi-rugi
(redaman) saluran transmisi (kutub empat). Persamaan-persamaan modulasi dan indeks
modulasi AM, FM dan Phase Locked Loop (PLL) detector.

Kosyarat: IEB 201 Dasar Telekomunikasi

Kepustakaan
Buku wajib:
Roddy, Dennis dan John Coolen, “Electronic Communications”, Edisike-3, McGraw-Hill.

Buku anjuran:
1. Shrader, “Electronic Communications”, Edisi ke-6, McGraw-Hill.
2. Miller, Gary M., “Modern Electronic Communication”, Edisi ke-2, Prentice Hall International

Kepala Praktikum : Dr. Ir. Suhartati Agoes, MT

IEB 201 Dasar Telekomunikasi (MPM) (2 sks, semester 3)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang transduser, sinyal analog dan sinyal digital, media
transmisi, mengambar spektrum amplitude dan phasa, menghitung indeks modulasi,
perhitungan dB, dBm dan dBW, transmisi up-link dan down-link.

155
Uraian
Sistem telekomunikasi secar umum (skema blok pemancar dan penerima), macam-macam
sinyal, macam-macam gangguan dapa sinyal, macam-macam modulasi dan demodulasi,
macam-macam satuan yang digunakan pada sistem telekomunikasi dan macam-macam sistem
telekomunikasi.

Kepustakaan
Buku wajib:
Roddy, Dennis dan John Coolen, “Electronic Communications”, Edisike-3, McGraw-Hill.

Buku anjuran :
1. Shrader, “Electronic Communications”, Edisi ke-6, McGraw-Hill.
2. Miller, Gary M., “Modern Electronic Communication”, Edisi ke-2, Prentice Hall International

Koordinator : Dr. Ir. Suhartati Agoes, MT

IEC 151 Praktikum Dasar Sistem Kontrol (1 sks, semester 4)

Sasaran
Praktikan dapat membuat suatu simulasi sistem pengaturan sederhana. Mempelajari cara
kerja sistem pengaturan posisi dengan sinyal DC. Mempelajari pengaruh perubahan gain,
perubahan beban rem magnetis, beban inersia dan balikan kecepatan (velocity feedback)
terhadap tanggapan sistem. Mempelajari cara kerja sistem pengaturan kecepatan dengan
sinyal DC. Meneliti efek dari gain terhadap perubahan kecepatan untuk variasi beban.
Mengamati time response dari sistem untuk gain dan beban yang berubah-ubah.

Uraian
Pengenalan dasar-dasar Pemrograman MATLAB, pengenalan MATLAB secara umum,
manfaat kegunaan MATLAB untuk pemodelan dan simulasi suatu sistem pengaturan
sederhana, membuat Function (Fungsi) di Matlab, membuat fungsi alih akhir suatu Sistem
Dengan Balikan (Feedback), melihat Tanggapan (Respons) sistem dengan berbagai macam
masukan, mengetahui Plot sistem dengan fungsi alih akhir, membuat Function (Fungsi)
dengan Matlab, membuat struktur Program Pengulangan (For-loop Structure), membuat
struktur program Pengkondisian (If-Else & While Structure) dan membuat Operator

156
Relasional. Teori singkat sistem pengaturan posisi dengan sinyal DC. Mengamati Deadband
dari Sistem Pengaturan Posisi dengan sinyal DC terhadap perubahan-perubahan Gain.
Mengamati perngaruh kalibrasi posisi Input Potentiometer terhadap nilai tegangan yang
dikeluarkan, Mengamati tanggapan Waktu (time respons) dari sistem terhadap perubahan
Gain, Beban dan Balikan Kecepatan (velocity feedback), Menggambarkan diagram blok dan
menjelaskan fungsi tiap-tiap blok dari sistem pengaturan posisi dengan sinyal DC. Teori
singkat sistem pengaturan kecepatan motor, Fungsi Sistem pengaturan kecepatan tertutup
(closed loop) yang sederhana, mengamati efek berubahnya beban motor terhadap kecepatan
motor dengan gain yang berbeda-beda, mengamati time response dari sistem untuk gain dan
beban yang berubah-ubah, mengamati time response sistem dengan penambahan time
constant pada op-amp, menggambarkan grafik dari tegangan galat terhadap kecepatan.
Mengamati pengaruh hubungan op-amp dengan tacho generator terhadap kecepatan motor

Kosyarat: IEC 206 Dasar Sistem Kontrol

Kepustakaan

Buku wajib:
Laboratorium Sistem Penaturan, “Petunjuk Praktikum Dasar Sistem Pengaturan”, Universitas
Trisakti, Jakarta, 2005

Buku anjuran:
1. Norman S. Nise, “Control Sistem Engineering”, The Benjamin/Cummings Publishing Co.
Inc., California, 1995.
2. Charles L. Philips and Royce D. Harbor, “Feedback Control Systems”, Prentice-Hall, New
Jersey, 1996.
3. Katsuhiko Ogata, “Modern Control Engineering”, Prentice Hall, 1990.
4. I.J. Nagrath and M. Gopal, “Control System Engineering”, Wiley Eastern Limited.

Koordinator : Ir. Raymond Tarumaselly, MEng

IEC 206 Dasar Sistem Kontrol (MPM) (2 sks, semester 4)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang dasar-dasar sistem kontrol

157
Uraian
Pengenalan sistem kontrol, pemodelan fisik dari sistem, tanggapan (response) sistem,
karakteristik sistem kendali, analisa stabilitas sistem, desain tempat kedudukan akar sistem,
Bode Diagram, Nyquist Diagram.

Prasyarat: IET 275 Transformasi Laplace & Fourier

Kepustakaan
Buku wajib:
Norman S. Nise, “Control Sistem Engineering”, The Benjamin/Cummings Publishing Co. Inc.,
California, 1995

Buku anjuran:
1. Charles L. Philips and Royce D. Harbor, “Feedback Control Systems”, Prentice-Hall, New
Jersey, 1996.
2. Katsuhiko Ogata, “Modern Control Engineering”, Prentice Hall, 1990.
3. I.J. Nagrath and M. Gopal, “Control System Engineering”, Wiley Eastern Limited.

Koordinator: Ir. Rosalia H.S.

IED 151 Praktikum Dasar Elektronika (1 sks, semester 4)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti karakteristik berbagai macam dioda dan aplikasi dioda
pada rangkaian penyearah. Memahami karakteristik transistor dan aplikasi transistor sebagai
penguat.

Uraian
Dioda : Karakteristik dioda Silikon, Germanium, Zener, LED, fotodioda, penyearah setengah
gelombang, penyearah jembatan, peredam riak. Transistor: Karakteristik input dan output
transistor , aplikasi transistor sebagai penguat. Simulasi rangkaian dioda sebagai penyearah
dan transistor sebagai penguat dengan PSpice.

Kosyarat: IED 201 Dasar Elektronika

158
Kepustakaan
Buku wajib:
Laboratorium Elektronika, “Petunjuk Praktikum Dasar Elektronika”

Buku anjuran:
1. Boylestad, Robert & Louis Nashelsky, “Electronic Devices and Circuit Theory”, Engelwood
Cliffs New Jersey: Prentice-Hall, Inc.1992
2. Malvino, Albert P, “Electronic Principles”,Mc Graw Hill Bool Co,1989.
3. Leybold Didactic GMBH, “Discrete Components and Basic Circuit”, Germany

Koordinator : Dr. Ir. E. Shintadewi Julian, MT

IED 201 Dasar Elektronika (MPM) (2 sks, semester 4)

Sasaran
Mahasiswa memahami konsep dasar semikonduktor, cara kerja komponen elektronika dasar
seperti berbagai macam dioda, transistor bipolar, dan berbagai macam thyristor dan dapat
menganalisis dan merancang rangkaian yang terdiri dari komponen tersebut.

Uraian
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang sifat isolator, konduktor, semikonduktor, kristal
silicon, semikonduktor intrinsic, semikonduktor ekstinsik, doping semikonduktor,
sambungan PN, dioda tanpa prategangan, prategangan maju, dan prategangan terbalik.
Teori dioda meliputi : karakteristik dioda, daerah prategangan maju, daerah prategangan
terbalik, dioda ideal, pendekatan pertama, kedua dan ketiga dari karakteristik dioda, analisa
sinyal kecil dari dioda, pembacaan lembar data dari dioda. Kerja dari rangkaian – rangkaian
dioda dan penggunaannya meliputi rangkaian penyearah, clipper, clamper, voltage doubler.
Dioda – dioda untuk tujuan khusus meliputi cara kerja, karakteristik maupun aplikasinya.
Cara kerja dari bipolar junction transistor (BJT) meliputi konstruksi transistor, cara – cara
pemberian prategangan, cara kerja transistor, macam – macam konfigurasi transistor,
karakteristik transistor dari lembar data dari transistor. Macam – macam prategangan pada
rangkaian BJT meliputi prategangan basis, prategangan umpan balik emitor, prategangan
umpan balik kolektor, prategangan pembagi tegangan. BJT modelling meliputi model ac
dari transistor BJT kapasitor kopling dan kapasitor bypass, rangkaian ekivalen DC dan

159
rangkaian ekivalen ac. Analisa sinyal kecil dari rangkaian CE, CC dan CB, serta rangkaian
cascade dari ketiga rangkaian tersebut. Karakteristik, cara kerja dari keluarga thyristor
meliputi dioda empat lapis, SCR, DIAC, TRIAC, UJT.

Kepustakaan
Buku wajib :
Paynter, R.T., “Introductory Electronic Devices and Circuits”, Prentice Hall International, 1997.

Buku anjuran:
1. Hassul, M., and D.E. Zimmerman, “Electronic Devices and Circuits”, Prentice Hall
International Editions, 1997.
2. Price, T.E., “Analog Electronic”, Prentice Hall International, 1997.
3. Bogart, T.F., Jr., “Electronic Devices and Circuits”, Edisi ke-4, 1997.

Koordinator : Dr. Ir. E. Shintadewi Julian, MT

IEE 158 Praktikum Dasar Komputer dan Pemrograman (1 sks, semester 2)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang konsep dasar pemrograman dan algoritma,
mampu menyusun program sederhana berbasiskan algoritma dan struktur data sederhana
dalam bahasa pemrograman modern seperti C/C++/Java

Uraian
Algoritma, Bahasa Pemrograman, Sintaks, Reserved Words, Tipe data dan identifier, Deklarasi
Konstanta, Tipe data, Variabel, Macam-macam operator, Struktur kontrol program, Fungsi dan
Prosedur, Array, String Processing, Standar Input Output, Struktur Data Hirarki dan
Terstruktur

Kosyarat: IEE 201 Dasar Komputer dan Pemrograman

Kepustakaan
Buku wajib :
Modul Praktikum Dasar Komputer dan Pemrograman, Lab Komputer, 2006

160
Buku anjuran:
Walter Savitch, “Java: Introduction to Computer Science, 3rd Edition”, Prentice Hall, 2003.

Koordinator: Endang Djuana, ST, MEng

IEE 201 Dasar Komputer dan Pemrograman (MPM) (2 sks, semester 2)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti dasar komputer dan dapat mengembangkan program
aplikasi untuk aplikasi tertentu.

Uraian
Konsep Dasar, Fungsi dan Peranan Komputer. Komponen Pendukung Komputer &
Penerapannya. Pengembangan Teknologi Perangkat Keras. Perkembangan Teknologi
Perangkat Lunak. Penggolongan Komputer. Alat Input. Alat Output. Alat Pemroses. Sistem
Bilangan dan Gerbang Logika Dasar. Komunikasi Data. Jaringan Komputer. Pembagian
perangkat lunak, jenis perangkat lunak, bahasa pemrograman dan aplikasinya, Logika dalam
Pengembangan Program, Tahapan pengembangan program aplikasi, Pengenalan Flowchart,
Spesifikasi program, prosedur dan fungsi, Studi Kasus Pembuatan Program Aplikasi.

Kepustakaan
Buku wajib :
Ferrianto Gozali, Lecture Notes Behrouz Forouzan, “Foundations of Computing“, Thomson.

Buku anjuran:
1. Jogiyanto H M, Pengenalan Komputer, Andi Offset, Yogyakarta, 2000.
2. Jean Paul Tremblay, “Introduction to Computer Science “, Mc Graw Hill, 1989
3. Walter Savitch, “Java: Introduction to Computer Science, 3rd Edition”, Prentice Hall, 2003.

Koordinator: Ir. Ferrianto Gozali, MSCS

161
IET 151 Praktikum Rangkaian Listrik (1 sks, semester 4)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang prinsip kerja Multimeter, Osiloskop, signal
generator, Percobaan Multimeter, Orciloscopo dan signal generator, Rangkaian Arus Searah,
Teorema dan Thevemin dan Norton, Rangkaian resonansi Seri dan Pararel dan rangkaian RC
dan RL.

Uraian
Percobaan Multimeter, Osciloscope dan signal generator. Percobaan Rangkaian Arus Searah.
Teorema dan Thevemin dan Norton. Percobaan Rangkaian resonansi Seri dan Pararel dan
rangkaian RC dan RL.

Kepustakaan
Buku wajib:
Hyat J.R. WH & Pantur Silaban Ph.D “ Rangkaian Listrik “

Buku anjuran:
R.E, Scoot “ Linier Circuit “ Additur Waky,Masc

Kepala Praktikum Rangkaian Listrik I : Dr. Ir. Indra Surjati, MT


Kepala Praktikum Rangkaian Listrik II : Ir. Albert Mandagi

IET 152 Praktikum Pengukuran Besaran Listrik (1 sks, semester 3)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang pengukuran tahanan listrik dengan metoda
jembatan Wheatstone, pengukuran tahanan shunt dan konduktivitas suatu penghantar
dengan metode Kelvi, pengukuran induktansi dan kapasitansi dengan Max Well Wien Bridge,
pengukuran tahanan tak langsung dengan metoda Volt – Ampere, pengukuran tahanan
dengan metoda perbandingan, menentukan perbedaan dua tahanan dengan nilai nominal
sama, dasar-dasar perancangan Multimeter, peneraan meter-meter Arus Searah dan Arus
Bolak Balik, pengukuran Daya Arus Bolak Balik, penentuan lokasi gangguan suatu sistim
saluran transmisi arus bolak balik, pengukuran tahanan sistim pentanahan

162
Uraian
Pengukuran tahanan listrik dengan metoda jembatan Wheatstone, Pengukuran tahanan shunt
dan konduktivitas suatu penghantar dengan metode Kelvin. Pengukuran induktansi dan
kapasitansi dengan Max Well Wien Bridge. Pengukuran tahanan tak langsung dengan metoda
Volt – Ampere. Pengukuran tahanan dengan metoda perbandingan. Menentukan perbedaan
dua tahanan dengan nilai nominal sama. Dasar-dasar perancangan Multimeter. Peneraan
meter-meter Arus Searah dan Arus Bolak Balik. Pengukuran Daya Arus Bolak Balik.
Penentuan lokasi gangguan suatu sistim saluran transmisi arus bolak balik. Pengukuran
tahanan sistim pentanahan

Kepustakaan
Buku wajib:
Laboratorium Pengukuran Listrik “ Diktat Praktikum Pengukuran Listrik”Universitas Trisakti,
Jakarta

Buku anjuran:
F Melville B. Stout,”Basic Electrical Measurement and Measurements”

Koordinator : Ir. Albert Mandagi

IET 181 Praktikum Rangkaian Logika (1 sks, semester 2)

Sasaran
Mahasiswa dapat merakit hasil perancangan Rangkaian Logika Kombinasional menggunakan
Gerbang Logik, IC Gate Array Logic (GAL) dan Programable Logic Controller (PLC).

Uraian
Memahami Operator Logic NOT, AND, OR, NAND, NOR, XOR dan XNOR.
Menyederhanakan persamaan Logic dan merakit rangkaian pada simulator serta mengamati
hasil perakitan melalui layar monitor. Merakit hasil penyederhanaan menggunakan IC Logic
Gate seri 74xx. Merancang rangkaian untuk menyelesaikan kasus sebagai tugas praktikum
(setiap regu menyelesaikan kasus berbeda), dan merakitnya menggunakan IC Logic Gate seri
74xx. Menyusun program berdasarkan persamaan logic dari kasus diatas untuk membentuk

163
IC GAL agar dapat berfungsi seperti yang dirancang. Mempelajari proses pemrograman pada
PLC.

Kosyarat: IET 272. Rangkaian Logika

Kepustakaan
Buku wajib: Laboratorium Komputer, ”Petunjuk Praktikum Rangkaian Logika” Universitas
Triksati, Jakarta

Koordinator : Endang Djuana, ST, M.Eng

IET 205 Dasar Teknik Elektro (2 sks, semester 2)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang energi elektrik. Pusat pembangkit energi elektrik.
Konversi energi elektrik ke mekanik, ke elektrik, ke kimia, panas. Transmisi energi. Distribusi
energi. Pengukuran energi elektrik. Penggunaan energi elektrik. Pengaturan energi elektrik.
Perkembangan dan riset dalam bidang elektroteknik. Memilih bidang keahlian.

Uraian
Perkembangan elektroteknik di Indonesia. Pengertian energi elektrik. Pusat pembangkit energi
elektrik. Konversi energi elektrik ke mekanik, ke elektrik, ke kimia, panas. Transmisi energi.
Distribusi energi. Pengukuran energi elektrik. Penggunaan energi elektrik. Pengaturan energi
elektrik. Perkembangan dan riset dalam bidang elektroteknik. Memilih bidang keahlian.

Kepustakaan
Buku wajib:
Soelaiman, Prof. T.M., “Pengantar Elektroteknik”.

Koordinator: Ir. Anwar Tamin

164
IET 206 Pengukuran Besaran Listrik (2 sks, semester 3)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang dasar-dasar pengukuran besaran listrik.

Uraian
Pendahuluan dan karakteristik instrumen. Instrumen penunjuk arus searah. Ammeter arus
searah. Voltmeter arus searah. Ohmmmeter. Potensiometer. Wattmeter. Alat ukur watt jam.
Transformator ukur. Jembatan arus searah. Jembatan arus bolak-balik. Jembatan
pembanding.Pengukuran frekuensi.

Kepustakaan
Buku wajib:
Cooper, William D., “Instrumentasi Elektronik dan Teknik Pengukuran”.

Buku anjuran:
1. Stout, Melville B., “Basic Electrical Instrument”.
2. Jones, Larry dan A. Foster Chin, “Electronic and Measurements”.
3. Cavichi, “Basic electrical Engineering”, Prentice Hall

Koordinator: Ir. Maula Sukma Widjaja, MS

IET 232 Probabilitas dan Statistik (2 sks, semester 4)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang event termasuk gabungan perpotongan, mutually
exclusive, bebas dan sebagainya. Probabilitas menurut Laplace dan Kolmogorov, arti harga
rata-rata dan variance. Distribusi Binomial, Poisson dan Gauss. Expectation dan moment
generating function. Estimasi parameter dari sample. Pengetesan hipotesa.

Uraian
Pengertian event termasuk gabungan perpotongan, mutually exclusive, bebas dan sebagainya.
Probabilitas menurut Laplace dan Kolmogorov, arti harga rata-rata dan variance. Distribusi

165
Binomial, Poisson dan Gauss. Expectation dan moment generating function. Estimasi parameter
dari sample. Pengetesan hipotesa.

Kepustakaan
Buku wajib:
Freund, John E., “Mathematical Statistics”, Edisi ke-3, Prentice Hall, 1980.

Buku anjuran:
Kreyzig, E., ”Mathematical Statistics”, John Wiley and Sons, New York.

Koordinator: Ir.Susan Sulaiman, SE

IET 271 Menggambar Teknik (2 sks, semester 4)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti dasar ilmu menggambar teknik terutama gambar instalasi
listrik.

Uraian
Sistem proyeksi: isometri, dimetri ortogonal. Macam garis, huruf dan angka.
Penampang/irisan dan aturan-aturannya. Garis ukur, cara menempatkan dan aturan-
aturannya. Simbol alat listrik dan penggambarannya. Gambar instalasi listrik.

Koordinator: Ir. Ishak Kasim, MT

IET 272 Rangkaian Logika (2 sks, semester 2)

Sasaran
Mahasiswa mengerti dan memahami konsep dasar perancangan Rangkaian Logika
Kombinasional.

Uraian
Pengertian dasar perbedaan antara singnal analog, signal digital, dan pengertian nilai logika 0
/ 1. Operator pada operasi logic (NOT, AND, OR, NAND, NOR, XOR, XNOR), pemahaman
operasi logika dengan memakai komponen kontak listrik sebagai rangkaian, dan simbol-

166
simbol gambar operator dengan gerbang logika. Dasar perancangan rangkaian logika
kombinasional menggunakan tabel kebenaran untuk memperoleh persamaan logika,
penyederhanaan persamaan logika dengan menggunakan: Aljabar Boolean, Pemetaan
Karnaugh, Quine Mc Cluskey (Tabel minterm). Perancangan rangkaian logika kombinasional
yang sering dipergunakan dalam membentuk rangkaian digital (Adder, Subtractor,
Comparator, Decoder, Encoder, Multiplexer (MUX), Demultiplexer (DEMUX), dan berbagai
pengubah kode numeric.). Perancangan Rangkaian Kaskade / Itterative untuk menanggulangi
jumlah input logika yang banyak namun memiliki hubungan antara satu dengan yang lainnya.

Kepustakaan
Buku wajib: Diktat Kuliah

Buku anjuran:
1. M Moris Mano, “Digital Design” , 3rd edition, Prentice Hall, Pearson Education
International, 2002.
2. William H Gothman, “ Digital Electronic An Intrduction to Theory and Practice” , Prentce Hall
1990.
3. Barte Thomas, “Digital Computer Fundamental” McGraw Hill, 1990

Koordinator: Ir.Kuat R.T.S,MT

IET 301 Rangkaian Listrik I (3 sks, semester 3)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti hukum dasar dan rangkaian listrik sederhana.

Uraian
Definisi dan satuan. Hukum-hukum dasar dan rangkaian-rangkaian sederhana. Analisa rangkaian
listrik. Teorema rangkaian listrik. Induktansi dan kapasitansi. Rangkaian RL dan RC tanpa
sumber. Fungsi pemaksa tangga satuan. Rangkaian RLC.

Kepustakaan
Buku wajib:
Hyat JR.W.H.dan Pantur Silaban. Ph.D., “Rangkaian Listrik”.

167
Buku anjuran:
1. Hadinoto, Ir. K., “Teori Arus Bolak Balik”.
2. R.E., Scoot, “Linear Circuits”, Addison Wesley, Massachusetts.
3. J., Shepherd, dan A.H. Norton, “Higher Electrical Engineering”, Pitman Publishing, London.

Koordinator: Ir. Indriati Oesman

IET 302 Rangkaian Listrik II (3 sks, semester 4)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang fungsi pemaksa sinusoida. Phasor. Respons steady
state sinusoida. Tenaga rata-rata dan nilai R.M.S. Rangkaian-rangkaian berfasa banyak.
Frekuensi kompleks. Respons frekuensi. Rangkaian yang berpasangan secara magnetis.

Uraian
Fungsi pemaksa sinusoida. Phasor. Respons steady state sinusoida. Tenaga rata-rata dan nilai
R.M.S. Rangkaian-rangkaian berfasa banyak. Frekuensi kompleks. Respons frekuensi.
Rangkaian yang berpasangan secara magnetis.

Prasyarat: IET 301 Rangkaian Listrik I

Kepustakaan
Buku wajib : Johnson W.C., “Transmission Lines Network”, Mc Graw-Hill, 1950

Buku anjuran: William Sinnema, “Electronic Transmission Technology”, Prentice Hall, 1979

Koordinator: Ir. Widyawati Santoso

IET 303 Sistem Linier (3 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang sistem dengan parameter terpusat. Analisa Arus
Searah dan Arus Bolak Balik pada kawasan waktu dengan berbagai metoda analisa,
Persamaan transient dan Steady State, Analisa variable keadaan waktu kontinu. Analisa
dengan metoda Fourier, Transformasi Fourier, Distribusi Spektrum frekuensi, Analisa pada

168
kawasan frekuensi dengan Transformasi Laplace, Sistim Response, Konsep konvolusi dan
fungsi alih.Sistem Analogi, Sistem dengan parameter tersebut (saluran transmissi), Jaringan
bertitik singgah dua (two part-networl) dengan analisa parameter impendansi, admitansi,
transmisi, hibidradan sintesa jaringan.

Uraian
Sistem dengan parameter terpusat. Analisa Arus Searah dan Arus Bolak Balik pada kawasan
waktu dengan berbagai metoda analisa, Persamaan transient dan Steady State, Analisa
variable keadaan waktu kontinu. Analisa dengan metoda Fourier, Transformasi Fourier,
Distribusi Spektrum frekuensi, Analisa pada kawasan frekuensi dengan Transformasi Laplace,
Sistim Response, Konsep konvolusi dan fungsi alih.Sistem Analogi, Sistem dengan parameter
tersebut (saluran transmissi), Jaringan bertitik singgah dua (two part-networl) dengan analisa
parameter impendansi, admitansi, transmisi, hibidradan sintesa jaringan.

Prasyarat: IET 302 Rangkaian Listrik II

Kepustakaan
Buku wajib: Cheng, David K., “Analysis of Linear System”, Addison Wesley,Massachusetts. 1972

Buku anjuran:
1. Scott, R.E., “Linear Circuit”, Addison Wesley”, Massachusetts.
2. Hyat JR. W.H. dan Pantur Silaban. Ph.D., “Rangkaian Listrik”. Erlangga, 1982
3. Scott, Donald E.,” An Introduction to Circuit Analysis”, Mc Graw-Hill, 1987
4. Lawrence P. Huelman, “Basic Circuit Theory”, Prentice Hall Inc. 1991

Koordinator : Ir. Irda Winarsih

IET 304 Medan Elektromagnetik (3 sks, semester 4)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti dasar-dasar medan elektromagnetik

Uraian
Rumus-rumus Green, Gauss, Stokes. Rumus-rumus dasar analisa sistem. Hukum-hukum
Coulomb Ampere, Biot Savart dan Faraday. Menurunkan rumus-rumus Maxwell. Persamaan-
persamaan Radiasi (Antena) dan gelombang. Poyting sistem. Rumus-rumus syarat-syarat batas

169
medan E, H, D dan B. Membuktikan rumus-rumus coulomb, Gauss, ampere, biot-savart,
faraday dan kirchoff dari rumus-rumus Maxwell. Gaya lorentz rumus motor dan generator.
Gaya lorente rumus motor dan generator. Induktans dan kapasitans. Rumus-rumus induksi
dalam transformator. Persamaan-persamaan laplace dan poisson. Teori green dan teori
pencerminan. Koefisien potensial dan koefisien kapasitans. Energi medan magnetitostatis.
Multipole moment maknet dan listrik. Bahan-bahan magnet dan listrik. Rangkaian magnetik.

Kepustakaan
Buku wajib : W. Hayt. JR, “Engineering Electro Magnetic”.

Buku anjuran:
1. Daniel, R. Frank., “Electromagnetic Theory”, 1986.
2. Herman A. Haus/James R. Melcher, “Electromagnetic Fields and Energy”,1989.

Koordinator: Ir. Sunarto, MSc

170
3.8.1.3. Uraian Mata Kuliah Berkehidupan Bersama (MBB)

IEU 204 Manajemen (2 sks, semester 3)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang konsep-konsep manajemen yang penting, antara
lain sasaran usaha pelayanan pengembangan keterampilan dalam penerapan konsep-konsep
manajemen pada situasi berbeda, pengembangan minat mahasiswa dalam studi dan praktek,
manajemen artinya mengatur.

Uraian
Pengertian Manajemen, perkembangan teori manajemen. Perencanaan dan pembuatan
keputusan mencakup proses perencanaan, penetapan tujuan organisasi dan pembuatan
keputusan. Pengorganisasian dan struktur organisasi termasuk koordinasi dan tentang
manajemen, wewenang, delegasi dan desentralisasi. Pengarahan dan pengembangan
organisasi yang meliputi motivasi, komunikasi kepemimpinan, perubahan dan
pengembangan organisasi dan manajemen konflik. Pengawasan dengan dasar-dasar proses
pengawasan juga teknik dan metodenya-continuous improvement = TQC (Total Quality
Control), Benchmarking, ISO 9000 re engineering.

Kepustakaan
Buku wajib :
1. Stephen P Robbins, Mary Coultar, “Management”, Prentice Hall International Edition.
2. James A.F. Stoner, Charles Wankel, “Management”, Prentice Hall International Edition.

Buku anjuran:
1. T Hari Handoko, ”Manajemen” BPFE Yogyakarta Fakultas Ekonomi UGM
2. Hill, Terry, “The Essence of Operations Management”, Prentice Hall International, 1993
3. Macneil, Johana, Jonathon Testi, H\John Cupples dan Malcolm Rimmer, “Benchmarking
Australia”, Pitman Publishing Asia Pacific, Australia, 1995
4. Harbunagin, bunce dan Pardemean Ronitua Harahap, “111 Hal Penting tentang ISO9000”,
P.T. Iron Damwin Sentosa, Jakarta
5. Microsoft, “Microsoft Project”, Version 3.0

Koordinator: Ir. Liem Ek Bien, SE

171
IEU 205 Kewirausahaan (2 sks, semester 8)

Sasaran
Mahasiswa dapat memahami dan mengerti prinsip-prinsip kewirausahaan. Dengan dengan
demikian para mahasiswa lebih siap untuk menjadi kader kewirausahaan yang tangguh, serta
dapat memamfaatkan berbagai peluang usaha yang dihadapi, sehingga dapat mengasah
kepekaan mahasiswa untuk menjadi seorang entrepreneuship yang tangguh yang mempunyai
nilai tambah secara berkelanjutan

Uraian
Sensitivitas di bidang kewirausahaan bersumber dari aneka pengalaman yang teruji para
praktisi bisnis di lapangan dan para pakar manajemen yang senantiasa mengikuti
perkembangan ekonomi global. Oleh karena itu mata kuliah kewirausahaan merupakan hasil
pengkajian atas kombinasi dua pendekatan khas kewirausahaan. Pendekatan pertama,
bertolak dari pendekatan analisa ilmiah (scientific analysis) dalam lingkup tuntutan logika
rasional. Namun ternyata pendekatan ini terbukti tidak memadai untuk menggerakan roda
kewirausahaan. Dibutuhkan kombinasi dengan pendekatan kedua, yang didasarkan atas
pemahaman dan kekuatan yang lentur institusi profesional yang terus berproses yang kadang
kala jauh dari logika rasional. Kombinasi kedua pendekatan ini merupakan rahasia dari seluk
beluk keberhasilan para praktisi bisnis yang mempunyai reputasi nasional maupun
internasional. Dan menjadi model ideal pendekatan ilmu kewirausahaan yang sejati, yakni
kombinasi pendekatan logika rasional-ilmiah dan logika intuitif irasional untuk menjawab dan
menyesuaikan diri dengan berbagai peluang bisnis dalam konteks dan relevansi bisnis yang
berproses.

Prasyarat : IEU 204 Manajemen

Kepustakaan
Buku wajib : Jack M Kaplan, “Getting in Entrepreneurship”, John Wiley & Sons, Inc. 2001

Buku anjuran:
1. Bhide, Amar, “How Entrepreneurs Craft Strategy that Work”, Harvard Business Review,
March - April, 1994
2. Kao, John J, “The Entrepreneur”, (Harvard Business school), New Jersey, Prentice Hall Inc,
1991
Koordinator: Ir. Liem Ek Bien, SE

172
3.8.1.4. Uraian Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB)

IEU 102 Metodologi Penelitian (1 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami sistematika karya ilmiah dan dapat menuliskan latar belakang, tujuan,
metode penelitian dan sistematika penulisan untuk suatu topik penelitian tertentu.

Uraian
Menentukan latar belakang, tujuan, metode penelitian dan sistematika penulisan suatu karya
tulis yang dipublikasi di jurnal internasional. Membuat proposal penelitian. Presentasi
proposal.

Koordinator : Dr. Ir. Indra Surjati, MT

IEU 201 Kerja Praktek (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang dunia kerja disuatu perusahaan atau industri
dengan bidang yang berhubungan dengan bidang Teknik Elektro sesuai dengan konsentrasi
(jalur peminatan) yang diambil. Lama kerja praktek minimum 168 jam.

Uraian
Mahasiswa melakukan kerja praktek disuatu perusahaan atau Industri dengan bidang yang
berhubungan dengan bidang Teknik Elektro sesuai dengan konsentrasi (jalur peminatan) yang
diambil. Lama kerja praktek minimum 168 jam.

Prasyarat : Dilakukan oleh mahasiswa semester VI atau lebih dan telah menempuh minimum
75 sks.

Buku wajib :
Petunjuk Teknis Pelaksanaan Matakuliah Kerja Praktek, Jurusan Teknik Elektro, Fakultas
Teknologi Industri, Universitas Trisakti.

Koordinator : Ir. Kiki Prawiroredjo,MT

173
IEU 403 Tugas Akhir (4 sks, semester 8)

Sasaran
Mahasiswa dapat menerapkan secara mandiri ilmu pengetahuan yang diperoleh selama
menempuh perkuliahan secara sistematis dan ilmiah dalam bentuk karya tulis ilmiah di
bidang teknik elektro.

Uraian
Memecahkan suatu masalah di bidang teknik elektro. Mempunyai wawasan dan visi akan
perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya di bidang teknik elektro.
Mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya di bidang teknik elektro.
Menerapkan ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya di bidang teknik elektro. Menyusun
karya tulis ilmiah.

Kepustakaan

Buku wajib :
Jurusan Teknik Elektro, “Buku Petunjuk Teknis Pelaksanaan Matakuliah Tugas Akhir, Universitas
Trisakti, Jakarta

Koordinator : Ir. Rosalia H. Subrata

174
3.8.2. URAIAN MATA KULIAH KONSENTRASI TEKNIK TENAGA LISTRIK (MKB)

IEA 152 Praktikum Transmisi Daya Elektrik (1 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang karakteristik saluran transmisi tanpa beban,
transmisi beban simetris, hubung singkat pada saluran transmisi, cara konmpensasi untuk
memperbaiki faktor daya, effisiensi dan pengaturan tegangan.

Uraian
Praktikum karakteristik saluran transmisi tanpa beban. Praktikum transmisi beban simetris.
Percobaan hubung singkat pada saluran transmisi. Cara konmpensasi untuk memperbaiki
faktor daya, effisiensi dan pengaturan tegangan.

Kepala Praktikum: Ir. Chairul G. Irianto, MS

IEA 153 Praktikum Analisa Sistem Tenaga, (1 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang analisa sistem daya listrik yang disimulasikan
sistem jaringan tenaga listrik melalui komputer (PC), kemudian melakukan analisa-analisa.

Uraian
Praktikum Analisa Sistem Daya Listrik bertujuan untuk menunjang pemahaman dari Mata
kuliah Analisa Sistem Daya Listrik. Dalam praktikum ini disimulasikan sistem jaringan tenaga
listrik melalui komputer (PC), kemudian dilakukan Analisa Aliran Daya dalam suatu sistem
tenaga listrik, Analisa hubung singkat pada suatu sistem tenaga listrik (gangguan simetris),
Analisa hubung singkat pada suatu sistem tenaga listrik (gangguan tidak simetris), Analisa
Transien pada suatu sistem tenaga listrik (gangguan simetris), Operasi Ekonomis pada suatu
sistem tenaga listrik.

Kepala Praktikum: Ir. Maula Sukmawidjaja, MS

175
IEA 155 Praktikum Elektronika Daya (1 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang cara merangkai berbagai jenis rangkaian
pengaturan tenaga listrik dengan sistem Elektronika, termasuk rangkaian kendalinya,
sehingga lebih memahami bahan kuliah yang telah diperolehnya.

Uraian
Mahasiswa dilatih agar trampil merangkai berbagai jenis rangkaian pengaturan tenaga listrik
dengan sistem Elektronika, termasuk rangkaian pelayanannya, sehingga lebih memahami
bahan kuliah yang telah diperolehnya. Percobaan Penyearah (Percobaan Konverter).
Percobaan Pengaturan Tegangan Arus Bolak Balik dan Siklokonverter. Percobaan DC
Chopper. Percobaan Inverter

Kosyarat: IEA 205 Elektronika Daya

Kepustakaan
Buku wajib :
Muhammad H Rashid, ”Power Electric”,

Buku anjuran :
1. Dewan S.B., “Power Semiconductor Circuit”,
2. B G Bose, “Power Semiconductor and Drive”,
3. Cysil W Lander, “Power Semiconductor”,

Dosen Pengelola: Ir. Dharmananda Lugito

IEA 156 Praktikum PPML (1 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa dilatih agar dapat memilih cara menjalankan berbagai jenis motor listrik secara
otomatis. Dilatih untuk menentukan dan memilih cara pengereman motor yang benar. Dilatih
untuk menyusun rangkaian beberapa buah motor yang dapat bekerja bergantian dan
berurutan secara otomatis. Dapat mengetahui karakteristik kenaikan suhu motor.

176
Uraian
Percobaan cara menjalankan macam-macam motor. Percobaan pengereman dan pembalikan
putaran motor. Percobaan pengaturan menjalankan motor listrik secara berurutan. Percobaan
pengaturan kenaikan suhu motor listrik setelah dibebani.

IEA 159 Praktikum Mesin Arus Searah (1 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang motor shunt dan motor berpenguatan sendiri

Uraian
Motor shunt. Motor berpenguatan sendiri.

Prasyarat: IEA 271 Dasar Teknik Tenaga Listrik

Kepustakaan
Buku wajib: Fitzgerarld, ”Electric Machineery”, Mc. Graw Hill Book Company, New York, 1989.

Buku anjuran :
1. Harahap, HMR, “Mesin Arus Searah”, Jilid I & II, ISTN, Jakarta, 1988
2. Alexander S Langsdor F, “Principles of Direct Current Machins”, Mc Graw Hill company,
1959 .
3. Say & Taylor, “Direct Current Machines”, Pitman, London 1982

Dosen Pengelola: Ir. Setia Partahian

IEA 181 Praktikum Transformator (1 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang transformator fasa satu dan transformator fasa
tiga
Uraian
Praktikum ini terdiri atas: Transformator fasa satu dan b) Transformator fasa tiga

177
IEA 182 Praktikum Mesin Sinkron dan Mesin Induksi (1 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang karakteristik beban nol generator sinkron,
karakteristik luar generator sinkron, kerja pararel motor sinkron, menjalankan motor sinkron
dan asinkron, percobaan berbeban dengan tegangan konstan motor asinkron, percobaan
berbeban pada torsi konstan, penentuan efisien motor asinkron dan penentuan faktor beban
(cos ) motor asinkron

Uraian
Karakteristik beban nol generator sinkron. Karakteristik luar generator sinkron. Kerja pararel
motor sinkron. Menjalankan motor sinkron dan asinkron. Percobaan berbeban dengan
tegangan konstan motor asinkron. Percobaan berbeban pada torsi konstan. Penentuan efisien
motor asinkron. Penentuan faktor beban (cos Q) motor asinkron.

IEA 183 Praktikum Peralatan dan Gejala Medan Tinggi (1 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang pembangkitan dan pengukuran tegangan tinggi
arus bolak-balik, pembangkitan dan pengukuran tegangan tinggi arus searah, pembangkitan
dan pengukuran tegangan tinggi pulsa, pengukuran tegangan tembus dengan medium udara
dan minyak dalam berbagai keadaan dan berbagai jenis / bentuk dan ukuran bola uji,
pengukuran partial discharge, pemetaan equipotensial.

Uraian
Pembangkitan dan pengukuran tegangan tinggi arus bolak-balik. Pembangkitan dan
pengukuran tegangan tinggi arus searah. Pembangkitan dan pengukuran tegangan tinggi
pulsa. Pengukuran tegangan tembus dengan medium udara dan minyak dalam berbagai
keadaan dan berbagai jenis / bentuk dan ukuran bola uji. Pengukuran partial discharge.
Pemetaan equipotensial.

Kepustakaan
Buku wajib :
Abduh Syamsir, “Teknik Tegangan Tinggi: Dasar Pembangkit & Pengukuran”, Salemba Teknika,
Jakarta, 2001.

178
Buku anjuran :
1. Abduh Syamsir, “Teori Kegagalan Isolasi”, Universitas Trisakti, Jakarta, 2003
2. Abduh Syamsir, “Fenomena Petir”, Universitas Trisakti, Jakarta, 2004.

Dosen Pengelola: Prof. Syamsir Abduh, MM, PhD

IEA 202 Transmisi Daya Elektrik (2 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa mampu mengerjakan rancangan listrik dan menganalisa kinerja saluran transmisi
daya elektrik sebagai sub sistem dari sistem daya listrik. Memahami dan mendeskripsikan
komponen-komponen utama saluran transmisi serta makna fisiknya dan struktur sistem
transmisi daya. Identifikasi parameter dasar dalam penghantar yang dipakai untuk saluran
transmisi. Menganalisa kinerja saluran transmisi fasa-tunggal dan saluran tiga-fasa seimbang
dalam keadaan mantap normal. Menganalisa sistem struktur saluran transmisi daya
Menganalisa kinerja saluran transmisidaya secara grafis.

Uraian
Perkembangan transmisi daya listrik di Indonesia dan dunia. Transimisi arus bolak balik dan
arus searah. Pertimbangan rancangan saluran transmisi daya. Saluran transmisi transmisi di
atas tanah dan di bawah tanah. Empat parameter dasar saluran transmisi daya. Medan listrik
dan magnet pada saluran transmisi. Rugi-rugi daya pada transmisi dan efisiensi transmisi.
Penurunan tegangan arus bocor sepanjang saluran transmisi. Parameter ABCD bagi saluran
transmisi pendek, menengah dan panjang serta rangkaian umum. Pengaturan tegangan,
impedansi karakteristik dan impedansi surja, konstanta propagasi, panjang gelombang, dan
panjang elektrik, saluran transmisi tanpa rugi-rugi, daya alamiah, surge impedance loading,
rangkaian paralel transmisi daya tiga fasa. Limit stabilitas dalam keadaan mantap, aliran daya
maksimum, kemampuan saluran transmisi menghantarkan daya, teknik kompensasi reaktif.
Aplikasi program PC: Saluran transmisi - Operasi dalam keadaan mantap.

Kepustakaan
Buku wajib :
J. Duncan Glover, dan Mulukatla Sarma, “Power System Analysis and design”, PWS-KENT
Publishing Co., Boston, 1994.

179
Buku anjuran :
1. Grainger, J.J., dan W.D. Stevenson Jr., “Power System Analysis”,
2. McGraw-Hill, New York, 1994.
3. Hutauruk, T.S., “Transmisi Daya Listrik, Erlangga”, Jakarta, 1985
4. Gonen, Turan, “Electric Power Transmission System Engineering”, John
5. Wiley and Son, New York, 1988.Zaborsky, J., dan J.W. Rittenhouse,
6. Electric power Transmission”, The Ronald Press Co., 1954.

Dosen Pengelola: Ir. Semiawan

IEA 205 Elektronika Daya (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Karakteristik devais semikonduktor, pendinginan
dan proteksi devais semikonduktor daya, penyearah fasa tunggal, penyerah tiga fasa dan filter
penyearah terkendali tiga fasa, rangkaian terkendali fasa, pengendali tegangan AC-DC,
invertor, chopper, cyclo-converter, pengendalian motor AC, Pulse Width Modulation

Uraian
Karakteristik devais semikonduktor, pendinginan dan proteksi devais semikonduktor daya,
penyearah fasa tunggal, penyerah tiga fasa dan filter penyearah terkendali tiga fasa, rangkaian
terkendali fasa, pengendali tegangan AC-DC, invertor, chopper, cyclo-converter, pengendalian
motor AC, Pulse Width Modulation.

Prasyarat: 1. IED 201 Dasar Elektronika


2. IET 301 Rangkaian Listrik I
3. IET 302 Rangkaian Listrik II
Kepustakaan
Buku wajib: Rashid, M.H., “Power Electronics”, Prentice Hall, 2008.

Buku anjuran :
1. Dewan, S.B., “Power Semiconductor Circuits”, 2008.
2. B G Bose, “Power Semiconductor and Drive”,
3. Cysil W Lander, “Power Semiconductor”,

Dosen Pengelola : Ir. Dharmananda Lugito

180
IEA 206 Mesin Induksi (MPM) (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang prinsip dasar & konstruksi motor induksi fase – 3,
engembangan rangkaian Motor Induksi dari rangk. Trafo oleh Charles Steintmentz,
pengetahuan Daya masuk, effisiensi, rugi daya daya keluar, alir daya, penentuan parameter
melalui percobaan pengukuran, 2 cara perhitungan besaran listrik & mekanik motor induksi
fase-3, perubahan dalam parameter motor mempengaruhi tingkah kerja motor.

Uraian
Dasar kerja dan konstruksi motor induksi fasa tiga. Kesamaan antara transformator dengan
motor induksi. Jalannya arus dan kopel sebagai fungsi selip. Rangkaian ekivalen - Diagram
vektor. Contoh cara-cara perhitungan. Diagram lingkaran Heyland. Pengaruh parameter
mesin. Pengaturan kecepatan.

Kepustakaan
Buku wajib :
Djoekardi, Djuhana, “Mesin Listrik Motor Induksi”, FTI USAKTI.

Buku anjuran:
1. Fitzgerald, A. E., “Electrical Machinery”, edisi ke-3, Mc Graw Hill Kogakusha, Tokyo, 1971.
2. Kadir, A., “Mesin Tak Serempak”, Penerbit Djambatan, 1986.
3. Say, M.G., “Alternating Current Machines”, edisi ke-4, the English Language Book Society
and Pitman Publishing, 1976.

Dosen Pengelola: Ir. Chairul G. Irianto, MS.

IEA 208 Distribusi Daya Listrik (2 sks, semester 8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Klasifikasi tegangan, faktor-faktor yang
mempengaruhi perencanaan, sistim distribusi tegangan primair, (jari-jari, laso, gelang, jaring-
jaring), saluran pendulang, perhitungan/penentuan/pemeliharaan hantaran, pengamanan,
hubung singkat, pusat beban, deret beban identik, peningkatan daya salur/ penggunaan
kapasitor seri, shunt.

181
Uraian
Klasifikasi tegangan, faktor-faktor yang mempengaruhi perencanaan, sistim distribusi
tegangan primair, (jari-jari, laso, gelang, jaring-jaring), saluran pendulang,
perhitungan/penentuan/pemeliharaan hantaran, pengamanan, hubung singkat, pusat beban,
deret beban identik, peningkatan daya salur/ penggunaan kapasitor seri, shunt.

Kepustakaan
Buku wajib:
Turan Gonen, "Electric Power Distribution Syatem Engineering", McGraw Hill, 1987.

Buku anjuran:
1. Donal T. Mechael, "Electric Power Distribution For Industrial Plants System Engineering", John
Willey and Sons, 1976.
2. Generation, “Transmission Electrical Installations”, A.E.G. Manual
3. “Electrical Transmission and Distribution Reference Books”,Westinghouse's Engineers.

Dosen Pengelola: Ir. G. Riana Naiborhu, MM.

IEA 209 Gejala Medan Tinggi (MPM) (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang konsep dasar gejala medan tinggi. Mampu
menjelaskan konsep pembangkit tegangan tinggi AC. Mampu menjelaskan konsep
pembangkitan tegangan tinggi DC. Mampu menjelaskan konsep pembangkitan tegangan
tinggi impuls. Mampu menjelaskan konsep pengukuran tegangan tinggi. Mampu menjelaskan
konsep pelepasn muatan sebagian. Mampu memahami konsep dasar bahan isolasi. Mampu
memahami konsep dasar kegagalan benda gas. Mampu memahami konsep dasar kegagalan
benda cair. Mampu memehami konsep dasar kegagalan benda padat. Mampu memahami
konsep dasar gejala pada sistem tegangan tinggi.

Uraian
Mengerti dan memahami dasar rancangan konstruksi, fungsi dan mekanisme kerja dari
berbagai peralatan tegangan tinggi. Dasar rancangan konstruksi peralatan tegangan tinggi,
uraian jenis, fungsi dan mekanisme kerja peralatan tegangan tinggi, transformator arus dan

182
transformator tegangan, pemutus (circuit breaker), saklar beban (load breaks switch) dan
pemisah tegangan tinggi serta media isolasi peralatan tegangan tinggi seperti udara, minyak,
SF6. Peralatan pelindung seperti Arrester. Kapasitor, isolator dan bushing tegangan tinggi.

Kepustakaan
Buku wajib :
Abduh Syamsir, “Teknik Tegangan Tinggi: Dasar Pembangkit & Pengukuran”, Salemba Teknika,
Jakarta, 2001.

Buku anjuran:
1. Kind, D, Kaerner, H, "High Voltage Insulation Technology", Fried, Vieweg and Sohn,
Braunscweig, 2000
2. Kuffel, E; Zaengl, W.S., "High Voltage Engineering", Pergamon Press,1986.
3. Gupta, P.V., Satnam, P.S., "Substation Design and Equipment" Dhanpat Rai and Sons.
4. Abduh Syamsir, “Teori Kegagalan Isolasi”, Universitas Trisakti, Jakarta, 2003
5. Abduh Syamsir, “Fenomena Petir”, Universitas Trisakti, Jakarta, 2004.

Dosen Pengelola : Prof. Syamsir Abduh, MM, PhD

IEA 210 Transmisi Daya Arus Searah (2 sks, semester 8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang teori Transmisi daya arus searah, perbedaannya
dengan transmisi daya arus bolak balik.

Uraian
Sejarah perkembangan Transmisi daya arus searah di dunia dan kemungkinan perkembangan
di Indonesia Komponen sistem Transmisi daya arus searah. Operasi dan perhitungan pada
konverter Operasi sistem Transmisi daya arus searah Konfigurasi sistem. Daya reaktif,
Harmonisan dan penyaringan, Elektrode pembumian Kabel arus searah.

Kepustakaan
Buku wajib:
Kimbark,”Direct Current Transmission”, Volume I.John Willey, 1972.

183
Buku anjuran:
1. Phalo A.P.I, “ Methodology for Integration of HVDC “ Links in Large
2. AC “Sistem”, EPRI 1983.
3. Proceedings Conference on HVDC Transmission “IEE”, 1986

Dosen Pengelola: Ir.Harsono,Msc, Ir. Liem Ek Bien,SE

IEA 211 Peralatan Tegangan Tinggi (2 sks, semester 7 )

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Tegangan standard dan kondisi khusus, Peralatan
Tegangan Tinggi Pada pusat–pusat pembangkitan, Peralatan Tegangan Tinggi Pada pusat–
pusat pembangkitan, Peralatan Tegangan Tinggi Pada Transmisi, Peralatan Tegangan Tinggi
pada Gardu Induk, Kabel Tegangan Tinggi, Pemutus daya ( CB ), Isolator dan Koordinasi
Isolasi, Transmisi dan konversi ABB  AS

Uraian
Mengerti dan memahami dasr rancangan konstruksi, fungsi dan mekanisme kerja dari
berbagai peralatan tegangan tinggi. Dasar rancangan konstruksi peralatan tegangan tinggi,
uraian jenis, fungsi dan mekanisme kerja peralatan tegangan tinggi, transformator arus dan
transformator tegangan, pemutus (circuit breaker). Saklar beban (load breaks switch) dan
pemisah tegangan tinggi serta media isolasi peralatan tegangan tinggi seperti udara, minyak.
SF6.Peralatan pelindung seperti Arrester. Kapasitor, isolator dan bushing tegangan tinggi.

Kepustakaan
Buku wajib: Arismunandar A,”Teknik Tegangan Tinggi”, Penerbit Pradnya Paramita, Jakarta
1984.

Buku anjuran :
1. Kind D. Kaerner,H,”High Voltage Insulation Technology” Fried, Vieweg and Sohn,
Braunscweig.
2. Kuffel E, E Zaengl, WS”High Volatge Engeneering” Pergamon Press 1986.
3. Gupta P.V. Satnam, P.S.”Substation Design and Equipment” Dhanpat Rai and Sons.

Dosen Pengelola : Ir. Mowilos, Prof. Ir. Syamsir Abduh, MM, Ph.D

184
IEA 215 Analisis Sistem Tenaga Lanjut (2 sks, semester 8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa mengetahui dan mampu menganalisa sistem tenaga listrik dalam kondisi
gangguan baik gangguan bersifat Simetris maupun gangguan tidak simetris, menggunakan
teori Komponen Simetris.

Uraian
Sejarah perkembangan, Teori komponen Simetris, Gangguan pada Generator yang tidak
berbeban, Hubung singkat 1 fasa ketanah pada Generator (K-T), Hubung singkat 2 fasa
ketanah pada Generator (K-K-T), Hubung singkat 2 fasa pada Generator (K-K). Jala-jala urutan
transformator, jala-jala urutan sistem tenaga, Daya urutan pada sistem tenaga, Gangguan
shunt dan seri, Studi hubung Singkat Tak Simetris, Pembentukan matrix jala-jala secara
langsung, Pembentukan matrix impedansi dari matrix admitansi, Pembentukan matrix
impedansi elemen demi elemen, Perhitungan gangguan menggunakan matrix impedansi,
Hubung singkat tidak simetris, Gangguan Hubung singkat dan pengaruhnya pada stabilitas
transien untuk gangguan K-T, K-K, dan K-K-T serta pengaruh impedansi pentanahan.
Gangguan hubung terbuka yang tidak simetris, Pengaruh impedansi pentanahan pada
stabilitas, Limit stabilitas transien.

Kepustakaan
Buku wajib: William D Stevenson, Jr, ”Analisis Sistem Tenaga Listrik”, Edisi ke 4, diterjemahkan
oleh Ir. Kamal Idris, Penerbit Erlangga, 1984

Buku anjuran:
1. Edith Clark. ”Circuit Analysis of AC Power Systems”, Vol I, II, Willey, N.Y., 1943.
2. E.W. Kimbark. ”Power System Stability, Vol I, II”, Willey, N.Y., 1948 & 1950.
3. Nagrath, I.J., D.P. Kothari. ” Modern Power System Analysis”, Tata Mc Graw-Hill, New
Delhi, 1980.
4. Elgerd, O.I., ”Electric Energy System Theory, An Introduction”, Tata Mc Graw-Hill, New
Delhi, 1971
5. Sukmawidjaja Maula, ”Diktat kuliah Teori, Soal dan Penyelesaian Analisa Sistem Tenaga Listrik
Lajut”, cetakan ke 2, Universitas Trisakti, Jakarta, 1995

Dosen Pengelola: Ir.Maula Sukma Widjaja, MS

185
IEA 216 Transmisi Daya Elektrik Lanjut (2 sks, semester 8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang aliran daya pada saluran transmisi. Diagram
lingkaran daya, rugi-rugi daya dan efisiensi transmisi daya, koreksi factor daya.Kuat hantar
arus pada penghantar saluran transmisi dan korona.Kabel tanah, pembahasan dan
pertimbangan umum, jenis kabel tanah, karakteristik kabel tanah berisolasi, arus selubung
kabel, reaktansi urutan positif dan negatif untuk kabel, reaktansi kapasitif shunt. Kemampuan
mengalirkan arus kabel, lokalisasi gangguan kabel. Perencanaan mekanis dan analisis saluran
udara tegangan tinggi factor-faktor yang mempengaruhi perencanaan mekanis saluran udara.

Uraian
Pembahasan aliran daya pada saluran transmisi. Diagram lingkaran daya, rugi-rugi daya dan
efisiensi transmisi daya, koreksi factor daya.Kuat hantar arus pada penghantar saluran
transmisi dan korona. Kabel tanah, pembahasan dan pertimbangan umum, jenis kabel tanah,
karakteristik kabel tanah berisolasi, arus selubung kabel, reaktansi urutan positif dan negatif
untuk kabel, reaktansi kapasitif shunt. Kemampuan mengalirkan arus kabel, lokalisasi
gangguan kabel. Perencanaan mekanis dan analisis saluran udara tegangan tinggi factor-faktor
yang mempengaruhi perencanaan mekanis saluran udara,

Kepustakaan
Buku wajib:
Mc Combe, J, Haigh,F.R,”Overhead Line Practice” Mc Donald, London 1966.

Buku anjuran:
1. Turan, Gonen, ”Electrical Power Transmission System Engineering”, John Wiley 1988.
2. Zaborsky,J,Rittenhouse,J.W,”Electrical Power Transmission” the Ronald Press Co.New York,
1954

Dosen Pengelola: Ir. R. Semiawan

IEA 218 Pembangkit Listrik Tenaga Air (2 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Perkembangan dan Pembangunan PLTA Peran
dalam sistem interkoneksi. Perbedaan pokok dengan PLTU. Sifat aliran sungai dan daerah

186
pengaliran sungai .Flow duration curve. Penampungan air Pintu air.Head race. Pipa teka.
Tangki pendatar, Saluran buang, Sedimentasi, Umur waduk, Penampungan mati,
Penampungan efektif. Efek peredam, Jenis dan Karakteristik turbin air. Fungsi bagian-bagian
turbin. Daya yang dibangkitkan, Efisiensi, Kecepatan spesifik, kavitasi Pipa lepas.

Uraian
Perkembangan dan Pembangunan PLTA Peran dalam sistem interkoneksi. Perbedaan pokok
dengan PLTU. Sifat aliran sungai dan daerah pengaliran sungai Flow duration curve.
Penampungan air Pintu air.Head race. Pipa teka. Tangki pendatar, Saluran buang,
Sedimentasi, Umur waduk, Penampungan mati, Penampungan efektif. Efek peredam, Jenis
dan Karakteristik turbin air. Fungsi bagian-bagian turbin. Daya yang dibangkitkan, Efisiensi,
Kecepatan spesifik, kavitasi Pipa lepas.

Kepustakaan
Buku wajib :
Arismunandar A,” Buku Pegangan Teknik Tenaga Listrik”, Pradnya Paramita, Jakarta

Buku anjuran :
1. Dandekar,M.M & K.N. Sharma, “Water Power Engineering,” Vikas Publisher.
2. Donald, D & Ronald,”Hydro Power Engineering”.
3. Greiger, W.P. & Justin, ”Hydro Electric Handbook”, John Wiley and Sons.

Dosen Pengelola: Ir. Ishak Kasim, MT

IEA 220 Mesin Arus Searah (2 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Prinsip kerja, konstruksi, bidang penggunaan.
Sistem magnet: Bahan, rangkaian, perhitungan, lengkung pemagnetan. Sistem listrik: bahan,
belitan dan kumparan, tegangan segi banyak, pulsasi, sistem listrik. sistem penyekatan: GGM;
Penguatan, jangkar, kerjasama arus penguatan. Komutasi: Perangkat, GGL induksi, proses,
medan tegak, koefisien induksi, resultante, meringankan. Pengapian, gejala dan sumber,
meringankan, kutub bantu, kumparan, kompensasi, penyelidikan pengapian. Sistem energi:
Rugi mekanik, listrik, magnet, dan daya guna. Sistem mekanik: ukuran, gaya, tegangan bahan,

187
momen, putaran. Sistem penguatan: rangkaian, daya, tegangan, kendali, sumber. Sistem
pengendalian: tegangan jatuh, jatuh tegangan, pengereman. Pembangkit dan penggerak:
Tegangan, aliran daya, karakteristik. Sistem Pendingin: terbuka, tertutup, radiator. Sistem
Perlindungan: waktu pengambilan kecepatan, putaran, gejala peralihan. Berbagai bentuk MAS
komutasi elektronik.

Uraian
Pendahuluan: Prinsip kerja, konstruksi, bidang penggunaan. Sistem magnet: Bahan,
rangkaian, perhitungan, lengkung pemagnetan. Sistem listrik: bahan, belitan dan kumparan,
tegangan segi banyak, pulsasi, sistem listrik. sistem penyekatan: GGM; Penguatan, jangkar,
kerjasama arus penguatan. Komutasi: Perangkat, GGL induksi, proses, medan tegak, koefisien
induksi, resultante, meringankan. Pengapian, gejala dan sumber, meringankan, kutub bantu,
kumparan, kompensasi, penyelidikan pengapian. Sistem energi: Rugi mekanik, listrik, magnet,
dan daya guna. Sistem mekanik: ukuran, gaya, tegangan bahan, momen, putaran. Sistem
penguatan: rangkaian, daya, tegangan, kendali, sumber. Sistem pengendalian: tegangan jatuh,
jatuh tegangan, pengereman. Pembangkit dan penggerak: Tegangan, aliran daya, karakteristik.
Sistem Pendingin: terbuka, tertutup, radiator. Sistem Perlindungan: waktu pengambilan
kecepatan, putaran, gejala peralihan. Berbagai bentuk MAS komutasi elektronik.

Kepustakaan
Buku wajib: Harahap, H.M.R., “Mesin Arus Searah”, Jilid I dan II, ISTN, Jakarta, 1988.

Buku anjuran:
1. Kadir, A., “Mesin Arus Serarah”, Penerbit Djambatan, Jakarta, 1987.
2. Kostenko and Piotrovski, “Direct Current Machines and Transformers”, Part I, Mir Publishers,
Moskow, 1977.
3. Say, M.G., and E.O. Taylor, “Direct Current Machines”, Pitman, London, 1982.

Dosen Pengelola: Ir. Setia Partahian Hutasuhut

IEA 221 Instalasi Listrik dan Teknik Penerangan (2 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa dapat mamahami dan mengerti dan mendalami persyaratan tentang instalasi
listrik, agar mahasiswa dapat mengenal dan paham dalam penyelenggaraan instalasi listrik.

188
Mengetahui terjadinya hubung singkat listrik, besaran, akibat hubungan singkat serta
perhitungan pengamanannya. Mengenal dan memahami jenis dan penggunaan kabel, ukuran
kabel dan perhitungannya. Mengetahui macam dan sifat beban listrik untuk mendapatkan
efisiensi penggunaan beban listrik. Mengetahui proses terjadinya arus bocor, bahaya yang
ditimbulkan dan cara menanggulanginya. Mengerti tentang spectrum pembangkitan dan
manfaat cahaya. Untuk dapat mengerti dalam melakukan perencanaan pencahayaan.
Mengetahui jenis-jenis lampu listrik, cahaya dan karakteristiknya. Mengerti perencanaan dan
perhitungan pencahayaan. Dapat melakukan perencanaan pencahayaan luar ruang untuk
dapat melanjutkan aktivitas kerja tanpa terganggu oleh gelap. Dapat melakukan perencanaan
pencahayaan untuk keindahan bangunan.

Uraian
Pendahuluan teknik penerangan, parameter dan besaran-besaran teknis penerangan,
pembangkitan cahaya alami dan buatan, temperatur, tampilan, dan renderasi warna,
penerangan dalam ruangan dan penerangan alami, penerangan luar, penerangan jalan umum,
landasan, bawah tanah, terowongan), penerangan lampu sorot bangunan dan lapangan olah
raga, peraturan umum instalasi listrik, simbol dan peralatan listrik, berbagai sumber daya
listrik, beban listrik, instalasi penerangan pada bangunan, perhitungan biaya instalasi, capita
selecta (Review).

Kepustakaan
Buku wajib : Gunawan S, “Diktat "Teknik Penerangan dan Soal-Soal -PUIL"

Buku anjuran:
1. Parry Moon, “The Scientific Basic of Illuminating Engineering”.
2. IES, “Lighting Hand Book”.
3. Butter Worth, “Hand Book of Industrial Lighting”.

Dosen pengelola: Ir. S. Gunawan, MSc

IEA 223 Ekonomi Tenaga Listrik (2 sks, semester 8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang evaluasi proyek. Arus tunai proyek. Nilai waktu
uang. Kriteria investasi. Analisis biaya. Depresiasi dan bunga. Faktor-faktor yang menentukan

189
tipe dan rating pusat listrik. Seleksi jumlah dan besarnya unit pusat listrik. Tarif Listrik.
Perbaikan faktor daya.

Uraian
Evaluasi proyek. Arus tunai proyek. Nilai waktu uang. Kriteria investasi. Analisis biaya.
Depresiasi dan bunga. Faktor-faktor yang menentukan tipe dan rating pusat listrik. Seleksi
jumlah dan besarnya unit pusat listrik. Tarif Listrik. Perbaikan faktor daya.

Kepustakaan
Buku wajib:
Fabrykcky, W.J. & H.G. Thuesen, “Engineering Economy”, Prentice Hall of India, New Delhi,
2001.

Buku anjuran:
1. Garmo, E.P. de & W.G. Sullivan, “Engineering Economy”, MacMillan, New York, 2000.
2. Gupta, J.B., “A Course in Electrical Power”, Katson Publishing, Ludhiana, 1991.

Dosen Pengelola: Prof. Syamsir Abduh, MM, PhD

IEA 224 Operasi Sistem Daya Listrik (2 sks, semester 8)

Sasaran
Mahasiswa dapat mengerti dan memahami bagaimana proses menyediakan Tenaga Listrik
dari Pusat Listrik sampai konsumen. Memahami masalah Operasi PLTA. Memahami masalah
Operasi PLTU. Memahami masalah Operasi PLTG, PLTGU, PLTD, dan PLTP. Mengerti apa
yang disebut Sistem Tenaga Listrik. Mampu menyusun Neraca Daya dan Neraca Energi
Sistem. Mampu membuat kurva Lama Beban dari Kurva Beban Harian. Mampu menghitung
Loss Of Load Probability Sistem. Mampu menghitung tingkat keandalan yang optimum.
Memahami pembagian beban yang optimum antara subsistem hidro dan subsistem termis.
Memahami operasi pumped strorage, perlunya cadangan berputar dan Expor-impor energi.
Memahami masalah gangguan dalam sistem. Memahami prosedur pembebasan tegangan dan
teknik mengatasi gangguan. Melakukan Review Seluruh Materi Kuliah

Uraian
Pengertian mengenai sistem daya listrik. Masalah operasi pada PLTA, PLTU, PLTG, PLTGU,
PLTD, PLTP. Koordinasi pemeliharaan unit pembangkit listrik dalam sistem. Pengertian

190
forced outage rate. Formulasi keandalan sistem secara probabilistik: loss of load probability.
Optimasi hidro-termis. Ekspor-impor energi. Pembagian beban yang ekonomis. Pengaturan
frekuensi. Cara-cara mengatasi gangguan.

Kepustakaan
Buku wajib : Marsudi, Djiteng, “Operasi Sistem Tenaga Listrik”, ISTN, Jakarta, 1989.

Buku anjuran:
1. Elgerd O.L., “Electric Energy Systems Theory”, Tata McGraw-Hill, New Delhi.
2. Kadir A., “Pembangkit Tenaga Listrik”, UI, Jakarta,1996.
3. Nagrath, I.J., D.P. Kothari, “Modern Power System Analysis”, Tata McGraw-Hill, New Delhi.

Dosen Pengelola: Ir. Djiteng Marsudi, Ir. Liem Ek Bien, SE.

IEA 225 Rancangan Sistem Daya Listrik (2 sks, semester 8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa dapat mengerti dan memahami tentang isolator, penghantar, perhitungan
pengaruh angin, kondisi beban, faktor beban. Konstruksi template.

Uraian
Tegangan sehari-hari (EDS). Rancangan gambar profil. Daftar lendungan dan tegangan.
Konstruksi tiang
(a) Rancangan Saluran Udara Tegangan Tinggi
Hasil survai profil memanjang. Jarak bebas ke tanah, anatara penghantar ke tiang. Isolator.
Penghantar. Perhitungan pengaruh angin. Kondisi beban. Faktor beban. Konstruksi template.
Tegangan sehari-hari (EDS). Rancangan gambar profil. Daftar lendungan dan tegangan.
Konstruksi tiang.
(b) Rancangan Pembangkit Listrik Tenaga Air
Hasil survai lapangan. Peta topografi. Garis lama beban. Pengkajian hidrogeologi. Pengaturan
kolam. Pemilihan jenis turbin. Putaran jenis turbin. Diagram garis tunggal PLTA. Struktur
gedung PLTA. Rumus-rumus dimensi turbin. Rumus manning. Rumus penstock.
Merencanakan turbin air, penampung turbin generator, gedung PLTA, komponen jalannya
air.

191
Kepustakaan
Buku wajib: Suwarno Suwardjo, Diktat,”Bangunan Listrik,”

Buku anjuran: Standar IEC,SPLN,SLI,”Katalog Mesin-Mesin”.

Dosen Pengelola: Civ.Ing. Suwarno Suwardjo

IEA 226 Pusat Listrik dan Gardu Induk (2 sks, semester 8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Sistem penyediaan tenaga listrik. Bentuk,
susunan, dan sifat beberapa jenis pusat listrik. Sistem eksitasi generator sinkron. Operasi
paralel generator sinkron. Sistem pengaturan tegangan, frekuensi dan beban. Perhitungan arus
hubung singkat. Saklar tegangan tinggi. Transformator ukur. Gardu Induk.

Uraian
Sistem penyediaan tenaga listrik. Bentuk, susunan, dan sifat beberapa jenis pusat listrik.
Sistem eksitasi generator sinkron. Operasi paralel generator sinkron. Sistem pengaturan
tegangan, frekuensi dan beban. Perhitungan arus hubung singkat. Saklar tegangan tinggi.
Transformator ukur. Gardu Induk.

Kepustakaan
Buku wajib:
Arismunandar, A., “Teknik Tenaga Listrik III: Gardu Induk”, Pradnya Paramitra, Jakarta, 1971.

Buku anjuran:
1. Drenten, H. dan K. de Koning, “Elektrische Centralen”, H. Stam, Haarlem.
2. Gupta, J.B., “A Course in Electrical Power”, Katson, Ludhiana, 1981.
3. Kadir, A., “Pembangkit Tenaga Listrik”, Penerbit UI, Jakarta, 1996.

Dosen Pengelola : Ir. Anwar Tamin

192
IEA 227 Rancangan Mesin-Mesin Elektrik (2 sks, semester 8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa dapat mengerti dan memahami tentang data dasar dan data praktek, hubungan
dasar, faktor isi tembaga dan faktor isi besi. Kerugian tembaga dan besi. Reaktansi bocor.
Perhitungan penampang dan tembaga. Perhitungan ukuran kumparan dan rangkaian magnet.
Arus pemagnet. Pendinginan transformator. Konstruksi transformator.

Uraian
(a) Rancangan Transformator
Data dasar dan data praktek. Hubungan dasar. Faktor isi tembaga dan faktor isi besi. Kerugian
tembaga dan besi. Reaktansi bocor. Perhitungan penampang dan tembaga. Perhitungan ukuran
kumparan dan rangkaian magnet. Arus pemagnet. Pendinginan transformator. Konstruksi
transformator.
(b) Rancangan Mesin Arus Searah
Data dasar dan data praktek. Rumus dimensi. Efisiensi. Perhitungan ukuran jangkar, alur, gigi,
inti, komutator, dan belitan. Rangkaian magnet. Perhitungan ukuran kutub dan kumparan.
Lengkung tanpa beban. Pemanasan. Kontruksi mesin arus searah.

Kepustakaan
Buku wajib:
1. Kadir, A., “Mesin Arus Searah”, Penerbit Djambatan, Jakarta, 1984.
2. Djoekardi, Djuhana, “Rancangan Transformator”, Diktat, FTI USAKTI.

Buku anjuran : Kadir, A., “Transformator”, Gramedia, Jakarta, 1989.

Dosen Pengelola: Prof. Ir. Abdul Kadir

IEA 228 Motor-Motor Khusus (2 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti cara kerja peralatan las listrik, transfortasi vertical dala
gelombang tinggi, kereta rel listrik dan motor-motor khusus / spesifik.

193
Uraian
Mempelajari prinsip-prinsip pengelasan secara listrik, berbagai jenis transfortasi vertical dalam
gelombang tinggi, kereta api listrik, beserta penentuan kebutuhan daya yang diperlukan.
Motor-motor khusus, baik dilihat pada rangkaian magnit, listrik, maupun susunan fisiknya.

Kepustakaan
Buku anjuran :
1. Little, ”Are Welding”
2. Stein, ”Mechanical & Electric Equitment for Buildings”
3. Partib, ”Modern Electric Traction”
4. Koson, ”Electrical Machine & Transformer”
5. ”Handbook of Electrical Machines”
6. ”Electric Drive Fundamentals”
7. ”Standard Motor Efficiency”

Dosen Pengelola: Ir. Harsono, M.Sc, Ir. Dharmananda Lugito

IEA 230 Proteksi Gelombang Surja (2 sks, semester 8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang surja, definisi surja, sebab-sebab terjadinya surja,
macam-macam surja yang mungkin timbul, gelombang surja yang paling membahayakan.
Perambatan gelombang surja. Alat pengaman terhadap surja, macam-macam kawat tanah,
macam-macam sela, macam-macam arester. Pengamanan terhadap surja.

Uraian
Pengertian tentang surja, definisi surja, sebab-sebab terjadinya surja, macam-macam surja
yang mungkin timbul, gelombang surja yang paling membahayakan. Perambatan gelombang
surja. Alat pengaman terhadap surja, macam-macam kawat tanah, macam-macam sela,
macam-macam arester. Pengamanan terhadap surja.

Kepustakaan
Buku wajib : Hutauruk, T.S., “Gelombang Berjalan pada Sistem Transmisi dan Proteksi Surja”, ITB
Bandung, 1975.

194
Buku anjuran :
1. Naidu M.S., V. Kamaraju, “High Voltage Engineering”, Tata McGraw Hill, 1987.
2. Rao, Sunil S., “Switchgear and Protection”, Edisi ke-6, Khana Publisher, New DelhiI, 1982.

Dosen Pengelola : Ir. Dharmananda Lugito

IEA 231 Pengembangan Sumber Energi (2 sks, semester 8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami konsep pemanfaatan sumber energi alternatif yang berorientasi pada
sumber energi terbarukan untuk pembangkitan daya listrik yang meliputi aspek potensi
keanekaragaman sumber energi primer, aspek teknologi dan aspek lingkungan secara umum.

Uraian
Paradigma baru penyediaan daya listrik; peta potensi sumber energi alternatif di Indonesia;
sumber-sumber energi terbarukan seperti solar sel, solar thermal, energi angin, ombak laut,
arus laut, pasang surut, panas bumi, sel bahan bakar / hidrogen dan bio massa, yang
mencakup karakteristik, efisieinsi, teknologi konversi serta potensi pengembangan.

Kepustakaan
Buku wajib:
Eko Adhi Setiawan (2007), Concept and Controllability of Virtual Power Plant, Kassel University
Press GmbH Germany. ISBN : 978-3-89958-309-0.

Buku anjuran:
1. Ann-Marie Borbely, Jan F. Kreider (2001), Distributed Generation The Power Paradigm for the
New Millennium. CRC Press,Boca Raton London New York Washington, D.C.
2. H.Lee Willis,Walter G Scott (2000), Distributed Power Generation – Planning and Evaluation.
CRC Press,Boca Raton London New York Washington, D.C. ISBN: 978-0-9247-0336-3
3. Abdul Kadir. Energi, Sumber Daya, Inovasi, Tenaga Listrik dan Potensi Ekonomi (1995) Penerbit
UI ISBN-13: 9789794560365
4. Jürgen Schmid (1995), Photovoltaic - Ein Leitfaden für die Praxis. Fachinformationszentrum
Karlsruhe ,Verlag TÜV Rheinland. ISBN:3-8249-0262-1
5. T D Eastop,D R Croft (1990), Energy Efficiency for Engineers and Technologists. John Wiley&
Sons Inc. 1990

195
6. R.H Taylor (1983) Alternatif Energy Sources for The Centralized Generation of Electricity.
ISBN: 0-85274-476-5
7. Michael E McCormick (1981). Ocean Wave Energy Conversion, A Wiley Interscience
Publication ISBN: 0-471-08543-X

Dosen Pengelola : Dr.Ing. Eko Adhi Setiawan, ST, MT

IEA 234 Simulasi Komputer Jaringan Listrik (2 sks, semester 7 Pilihan)

Sasaran
Mahasiswa mengetahui perkembangan baik teknik maupun Software untuk melaksanakan
simulasi jaringan Listrik, dan dapat membuat program simulasi serta menjalankannya melalui
komputer PC.

Uraian
Penjelasan umum Perangkat lunak untuk keperluan Simulasi Jaringan Listrik, Deskripsi
tentang PSPICE dan Orcad, Jenis analisa yang dapat dilakukan, Simulasi Rangkaian Listrik
DC, Analisa Transien dalam Rangkaian Listrik, Simulasi Rangkaian Listrik AC dan pahasor,
Simulasi Rangkaian Listrik yang menggunakan Dioda, Simulasi rangkaian listrik yang
melibatkan Transistor dan Thyristor (SCR), Simulasi Rangkaian Operasional Amplifier (Op-
Amp), Simulasi Rangkaian-Rangkaian Digital, Simulasi rangkaian elektronika daya (Inverter/
DC-AC, Konverter/ AC-DC, Pengaturan motor-motor listrik), simulasi rangkaian
transformator 1 fasa dan 3 fasa, jam trafo, serta membuat model dan blok untuk simulasi.

Kepustakaan
Buku wajib :
Rashid, M. H. , "SPICE for Circuits and Electronics Using Pspice", Second Edition, Prentice-Hall
International, Inc, 1995.
Buku anjuran:
1. Tuinenga, Paul W., " A guide to Circuit Simulation and analysis using PSPice", Englewood
Cliffs, N.J.: Prentice Hall, 1992
2. L.H. Fenical, "PSpice, A Tutorial", Englewood Cliffs, N.J.: Prentice Hall, 1992

Dosen Pengelola : Ir. Maula Sukmawidjaja, MS.

196
IEA 236 Progammable Logic Control (PLC) (2 sks, semester 8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Perkembangan Kontrol di Industri Sampai ke
pemakaian Intruksi – Intruksi. PLC TWIDO. Merencanakan Program – Program Aplikasi

Uraian
Pendahuluan : Blok diagram PLC, Input Output, Memory Map. Intruksi PLC : Intruksi Dasar,
Seri dan Paralel, Intruksi Timer, Instruksi Counter, Instruksi Step Counter , Instruksi Ship
Register, Aplikasi, Program Start Stop Motor, Program Pemakaian Timer, Program Pemakaian
Timer dan Counter, Program Lift Pengangkut Barang

Kepustakaan
Twido Refensce Manual

Dosen Pengelola : Ir. Paulus Wijaya Citra

IEA 242 Distribusi Daya Listrik Lanjut (DTL II) (2 sks, semester 8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang perhitungan serta perencanaan sistem distribusi
tenaga listrik. Memahami dasar-dasar perancangan sistem distribusi. Mampu menghitung dan
mengatasi rugi-rugi tegangan jaringan. Memahami / memanfaatkan keuntungan-keuntungan
teknis yang diberikan kapasitor terhadap setiap komponen sistem. Mampu menghitung
penempatan kapasitor yang paling optimum. Faham / mampu menghitung bagaimana cara-
cara meningkatkan / menaikkan efisiensi pada sistem distribusi. Mampu mengetahui dan
megatasi semua gangguan pada sistem distribusi. Mampu mengetahui dan mengatasi
penyebab dari gangguan tegangan sistem distribusi. Mampu mengetahui dan mengatasi cara
pengamanan sistem distribusi.

Uraian
Perencanaan Sistem Distribusi (faktor - faktor yang mempengaruhi perencanaan,
Ramalan Beban dan Energi). Pemakaian Kapasitor Daya pada Sistem Distribusi efek
pemasangan kapasitor seri dan pararel (Shunt) perbaikan faktor daya). Pengaturan Tegangan

197
pada Sistem Distribusi (Pengaturan Tegangan Pada Saluran, Kompensator Saluran Line drop
Compensation). Perlindungan Sistem Distribusi. Keandalan Sistem Distribusi.

Kepustakaan
Buku wajib: Abdul Hadi, AS PABLA, “Sistem Distribusi Daya Listrik”, Erlangga

Buku anjuran:
1. “Electrical Transmission Of Disribution Referensi Book Westing House’s”
2. Turan Gionen, “ Electrical Power Distribution Sistem Engineering” McGraw-Hill 1987

Dosen Pengelola : Ir. G. Riana Naiborhu

IEA 244 Sistem Distribusi (2 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang sistem-sistem penyaluran energi. Memahami
macam-macam beban dan sifat-sifatnya. Mampu memperkirakan pembebanan pada waktu
yang akan datang. Memahami tentang macam-macam jaringan distribusi. Mengerti cara
menghitung besar penampang dan rugi tegangan jaringan distribusi. Mengerti pengaruh
pemasangan kapasitor dalam sistem dan keuntungan-keuntungan yang diberikannya.
Mengerti cara-cara menjaga tegangan sistem distribusi agar tetap stabil. Mengerti cara-cara
pengamanan sistem distribusi terhadap gangguan-gangguan. Mengerti cara pentanahan
sistem dan perhitungannya. Memahami susut teknis distribusi. Mengerti prinsip dasar
perhitungan tarif listrik.

Uraian
Pengertian umum sistem distribusi, macam-macam jaring tegangan menengah dan jaringan
tegangan rendah. Mutu listrik. Optimasi biaya terhadap mutu dan keandalan. Penerapan
perhitungan hub perhitungan hubung singkat, pembumian dan pengamanan. Latar belakang
analisis biaya. Pemanfaatan SCADA dan pemetaan otomatik, Perencanaan dan pengoperasian
distribusi.

Kepustakaan
Buku wajib :
Sambodho Sumani, "Diktat Distribusi Tenaga Listrik", Universitas Krisnadwipayana, 1996.

198
Buku anjuran:
1. A.S.Pabla, "Distribusi Tenaga Listrik", Penerbit Erlangga.
2. Gonen, "Electical Power Distribution Ststem Engineering"
3. BL. Theraja, “A Text Book of Electrical Technology”, Ram Nagar, New Delhi, 1979.

Dosen Pengelola : Ir. Rafael. Sianipar, MM

IEA 247 Pembangkit Energi Elektrik (2 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang aspek-aspek yang berkaitan dengan
pembangkitan energi elektrik

Uraian
Mengenal dan memahami aspek-aspek yang berkaitan dengan pembangkitan energi elektrik.
Jenis-jenis energi primer untuk pembangkitan tenaga listrik, meliputi: tenaga air, batu bara
dan jenis-jenisnya, Bahan bakar minyak, panas bumi, bahan bakar nuklir. Jenis-jenis pusat
listrik konvensional meliputi: Pusat Listrik Tenaga Air, Pusat Listrik Tenaga Diesel, Pusat
Listrik Tenaga Gas, Pusat Listrik Tenaga Uap (batu bara), Pusat Listrik Tenaga uap (BBM),
Pusat Listrik Tenaga uap (panas bumi). Jenis-jenis Pusat Listrik Non konvensional seperti
Pusat Listrik Tenaga Angin, Pusat Listrik Tenaga Matahari, Pusat Listrik Tenaga pasang-surut,
Pusat Listrik Tenaga Bio-massa, dan lain-lain.

Kepustakaan
Buku wajib :
Strotzki Bernharat, G.A and Vopat, William A, "Power Station Engineering and Economy", Tata
Mc-Graw Hill, New Delhi, 1986.

Buku anjuran:
1. Abdul Kadir, "ENERGI", Universitas Indonesia, 1987.
2. Arismunandar, "Teknik Tenaga Listrik", Jilid I, Pradnya Paramita, Jakarta, 1975.
3. S.L. Uppal, "Electrical Power", Khana Publisher Delhi, New Delhi, 1980.
4. J, Arogyaswamy, "Power Station Practice", Oxford and IBH Publishing Co, New Delhi, 1976.

Dosen Pengelola : Ir. Anwar Tamin

199
IEA 260 Analisa Komputer Sistem Tenaga Listrik (2 sks, semester 7 Pil)

Sasaran
Mahasiswa mengetahui perkembangan baik teknik maupun Perangkat Lunak (Software
)untuk melakukan Analisa dan Perhitungan Komputer Pada Sistem Tenaga Listrik, dan dapat
membuat program Perhitungan menggunakan Perangkat LunakMatlab maupun MathCad.

Uraian
Konsep Dasar, Notasi, Sistim 1 fasa dan 3fasa, Diagram Phasor, Daya, Daya Komplek, Arah
Aliran Daya, Model Sistem, Transformator 1 fasa dan 3 fasa, Diagram satu garis dan Reaktansi,
Perhitungan Jala-Jala, Kesetaraan sumber, Persamaan simpul, Penyekatan Matrix,
Penghapusan simpul dengan aljabar matrix, Matrix impedansi bus, Perubahan suatu matrix
bus yang sudah ada. Penentuan matrix impedansi bus secara langsung, Studi Aliran Daya,
Data untuk studi aliran daya, Metoda Gauss-Seidel, Metoda Newton-Rapson, Studi aliran
daya dengan komputer.

Kepustakaan
Buku wajib :
William D Stevenson, Jr (terjemahan Idris Kamal), “Analisis Sistem Tenaga Listrik”, Edisi ke 4,
Erlangga, 1984.

Buku anjuran:
1. Edith Clark, ” Circuit Analysis of AC Power Systems”, Vol I, II, Willey, N.Y., 1943.
2. E.W. Kimbark, “Power System Stability”, Vol I, II, Willey, N.Y., 1948 & 1950.
3. Nagrath, I.J., D.P. Kothari, “Modern Power System Analysis”, Tata Mc Graw-Hill, New Delhi,
1980.

Dosen Pengelola : Ir. Maula Sukmawidjaja, MS

IEA 272 Penggerak Mula (2 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang energi, prinsip prosen termodinamika. Motor
bensin 4 langkah. Daya motor mesin empat langkah dan diagram katup. Motor bensin 2

200
langkah. Motordiesel 4 langkah dan 2 langkah. Karburator dan pompa bahan bakar sistem
Bosch dan jenis-jenis nosel. Rangkaian listrik motor bensin. Alat-alat pengatur penyalaan
motor bensin. Bahan bakar bensin dan solar. Detonasi, neraca panas dan supercharger.
Keseimbangan berputarnya motor bensin dan diesel. Urutan penyalaan ruang bakar motor
bensin dan diesel.

Uraian
Pengertian energi. Prinsip prosen termodinamika. Motor bensin 4 langkah. Daya motor mesin
empat langkah dan diagram katup. Motor bensin 2 langkah. Motordiesel 4 langkah dan 2
langkah. Karburator dan pompa bahan bakar sistem Bosch dan jenis-jenis nosel. Rangkaian
listrik motor bensin. Alat-alat pengatur penyalaan motor bensin. Bahan bakar bensin dan solar.
Detonasi, neraca panas dan supercharger. Keseimbangan berputarnya motor bensin dan
diesel. Urutan penyalaan ruang bakar motor bensin dan diesel.

Kepustakaan
Buku wajib :
Arismunandar, W., “Penggerak Mula Motor Bakar Torak”, Penerbit ITB, Bandung, 1983

Buku anjuran:
1. Arismunandar, W., “Motor Diesel Putaran Tinggi”, Pradnya Paramita, Jakarta, 1976
2. Harsanto, “Motor Bakar”, Djambatan, Jakarta, 1981
3. Kurnadi, F. X., “Motor Bakar”, Jakarta, 1985

Dosen Pengelola : Ir. Ishak Kasim, MT

IEA 313 Analisa Sistem Tenaga (MPM) (3 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang aplikasi konsep-konsep dasar Analisa Sistem
Tenaga, terminologi dan notasi, menganalisa termasuk menghitung masalah aliran daya
dengan mengaplikasikan metoda-metoda penghitungan persamaan aljabar linier secara
langsung dan tidak langsung, menghitung pengiriman daya dari pusat-pusat pembangkit ke
beban secara ekonomis, menganalisa masalah rangkaian hubung singkat ( sistem yang
seimbang), menghitung dengan berbagai teknik analisa stabilitas sistem daya.

201
Uraian
Perkembangan sistem daya listrik di Indonesia dan dunia. Pembahasan konsep dasar,
terminologi dan notasi: Fasor, daya sesaat, daya kompleks dan persamaan jala-jala. Sistem PU,
konsep jala-jala; Reduksi jala-jala, jala-jala kutup empat, pembentukan matrix admitansi Yrel
dan matrix impedansi Zrel. Representasi sistem daya listrik: Generator sinkron, rel tak
terhingga, transformator, saluran transmisi, diagram satu garis. Analisis Aliran Daya: Solusi
iterasi persamaan aljabar linier-Jacobi (metoda Gauss) Raphson, solusi aliran daya. Analisis
operasi ekonoms sistem daya listrik, persamaan rugi-rugi saluran transmisi, pengiriman daya
ekonomis rugi-rugi diabaikan dan tidak diabaikan, Unit Komitmen pembangkit serta metoda
menjadwalkan satuan pembangkit. Analisis hubung singkat: Gangguan simetris-teori
Thevenin, pemilihan alat pemutus daya. Analisis stabilitas sistem: persamaan ayunan, teorema
sama luas dan solusi titik demi titik.

Kepustakaan
Buku wajib :
Duncan Glover, J., Mulukatla Sarma, "Power System Analysis and Design", PWS-KENT
Publishing

Buku anjuran:
1. Grainger, J.J., Stevenson, W.D., Jr., "Power System Analysis", Mc Graw Hill, 1994
2. Hutauruk, T.S., " Sistem-sistemYang Seimbang: Analisa Sistem Tenaga Listrik", Jilid I, ITB,
Bandung.
3. Neuenwandr, J.R., "Modern Power Systems", International Textbook Co., Detroit, 1971.

Dosen Pengelola : Ir. R. Semiawan, Ir. Maula Sukmawidjaja, MS

IEA 314 Penggunaan dan Pengaturan Motor Listrik (3 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Rele Elektromagnetik dan elektronik untuk
pengaman dan pengatur.Perjalanan awal secara manual. Perjalanan awal secara otomatik.
Rangkaian elektromagnetik dan elektronik standar-standar motor listrik. Penggunaan
komponen static pada rangkaian daya motor. Keadaan transien pergerakan dan pemanasan
motor. Pemilihan dan pemeliharaan motor

202
Uraian
Pendahuluan Rele Elektromagnetik dan elektronik untuk pengaman dan pengatur.Perjalanan
awal secara manual. Perjalanan awal secara otomatik. Rangkaian elektromagnetik dan
elektronik standar-standar motor listrik. Penggunaan komponen static pada rangkaian daya
motor. Keadaan transien perputaran dan pemanasan motor. Pemilihan dan pemeliharaan
motor.

Prasyarat : IEA 220 Mesin Arus Searah


IEA .... Mesin Arus Bolak-balik

Kepustakaan
Buku wajib : Kosow,”Control of Electric Machines”, Prentice Hall, 1973

Buku anjuran : Chilikan,”Electric Driver”, Mir Publisher, 1976

Dosen Pengelola : Ir.Harsono,MSc, Ir. Dharmananda Lugito

IEA 322 Sistem Proteksi (MPM) (3 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami fungsi sistem proteksi didalam instalasi tenaga listrik, termasuk
didalamnya memahami filosofi proteksi, mengkoordinasikan kerja proteksi, menganalisa dan
mengevaluasi serta memecahkan persoalan sistem proteksi.

Uraian
Gangguan dan deteksinya. Bermacam rele; termis, directional, differensial. Transformator arus
dan tegangan. Pengamanan transformator. Rele Buchholz. Pengamanan jaringan. Pengamanan
terhadap hubungan tanah.

Dosen Pengelola : Ir. Maula Sukamwidjaja, MS

203
IEA 373 Transformator (MPM ) (3 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang pembentukan medan magnet (fluks) yang
dibangkitkan oleh arus searah maupun arus bolak-balik, timbulnya gaya gerak listrik induksi
pada konduktor dalam medan magnit, dasar-dasar transformator dan rangkaian pengganti,
cara menentukan parameter rangkaian trafo, karakteristik beban nol dan berbeban suatu
transformator, model transformator satu fasa dalam hubungan dengan tapping, auto
transformator, trafo tiga fasa, tentang trafo khusus dan trafo pengukuran, tentang cara-cara
paralel trafo, sistem pendingan dalam trafo.

Uraian
Transformator : Transformator satu fasa; Trafo dalam beban nol. Trafo dalam berbeban;
Reduksi ke lilitan primer; Bagan pengganti, menentukan besaran trafo; Pengaturan tegangan
dan diagram Kapp.; Daya guna trafo; Kerja paralel trafo; Ototrasformator; Polaritas trafo;
Bentuk gelombang arus pemagnet. Transformator tiga fasa; Rangkaian magnet trafo tiga fasa;
Hubungan lilitan tiga fasa; Polaritas trafo tiga fasa; Bilangan jam trafo tiga fasa; Sifat dan
penggunaan hubungan trafo tiga fasa; Pembebanan yang tidak simetris; Daya guna trafo tiga
fasa. Transformator khusus; Trafo pengubah bilangan fasa. Transformator ukur. Bahan
khusus; Induktansi bersama; Perhitungan reaktansi bocor; Kerugian tembaga tambahan; Gaya
pada peristiwa hubung pendek; Arus transien pada penghubungan, Kerja paralel trafo;
Perhitungan dengan besaran perunit. Unsur Mesin : Rangkaian listrik, Rangkaian Magnet;
Hukum induksi; Energi medan Magnet dan gaya terhadap arus, Analisa harmonik.

Kepustakaan
Buku wajib : Djoekardi, Djuhana, “Tranformator”, Edisi ke-3, ISTN, Jakarta, 1987.

Buku anjuran:
1. Djoekardi, Djuhana, “Mesin Listrik Dasar dan Unsur Umum Mesin Listrik”, FTI Usakti,
Jakarta, 1985.
2. Kadir, A., “Transformator”, Gramedia, Jakarta, 1989.
3. Say, M.G., “Alternating Current Machines”, The English Language Book Society and Pitman
Publishing, 1976.

Dosen Pengelola: Ir. G. Riana Naiborhu, MM

204
IEA 374 Mesin Sinkron (3 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Generator sinkron. Gaya gerak magnet dan reaksi
jangkar. Karakteristik generator sinkron. Mesin sinkron sebagai generator dan motor.
Karakteristik motor sinkron. Daya guna mesin sinkron. Mesin sinkron dengan kutub
menonjol. Mesin sinkron dengan kutub silinder. Generator fasa tunggal. Memasang pararel
generator sinkron. Gejala ayunan. Kestabilan. Batas kemampuan mesin sinkron. Gejala
transien.

Uraian
Generator sinkron. Gaya gerak magnet dan reaksi jangkar. Karakteristik generator sinkron.
Mesin sinkron sebagai generator dan motor. Karakteristik motor sinkron. Daya guna mesin
sinkron. Mesin sinkron dengan kutub menonjol. Mesin sinkron dengan kutub silinder.
Generator fasa tunggal. Memasang pararel generator sinkron. Gejala ayunan. Kestabilan. Batas
kemampuan mesin sinkron. Gejala transien.

Kepustakaan
Buku wajib : Djoekardi, Djuhana, “Mesin Listrik, Mesin Sinkron”, Diktat, FTI Usakti.

Buku anjuran:
1. Fitzgerald, A. E., “Electrical Machinery”, Edisi ke-3, Mc Graw Hill Kogakusha, Tokyo, 1971.
2. Kadir, A., “Mesin Serempak”, Penerbit Djambatan, 1983.
3. Say, M.G., “Alternating Current Machines”, Edisi ke-4, the English Language Book Society
and Pitman Publishing, 1976.

Dosen Pengelola: Ir. Chairul G. Irianto, MS

IML 215 Termodinamika (2 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang gejala-gejala perubahan fisik dan hubungan antara
berbagai parameter penentu akibat perubahan P, V, dan T serta aplikasinya pada pembangkit
tenaga listrik (PLTU, PLTG, PLTP dan lain-lain. Materi: Pendahuluan, pengertian dasar sistim

205
thermodinamika, variabel-variabel thermodinamika, persamaan keadaan, hubungan antara
variabel-variabel thermodinamika, Proses Politropis, Persamaan energi aliran tetap,
perubahan fase dan transformasi, Hukum ke II thermodinamika skala Kelvin, Entrophi-
enthalphi. Proses reversible dan irreversible, isentrophi, siklus ekserji dan energi, penggunaan
siklus-siklus thermodinamika dan Efisiensi Thermis. Peng-gunaannya dalam pembangkit
Listrik Tenaga Thermis

Uraian
Memahami gejala-gejala perubahan fisik dan hubungan antara berbagai parameter penentu
akibat perubahan P, V, dan T serta aplikasinya pada pembangkit tenaga listrik (PLTU, PLTG,
PLTP dan lain-lain. Materi : Pendahuluan, pengertian dasar sistim thermodinamika, variabel-
variabel thermodinamika, persamaan keadaan, hubungan antara variabel-variabel
thermodinamika, Proses Politropis, Persamaan energi aliran tetap, perubahan fase dan
transformasi, Hukum ke II thermodinamika skala Kelvin, Entrophi-enthalphi. Proses
reversible dan irreversible, isentrophi, siklus ekserji dan energi, penggunaan siklus-siklus
thermodinamika dan Efisiensi Thermis. Peng-gunaannya dalam pembangkit Listrik Tenaga
Thermis

Kepustakaan
Buku wajib :
William C, Reynolds, Henry Perkins, (Terjemahan F. Harahap Phd & P. Silaban)
"Thermodinamika Tehnik", Erlangga, Jakarta

Buku anjuran:
1. Van Wylen, "Fundamentals of Classical Thermodynamics", John Willey and Sons.
2. Reynolds and Perkins, "Engineering Thermodynamics", McGraw Hill, 1977.
3. Rogers and Manyhew, “Engineering Thermodynamics, Work and Heat Transfer", Longman

Dosen Pengelola : Dr. Ir. Anggara Simanjuntak

206
3.8.3. URAIAN MATA KULIAH KONSENTRASI TEKNIK TELEKOMUNIKASI (MKB)

IEB 158 Praktikum Sistem Komunikasi Optik (1 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang pengukuran attenuasi dan effek pembengkokan
serat optik pada BER

Uraian
Pengukuran Attenuasi. Effek Pembengkokan Serat Optik pada BER

Kepala Praktikum:

IEB 183 Praktikum Sistem Komunikasi Analog (1 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Modulasi, Filter, Oscillator Sinusoida, ASK

Uraian
Amplitude Modulation (Mod dan Demod). Frequency Modulation (Mod dan Demod). ASK.
Filter, Oscillator Sinusoida

Kepustakaan
Buku wajib:
Couch II L.W. “ Digital and Analog Communication Systems” 7th edition, Pearson 2007

Buku anjuran :
1. Sismon Hayki & Michael Moher, “ Analog & Digital Communications” 2 nd edition, J. Wiley,
2007.
2. Taub,H dan D.L. Schilling,”Principles of Communication System,” edisi 2 Mc Graw-Hill., 1986

Kepala Praktikum: Ir. Widyawati Santoso

207
IEB 184 Praktikum Antena dan Gelombang Mikro (1 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Antena dan Gelombang Mikro

Uraian
Antena (Pola Radiasi, Gain,SWR dan lain-lain). Gelombang Mikro (Refleksi, Panjang
Gelombang dalam W/G dan lain-lain).

Kepala Praktikum : Ir. Tony Winata

IEB 185 Praktikum Jaringan Telekomunikasi (1 sks, semester 8)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang PSK, Duplex dan Interface

Uraian
PSK. Duplex (Full and Half Duplex). Interface

Kepala Praktikum: Henry Candra, ST, MT

IEB 186 Praktikum Sistem Komunikasi Digital (1 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Sampling dan TDM, PSK, Delta Modulation dan
Format data Digital

Uraian
Sampling dan TDM. PSK. Delta Modulation. Format data Digital

Kepustakaan
Buku wajib:
Stallings W ,”Bradband ISDN wich Frame Relay and ATM”, 4 th edition, Prentice Hall, 1999

208
Buku anjuran:
Michael A. Gallo & W.M. Hancock, ”Computer Communication and Networking Technologies”,
Brooks / Cole, 2002

Kepala Praktikum: Ir. Widyawati Santoso

IEB 189 Praktikum Teknik Radio dan Televisi (1 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Pemancar dan Penerima Radio dan Televisi

Uraian
Pemancar dan Penerima Radio AM. Pemancar dan Penerima Radio FM. Televisi (Composite
Video Signal, Colour burst)

Kepala Praktikum: Ir. Yuli Kurnia Ningsih, MT

IEB 202 Elektronika Telekomunikasi (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Rangkaian non Linier devais non linier, dioda,
transistor, tunnel diode, varactor diode, dll Multiplier dan mixer : modulator amplitudo,
frekuensi dan fasa. Diskriminator (untuk amplitudo, firekuensi dan fasa). Phase Lock
Loop/PLL prinsip kerja, Karakteristik, capture range dan lock range Penguat frekuensi tinggi
wideband amplifier, LNA dan Power amplifier Filter aktif Butterworth, Chebychev, dan Bassel
Osilator macam-macam osilator, synthesizer, VCO, Frequency pulling AD/DA converter
single dan double slope, successive approximation, comparator AD (R-2R ladder network-DA)
Switches capacitor filter.

Uraian
Rangkaian non Linier devais non linier, dioda, transistor, tunnel diode, varactor diode, dll
Multiplier dan mixer : modulator amplitudo, frekuensi dan fasa. Diskriminator (untuk
amplitudo, firekuensi dan fasa). Phase Lock Loop/PLL prinsip kerja, Karakteristik, capture

209
range dan lock range Penguat frekuensi tinggi wideband amplifier, LNA dan Power amplifier
Filter aktif Butterworth, Chebychev, dan Bassel Osilator macam-macam osilator, synthesizer,
VCO, Frequency pulling AD/DA converter single dan double slope, successive
approximation, comparator AD (R-2R ladder network-DA) Switches capacitor filter.

Kepustakaan
Buku wajib :
Roddy D and J. Coolen, “Electronic Communikation”, Edisi ke 4, Prentoce Hall International,
1994

Buku anjuran : Smith,”Modern Communication Circuit”, Mc Graw Hill

Dosen Pengelola : Prof. Ir. Samuel H.T., MS, Ir. Albert Mandagi

IEB 204 Saluran Transmisi (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang konstanta distribusi saluran, karakteristik
saluran tanpa dan dengan pantulan, grafik tegangan dan arus sebagai fungsi waktu pada
kedua ujung saluran, Crank-Diagram dan mengambar standing Wave Pattern (SWP)

Uraian
Karakteristik konstanta distribusi saluran, persamaan koefisien pantulan ujung pengirim
dan penerima saluran. Parameter-parameter space time diagram yang menghasilkan grafik
tegangan dan arus sebagai fungsi waktu pada ujung saluran. Persamaan-persamaan umum
tegangan dan arus sepanjang saluran (tanpa dan dengan pantulan) dan cara-cara
penggunaan smith-Chart untuk mengambar standing wave Pattern (SWP)

Kepustakaan
Buku wajib :
Johnson WC, “Transmission Line and Network”, Mc Graw-Hill

Dosen pengelola : Ir. Widyawati Santoso, Ir. Suhartati Agoes, MT

210
IEB 206 Rangkaian Gelombang Mikro (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami tentang sistem komunikasi dengan mempergunakan Gelombang
mikro (Microwave). Dimulai dengan pemahaman mengenai teori, frekuensi yang dipakai,
bumbung gelombang dan devais-devais yang dipergunakan serta teknik-teknik untuk
melakukan pengukuran pada daerah frekuensi gelombang mikro.

Uraian
Bahan perkuliahan dimulai dengan pengenalan batas-batas frekuensi gelombang mikro,
review persamaan gelombang, syarat batas , refleksi dan transmisi gelombang, perambatan
gelombang di berbagai media. Kemudian di bahas mengenai bumbung gelombang
(Waveguide) persegi dan silindris, mode-mode yang merambat, transmisi daya dll. Setelah itu
di bahas komponen –komponen gelombang mikro, (resonator persegi, silindris, semi silindris,
re-entrant cavity ), parameter S, Circulator , Isolator, coupler directional, komponen-
komponen pembangkit gelombang mikro dan link Budget.

Prasyarat: IEB 201 Dasar Telekomunikasi

Kepustakaan
Buku wajib: Liao, Samuel, ”Microwave Devices and Circuits”, Prentice- Hall of India, 2ed, 1987

Buku Anjuran :
Collin R.E, “Foundation for Microwave Engineering”, McGraw-Hill International Editions, 1989.

Dosen pengelola : Ir. Tony Winata

IEB 207 Jaringan Telekomunikasi (MPM) (2 sks, semester 8)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang standar OSI, X.25 dan SNA. Data link layer:
HDLC. Network Layer seperti congestion control dan routing. Transport Layer dan polling. LAN –
CSMA / CD dan token ring. Jaringan integrasi.

211
Uraian
Pembahasan tentang standar OSI, X.25 dan SNA. Data link layer: HDLC. Network Layer seperti
congestion control dan routing. Transport Layer dan polling. LAN – CSMA / CD dan token ring.
Jaringan integrasi.

Kepustakaan
Buku wajib: Schwartz, W., “Telecommunication Network”, Addison Wesly, 1988.

Dosen Pengelola : Ir. Gunawan Tjahjadi, DEA

IEB 209 Sistem Komunikasi Optik (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang elemen pokok siskom optic, kelebihan SKO serta
sejarah perkembangan SKO. Membahas struktur serat optik, tipe-tipe serat optik dan prinsip
perambatan cahaya dalam serat optik dan besaran-besaran dalam serat optik. Membahas
penyebab degradasi signal yang melalui fiber yaitu redaman dan dispersi. Membahas jenis-
jenis sumber cahaya dan karakteristiknya. Membahas jenis-jenis cahaya dan karakteristiknya.
Membahas jenis-jenis sumber cahaya dan karakteristiknya. membahas parameter-parameter
penyaluran daya dan berbagai aspek dalam penggandengan. membahas teknik
penyambungan fiber baik dengan splice maupun dengan konektor. membahas analisis
jaringan transmisi serat optik sederhana.

Uraian
Pengenalan sistem komunikasi optik, keuntungan-keuntungan dengan menggunakan serat
optik. Dasar-dasar teori pembiasan dan pantulan pada cahaya, mode, kecepatan group,
refleksi internal total. Karakteristik propagasi dan efek focusing dari suatu wave guide optik.
Jenis-jenis wave guide optik. Prinsip dasar emisi cahaya dan laser. Sumber-sumber untuk
komunikasi melalui serat optik, modulasi dan demodulasi dengan optik. Saluran transmisi
serat optik, sistem komunikasi optik dan aplikasinya.

Kepustakaan
Buku wajib : Yasuharu Suematsu, Ken-Ichi Iga, “Introduction to Optical Fibre Communication”,
John Wiley and Sons.
Dosen pengelola : Ir. Sunarto, MS

212
IEB 210 Rekayasa Trafik (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahaiswa memahami dan mengerti tentang sifat hakiki trafik telekomunikasi pada jaringan
wireless, mengetahui dan memahami teori lot & delay untuk jaringan yang full availability
maupun limited availability. Memahami dan dapat menjelaskan perencanaan maupun
optimasi jaringan dari aspek trafik. Memahami dan mengerti metode peramalan trafik.

Uraian
Pendahuluan, Pengertian dasar sistem teletrafik, Modeling sistem teletrafik, Beban trafik,
Dasar teori probabilitas, Formula teletrafik dasar, Trunking Formula, Formula Erlang B,
Formula Erlang C, Sistem Grading, Sistem switching bertingkat, Sistem Link, Trunking dan
Tingkat Pelayanan pada sistem wireless, Peramalan trafik.

Kepustakaan
Buku wajib:
Mina R, Ramses, “Introduction to Traffic Engineering”, telephony publishing corporation, 1974

Buku anjuran :
1. Viswanathan & Thiagarajan, “Telecommunication Switching Systems And Network”, Prentice
Hall of India, Newdelhi, 1996
2. Rappaport S. & Theodore, “Wireless Communication”, Princiles and Practice, Prentice Hall,
New Jersey, 1996.
3. Akimaru Haruo & Konosuke Kawashima,“Teletraffic, theory and application”, Springer

Dosen Pengelola : Ir. Yuli Kurnia Ningsih, MT

IEB 212 Teknik Komunikasi Satelit (2 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami elemen-elemen teknik komunikasi satelit,konstruksi satelit
komunikasi, macam-macam orbit, mekanisme dan perhitungan orbit, serta mengetahui efek
inklinasi, memahami perhitungan Azimuth dan Elevasi serta efek Eclips dan Sun Outage.
Memahami parameter-parameter stasiun Bumi, persyaratan antenna, G/T, proses up-down
converter, link Budget , perhitungan C/N, C/I dan efek interferensi serta redaman.
Memahami teknik-teknik multiple Access.

213
Uraian
Mempelajari konstruksi satelit komunikasi, macam-macam satelit berdasarkan orbitnya,
perhitungan waktu tampak satelit untuk bermacam orbit , menghitung Azimuth dan Elevasi
untuk mengarahkan antenna satsiun Bumi, menghitung efek inklinasi efek Eclips dan Sun
Outage, Perhitungan parameter-parameter stasiun Bumi, up/down converter link Budget,
Carrier to Noise ratio, Carrier to noise plus interference ratio, gangguan link serta teknik-
teknik multiple Access TDMA, FDMA, dan CDMA.

Prasyarat: IEB 201 Dasar Telekomunikasi

Kepustakaan
Buku wajib:
Ha, Tri .T, ”Digital Satellite Communications”, 3rd ed, McGraw-Hill.

Buku anjuran :
1. Davidoff Martin, ”The Satellite Experimenter’s Handbook”, ARRL publications
2. Roddy Dennis, ”Satellite Communications”, 2nd ed, McGraw-Hill

Dosen Pengelola : Ir. Tony Winata

IEB 214 Saluran Transmisi Lanjut (2 sks, semester 7 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang dasar-dasar pemandu gelombang. Teori medan
elektromagnetik dari pemandu optikal. Degradasi sinyal pada serat optik karena redaman dan
dispersi. Serat optik yang mempertahankan polarisasi: Brow-tie dan Panda. Efek non linier
pada serat optik.

Uraian
Dasar-dasar pemandu gelombang. Teori medan elektromagnetik dari pemandu optikal.
Degradasi sinyal pada serat optik karena redaman dan dispersi. Serat optik yang
mempertahankan polarisasi: Brow-tie dan Panda. Efek non linier pada serat optik. Penguat
optikal, Dioda laser yang dapat ditala, multiplekser & demultiplekser untuk DWDM

214
Kepustakaan
Buku wajib :
Senior, J., “Optical fiber Communications”, Edisi ke-2, Prentice Hall International, 1992.

Buku anjuran :
1. Agrawal, G. P., “Fiber Optical Communication Systems”, Edisi ke-3, John Wiley and Sons,
2002.
2. Palais J.C. “ Fiber Optic Communications” 5 th edition, Pearson, 2005

Dosen Pengelola : Dr. Ir. Tjandra Susila, M.Eng.Sc

IEB 215 Telefoni Digital (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Memahami dan menjelaskan konsep dasar telefoni, proses penyambungan hubungan telepon
dan perencanaan jaringan pada jaringan telepon kabel maupun jaringan telepon seluler

Uraian
Konsep dasar telekomunikasi. Digitalisasi Sinyal suara pada jaringan telepon digital. Jaringan
switching digital berdasarkan jenis switchnya. Proses penyambungan hubungan pada jaringan
switching digital. Penyambungan Antar Sentral. Parameter pada proses penyambungan antar
sentral . Aspek-aspek dalam perencanaan jaringan. Teknologi wireless telephony dan
aplikasinya. Sistem komunikasi bergerak seluler generasi kedua dan tahapannya menuju
generasi ketiga. Pengembangan sistem telekomunikasi dalam penyaluran berbagai informasi
dalam satu teknologi.

Kepustakaan
Buku wajib : Bellamy , John C., ”Digital Telephony”, John Wiley & sons, 1989

Buku anjuran :
1. Moore,Mitchell S., ”Telecommunication”, Mc Graw Hill/Osborne, USA, 2002
2. Viswanathan, Thiagarajan., ”Telecommunication Switching Systems and Networks”, India
:Prentice Hall,1996

215
3. Freeman, Roger L., ”Telecommunication System Engineering” 3 rd edition, New York, John
Wiley & sons,1996

Dosen Pengelola : Ir. Yuli Kurnia Ningsih, MT

IEB 218 Sistem Komunikasi Lanjut (2 sks, semester 8)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentangPrinsip penerima optimum dinyatakan dalam
ruang vektor. Analisa kinerja sinyal digital coherent. Modulasi fasa kontinu. Persoalan
sinkronisasi pada ystem digital. Aplikasi MAP dan MLL untuk estimasi parameter sinyal

Uraian
Prinsip penerima optimum dinyatakan dalam ruang vektor. Analisa kinerja sinyal digital
coherent. Modulasi fasa kontinu. Persoalan sinkronisasi pada ystem digital. Aplikasi MAP
dan MLL untuk estimasi parameter sinyal.

Kepustakaan
Buku wajib:
Wozeneraft, J. M. dan I. M. Jacobs, “Principles of Communication Engineering”, John Wiley and
Sons, 1965.
Buku anjuran:
Ziemer, R. E. dan R. L. Peterson, “Digital Communication and SpreadSpectrum Systems”,
Macmilan Publishing Co., 1985.

Dosen Pengelola : Dr. Ir. Tjandra Susila, M.Eng.Sc

IEB 220 Devais Gelombang Mikro (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Interaksi antara medan dan elektron,
electromagnetic plane waves, persamaan-persamaan gelombang elektromagnetik. Gelombang
datar dan refleksi, perambatan pada ruang bebas, dalam dielektrik dan lain-lain. Microwave

216
wave guide, rectangular dan circular, komponen-komponen microwave, rectangular dan
Circular Cavity Resonator, struktur slow wave, rangkaian-rangkaian microwave hibrid, wave
guide tees, directional coupler, circulator dan isolator. Sumber-sumber pembangkit gelombang
mikro, Klystron, Reflex Klystra, TWT, Magnetron. Transistor-transistor mikrowave, dioda
tunnel dan mikrowave FET. Transfered electron device, gunn diode, LSA diode, In P diode, Cd
TE diode, avalanced. Transit-time devices, read diode, Impatt diode, Trapatt diode, Baritt diode.
Pengukuran-pengukuran microwave.

Uraian
Interaksi antara medan dan elektron, electromagnetic plane waves, persamaan-persamaan
gelombang elektromagnetik. Gelombang datar dan refleksi, perambatan pada ruang bebas,
dalam dielektrik dan lain-lain. Microwave wave guide, rectangular dan circular, komponen-
komponen microwave, rectangular dan Circular Cavity Resonator, struktur slow wave,
rangkaian-rangkaian microwave hibrid, wave guide tees, directional coupler, circulator dan
isolator. Sumber-sumber pembangkit gelombang mikro, Klystron, Reflex Klystra, TWT,
Magnetron. Transistor-transistor mikrowave, dioda tunnel dan mikrowave FET. Transfered
electron device, gunn diode, LSA diode, In P diode, Cd TE diode, avalanced. Transit-time
devices, read diode, Impatt diode, Trapatt diode, Baritt diode. Pengukuran-pengukuran
microwave.

Kepustakaan
Buku wajib: Samuel Y. Liao, ”Microwave Devices and Circuits”.

Dosen pengelola :

IEB 222 Mobile Communication (2 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Arsitektur Jaringan Komunikasi Moblie
(bergerak). Perambatan gelombang dan karakteristiknya Fixed wireless dan mobile wireless,
Teknik pengulangan frekuensi (frequency rease) dan Pemecahan sel (cell splitting), Sistem
modulasi yang dipakai Future tread mobile communication.

Uraian
Pendaluhuan mobile communication, system seluler, pengulangan frekuansi, pemecahan sel,
arsitektur jaringan GSM, trend perkembangan mobile communication.

217
Kepustakaan
Buku wajib :
1. Lee, William C.Y., “Mobile Communication Design Fundamentals”, Howard W. Sams and Co.
Inc., 1986.
2. Lee, William C.Y., “Mobile Communication Engineering”, Mc Graw-HillBook Co., 1982.

Buku anjuran : Jochen Schiller, “Mobile Communication”, Addison esley 2003

Dosen Pengelola : Ir. Harman Nuria

IEB 224 Radar dan Navigasi (2 sks, semester 7/8 Pil)

IEB 226 Pengolahan Citra (2 sks, semester 7/8 Pil)

IEB 227 Sistem Komunikasi Spektrum Tersebar (2 sks, semester 8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa mengerti dan memahami tentang komunikasi spektrum tersebar dengan direct
sequence frequency hoping hartly & shannon low. Kode gold dan Wals, Akuisisi dan Tracking
Direct sequence spread spectrum dan frequncy hoping spread spectrum, pembangkit dan
karakteristik Pn sequence

Uraian
Direct sequence spread spectrum (DS-SS) dan frequncy hoping (FH-SS) PN Sequence
Generator, Kode Gold & Walsh, Hartly & Shannon Law, Akuisisi DS-SS dan FH-SS, Tracking
FH-SS.

Kepustakaan
Buku wajib :
1. Lee, William C. Y. Hubert Taub, Donald Schilling, “Modern Principles of Communications
System”, McGraw-Hill Inc, 1986.
2. Dixon. R. C., “Spread Spectrum Systems”, Edisi ke-3, John Wiley and Sons, 1994

218
Buku anjuran :
1. Vijay . Yang, PhD, “Wireless Network Evolution”, Prentice Hall, 2001.

Dosen Pengelola : Ir. Harman Nuria

IEB 270 B. ISDN (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti perbedaan N-ISDN dan B-ISDN, konsep bandwitch dan
kapasitas kanal, isu yang terkait dengan data link layer, ISDN bertindak sebagai basis teknologi
WAN termasuk frame relay, SMDS ATM.

Uraian
Sejarah dan standart ISDN, komponen-komponen ISDN, LAP-D ATM, tipe kanal, basic dan
primary rate, protokol, ISDN dan Internet, filter dan aplikasinya.

Kepustakaan
Buku wajib:
Stallings W ,”Bradband ISDN wich Frame Relay and ATM”, 4 th edition, Prentice Hall, 1999

Buku anjuran:
Michael A. Gallo & W.M. Hancock, ”Computer Communication and Networking Technologies”,
Brooks / Cole, 2002

Dosen Pengelola : Dr.Ir.Tjandra Susila,M.Eng.Sc

IEB 273 Sistem Komunikasi Digital (MPM) (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti perbedaan N-ISDN dan B-ISDN, konsep bandwitch dan
kapasitas kanal, isu yang terkait dengan data link layer, ISDN bertindak sebagai basis teknologi
WAN termasuk frame relay, SMDS ATM.

219
Uraian
Sejarah dan standart ISDN, komponen-komponen ISDN, LAP-D ATM, tipe kanal, basic dan
primary rate, protokol, ISDN dan Internet, filter dan aplikasinya.

Kepustakaan
Buku wajib:
Stallings W ,”Bradband ISDN wich Frame Relay and ATM”, 4 th edition, Prentice Hall, 1999

Buku anjuran:
Michael A. Gallo & W.M. Hancock, ”Computer Communication and Networking Technologies”,
Brooks / Cole, 2002

Dosen Pengelola : Dr.Ir.Tjandra Susila,M.Eng.Sc

IEB 275 Sistem Komunikasi Analog (2 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Informasi dan kapasitas sistem. Persamaan dan
bentuk gelombang, spectrum dan distribusi daya. Modulasi amplitudo, modulasi frekuensi,
modulasi fasa,modulasi pulsa, PCM, modulasi delta.PCM Differential, Multiplekser
(SDM,FDM,TDM).

Uraian
Informasi dan kapasitas sistem. Persamaan dan bentuk gelombang, spectrum dan distribusi
daya. Modulasi amplitudo, modulasi frekuensi, modulasi fasa,modulasi pulsa, PCM, modulasi
delta.PCM Differential, Multiplekser (SDM,FDM,TDM).

Kepustakaan
Buku wajib:
Couch II L.W. “ Digital and Analog Communication Systems” 7th edition, Pearson 2007

Buku anjuran :
1. Sismon Hayki & Michael Moher, “ Analog & Digital Communications” 2 nd edition, J. Wiley,
2007.

220
2. Taub,H dan D.L. Schilling,”Principles of Communication System,” edisi 2 Mc Graw-Hill.,
1986

Dosen Pengelola : Dr. Ir. Tjandra Susila, M.Eng.Sc

IEB 277 Medan Elektromagnetik (Telkom) (MPM) (2 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami arti kompatibilitas magnetik, lingkungan magnetic, kemungkinan
gangguan elektromagnetik dan macam-macam kemungkinan kopling. Perambatan
gelombangpada berbagai media, coupling, grounding dan elektrik field suppressing,
Shielding& Reflection, absorbsion loss. Grounding, karakteristik, komponen passif,sumber
noise dan pengaruhnya, Active devais noise, noise temperature dan digital circuit radiation.

Uraian
Mahasiswa mempelajari pengertian lingkungan elektromagnetik, gangguan-gangguan dari
berbagai kopling elektromagnetik, review persamaan Maxwell dan perambatan gelombang
pada berbagai media , transmission dan reflection dari gelombang. Memahami efek shielding,
kopling dan elektrik field suppressing. Menguraikan terjadinya kopling magnetic, mengatasi
radiasi elektromagnetik, menghitung effektifitas shielding, loss dan absorbsi. Mempelajari
system grounding,single, multi dan Hybrid grounding. Membahas ground loop, common
mode choke utk LF dan HF, grounding pada frekuensi tinggi. Mempelajari noise, thermal
noise dan karakteristiknya, ekivalent noise bandwidth, Noise figure , Active devais noise ,
digital circuit radiation, differensial mode dan common mode. Testing procedure untuk EMC.

Prasyarat: IET 304 Medan Elektromagnetik

Kepustakaan
Buku wajib: Ott, Henry.W, “ Noise Reduction Techniques in Electronic Systems”, edisi ke 2, John
Woley & Sons, 1989

Buku anjuran:
Goedbloed, Jasper J., “Electromagnetic Compability”, Philips Research Laboratories Eindhoven,
Prentice Hall International, 1992.

Dosen Pengelola : Ir. Tony Winata

221
IEB 371 Teknik Radio dan Televisi (3 sks, semester 6)

Sasaran
Memahami dan menjelaskan konsep dasar teknik radio & TV, proses modulasi pada jaringan
broadcasting, transmisi & penerima radio & TV konvensional sampai dengan radio & TV modern
(digital, satelit & internet).

Uraian
Konsep dasar teknik penyiaran. Konsep dasar modulasi & demodulasi Amplitudo &
frekuensi. Radio penerima & pemancar AM / FM, Prinsip kerja radio penerima super
heterodyne. Radio internet. Dasar Sistem TV berwarna. Transmisi dan penerima TV. Sistem
TV satelit, TV internet digital.

Kepustakaan
Buku wajib: Kraues, et.al, ”Solid State Radio Engineering Sims”, Pal System Dake, Television
Engineering Systems

Dosen Pengelola : Ir. Yuli Kurnia Ningsih, MT

IEB 373 Sistem Pemrosesan Sinyal (MPM) (3 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang pemrosessan sinyal diskrit, mengenal macam-
macam urutan yang digunakan pada pemrosesan sinyal diskrit serta karakteristik respon
magnetude dan phasa, struktur dan jenis filter digital.

Uraian
Macam-macam sekuen pada sistem diskrit secara matematis dan bentuk sinyal sekuen
tersebut. Transformator Fourier kontinyu dan diskrit, konsep konvolusi dan transformasi Z.
Biadng Z kompleks, konfigurasi titik-titik pole dan zero pada bidang Z kompleks. Region of
convergence (ROC), pada parameter-parameter jenmis filter digital dan komponen-komponen
pada perancangan struktur filter digital.

Kepustakaan
Buku wajib:

222
Roman Kuc, “Introduction to digital Signal Processing”, Mc Graw Hill, 1982.

Buku anjuran:
1. Brigham. O, “ Fast Fourier Tranform”, Printice Hall Int.
2. De Fatta, “ Digital Signal Processing”

Koordinator : Dr. Ir. Suhartati Agoes, MT

IED 302 Elektronika Analog (MPM) (3 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Transistor Bipolar dan Unipolar. Pemberian bias
dan desain bias pada BJT dan FET. Model Hybrid dari BJT dan Analisa Sinyal Kecil pada BJT
dan FET, Analisa Sinyal Besar, Rangkaian Kaskade, darlington, teori umpan balik, efek umpan
balik negatif pada Z1,Zo,Ai dan Av, Osilator dan pengantar Operasional Amplifier.

Uraian
Transistor Bipolar dan Unipolar Pemberian bias dan desain bias pada BJT dan FET, model
Hybrid dari BJT dan Analisa Sinyal Kecil pada BJT dan FET, Analisa Sinyal Besar, Rangkaian
Kaskade, darlington, teori umpan balik, efek umpan balik negatif pada Z1,Zo,Aj dan Av,
Osilator dan pengantar Operasional Amplifier.
Kepustakaan
Buku wajib:
Boylestad, Robert and Louis Nashelky,”Electronics Devics and Circuit Theory,” Edisi ke-9,
Prentice Hall International Editions, 2007

Buku anjuran:
1. Malik, Norbert R,”Electronics Circuits Analysis Simulation and Design,” Prentice Hall
International 1995
2. Floyd, Thomas L,” Electronics Fundamentals Circuits, Devices and Applications,” Prentice
Hall International
3. Price, T.E,”Analog Electronic” Prentice Hall International, 1997

Koordinator : Ir. Albert Mandagi

223
IEB 308 Antena Dan Propagasi (3 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami berbagai parameter Antena, macam-macam antena, persamaan
transmisi Friis, persamaan radar, effek noise temperature dll. Menguraikan Integral radiasi,
fungsi bantu , medan radiasi, dan gambar pola radiasi untuk Hertzian Dipole dan kawat
Linear. Mempelajari Antena Loop, Array , Matching Sistem , antena Microstrip, teknik
pengukuran dll . Memahami sifat propagasi gelombang Radio pada berbagai frekuensi..

Uraian
Mahasiswa memahami dan dapat menghitung berbagai parameter antenna, pola radiasi,
intensitas radiasi , rapat daya radiasi, daya radiasi total, impedansi antenna, Gain, Beamwidth,
Bandwidth dan effisiensi. Menghitung jarak radiasi dengan persamaan transmissi Friis,
menentukan medan radiasi dengan fungsi bantu, medan radiasi Hertzian dipole, antenna
kawat , loop dll. Mempelajari antenna Array & parameternya, Matching sistem dan syarat
pengukuran , mempelajari antenna Microstrip.
Mempelajari karakteristik perambatan gelombang radio untuk berbagai frekuensi, muf,
frekuensi kritis dll.

Prasyarat: IET 304 Medan Elektromagnetika


Kepustakaan
Buku Wajib : Balanis, C.A, “Antenna Theory and Design” 2nd ed, John Wiley and Sons 1996
Buku anjuran :
1. Kraus, John D, “Antennas” 2nd ed, McGraw-Hill 1996
2. Collin, RE, “Antennas and Radio Wave Propagation,” McGraw-Hill .

Dosen Pengelola : Ir. Tony Winata

IEE 214 Perancangan Sistem Digital (2 sks, semester 6)

IEE 279 Microprocessor Aidded Design (2 sks, semester 7)

224
IET 207 Teori Antrian dan Keandalan (2 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang distribusi peluang diskrit dan kontinu. Teori
antrian: single queue dan single server, single queue dan multiple server. Konsep keandalan,
kegagalan rata-rata, konstan, tergantung waktu, redundancy, aktif parallel & standby parallel
redundancy

Uraian
Distribusi peluang diskrit dan kontinu. Teori antrian: single queue dan single server, single
queue dan multiple server. Konsep keandalan.

Kepustakaan
Buku wajib :
1. E.E Lewis, “ Reliability Engineering” 2 nd edition, J. Wiley, 1996
2. Kleinrock L.” Queueing Systems” vol I, J.Wiley, 1975,
Buku anjuran :
1. Papoulis A & S U, Pillar, “ Probability, Random Variables and Stochastic Process, 4 th edition, Mc
Graw Hill. 2002
2. T Veerarajan “ Probalility, Statis & Random Prosesses” Tata Mc Graw Hill, 2003Collier
Macmillan 1985.

Dosen Pengelola : Dr. Ir. Tjandra Susila, M.Eng.Sc, Ir. Cecilia S., MT.
3.8.4. URAIAN MATA KULIAH KONSENTRASI TEKNIK KONTROL (MKB)

IEC 204 Sistem Kontrol Non Linier (2 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Gejala dan sifat siste non linier, analisa dan
rancangan sistem pengaturan non linier menggunakan metode Describing Function fasa dan
metode Lyapunov, metode popov

Uraian
Gejala dan sifat siste non linier, analisa dan rancangan sistem pengaturan non linier
menggunakan metode Describing Function fasa dan metode Lyapunov, metode popov.

225
Kepustakaan
Buku wajib : Shinners, “Modern Control System Theory and Application” Addison Wesley, 1978.

Buku anjuran :
1. Ogata, ”Modern Control Engineering”, Prantice Hall, 1984
2. D.P Atherton & B Eng phd, ”Non Linier Control Engineering” Van Nostnand Reinhold
Company London, 1975.

Dosen pengelola : Ir. Susan Sulaiman, SE.

IEC 207 Sistem Kontrol Adaptif (2 sks, semester 5/6/7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang model untuk sistem dinamis yang deterministik,
AR, ARMA estimasi parameter dengan noise terbatas, model refernce adaptive control, self-
tuning control, kontrol strategi, aspek praktis dan implementasi dari kontroler dan estomator
dalam komputer, aplikasi adaptif kontrol di industri.

Uraian
Pendahuluan model untuk sistem dinamis yang deterministik, AR, ARMA estimasi parameter
dengan noise terbatas, model refernce adaptive control, self-tuning control, kontrol strategi,
aspek praktis dan implementasi dari kontroler dan estomator dalam komputer, aplikasi
adaptif kontrol di industri.

Kepustakaan
Buku wajib :
Karl John Astrom, Bjorn Witten Mark, “Adaptive Control”, Adison Wesley, 1989

Buku anjuran :
1. Grahan C. Goodwin, Kwai Sang Sin: “Adaptive Filtering Prediction and Control”, Prentice
Hall. 1984.
2. Jean Jacques E. Slotine, Weiping Li: “Applied Non-Linear Control”, Prentice Hall. 1992

Dosen Pengelola : Ir. Rudy S. Wahjudi, MT

226
IEC 208 Sistem Kontrol Berbasis Komputer (2 sks, semester 7)

Dosen Pengelola : Ir. Rudy S. Wahjudi, MT

IEC 209 Sistem Kontrol Waktu Nyata (2 sks, semester 5/6/7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang sistem waktu nyata dan hubungan dengan sistem
komputer. Sejarah, lingkungan. Pemrograman. Operasi sistem waktu nyata. Masalah-masalah
waktu nyata. Penanganan waktu representasi, kendala, sinkronisasi, algoritma. Konsep dasar
“objek” penambahan waktu pada objek Sistem operasi waktu nyata Sifat-sifat sistem, alokasi
dan penjadwalan, alokasi sumber, komunikasi implementasi dan contoh-contoh.

Uraian
Pengertian sistem waktu nyata dan hubungan dengan sistem komputer. Sejarah, lingkungan.
Pemrograman. Operasi sistem waktu nyata. Masalah-masalah waktu nyata. Penanganan
waktu representasi, kendala, sinkronisasi, algoritma. Konsep dasar “objek” penambahan
waktu pada objek Sistem operasi waktu nyata Sifat-sifat sistem, alokasi dan penjadwalan,
alokasi sumber, komunikasi implementasi dan contoh-contoh.
Kepustakaan
Buku wajib : Levi, S.T,. Agiasala, A.K., “Real-Time System Design”, McGraw-Hill. 1990

Dosen pengelola : Ir.Raymond A.F.T., MSCS.

IEC 212 Estimasi dan Identifikasi (2 sks, semester 6/7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Konsep estimasi dan identifikasi sistem; Metode-
metode Bayesian, Fisher, Prinsip ortogonalitas, kuadrat rata-rata model Armax, identifikasi
non-linier, identifikasi waktu nyata.

227
Uraian
Konsep estimasi dan identifikasi sistem; Metode-metode Bayesian, Fisher, Prinsip
ortogonalitas, kuadrat rata-rata model Armax, identifikasi non-linier, identifikasi waktu nyata.

Kepustakaan
Buku wajib : Landau, I.D., “System Identification and Control Design”, Prentice Hall,1990

Buku anjuran :
1. Ljung, L., “System Identification Theory for the User”, Prentice Hall, 1987
2. Johansson. R., “System Modelling and Identification”, Prentice Hall, 1993
3. Sage A.P., Melsa, J.L., “System Identification”, Academic Press, 1971

Dosen pengelola : Ir. Rudy S. Wahyudi, MT

IEC 274 Pengolahan Sinyal Digital (2 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Sinyal waktu diskrit, transformasi-z, struktur filter
digital, non-rekursif, sintesis filter digital non-rekursif, sintesis filter digital rekursif,
transformasi Fourier dan penggunaannya pada sintesis filter digital.

Uraian
Sinyal waktu diskrit, transformasi-z, struktur filter digital, non-rekursif, sintesis filter digital
non-rekursif, sintesis filter digital rekursif, transformasi Fourier dan penggunaannya pada
sintesis filter digital.
Kepustakaan
Buku wajib : Jackson,L.B, ”Digital Fillers and Signal Processing”,Kluwer, 1989
Dosen Pengelola : Ir. Raymond A.F. Tarumaselly, MSCE

IEC 275 Sistem Kontrol Logika Fuzzy (2 sks, semester 7)

Sasaran

228
Mahasiswa memahami tentang logika Fuzzy dan penerapannya untuk disain sistem kontrol
fuzzy. Membahas prinsip dan desain Fuzzy Inference System (FIS) dan Adaptive Neural
Fuzzy Inference System (Anfis)

Uraian
Definisi himpunan fuzzy dan operator fuzzy. Operator if-then dan sistem inferensi fuzzy (FIS).
Metodologi desain sistem fuzzy. Penerapan FIS untuk pengambilan keputusan. Penerapan FIS
untuk mengendalikan truk, pendulum terbalik dan sistem kontrol fuzzy, sistem kontrol fuzzy
PID. Penerapan Anfis untuk menghilangkan derau, prediksi deret waktu, fuzzy clustering dan
lain-lain.

Kepustakaan
Buku wajib :
1. Sri Kusumadesi, ”Analisis dan Desain Sistem Fuzzy Menggunakan Toolbox MATLAB”, Graha
Ilmu, 2002.
2. Jantzen, “ Foundations of Fuzzy Control”, Wiley, 2007
Buku Anjuran :
1. Beale M. and Demuth H., ”Fuzzy Systems Toolbox for Use with MATLAB”, PWS Publishing
Co., 1994.
2. Jang, R.J.S. and Gulley N., “ Fuzzy Control Toolbox for Use with MATLAB”, Math Work, Inc.,
1996
3. Nguyen H.T., Prasad N.R., Walker D.L., Walker E.A., “ A First Course in Fuzzy and Neural
Control”, Chapman & Hall, 2003
Dosen Pengelola : Prof. Dr. Muhammadi
IEC 277 Robotika dan Otomatisasi (3 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Persamaan Kinematik Robot, Solusi invers
Kinematik, Persamaan Dinamika Robot dengan Formulasi Lagrange-Euler. Newton-Euler.
D'Alembert, Perencanaan Trycktori Manipulator, Sistem Kontrol untuk manipulator.

Uraian
Persamaan Kinematik Robot, Solusi invers Kinematik, Persamaan Dinamika Robot dengan
Formulasi Lagrange-Euler. Newton-Euler. D'Alembert, Perencanaan Trycktori Manipulator,
Sistem Kontrol untuk manipulator.

229
Kepustakaan
Buku wajib :
Fu, K.S.Gonzalis, R.C., Lee, G.S.G., “Robetics Control”, Sensing, Vision and Intelligence,
McGraw-Hill, 1987

Buku anjuran :
Paul, Richard P. “Mathematics, Programming, and Control”, MIT Press, 1982.

Dosen pengelola : Ir. Raymond A.F. Tarumasely, MSCS

IEC 303 Sistem Kontrol Digital (MPM) (3 sks, semester 6)

Sasaran
Mampu memahapi konsep sistem digital dan manfaat sistem digital. Mampu memahami proses
terjadinya sinyal digital. Mampu mengubah sinyal kontinyu menjadi sinyal diskrit. Mampu
menyusun danmerancang sistem kontrol jaring terbuka. Mampu memahami karakteristik sistem
diskrit jaring tertutup. Mampu memahami karakteristik tanggapan sistem pada bidang waktu.
Mampu menemukan kestabilan sistem dan merancang sistem kontrol digital beserta dengan
masukan jamak. Mampu menemukan filter digital dari filter-filter analog danmerancang filter
digital. Memahami aplikasi sistem kontrol digital

Uraian
Pengertian dan penjelasan serta persoalan sinyal dan komponen, kuantisasi waktu dan amplitudo.
Membentuk persamaan matematik dan solusi optimal programing melalui grafik. Mamfaat teori
maksimum/minimum untuk menemukan optimum. Menjelaskan karakteristik penyuplik dan
megembalikan ke data aslinya. Penjelasan konversi sinyal digital menjadi analog dan sebaliknya.
Penjelasan hubungan keluaran dan masukan pulsa sistem serta pengaruh delay time pada
tanggapan sistem. Mengambarkan sistem melalui pendekatan ruang keadaan (state space) dan
kegunaan pendekatan ruang keadaan untuk memodel sistem diskrit. Penjelasan konsep jaring
tertutup dan model sistem melalui pendekatan ruang keadaan. Pengaruh tanggapan sistem pada
bidang waktu beserta persamaan karakteristiknya yang dapat dilihat melalui komputer tanggapan
sistem secara waktu nyata. Konsep kestabilan melalui metode Routh-Hurwitz dan menetapkan
kestabilan melalui tempat kedudukan akar-akar karakteristik dan pad a bidang frekuensi.
Penjelasan sistem melalui pendekatan ruang keadaan, pengontrolan dan pengamatan sistem serta
estimasi variabel keadaan. Dengan transformasi data tercuplik dapat menemukan solusi

230
persamaan diferensial dan integral secara numerik. Dengan Transformasi filter analog dapat
menemukan filter digital. Menyusun filter cara langsung, cascade, paralel dan ladder. Mamfaat
sistem bilangan, kuantisasi koefisien dan analisa kuantisasi sinyal. Pengaruh word-lenght pada
implementasi filter dan menemukannya pada untuk perancangan.

Kepustakaan
Buku wajib :
Charles L. Philips and H. Troy Nagle : Digital Control System Analysis and Design, Prentice
Hall International Editions, 2-nd ed, 1990

Dosen Pengelola : Ir. Rudy S. Wahyudi, MS

IEC 305 Sistem Kontrol Optimal (3 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang konsep sistem kontrol optimal, Metoda
pemecahan sistem kontrol optimal.Pengertian dan tolak ukr, Perancangan Sistem Kontrol
Optimal : Optimal untuk sistem disktrit. Program dinamis Bellman : Metoda variasi kalkulus
dan metoda Hamiltonian.

Uraian
Pengertian dan konsep sistem kontrol optimal, Metoda pemecahan sistem kontrol
optimal.Pengertian dan tolak ukr, Perancangan Sistem Kontrol Optimal : Optimal untuk
sistem disktrit. Program dinamis Bellman : Metoda variasi kalkulus dan metoda Hamiltonian.
Kepustakaan
Buku wajib : Lewis F.L,”Applied Optimal Control and Estimation”, Prentice Hall 1992.

Buku anjuran :
1. Bryson A.E,Ho Y.C”Applied Optimal Control” Hemisphere, 1975
2. Athans, M, Falb.P,”Optimal Control”McGraw-Hill, 1966

Dosen Pengelola : Ir. Raymond Tarumaselly, MEng

IEC 307 Sistem Kontrol Multivariabel (MPM) (3 sks, semester 5)

231
Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang keadaan (state), pengubah keadaan (state varible)
dan model keadaan (state model), model keadaan sistem linier Linerisasi persamaan keadaan
(state equation). Memodelkan keadaan sistem linier kontinyu (melalui pengubah fisik,
pengubah fasa dan pengubah secara kanonik), solusi persamaan keadaan, kestabilan,
keterkontrolan (controble) dan keteramatan (observable) peletakan pole oleh balikan
pengubah kondisi (state variable feefback), prinsip pemisahan penjejakan dan penolakan
gangguan.

Uraian
Pengertian keadaan (state), pengubah keadaan (state varible) dan model keadaan (state
model), model keadaan sistem linier Linerisasi persamaan keadaan (state equation).
Memodelkan keadaan sistem linier kontinyu (melalui pengubah fisik, pengubah fasa dan
pengubah secara kanonik), solusi persamaan keadaan, kestabilan, keterkontrolan (controble)
dan keteramatan (observable) peletakan pole oleh balikan pengubah kondisi (state variable
feefback), prinsip pemisahan penjejakan dan penolakan gangguan..

Kepustakaan
Buku wajib: Bernard Fridland, Control System Design: An Introduction to State Space
Methods, Mc Graw-Hill, 2-nd ed, 1987

Buku anjuran:
J. Nagrath and M Gopal, “Control System Engineering”, Wiley Eastern Limited, 2-nd ed, 1983

Dosen Pengelola : Ir. Rachmat Soedirdjo

IEC 371 Perancangan Sistem Digital (MPM) (3 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa mengerti dan memahami konsep perancangan Rangkaian Logika Sekuensial
(Sequential Logic Circuit) yaitu: Rangkaian yang memiliki perubahan pada keluaran sesuai
dengan urutan kombinasi nilai logika yang diterima pada masukkan.

Uraian
Pengertian beda antara Rangkaian Logika Kombinasional dan Rangkaian Logika Sekuensial,
ditinjau dari diagram blok rangkaian, disertai contoh-contoh yang dapat menunjukkan

232
perbedaan tersebut, serta mengetahui 2 jenis Rangkaian Logika Sekuensial yaitu: Rangkaian
Logika Sekuensial Non Sinkron (Asynchronous Logic Circuit) dan Rangkaian Logika
Sekuensial Sinkron (Synchronous Logic Circuit). Pengertian dan pemahaman proses
perancangan Rangkaian Logika Sekuensial Non Sinkron yang meliputi: Penyusunan diagram
keadaan (State Diagram) yang merunut perubahan nilai logika pada masukkan dan
pengaruhnya terhadap perubahan nilai logika pada keluaran, Pembentukkan Tabel alir proses
kerja (Primitive Flow Table), Proses penggabungan (Merger) untuk memperoleh keadaan
dengan feedback keadaan yang sama, Pembentukkan Tabel hasil Merger (Merge Table),
Penggantian keadaan hasil Merger dengan nama keadaan baru untuk membentuk Tabel
Keadaan (State Table), Pemilihan nilai Logika yang menggantikan Keadaan (Logic
Assignment), Penulisan Persamaan Logika dan penggambaran Rangkaian hasil perancangan.
Pengertian dan pemahaman proses perancangan Rangkaian Logika Sekuensial Sinkron yang
meliputi: Pemahaman jenis flip-flop sebagai komponen memory, Tabel eksitasi (Excitation
Table) dari seluruh jenis flip-flop yang memperlihatkan perubahan keluaran pada flip-flop
sebelum menerima Triger Clock (Present State) dan setelah menerima Triger Clock (Next
State), Analisis masalah untuk mendapatkan seluruh keadaan yang mungkin terjadi dengan
metode Assembly State Machine (Membentuk diagram keadaan), Menyusun tabel perubahan
keadaan sebelum menerima Triger Clock (Present State) dan setelah menerima Triger Clock
(Next State) menerima Triger Clock (Present State) menerima Triger Clock (Present State),
Pemilihan nilai Logika yang menggantikan Keadaan (Logic Assignment), Membuat Tabel
Kebenaran dan Eksitasi dari Flip-flop, Penulisan Persamaan Logika dari Eksitasi Flip-flop dan
penggambaran Rangkaian hasil perancangan.
Prasyarat: IET 272 Rangkaian Logika

Kepustakaan
Buku wajib: Diktat Kuliah
Buku anjuran :
1. William H Gothman, “ Digital Electronic An Intrduction to Theory and Practice” , PRentce Hall
1990.
2. Barte Thomas, “Digital Computer Fundamental” McGraw Hill, 1990

Dosen Pengelola : Ir. Kuat R.T.S,MT

IEC 372 Sistem Kontrol Industri (3 sks, semester 6)

233
Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang kendali proses, pengkondisian sinyal analog,
pengkondisian sinyal digital, sensor panas, sensor mekanikal, sensor optikal, kendali akhir,
prinsip pengendali, pengendali analog, pengendali digital, perilaku lintas kendali.

Uraian
Pengenalan kendali proses, pengkondisian sinyal analog, pengkondisian sinyal digital, sensor
panas, sensor mekanikal, sensor optikal, kendali akhir, prinsip pengendali, pengendali analog,
pengendali digital, perilaku lintas kendali.

Kepustakaan
Buku wajib : Curtis Johnson, “Process Control Instrumentation Technology”, Prentice Hall. 1993.

Buku anjuran :
John A. Alloca, ScD and Allen Stuart, “Transducers,Theory and Applications”, Reston Publishing
Company, 1984 (A Prentice-Hall Company).

Dosen Pengelola : Ir. Rachmat Soedirdjo

IEC 373 Optimasi (MPM) (3 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang optimasi, beberapa dasar matematika, macam
pemrogaman optimasi dasar, maksima, minima, titik-titik sadel, persoalan tak berkendala,
beberapa syarat perhitungan. Beberapa kendala dan pengali Langarange dan eksistansi
Lambda, beberapa kendala tak sama. Teorema Kuhn-Tucker dan klasifikasi kendala. Beberapa
macam teknik perhitungan dan metoda, antara lain : metoda gradien, search, fungsi pinalti.
Beberapa pemrogaman.

Uraian
Persoalan optimasi, beberapa dasar matematika, macam pemrogaman optimasi dasar,
maksima, minima, titik-titik sadel, persoalan tak berkendala, beberapa syarat perhitungan.
Beberapa kendala dan pengali Langarange dan eksistansi Lambda, beberapa kendala tak sama.

234
Teorema Kuhn-Tucker dan klasifikasi kendala. Beberapa macam teknik perhitungan dan
metoda, antara lain : metoda gradien, search, fungsi pinalti. Beberapa pemrogaman.

Kepustakaan
Buku wajib :
Brighter, Charles S., Phillip, Don T., dan Wilde, Douglass J., “Foundation of Optimization”,
Prentice Hall of India, New Delhi, 1982

Buku anjuran :
1. Gill, Philip E., Murray, Walter dan Wright, Margaret H., “Practical Optimzation, academic
Press”, New York, 1981
2. Hamdy A. Taha., “Operations Research”, Department of Industrial Engineering, University of
Arkansas, Fayetteville, 1993

Dosen Pengelola : Ir. Rudy S. Wahjudi, MT

IEE 204 Pemodelan dan Simulasi (2 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami definisi model, mengapa dan bagaimana membuat model, melakukan
simulasi, membuat analysis dan menerapkan hasil simulasi. Mahasiswa akan dapat
memperluas dan memperdalam pengetahuan tentang sistem yang berada dalam bidang
elektronik dan sistem-sistem lainnya.

Uraian
Pembuatan model dimulai dengan memahami prinsip fisika mengenai sistem yang dibahas,
merumuskan persamaan matematiknya, membuat fungsi alih, model pole-zero, atau model
persamaan keadaan dan membuat program untuk melakukan simulasi. Penggunaan program
Matlab diutamakan sebagai bahasa simulasi. istem yang dibahas meliputi sistem elektrik,
mekanik, fluida, pnematik dan lain-lain. Sistem meliputi analisa kestabilan, analisis transient
seperti kecepatan atau overshoot dan lain-lain.

Prasyarat: 1. IET 301 Rangkaian Listrik I


2. IET 302 Rangkaian Listrik II
3. IET 275 Transformarmasi Laplace dan Fourier

235
Kepustakaan
Buku wajib :
1. Harold Klee, “Simulation of Dynamic Systems with MATLAB and Simulinks”, CRC Press,
2007.
2. Cloce C.M., Frederick D.K., Newell J.C.,”Modeling and Analysis of Dynamic System”, 3rd
edition, Wiley, 2001

Buku anjuran :
1. Law A., Law A.M., “Simulation Modelling and Analysis with Expertfit Software”, 4 th Edition,
McGraw Hill, 2007
2. Palm W.J. III, “System Dynamic”, McGraw Hill, 2004

Dosen Pengelola : Prof. Dr. Muhammadi

IEE 305 Arsitektur Sistem Komputer (MPM) (3 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang pengertian Arsitektur komputer dan Organisasi
komputer, Peranan Arsitektur dan organisasi dalam sistem komputer, Evolusi Komputer,
Macam-macam memori, Organisasi memori, Memori Control Unit, Virtual Memory, Cache
memori, Peralatan input, Peralatn output, Addresing mode, Set Instruksi, CISC dan RISC,
Struktur bus, macam-macam bus, sinkronisasi pada bus, parallel processing dan pipelining,
serta contoh implementasi pada beberapa mikroprocessor 8 bit, 16 bit, 32 bit dan 64 bit.

Uraian
Pengertian Arsitektur komputer dan Organisasi komputer, Peranan Arsitektur dan organisasi
dalam sistem komputer, Evolusi Komputer, Macam-macam memori, Organisasi memori,
Memori Control Unit, Virtual Memory, Cache memori, Peralatan input, Peralatn output,
Addresing mode, Set Instruksi, CISC dan RISC, Struktur bus, macam-macam bus, sinkronisasi
pada bus, parallel processing dan pipelining, serta contoh implementasi pada beberapa
mikroprocessor 8 bit, 16 bit, 32 bit dan 64 bit.

236
Kepustakaan
Buku wajib:
Karl V Hamacher et.al, ” Computer Organization ”: Mc.Graw-Hill, 5th edition, 2002

Buku anjuran :
1. William Stalling, “ Computer rganization & Architecture “Prentice Hall, 2003
2. John L Hennessy and David patterson, “Computer Architecture A Quanttative Approach “,
Morgan Kaufmann pubs, 2nd Edition, 1996.

Dosen Pengelola : Ir. Ferrianto Gozali, MSCS

IEE 309 Komunikasi Data dan Jaringan Komputer (3 sks, semester 8)

Dosen Pengelola : Ir. Eddy Siswanto, ME

IEE 346 Sistem Mikroprosesor (MPM) (3 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang cara kerja mikroprosesor, teknologi dan
perkembangan mikroprosesor, komponen sistem mikroprosesor dan interface pemrograman
mikro prosesor, beberapa contoh-contoh mikroprosesor 8 bit, 16 bit dan 32 bit, beserta cara
kerja dan kemampuannya, contoh aplikasi sistem mikroprosesor.

Uraian
Bagian-bagian suatu mikroprosesor, cara kerja mikroprosesor, teknologi dan perkembangan
mikroprosesor, komponen sistem mikroprosesor dan interface pemrograman mikro prosesor,
beberapa contoh-contoh mikroprosesor 8 bit, 16 bit dan 32 bit, beserta cara kerja dan
kemampuannya, contoh aplikasi sistem mikroprosesor.

Kepustakaan
Buku wajib:
Aventhal,”Indroduction to Microprocessor,Sofware, Hardware dan Programming”, Prentice Hall,
1978.

237
Buku anjuran:
1. Morris Mano, ”Computer Architecture and System”, McGraw Hill, 1986
2. Malvino,”An Introduction to Micro Computer”, McGraw Hill,1986
3. Roger L. Tokheim,”Theory and Problems of Microprocessor Fundamentals”, Schaum’s Outline
Series, Mc Graw Hill Book Company. 1965

Dosen Pengelola: Ir. Kiki Prawiroredjo, MT.

IET 273 Sistem Pemroses Sinyal (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Pemrosesan sinyal diskrit. Pengenalan sinyal dan
sistem kontinyu dan diskrit. Karakteristik sistem diskrit, transformasi Fourier kontinyu dan
diskrit, Fast Fourier Transform, solusi response sistem dengan konsep konvolusi dan
transformasi Z, analisa kestabilan, struktur dan blok diagram (flow graph) representasi
rekursif dari persamaan differensi sitem. Aplikasi transformasi Fourier pada sistem
Pemrosesan Sinyal, karakteristik filter analog dan digital dan teknik perancangannya.

Uraian
Pemrosesan sinyal diskrit. Pengenalan sinyal dan sistem kontinyu dan diskrit. Karakteristik
sistem diskrit, transformasi Fourier kontinyu dan diskrit, Fast Fourier Transform, solusi
response sistem dengan konsep konvolusi dan transformasi Z, analisa kestabilan, struktur dan
blok diagram (flow graph) representasi rekursif dari persamaan differensi sitem. Aplikasi
transformasi Fourier pada sistem Pemrosesan Sinyal, karakteristik filter analog dan digital dan
teknik perancangannya.

Prasyarat: 1. IET 303 Sistem Linier


2. IEC 206 Dasar Sistem Kontrol

Kepustakaan
Buku wajib: V, Oppenheim Alan, “Sinyal and Sistem”, Penerbit Erlangga, 1997.

Buku anjuran :

238
1. Samir S., Soliman dan Mandyam D. Srinath, ”Continuous and Discrete Signal and Systems”,
Prentice Hall, 1990.
2. V, Oppenheim Alan, ”Discrete-Time Signal Processing”, Prentice Hall, 1989.

Dosen pengelola : Ir. Irda Winarsih

3.8.5. URAIAN MATA KULIAH KONSENTRASI TEKNIK ELEKTRONIKA (MKB)

IED 152 Praktikum Elektronika Analog (1 sks, semester 5)

Sasaran

239
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang penguat daya, Thyristor dan UJT, FET dan
MOSFET

Uraian
Penguat daya, Thyristor dan UJT, FET dan MOSFET

Kepustakaan
Buku wajib :
Boylestad, Robert and Louis Nashelsky,”Electronic Devices and Circuit Theory “ Prentice Hall
International Editions, 1996

Buku anjuran : Bogart, T.F. “ Electronic Devices and Circuits”, 1997

Kepala Praktikum : Ir. Cecilia S., MT

IED 153 Praktikum Elektronika Telekomunikasi (1 sks, semester 5)

Kepala Praktikum : Ir. Harman Nuria

IED 156 Praktikum Elektronika Digital (1 sks, semester 5C,D,E)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang dasar komponen digital : Karakteristik Transfer
Transistor-tarnsistor Logic (TTL), Arus supply, arus input, arus output, open collector, three
state. Dasar dan Aplikasi Rangkaian Digital : Rangkaian Digital Kombinasi dan Rangkaian
Digital Sequential, Aplikasi rangkaian digital. Simulasi Rangkaian Digital.

Uraian
Dasar komponen digital : Karakteristik Transfer Transistor-tarnsistor Logic (TTL), Arus
supply, arus input, arus output, open collector, three state. Dasar dan Aplikasi Rangkaian
Digital : Rangkaian Digital Kombinasi dan Rangkaian Digital Sequential, Aplikasi rangkaian
digital. Simulasi Rangkaian Digital.

240
Kepustakaan
Buku wajib :
Tocci, Ronald J, “Digital Systems”. Prentice Hall International Edition, 1997

Buku anjuran :
1. Greenfield, Yoseph D, “Practical Digital Design Using IC’s” John Wiley and Sons, 1983.
2. Demsey, John “Basic Digital Electronics with MSI”, Addison Wesley, 1977

Kepala Praktikum: Ir. Gunawan Tjahjadi, DEA

IED 155 Praktikum Perancangan Sistem Elektronik (1 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami, mengerti dan dapat membuat rangkaian tentang penguat linier: Penguat
Inverting dan prinsip feedback negatif, Penguat tegangan pada Penguat Inverting, Penguat
Penjumlah (Adder), Penguat Selisih (Subtractor). Penguat Non Linier : Diferensiator,
Integrator, Comparator, Sumber tegangan konstan, Sumber arus konstans, Osilator Wien
Bridge.Filter dengan simulasi software Pspice : Low Pass Filter Aktif orde 2 dan orde 4
tanggapan Bessel dan 3 dB Chebyshev dan Band Stop Filter Aktif

Uraian
Rangkaian Linier : Penguat Inverting dan prinsip feedback negatif, Penguat tegangan pada
Penguat Inverting, Penguat Penjumlah (Adder), Penguat Selisih (Subtractor). Rangkaian Non
Linier : Diferensiator, Integrator, Comparator, Sumber tegangan konstan, Sumber arus
konstans, Osilator Wien Bridge.Filter dengan simulasi software Pspice : Low Pass Filter Aktif
orde 2 dan orde 4 tanggapan Bessel dan 3 dB Chebyshev dan Band Stop Filter Aktif

Prasyarat: IED 302 Elektronika Analog


Kepustakaan
Buku wajib : Malvino, Albert P, ”Electronic Principles”, Edisi ke-5 Mc Graw Hill Book Co.1993

Buku anjuran :
1. Clayton,G.B. ”Operational Amplifier”, Newnes Butterworths, 1977.

241
2. Malik, Norbert R, ”Electronic Circuits : Analysis, Simulation and Design”, Prentice Hall
International, 1995
3. Leybold Didactic GMBH, ”Operational Amplifier Insructor’s Manual”, Germany, 1989.
4. Denton J. Dailey,” Operational Amplifier and Linier Integrated Circuit Theory and Applications”,
Mc Graw Hill Book Company, 1989

Kepala Praktikum : Ir. Kiki Prawiroredjo, MT

IED 181 Praktikum Sistem Mikroprosesor (1 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa dapat membentuk rangkaian sistem berbasis mikroprosesor.

Uraian
Mahasiswa menyusun urutan instruksi mikroprosesor dan mengamati proses yang terjadi
didalam register yang berkaitan dengan setiap pelaksanaan suatu instruksi pada program
simulator. Mahasiswa menyusun urutan instruksi untuk menerima input dan menyimpan
pada suatu register sebagai data pada program simulator. Mahasiswa menyusun urutan
instruksi untuk mengirimkan data pada suatu register menuju ke output mikroprosesor pada
program simulator. Mahasiswa menyusun program menerima input, memproses dan
menampilkan hasil proses ke output mikroprosesor pada program simulator. Mahasiswa
menyusun program yang membutuhkan algorithma pada suatu masalah yang meliputi:
menerima input, memproses dengan mempergunakan subroutine, interupt dan menampilkan
hasil proses ke output mikroprosesor untuk ditampilkan pada sebentuk tampilan sehingga
menjadi informasi yang dapat dimengerti pada program simulator. (setiap regu
menyelesaikan masalah yang berbeda). Mahasiswa membentuk rangkaian dan menyusun
program yang membutuhkan algorithma pada suatu masalah yang meliputi: menerima input,
memproses dengan mempergunakan subroutine, interupt dan menampilkan hasil proses ke
output mikroprosesor dan ditampilkan sebagai informasi pada perangkat penampil. (setiap
regu menyelesaikan masalah yang berbeda).

Kosyarat: IEE 271 Mikroprosesor (MPM)

Kepustakaan

242
Buku wajib : Laboratorium Komputer, ” Petunjuk praktikum Mikroprosesor ”,Usakti, Jakarta

Dosen Pengelola: Ir. Albert Mandagi

IED 204 Elektronika Telekomunikasi (2 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Analisa rangkaian-rangkaian pasif. Spektrum
gelombang. Digital baseband signals. Derau. Penguat sinyal kecil tertala, Pencampur, Filter aktif.
Osilator. Penerima. Modulasi Amplitudo (AM), Single Sideband Modulation, Modulasi Sudut.
Modulasi Pulsa.

Uraian
Analisa rangkaian-rangkaian pasif. Spektrum gelombang. Digital baseband signals. Derau.
Penguat sinyal kecil tertala, Pencampur, Filter aktif. Osilator. Penerima. Modulasi Amplitudo
(AM), Single Sideband Modulation, Modulasi Sudut. Modulasi Pulsa.

Kepustakaan
Buku wajib : Roddy, D., and J. Coolen, “Electronic Communications”, Edisi ke-4, Prentice Hall
International, 1994

Buku anjuran:
1. Miller, G. M., “Modern Electronic Communication”, Edisi ke-5, Prentice Hall International,
1995
2. Couch II, L.W., “Modern Communication Systems: Principles and Applications”, Prentice Hall
International, 1994
3. Schweber, W., “Electronic Communication Systems : A Complete Course”, Prentice Hall
International, 1995.

Dosen Pengelola: Ir. Albert Mandagi


IED 208 Elektronika Industri (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Penggunaan solid state device dalam industrial
logic circuit. Penggunaan solid state logic pada mesin industri. Membahas bagian-bagian

243
utama dari PLC. Membahas perbedaan PLC dengan Traditional Solid State Logic. Mampu
menjelaskan cara kerja SCR. Mampu menjelaskan cara kerja dari TRIAC (bidirectional triode
thyristor) dan power transistor yang digunakan pada peralatan industri. Mampu
menjelaskan cara kerja UJT (Uni Junction Transistor). Mampu menjelaskan perbedaan
infrared, ultraviolet dan incandescent light,operasi dari sel photoelectronics.. Mampu
menjelaskan cara kerja dari optoelectronic devices. Mampu menjelaskan cara kerja power
supplies dan menghitung tegangan output dc rata-rata. Mampu menghitung tegangan output
dc dengan input rms . Cara kerja zener diode sebagai pembatas tegangan, surge protection
pada rangkaian rectifier, dan uninterruptible power supplies (UPS). Mampu menjelaskan cara
kerja inverter. Mampu menjelaskan cara kerja converter.

Uraian
Cara kerja piranti elektronika daya. Komutator plus positip dan komutator plus negatif.
Penyearahan satu fasa dan lebih dari satu fasa dengan menggunakan rangkaian penyearah
dioda dan rangkaian penyearah thyristor. Faktor daya dan harmonik. Gradiator (kontrol fasa)
untuk regeslator AC. Pemenggal (chopper) untuk regulator DC rangkaian pemenggal.
Pembalik (inverter, osilator otonom) dengan dua thyristor seri, pembalik jembatan. Beberapa
fasal teknik piranti dalam operasi seperti pemancar, proteksi dan lain-lain. Pengantar
penerapan elektronika daya dalam penggerakan listrik industri dan fraksi, generator,
transmisi arus searah, proteksi dan industri elektrokimia.

Kepustakaan
Buku wajib: Kissel, Thomas E.,”Industrial Electronics”,Prentice Hall, 1997

Buku anjuran:
1. Application Engineer Centers,”SCR Manual”,General Electric Company
2. Malvino, Albert Paul,”Electronic Principles”,MacMillan/McGraw-Hill,1993
3. Kleitz, William,”Digital and Microprocessor Fundamentals”,Prentice Hall, 1997

Dosen Pengelola : Ir. Albert Mandagi


IED 211 Teknologi Rangkaian Terintegrasi (2 sks, semester 7)

Sasaran

244
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Proses pembuatan rangkaian terintegrasi.
Fotolitografi, oksidasi, difusi, implantasi ion, CVD, evaporasi, cara etsa. Pembuatan mask, tata
letak, dan aturan perancangan. Simulasi perancangan dan pembuatan dengan komputer.

Uraian
Proses pembuatan rangkaian terintegrasi. Fotolitografi, oksidasi, difusi, implantasi ion, CVD,
evaporasi, cara etsa. Pembuatan mask, tata letak, dan aturan perancangan. Simulasi
perancangan dan pembuatan dengan komputer.

Kepustakaan
Buku wajib: Lida, Rio, “Fisika dan Teknologi Semikonduktor”, Pradnya Paramita, 1980.

Buku anjuran: Sze, “VLSI Technologi”, McGraw-Hill, 1985.

Dosen Pengelola: Drs. Zacharias Santoso

IED 214 Opto Elektronika (2 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang dasar komunikasi serat optik. Teori dasar
waveguide dari fiber optik. Prinsip emisi cahaya dan operasi laser. Teknik modulasi.
Pemancar dan penerima optik. Teknik transmisi dan ketidaksempurnaannya. Sistem
penyambungan. Couplers and Junction. Sistem komunikasi optik dan aplikasinya

Uraian
Dasar komunikasi serat optik. Radiometry dan Photometry. Elemen Geometric Optic. Sumber-
sumber radiasi. Sinar laser. Disply. Detektor Radiasi. Sensor-sensor optik dan Optocoulers.
Prinsip-prinsip Serat optik. Rancangan dan penghitungan jaringan serat optik.

Prasyarat: IEF 203 Fisika Bunyi dan Optik

Kepustakaan
Buku wajib: Uiga Endel,”Optoelectronic”, prentice Hall, 1995

245
Buku anjuran:
1. Kao, Charles K,”Optical Fiber System, Technology, Design, and Applications”..
2. Suemetsu, Yasuharu & Ken-Ichilga, ”Introduction to optical fiber communication”, Chichaster.

Dosen Pengelola : Prof.Ir. Samuel HT, MSc

IED 215 Bahan Elektronika (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang bahan semikonduktor: Struktur kristal, diagram
pita energi dan konsentrasi pembawa muatan, konsep massa efektif, gejala transport (drift,
difusi, grasi rekomendasi, efek hall), karakteristik elektrik persambungan p-b, metal
semikonduktor, dan struktur metal oksida-semikonduktor (MOS). Karakteristik bahan elektrik
dan bahan magnetic untuk transducer, memori, serta komponen lainnya dalam teknologi
komputer dan instrumentasi.

Uraian
Bahan semikonduktor: Struktur kristal, diagram pita energi dan konsentrasi pembawa
muatan, konsep massa efektif, gejala transport (drift, difusi, grasi rekomendasi, efek hall),
karakteristik elektrik persambungan p-b, metal semikonduktor, dan struktur metal oksida-
semikonduktor (MOS). Karakteristik bahan elektrik dan bahan magnetic untuk transducer,
memori, serta komponen lainnya dalam teknologi komputer dan instrumentasi.

Kepustakaan
Buku wajib: Yang,E.S.”Mikroelectronic Devices,” McGraw-Hill, 1982

Buku anjuran:
Solymar, L dan D.Walsh,”Lectures on the Electrical Propertties of Materals,” Oxford Science
Publistion, 1982

Dosen Pengelola : Ir. Indriati Osman


IED 216 Elektronika Akustik (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran

246
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang ruang lingkup akustik, ruang lingkup elektro
akustik, dasar-dasar bunyi, tingkatan bunyi, intensitas bunyi, definisi B, kuat sumber, berbagai
parameter bunyi, cara mengukur bunyi, berbagai transducer bunyi, spectrum akustik,
kegunaan pengukuran akustik dalam lingkungan dan industri konstanta waktu dan
weighting networks signal processing, analisa spectrum, deret Fourier, persamaan-persamaan
radiasi, berbagai jenis loudspeaker dan microphones. Cara-cara memasang loudspeaker dan
microphones, akustik arsitaktur, cara mengontrol derau dan cara menemukan sumber derau,
pengaruh bunyi terhadap kesehatan manusia, beberapa case history

Uraian
Ruang lingkup akustik, ruang lingkup elektro akustik, dasar-dasar bunyi, tingkatan bunyi,
intensitas bunyi, definisi B, kuat sumber, berbagai parameter bunyi, cara mengukur bunyi,
berbagai transducer bunyi, spectrum akustik, kegunaan pengukuran akustik dalam
lingkungan dan industri konstanta waktu dan weighting networks signal processing, analisa
spectrum, deret Fourier, persamaan-persamaan radiasi, berbagai jenis loudspeaker dan
microphones. Cara-cara memasang loudspeaker dan microphones, akustik arsitaktur, cara
mengontrol derau dan cara menemukan sumber derau, pengaruh bunyi terhadap kesehatan
manusia, beberapa case history.

Kepustakaan
Buku wajib:
Merhaut, Josef, ”Theory of Electroniacoustic”, McGraw-Hill, 1981

Buku anjuran:
1. Hall Donald E, ”Basic Acoustic”, John Wiley and Sons, 1987
2. Kinsler, Lawrence E. Austin R. Frey, Alan B. Coppens, dan James V
3. Sanders, ”Fundamentals of Acoustics”, John Wiley and Sons, 1987

Dosen Pengelola : Drs. Zacharias Santoso

IED 217 Elektronika Medik (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran

247
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang instrumentasi biomedik. Pembangkitan potensial
bioelektrik pada manusia. Electrocardiography. Differensial Amplifier. Pentanahan dan
keselamatan Elecroda Cephalography. Konsep ICU Ultrasonography

Uraian
Pengantar instrumentasi biomedik. Pembangkitan potensial bioelektrik pada manusia.
Electrocardiography. Differensial Amplifier. Pentanahan dan keselamatan Elecroda
Cephalography. Konsep ICU Ultrasonography.

Kepustakaan
Buku wajib: Carr, Joseph J,”Servicing Medical and Bioelectronic Equipment,”Tab Book, 1977.

Buku anjuran:
1. Cromwell, Lesile,”Biomedical Instrumentation and Measurements,” Prentice Hall, 1988.
2. Strong, Peter,”Biophysical Measurements,” Tektronik Inc, 1971
3. McDichen W.N.”Diagnostic Ultrasonics,” John Wiley and Sons, 1981

Dosen Pengelola: Ir. Ichwan Tahjar

IED 218 Transducer (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang sistem pengukuran berbasis elektronika, read-out,
transmisi, pengolahan, data ukur, karakteristik static, dan dinamik serta unjuk kerja
transducer, criteria pemilihan, macam transducer (sensor, actuator, transducer cerdas,
transducer berbasis mikroelektronika)

Uraian
Sistem pengukuran berbasis elektronika, read-out, transmisi, pengolahan, data ukur,
karakteristik static, dan dinamik serta unjuk kerja transducer, criteria pemilihan, macam
transducer (sensor, actuator, transducer cerdas, transducer berbasis mikroelektronika)
Kepustakaan
Buku wajib:
N, Norton H,”Handbook of transducer”,Prentice Hall, 1989.

248
Buku anjuran:
De Silva,”Control and Actuator”, Prentice Hall 1989

Dosen Pengelola : Ir. Sunarto, MSc, Ir. Kiki Prawiroredjo,MT

IED 219 Teknologi Memori (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang struktur devais, prinsip operasi, Karateristik,
parameter performasi, serta perancangan komponen memori dengan substat semikonduktor
atau zat padat lainnya. Read Only Memory, Static Read/Write Memory, Dinamic. Read /
Write Memory Serial Memory (Chorge Coupled Devices / CCD dan Bucket Brigade / BB).

Uraian
Struktur devais, prinsip operasi, Karateristik, parameter performasi, serta perancangan
komponen memori dengan substat semikonduktor atau zat padat lainnya. Read Only
Memory, Static Read/Write Memory, Dinamic. Read / Write Memory Serial Memory (Chorge
Coupled Devices / CCD dan Bucket Brigade / BB).

Kepustakaan
Buku wajib: Yana, E.S. ”Microrlectronic Devices”, McGraw-Hill, 1988

Buku anjuran:
1. Jadisan, P., Hudges H.G,”Analysis and Design of Digital Integrated Circuits”, McGraw-
Hill.
2. Buku Data

Dosen Pengelola : Ir. Gunawan Tjahjadi,DEA

IED 220 Teknik Pulsa (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran

249
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Linear Wave Shaping, Wide band amplifier,
rangkaian clipping, rangkaian camparator, rangkaian clamping, multivibrator, komparator,
negative resisten, linear fine base generator, rangkaian blocking oscillator.

Uraian
Linear Wave Shaping, Wide band amplifier, rangkaian clipping, rangkaian camparator,
rangkaian clamping, multivibrator, komparator, negative resisten, linear fine base generator,
rangkaian blocking osullator.

Kepustakaan
Buku wajib:
Mielman, Jacob, Herbert Tanb “Pulse, digital and surtaaky wave form”, Mc Graw Hill Bush

Buku anjuran:
1. Doyle,John M ”Pulse Fimdenentals Prentice Hill Bork”
2. Strans Leonard “ Wave Generation and Shaping”, Mc Graw Hill Bork Camp

Dosen Pengelola: Ir. Susan Sulaiman,SE

IED 226 Rangkaian Broadcasting dan Televisi (2 sks, semester 6 Pil)

Dosen Pengelola : Ir. Sunarto, M.Sc

IED 230 Grounding dan Shielding (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang dasar keselamatan kerja listrik, Energi yang ada
pada L dan C, Dasar-dasar pengertian koefisien potensial dan koefisien kapasitans, Dasar-
dasar elektrostatik dan ESD, Cara menghindari ESD, Cara mengukur L dan C parasit,
Technique shielding dalam instrumentasi, Cara mengukur L dan C dalam berbagai sistem,
Berbagai jenis kabel yang memakai shielding, Cara mengurangi ground-loop, Cara
menghindari flux bocor, Beda antara Grounding dan Earthing, Cara merancang layout yang
baik untuk mengurangi RFI dan EMI.

250
Uraian
Dasar keselamatan kerja listrik, Energi yang ada pada L dan C, Dasar-dasar pengertian
koefisien potensial dan koefisien kapasitans, Dasar-dasar elektrostatik dan ESD, Cara
menghindari ESD, Cara mengukur L dan C parasit, Technique shielding dalam instrumentasi,
Cara mengukur L dan C dalam berbagai system, Berbagai jenis kabel yang memakai shielding,
Cara mengurangi ground-loop, Cara menghindari flux bocor, Beda antara Grounding dan
Earthing, Cara merancang layout yang baik untuk mengurangi RFI dan EMI.

Kepustakaan
Buku wajib :
Ralph Morrison,”Grounding and Shielding Techniques in Instrumentation”

Buku anjuran :
”National Electrical Code” 1990

Dosen Pengelola : Drs. Zacharias Santoso.

IED 242 Perancangan Sistem Digital Lanjut (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang perancangan rangkaian kombinasi dengan
komponen digital skala kecil, menengah dan besar.Perancang rangkaian sckuential sinkron;
pembuatan dengan state, table state, realisasi rangkaian, Perancangan rangkaian sckuantal non
Sinkron pembuatan primative flow table, merged flow table, transistor table, realisasi
rangkaian, rangkaian seluler dengan Programmable Logic Devias, Perancang rangkaian
testing dan rangkaian –rangkaian digital, Algoritma State Machane.

Uraian
Perancangan rangkaian kombinasi dengan komponen digital skala kecil, menengah dan
besar.Perancang rangkaian sckuential sinkron; pembuatan dengan state, table state, realisasi
rangkaian, Perancangan rangkaian sckuantal non Sinkron pembuatan primative flow table,
merged flow table, transistor table, realisasi rangkaian, rangkaian seluler dengan

251
Programmable Logic Devias, Perancang rangkaian testing dan rangkaian –rangkaian digital,
Algoritma State Machine.

Kepustakaan
Buku wajib :
Nelson, Victor P etc, “Digital Logic Circuit Analysis dan Design”, Prentice Hall Book Co, 1995.

Buku anjuran :
Givano, Donald D.”Digital Prenciples and design” Mc Graw Hill Book Co,2003

Dosen Pengelola : Ir. Albert Mandagi

IED 243 Teknik Antar Muka (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang microprosesor interfacing. Electrical circuit
interfacing. Analog digital interfacing. Bus interfacing. Communication and data transfer
interfacing. Local area networks. Software interfacing. Basic I/0 interface. Disk-drive,
monitor,mouse, printer. Various electronic – displays.

Uraian
Microprosesor interfacing. Electrical circuit interfacing. Analog digital interfacing. Bus
interfacing. Communication and data transfer interfacing. Local area networks. Software
interfacing. Basic I/0 interface. Disk-drive, monitor,mouse, printer. Various electronic –
displays.

Kepustakaan
Buku wajib :
Ronald L. Krutz, John Wiley and Sons ”Interfacing Techniques”.
Buku anjuran :
The Intel Microprocessors 8086/8088, 80186/80188, 80286, 80386, 80486, Pentium, and Pentium Pro
Processor Barry B. Brey. Prenntice Hall.

Dosen Pengelola: Ir. Gunawan Tjahjadi, DEA


IED 244 Mekatronika (2 sks, semester 6)

252
Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang dasar-dasar mekanika fluida. Distribusi daya
dalam industri. Berbagai jenis motor dan sifat-sifatnya. Cara kerja mikroprosesor. Cara kerja
mikrokontroler. PLC. Troubleshooting technique. Dasar-dasar komunikasi data. Sistem
kontrol adaptif.

Uraian
Apakah mekatronika itu ? Bagaimana cara mempelajari nya? Dasar-dasar mekanika fluida.
Distribusi daya dalam industri. Berbagai jenis motor dan sifat-sifatnya. Cara kerja
mikroprosesor. Cara kerja mikrokontroler. PLC. Troubleshooting technique. Dasar-dasar
komunikasi data. Sistem kontrol adaptif.

Kepustakaan
Buku wajib: ”Mechatronics”,W.Bolton, Longman

Buku anjuran:
1. Understanding Electro-Mechanical Engineering, Lawrence J. Kamm, IEEE Press.
2. Dynamical Analogies, Harry F. Olson,Van Nostrand
3. Electrical and Mechanical Networks, Willis W.Harman, McGraw-Hill.

Dosen Pengelola : Drs. Zacharias Santoso

IED 248 Sistem Mikroprosesor (MPM) (2 sks, semester 6)


Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang cara kerja mikroprosesor, teknologi dan
perkembangan mikroprosesor, komponen sistem mikroprosesor dan interface pemrograman
mikro prosesor, beberapa contoh-contoh mikroprosesor 8 bit, 16 bit dan 32 bit, beserta cara
kerja dan kemampuannya, contoh aplikasi sistem mikroprosesor.
Uraian
Bagian-bagian suatu mikroprosesor, cara kerja mikroprosesor, teknologi dan perkembangan
mikroprosesor, komponen sistem mikroprosesor dan interface pemrograman mikro prosesor,
beberapa contoh-contoh mikroprosesor 8 bit, 16 bit dan 32 bit, beserta cara kerja dan
kemampuannya, contoh aplikasi sistem mikroprosesor.
Kepustakaan
Buku wajib:
253
Aventhal,”Indroduction to Microprocessor,Sofware, Hardware dan Programming”, Prentice Hall,
1978.

Buku anjuran:
1. Morris Mano, ”Computer Architecture and System”, McGraw Hill, 1986
2. Malvino,”An Introduction to Micro Computer”, McGraw Hill,1986
3. Roger L. Tokheim,”Theory and Problems of Microprocessor Fundamentals”, Schaum’s Outline
Series, Mc Graw Hill Book Company. 1965

Dosen Pengelola: Ir. Kiki Prawiroredjo, MT.

IED 271 Sistem Instrumentasi Digital (2 sks, semester 8 )

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Sistem Perekaman. Transducer, Pencacah
Elektronik, Instrumentasi Digital, sistem Akusisi data, Sistem dan Instrument Mikroprosesor,
Trouble Shooting, Logic Analyzer.

Uraian
Sistem Perekaman. Transducer, Pencacah Elektronik, Instrumentasi Digital, sistem Akusisi
data, Sistem dan Instrument Mikroprosesor, Trouble Shooting, Logic Analyzer.

Prasyarat: IED 307 Sistem Intrumentasi Elektronika

Kepustakaan
Buku wajib:
Cooper W.D and A.D. Helfrick,”Electronic Instrumentation and Measurement
Techniques,”Prentice Hall of India Private Ltd, New Delhi, 1985
Buku anjuran:
1. Jones, Larry and A. Foster Chin,”Electronic Instruments and Measurements.,” John Wiley and
Sons Inc,New York. 1983
2. Rangdu, “Instrumentation Devices and System”, Mc Graw Hill, 1983
3. David Buchla & Wayne Mc Lachlan, “Applied Electronic Instrumentation & Measurement”,
Maxwell Hacmillan Int. Edition 1992

254
4. Tirtamihardja, Samuel H,”Diktat Pengukuran Elektronik dan Instrumentasi”.

Dosen Pengelola: Ir. Irda Winarsih, Ir. Kiki Prawiroredjo, MT

IED 272 Perancangan Sistem Elektronika Lanjut (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang karakteristik respon dari macam-macam filter,
Perancanagn Low Pass Filter, Rancangan High Pass Filter, Perancang Band pass Filter,
Perancang Band reject Filter.

Uraian
Pendahuluan, Pemilihan Karakteristik respon dari macam-macam filter, Perancangan Low
Pass Filter, Rancangan High Pass Filter, Perancang Band pass Filter, Perancang Band reject
Filter.

Kepustakaan
Buku wajib:
William, Arthur B, Fred T. Taylor,”Electronic Filter Design Handbook”, Mc Graw Hill Book Co.
3d Ed.

Buku anjuran:
Johnson D.E. T.R. Johnson, HP.Move “A Handbook of Active Fielters “ Prentice Hall Book Co

Dosen Pengelola : Ir.Albert Mandagi

IED 274 Ekonomi Teknik (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang ekivalensi dan bunga majemuk, analisa present
worth, analisa anual. Cash flow, analisa rate of return, beberapa tehnik analisa lain, defresiasi
dan income tax, inflasi dan deflasi, analisa replacement, estimasi cash flow, ratroning capital,
seleksi man.

255
Uraian
Pendahuluan, ekivalensi dan bunga majemuk, analisa present worth, analisa anual. Cash flow,
analisa rate of return, beberapa tehnik analisa lain, defresiasi dan income tax, inflasi dan
deflasi, analisa replacement, estimasi cash flow, ratroning capital, seleksi man.

Kepustakaan
Buku wajib:
Newman, G Donald, “Engineering Ecomic Analysis”, Engineering Pres, 3rd edition 1990

Buku anjuran:
1. De Garmo, Paul, William G.etc “Engineering Economy” Prentice Hall Inc, tenth edition 1997
2. Blank, Leland T, Anthony J. Tarqim “Engineering Economy” McGraw Hill International
Edition, 3 rd edition 1989

Dosen Pengelola: Ir. Susan Sulaiman, SE

IED 275 Teknik Komunikasi Data (2 sks, semester 5)

Dosen Pengelola: Ir. Gunawan Tjahyadi, DEA

IED 276 Rangkaian Telefoni dan Rekayasa Trafik (2 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Traffic Characterization, Loss System,Network
Blocking Probabilities, Delay System, Space Division Switching, Time Division Switching,
Two-Dimensional Switching.

Uraian
Traffic Characterization, Loss System,Network Blocking Probabilities, Delay System, Space
Division Switching, Time Division Switching, Two-Dimensional Switching.

256
Kepustakaan
Buku wajib:
Floud, J.E, “Telecommunication Traffic Engineering”, Peter Peregrinus Ltd, 1983

Buku anjuran:
1. Bellamy John,”Digital Telefony”, John Wiley and Sons, 2000
2. Freeman, Roger L,”Reference Manual for Telecommunicayion Engineering”, 2nd edition.

Dosen Pengelola: Ir. Cecilia Susilawati,MT

IED 302 Elektronika Analog (MPM) (3 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Transistor Bipolar dan Unipolar. Pemberian bias
dan desain bias pada BJT dan FET. Model Hybrid dari BJT dan Analisa Sinyal Kecil pada BJT
dan FET, Analisa Sinyal Besar, Rangkaian Kaskade, darlington, teori umpan balik, efek umpan
balik negatif pada Z1,Zo,Ai dan Av, Osilator dan pengantar Operasional Amplifier.

Uraian
Transistor Bipolar dan Unipolar Pemberian bias dan desain bias pada BJT dan FET, model
Hybrid dari BJT dan Analisa Sinyal Kecil pada BJT dan FET, Analisa Sinyal Besar, Rangkaian
Kaskade, darlington, teori umpan balik, efek umpan balik negatif pada Z1,Zo,Aj dan Av,
Osilator dan pengantar Operasional Amplifier.

Kepustakaan
Buku wajib:
Boylestad, Robert and Louis Nashelky,”Electronics Devics and Circuit Theory,” Edisi ke-9,
Prentice Hall International Editions, 2007

Buku anjuran:
1. Malik, Norbert R,”Electronics Circuits Analysis Simulation and Design,” Prentice Hall
International 1995
2. Floyd, Thomas L,” Electronics Fundamentals Circuits, Devices and Applications,” Prentice
Hall International

257
3. Price, T.E,”Analog Electronic” Prentice Hall International, 1997

Koordinator : Ir. Albert Mandagi

IED 306 Elektronika Digital (MPM) (3 sks, semester 5,C,D,E)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Pengertian logika. Karakteristik gerbang logika.
Logika RTL-DTL. Rangkaian logika DTL. Diode dan Bipolar.Rangkaian logika TTL. Rangkaian
HTL-ECL. Konfigurasi gerbang logika sebagai memori. Gerbang logika dengan MOS/CMOS
Multiplexing Demodulating. Konversi Analog ke Digital dan Digital ke Analog. Sistem VLSI.

Uraian
Pengertian logika.Karakteristik gerbang logika. Logika RTL-DTL. Rangkaian logika DTL.
Diode dan Bipolar.Rangkaian logika TTL. Rangkaian HTL-ECL. Konfigurasi gerbang logika
sebagai memori. Gerbang logika dengan MOS/CMOS Multiplexing Demodulating. Konversi
Analog ke Digital dan Digital ke Analog. Sistem VLSI.

Kepustakaan
Buku wajib:
Tocci, Ronald J,”Digital Systems ,”Prentice Hall International. Edition, 1991

Buku anjuran:
1. Millman, Jacob and Grabel Arvin,”Microelectronics”,McGraw Hill Book Co, 1998
2. Greenfield, Yoseph D,”Pratical Digital Design Using IC”s”,John Wiley and Sons, 1983
3. Demsey, John,”Basic Digital Electronics with MSI”,Addison Wesley, 1977

Dosen Pengelola: Ir. Mitziwati Itang

IED 307 Sistem Instrumentasi Elektronika (MPM) (3 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang karakteristik dan unjuk kerja sistem instrumentasi,
sistem elektromekanik, alat ukur arus searah dan arus bolak balik, Multimeter Analog,

258
pengkondisi sinyal, Osiloskop, Generator Sinyal, Signal Analyzer, aplikasi sistem di berbagai
bidang.

Uraian
Karakteristik dan unjuk kerja sistem instrumentasi, sistem elektromekanik, alat ukur arus
searah dan arus bolak balik, Multimeter Analog, pengkondisi sinyal, Osiloskop, Generator
Sinyal, Signal Analyzer, aplikasi sistem di berbagai bidang.

Prasyarat: IED 201 Dasar Elektronika

Kepustakaan
Buku wajib:
Cooper, W.D. and A.D. Helfrick, “Electronic Instrumentation and Measurement Techniques”,
Prentice Hall of India Private Ltd., New Delhi. 1985

Buku anjuran:
1. Jones, Larry and A. Foster Chin, “Electronic Instruments and Measurements” John Wiley and
Sons Inc., New York. 1983
2. Oliver, Bernard M & John M Coge, “Electronic Measurement and Intrumentation”, McGraw-
Hill, 1975

Dosen Pengelola: Ir. Irda Winarsih & Ir. Kiki Prawiredjo, MT

IED 309 Devais Mikroelektronika (3 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang dasar-dasar Semikonduktor, pengertian dan sifat-
sifat pembawa muatan (Hole dan Elektron), mobilitas, hambatan jenis dari pembawa muatan,
konsep level energi dari Semikonduktor, level Fermi, gerakan difusi, drift, Rekombinasi –
generasi serta persamaan kontinuitas, P-N Junction, persamaan V-I, pengantar Fabrikasi,
switching respon dan admitansi dari P-N Junction. Sambungan Metal Semikonduktor serta
sifat-sifatnya. Transistor BJT, FET, MOSFET, LED dan LASER.

259
Uraian
Dasar-dasar Semikonduktor, pengertian dan sifat-sifat pembawa muatan (Hole dan Elektron),
mobilitas, hambatan jenis dari pembawa muatan, konsep level energi dari Semikonduktor,
level Fermi, gerakan difusi, drift, Rekombinasi – generasi serta persamaan kontinuitas, P-N
Junction, persamaan V-I, pengantar Fabrikasi, switching respon dan admitansi dari P-N
Junction. Sambungan Metal Semikonduktor serta sifat-sifatnya. Transistor BJT, FET, MOSFET,
LED dan LASER.

Kepustakaan
Buku wajib:
Sze, S. M., “Physics of Semiconductor Devices”, John Wiley and Sons, 1981

Buku anjuran:
1. “Modular Series On Solid State Devices”, Vol. I, II, III and IV, Adison Wesley, 1988.
2. Shur, Michael, “Introduction to Electronic Devices”, John Wiley and Sons, 1996.
3. Neamen, Donald A, “Semiconductor Physic and Devices”, John Wiley and Sons, 1990.

Dosen Pengelola: Ir. Sunarto, MS

IED 310 Perancangan Sistem Elektronika (MPM) (3 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Perancangan Sistem Elektronika, penguat
diferensial, Penguat Operasional (Op-Amp) dan beberapa penguat menggunakan Op-Amp,
rangkaian Op-Amp dengan memori, efek orde dua pada Op-Amp, rangkaian tanpa umpan
balik menggunakan Op-Amp, kelas B dan kelas AB, Power Op-Amp dan penguat daya kelas D
menggunakan Op-Amp, Power Supplies menggunakan Op-Amp, Operational Transconductance
Amplifier, Op-Amp 741, Multiplier Analogue, Phase Locked Loop, Analisa dan desain CMOS Op-
Amp dua tingkat, Analisa dan desain CMOS Op-Amp Kaskade.

Uraian
Perancangan Sistem Elektronika, penguat diferensial, Penguat Operasional (Op-Amp) dan
beberapa penguat menggunakan Op-Amp, rangkaian Op-Amp dengan memori, efek orde
dua pada Op-Amp, rangkaian tanpa umpan balik menggunakan Op-Amp, kelas B dan kelas

260
AB, Power Op-Amp dan penguat daya kelas D menggunakan Op-Amp, Power Supplies
menggunakan Op-Amp, Operational Transconductance Amplifier, Op-Amp 741, Multiplier
Analogue, Phase Locked Loop, Analisa dan desain CMOS Op-Amp dua tingkat, Analisa dan
desain CMOS Op-Amp Kaskade.

Kepustakaan
Buku wajib :
Malik, Norbert R., “Electronic Circuits: Analysis, Simulation and Design”, Prentice Hall
International, 1995.

Buku anjuran :
1. Allen, Phillip E., and D.R. Holberg, “CMOS Analog Circuit Design”, Hold, Rinehart and
Winston, 1987.
2. Clayton, G. B., “Operational Amplifier”, Newnes Butterworths, 1977.
3. Malvino, Albert P., “Electronic Principles”, Edisi ke-5, Mc Graw Hill Book Co., 1993.
4. Denton J. Dailey,” Operational Amplifier and Linier Integrated Circuit Theory and Applications”,
Mc Graw Hill Book Company, 1989

Dosen Pengelola : Ir. Kiki Prawiroredjo, MT

IED 349 Arsitektur dan Organisasi Komputer (3 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa dapat memahami struktur dan cara kerja dari berbagai modul dari komputer dan
bagaimana modul-modul itu saling berhubungan untuk menyediakan kebutuhan pemrosesan
oleh si pemakai. Arsitektur dan organisasi komputer membahas bagaimana komponen hardware
dihububungkan satu dengan lainnya dengan mempertimbangkan berbagai spesifikasi.
Uraian
Rangkaian logika digital. Komponen-komponen digital. Representasi Data, Register Transfer
dan Operasi Mikro, Organisasi dan Rancangan dasar Komputer. Microprogrammed Control.
Central Processing Unit. Computer Aritmetic. Organisasi input dan Output. Organisasi
Memory.

Prasyarat: IED 306 Elektronika Digital

261
Kepustakaan
Buku wajib : Mano Morris M, “Computer System Architecture”, Prentice Hall, 1993.

Buku anjuran :
1. Hwang Kai, “ Advanced Computer Architecture”, Mc Graw Hill, 1993
2. Dasgupta subrata,”computer Architecture a Modern Syntesis”, Kohn Wiley, 1998

Dosen Pengelola : Prof. Ir. Samuel HT, MSc

IED 350 Perancangan Rangkaian Digital (3 sks, semester 8)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang dasar-dasar dan terminologi sistem digital.
Perancangan rangkaian kombinasi rangkaian sekuential.

Uraian
- Prosedur perancangan rangkaian kombinasi dan realisasi
- Prosedur perancangan rangkaian sekuensial sinkron dan realisasi
- Prosedur perancangan rangkaian sekuensial asinkron dan realisasi

Prasyarat: Rangkaian Logika & Digital

Kepustakaan
Buku wajib :
Nelson, Victor P dkk, “Digital Logic Circuit Analysis & Design”, Prentice Hall International
Edition.

Dosen Pengelola : Ir. Albert Mandagi

IET 373 Sistem Pemrosesan Sinyal (3 sks, semester 8)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang sinyal digital, elemen-elemen filter digital, domain
frekuensi sinyal dan system. Sinyal dan Sistem Diskrit, macam-macam urutan waktu diskrit.
Transformasi Fourier Transformasi Fourier Diskrit, Transformasi-z, perancangan filter digital.

262
Uraian
Definisi macam-macam urutan waktu diskrit, persamaan konvolusi. Respons magnitude dan
phasa dari transformasi Fourier dan transformasi fourier diskrit dan sirkulasi konvolusi.
Tranformasi-Z dan bidang Z kompleks untuk koordinat titik-titik pole dan zero. Struktur filter
digital Infiniti Impulse Response (IIR) dan Finite Impulse response (FIR).

Prasyarat : IEM 208 Kalkulus IV

Kepustakaan
Buku wajib : V., Oppenheim Alan, “Digital Signal Processing”, Prentice Hall International, 1975.

Buku anjuran : Roman Kuc, “Introduction to Digital signal Processing”, MacGraw-Hill, 1982

Dosen Pengelola : Dr. Ir. Suhartati Agoes, MT

IFI 206 Fisika Modern (2 sks, semester 7/8D Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Perkembangan Fisika Modern. Teori dasar.
Struktur atom dan inti atom. Karakteristik sinar-X. Stabilitas nuklida. Radioaktivitas.
Peluruhan tunggal dan peluruhan seri. Sinar laser. Interaksi radiasi dengan material. Reaksi
inti. Reaksi fisi dan fusi. Alat ukur radiasi. Aplikasi Fisika Modern dalam Ilmu pengetahuan
dan teknologi. Keselamatan kerja radiasi.

Uraian
Perkembangan Fisika Modern. Teori dasar. Struktur atom dan inti atom. Karakteristik sinar-X.
Stabilitas nuklida. Radioaktivitas. Peluruhan tunggal dan peluruhan seri. Sinar laser. Interaksi
radiasi dengan material. Reaksi inti. Reaksi fisi dan fusi. Alat ukur radiasi. Aplikasi Fisika
Modern dalam Ilmu pengetahuan dan teknologi. Keselamatan kerja radiasi.

Kepustakaan
Buku wajib : Krane, Kenneth, “Modern Physics”, Department of Physics, Oregon State

Buku anjuran :
1. University, John Wiley and Sons, USA, 1983.

263
2. Acosta, Virgilio, Clyde L. Cowan, dan B. J. Graham, “Essential of Modern Physics”, Harper
and Row Publisher, London, 1973.
3. Jatiman, Soetomo, “Basic of Nuclear Physics”, International Workshop on the Technological
Methode of the Appplication of Nuclear Radiation, conducted by
IAEA/RCA/UNDP/BATAN in Jakarta, 1995

Dosen Pengelola : Ir. Albert Mandagi

264
3.8.6. URAIAN MATA KULIAH KONSENTRASI TEKNIK SISTEM KOMPUTER (MKB)

IEE 182 Praktikum Algoritma dan Struktur Data (1 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang konsep dasar pemrograman dan pengembangan
algoritma, teknik-teknik pemrograman, macam-macam struktur data serta penggunaan
berbagai struktur data dalam penyelesaian masalah, mampu menyusun implementasi
algoritma dan struktur data dalam bahasa pemrograman modern seperti C/C++/Java.

Uraian
Konsep dasar pemrograman dan pengembangan algoritma, teknik-teknik pemrograman,
pengertian struktur data dan abstract data type, kegunaan struktur data, struktur data statis
dan dinamis, pengaksesan, pengembangan serta penggunaan berbagai struktur data seperti
array, set, table, list, stack, queue, tree dengan menggunakan beberapa algoritma, analisis
komplexitas, algoritma parallel.

Prasyarat:
Lulus Mata Kuliah dan Praktikum Dasar Komputer dan Pemrograman

Kepustakaan
Buku wajib : Goodrich and Tamasso, “ Algorithms and Data Structures in Java “,

Buku anjuran : Wirth, Nicklaus, “ Algorithms + Data Structures = Programs “, Prentise Hall, 1976

Dosen Pengelola : Endang Djuana, ST, M.Eng

IEE 203 Sistem Operasi (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Macam Operating sistem, Design and
Implementation Operating sistem, Konsep dasar suatu proses, Macam macam Service,
Penjadwalan proses, Algoritma penjadwalan, Sinkronisasi antar process, Semaphore,

265
Deadlock, Command Language file service, Disk Acces time, Disk space management, Disk
cache and buffer cache, Security dan protection, Macam Macam Operating system

Uraian
Perkembangan Operating system, Macam Operating system, Design and mplementation
Operating system, Konsep dasar suatu proses, Macam macam Service, Penjadwalan proses,
Algoritma penjadwalan, Sinkronisasi antar process, Semaphore, Deadlock, Command
Language file service, Disk Acces time, Disk space management, Disk cache and buffer cache,
Security dan protection, Macam Macam Operating system

Kepustakaan
Buku wajib :
Tanenbaum, A S, “Operating System: Design and Implementation “, Prentise Hall 1987

Buku anjuran :
1. William S Davis, “Operating Systems, A Systematic View”, Addison Wesley, 1987
2. Milan Milenkovic, “Operating Systems: Concepts and Design”, McGraw Hill, 1992

Dosen Pengelola : Prof. Dr. Dali S. Naga

IEE 204 Pemodelan dan Simulasi (2 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami definisi model, mengapa dan bagaimana membuat model, melakukan
simulasi, membuat analysis dan menerapkan hasil simulasi. Mahasiswa akan dapat
memperluas dan memperdalam pengetahuan tentang sistem yang berada dalam bidang
elektronik dan sistem-sistem lainnya.

Uraian
Pembuatan model dimulai dengan memahami prinsip fisika mengenai sistem yang dibahas,
merumuskan persamaan matematiknya, membuat fungsi alih, model pole-zero, atau model
persamaan keadaan dan membuat program untuk melakukan simulasi. Penggunaan program
Matlab diutamakan sebagai bahasa simulasi. istem yang dibahas meliputi sistem elektrik,
mekanik, fluida, pnematik dan lain-lain. Sistem meliputi analisa kestabilan, analisis transient
seperti kecepatan atau overshoot dan lain-lain.

266
Prasyarat:
1. IET 301 Rangkaian Listrik I
2. IET 302 Rangkaian Listrik II
3. IET 275 Transformarmasi Laplace dan Fourier

Kepustakaan
Buku wajib :
1. Harold Klee, “Simulation of Dynamic Systems with MATLAB and Simulinks”, CRC Press,
2007.
2. Cloce C.M., Frederick D.K., Newell J.C.,”Modeling and Analysis of Dynamic System”, 3rd
edition, Wiley, 2001

Buku anjuran :
1. Law A., Law A.M., “Simulation Modelling and Analysis with Expertfit Software”, 4 th Edition,
McGraw Hill, 2007
2. Palm W.J. III, “System Dynamic”, McGraw Hill, 2004

Dosen Pengelola : Prof. Dr. Muhammadi

IEE 206 Rangkaian Logika Lanjut (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami, mengerti dan dapat menerapkan komponen dalam perancangan suatu
sistem kendali logic secara nyata dalam suatu model.

Uraian
Pemakaian komponen logik selain Gerbang logik (Logic Gate) yakni: Tombol Tekan (Push
Button), Sakelar pindah (Toggle Switch), Rele dan kontak rele dan cara pemakaiannya untuk
menghasilkan nilai logic pada masukan dan keluaran suatu rangkaian logika. Membuat
rangkaian driver untuk menggerakkan beban yang memiliki tegangan berbeda-beda dalam
suatu sistem kendali logic. Jenis-jenis pewaktu (Timer) dan penerapan-nya dalam merancang
suatu proses yang membutuhkan pewaktu. IC Eraseable Programable Read only Memory
(EPROM), Programable Array Logic (PAL), Gate Array Logic (GAL), Programable Logic

267
Controller (PLC) dan Field Programable Gate Array (FPGA) sebagai komponen logic yang
dapat diprogram menjadi berbagai rangkaian.

Prasyarat : IEE 272 Perancangan Sistem Digital

Kepustakaan
Buku wajib : Diktat Kuliah

Buku anjuran :
1. M Moris Mano, “Digital Design” , 3rd edition, Prentice Hall, Pearson Education
International, 2002..
2. Barte Thomas, “Digital Computer Fundamental” McGraw Hill, 1990
3. William H Gothman, “Digital Electronic An Intrduction to Theory and Practice”, Prentce Hall
1990

Dosen Pengelola: Ir. Kuat Raharjo T.S., MT

IEE 211 Rekayasa Piranti Lunak (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang proses dan manajemen perangkat lunak, Analisis
kebutuhan sistem perangkat lunak, Rekayasa sistem Komputer, Analisis terstruktur, Analisis
berorientasi objek dan permodelan data, Perancangan dan implementasi perangkat lunak,
Perancangan beroreientasi arus data, Perancangan berorientasi objek, Perancangan antar
muka, Perancangan sistem real time, Verifikasi dan pemeliharaan integritas perangkat lunak,
Teknik-teknik pengujian perangkat lunak,Strategi pengujian perangkat lunak, Manajemen
konfigurasi perangkat lunak, Computer Aided Software Engineering (CASE) dan Case tools.

Uraian
Proses dan manajemen perangkat lunak, Analisis kebutuhan sistem perangkat lunak,
Rekayasa sistem Komputer, Analisis terstruktur, Analisis berorientasi objek dan permodelan
data, Perancangan dan implementasi perangkat lunak, Perancangan beroreientasi arus data,
Perancangan berorientasi objek, Perancangan antar muka, Perancangan system real time,
Verifikasi dan pemeliharaan integritas perangkat lunak, Teknik-teknik pengujian perangkat

268
lunak,Strategi pengujian perangkat lunak, Manajemen konfigurasi perangkat lunak, Computer
Aided Software Engineering (CASE) dan Case tools.

Prasyarat:
1. Sudah mengambil Mata Kuliah Algoritma dan Struktur Data
2. Lulus Mata Kuliah Dasar Komputer dan Pemrograman

Anjuran
Baik jika sudah / sedang mengambil Mata Kuliah Sistem Basis Data

Kepustakaan
Buku wajib: Ian Sommerville, “Software Engineering, 7th Edition”,

Buku anjuran:
1. Pressman, Roger,”Software Engineering a Practitioner’s Approach,” McGraw-Hill, 1992
2. Boehm, Barry W,”Software Engineering Economics,”Prentise Hall, 1981

Dosen Pengelola: Endang Djuana, ST, M.Eng

IEE 215 Teori Informasi (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang konsep dasar teori informasi, macam-macam kode
sederhana, karakteristik dasar informasi, pengukuran nilai informasi, pembentukan dan
penggunaan variable length code, huffman code, markov process, predictive coding, random
encoding, grey code, pengertian entropy, kapasitas kanal, teori shannon, konsep dasar serta
cara-cara error detection, konsep dasar serta cara-cara error correction dan konsep dasar serta
jenis kompressi data

Uraian
Konsep dasar teori informasi, macam-macam kode sederhana, karakteristik dasar informasi,
pengukuran nilai informasi, pembentukan dan penggunaan variable length code, huffman
code, markov process, predictive coding, random encoding, grey code, pengertian entropy,
kapasitas kanal, teori shannon, konsep dasar serta cara-cara error detection, konsep dasar serta
cara-cara error correction dan konsep dasar serta jenis kompressi data

269
Kepustakaan
Buku wajib : Ash, Robert, “Information Theory”, John Wiley and Sons, 1994

Buku anjuran :
1. Gallager, Robert G., “Information Theory and Reliable Communication”, John Wiley and Sons,
1978
2. Richard Hamming, “ Coding and Information Theory”,

Dosen Pengelola : Drs. Johnson Saragih, MS

IEE 216 Komputasi Numerik and Simbolik (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Convensional Number Systems, Unconventional
fixed radix systems, sequential algorithms untuk perkalian dan pembagian bilangan, binary
floating point numbers, two operand adder, carry look ahead adder, conditional sum adder,
carry skip adder, carry save adder, high speed multiplication, SRT division, high radix
division, teknik fast division lainnya, division melalui multiplication, evaluasi fungsi-fungsi
dasar seperti exponen, logaritma, trigonometri, inverse, huperbolic dsb.

Uraian
Convensional Number Systems, Unconventional fixed radix systems, sequential algorithms
untuk perkalian dan pembagian bilangan, binary floating point numbers, two operand adder,
carry look ahead adder, conditional sum adder, carry skip adder, carry save adder, high speed
multiplication, SRT division, high radix division, teknik fast division lainnya, division melalui
multiplication, evaluasi fungsi-fungsi dasar seperti exponen, logaritma, trigonometri, inverse,
huperbolic dsb.

Kepustakaan
Buku wajib : Koren, Israel, “ Computer Arithmetic Algorithms “, Prentise Hall Inc, 1993

Buku anjuran :
Cavanaugh, Joseph JF, “ Digital Computer Arithmetic: Design and Implementation Symbolic
Computer Architecture “, McGraw Hill, New York

Dosen pengelola : Ir. Raymond F. Tarumasely, MSCE

270
IEE 219 Bahasa Rakitan (2 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Arsitektur prosesor, Register, Konsep
pemrograman bahasa Assembly, Modus pengalamatan, Set instruksi, Operasi pemindahan
data Antar memory, Antar memory - register, Antar memory - I/O, Antar register, Antar
register - I/O, Antar I/O, Operasi pemindahan blok data, Operasi manipulasi data, Operasi
aritmatika (+, -, x, :), Operasi logika, Representasi Operasi logika Floating point

Uraian
Pengenalan Arsitektur prosesor, Register, Konsep pemrograman bahasa Assembly, Modus
pengalamatan, Set instruksi, Operasi pemindahan data Antar memory, Antar memory -
register, Antar memory - I/O, Antar register, Antar register - I/O, Antar I/O, Operasi
pemindahan blok data, Operasi manipulasi data, Operasi aritmatika (+, -, x, :), Operasi logika,
Representasi Operasi logika Floating point

Kepustakaan
Buku wajib : Holzner, Steven, “ Advanced Assembly Language on the IBM PC”, Brady,1987

Buku anjuran :
1. Holzner, Steven, “ Creating Utilities with Assembly Language”, Brady, 1986
2. Bradley David J, “ Assembly language Programming for the IBM PC “, 1987
3. Jourdain, Robert, “ Programmer’s Problem Solver the IBM PC. XT and AT”, 1988

Dosen Pengelola : Ir. Agung Sediono, MS.

IEE 220 Sistem Pakar / Expert System (2 sks, semester 7/ 8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Riview Artificial Intelligence, Problem
representation and problem solving strategies, fundamental of expert systems, knowledge
engineering, Predicate Calculus, unifikasi, resolusi, Perencanaan, Rule base, Strategi
Pengendalian, Basis pengetahuan, Mesin inferensi, Sistem pelacakan, Sistem pengambilan
keputusan, Logic programming.

271
Uraian
Riview Artificial Intelligence, Problem representation and problem solving strategies,
fundamental of expert systems, knowledge engineering, Predicate Calculus, unifikasi, resolusi,
Perencanaan, Rule base, Strategi Pengendalian, Basis pengetahuan, Mesin inferensi, Sistem
pelacakan, Sistem pengambilan keputusan, Logic programming.

Kepustakaan
Buku wajib: Turban, Efraim, “ Expert Systems and Applied Artificial Intelligence “, Macmillan
Pubs Co, 1992

Buku anjuran :
George F. Luger and William A. Stubblefield, “AI and The Design of Expert System”,
Benjamin/Cumming Publishing Company Inc., 1989

Dosen Pengelola : Ir. Ferrianto Gozali, MSCS

IEE 227 Human Computer Interface (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang komponen dari HCI, Human aspects pada Human
tecnology interaction (kognitive, persepsi, attensi, learning, sosial, organisasi dan knowledge),
Technology aspects pada human technology interaction (input, output, type interaksi, user
support), Metoda dan teknik perancangan sistem interaksi, Teknik Interaksi, Metode dan
proses perancangan, Teknik pemanduan pemakai, Metode evaluasi sistem interaksi, Perangkat
bantu pengembangan sistem interaksi

Uraian
Apa itu HCI, komponen dari HCI, Human aspects pada Human tecnology interaction
(kognitive, persepsi, attensi, learning, sosial, organisasi dan knowledge), Technology aspects
pada human technology interaction (input, output, type interaksi, user support), Metoda dan
teknik perancangan sistem interaksi, Teknik Interaksi, Metode dan proses perancangan,
Teknik pemanduan pemakai, Metode evaluasi sistem interaksi, Perangkat bantu
pengembangan sistem interaksi

272
Kepustakaan
Buku wajib: Preece, Jenny, “ Human Computer Interaction “, Addison Wesley, 1994

Dosen Pengelola : Ir. Gunawan Tjahjadi DEA

IEE 241 Pengantar Robotika (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Persamaan Kinematik Robot, Solusi invers
Kinematik, Persamaan Dinamika Robot dengan Formulasi Lagrange-Euler. Newton-Euler.
D'Alembert, Perencanaan Trycktori Manipulator, Sistem Kontrol untuk manipulator.

Uraian
Persamaan Kinematik Robot, Solusi invers Kinematik, Persamaan Dinamika Robot dengan
Formulasi Lagrange-Euler. Newton-Euler. D'Alembert, Perencanaan Trycktori Manipulator,
Sistem Kontrol untuk manipulator.

Kepustakaan
Buku wajib :
Mark W. Spong, ”Robot dynamics and Control” , John wiley, 1989.

Buku anjuran :
1. Jorge Angeles,” Fundamental of Robotics Mechanical Systems : Theory, methods and Algorith” , 2
nd ed, Springs verlag, 2003
2. Owen Bishop ,”The Robot Builders Cookbook”, elsevier Ltd, 2007.

Dosen Pengelola : Ir. Ferrianto Gozali,MSCS

IEE 242 Teknik Kompilasi (2 sks, semester 7/8 Pil)

273
IEE 271 Mikroprosesor (MPM) (2 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa mengerti dan memahami sehingga dapat membentuk sistem berbasis
mikroprosesor serta menyususun instruksi untuk mengoperasikan sistem berbasis
mikroprosesor.

Uraian
Perbedaan antara Rangkaian Logic dan Rangkaian berbasis Mikroprosesor / Mikrokontroler,
komponen memory (ROM dan RAM) dan Input/Output sebagai keluarga yang membentuk
sistem mikroprosesor. Arsitektur Mikroprosesor meliputi: register utama serta fungsinya,
Fungsi Bus Alamat, Bus Data, penjelasan Data Operand, bus control. Fungsi kaki IC
Mikroprosesor dalam membentuk rangkaian sistem berbasis Mikroprosesor meliputi: Ruang
alamat memory, Interface memory, Interface I/O. Perintah / Instruksi Mikroprosesor,
meliputi: Hubungan atara instruksi dengan Register, Jenis instruksi, Addressing Mode.
Penyusunan program Polling, Subroutine, Interupt.

Prasyarat: Sedang / telah mengikuti kuliah IEE 272 Perancangan Sistem Digital

Kepustakaan
Buku wajib :
1. Diktat Kuliah
2. Valvano Jonathan, Embedded Micro Compuert System, Real Time Interfacing, 2nd Edition,
Thomson, 2007

Buku anjuran :
Carl Hamacher, Zvonko Vranesic, “Computer Organition”, McGraw Hill, 5 edition, 2002

Dosen Pengelola : Ir. Kuat Rahardjo T S, MT

IEE 272 Perancangan Sistem Digital (MPM) (2 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa mengerti dan memahami konsep perancangan Rangkaian Logika Sekuensial
(Sequential Logic Circuit) yaitu: Rangkaian yang memiliki perubahan pada keluaran sesuai
dengan urutan kombinasi nilai logika yang diterima pada masukkan.

274
Uraian
Pengertian beda antara Rangkaian Logika Kombinasional dan Rangkaian Logika Sekuensial,
ditinjau dari diagram blok rangkaian, disertai contoh-contoh yang dapat menunjukkan
perbedaan tersebut, serta mengetahui 2 jenis Rangkaian Logika Sekuensial yaitu: Rangkaian
Logika Sekuensial Non Sinkron (Asynchronous Logic Circuit) dan Rangkaian Logika
Sekuensial Sinkron (Synchronous Logic Circuit).
Pengertian dan pemahaman proses perancangan Rangkaian Logika Sekuensial Non Sinkron
yang meliputi: Penyusunan diagram keadaan (State Diagram) yang merunut perubahan nilai
logika pada masukkan dan pengaruhnya terhadap perubahan nilai logika pada keluaran,
Pembentukkan Tabel alir proses kerja (Primitive Flow Table), Proses penggabungan (Merger)
untuk memperoleh keadaan dengan feedback keadaan yang sama, Pembentukkan Tabel hasil
Merger (Merge Table), Penggantian keadaan hasil Merger dengan nama keadaan baru untuk
membentuk Tabel Keadaan (State Table), Pemilihan nilai Logika yang menggantikan Keadaan
(Logic Assignment), Penulisan Persamaan Logika dan penggambaran Rangkaian hasil
perancangan.
Pengertian dan pemahaman proses perancangan Rangkaian Logika Sekuensial Sinkron yang
meliputi: Pemahaman jenis flip-flop sebagai komponen memory, Tabel eksitasi (Excitation
Table) dari seluruh jenis flip-flop yang memperlihatkan perubahan keluaran pada flip-flop
sebelum menerima Triger Clock (Present State) dan setelah menerima Triger Clock (Next
State), Analisis masalah untuk mendapatkan seluruh keadaan yang mungkin terjadi dengan
metode Assembly State Machine (Membentuk diagram keadaan), Menyusun tabel perubahan
keadaan sebelum menerima Triger Clock (Present State) dan setelah menerima Triger Clock
(Next State) menerima Triger Clock (Present State) menerima Triger Clock (Present State),
Pemilihan nilai Logika yang menggantikan Keadaan (Logic Assignment), Membuat Tabel
Kebenaran dan Eksitasi dari Flip-flop, Penulisan Persamaan Logika dari Eksitasi Flip-flop dan
penggambaran Rangkaian hasil perancangan.

Prasyarat : IET 272 Rangkaian Logika

Kepustakaan
Buku wajib:
1. M Moris Mano, “Digital Design” , 3rd edition, Prentice Hall, Pearson Education
International, 2002.
2. Diktat Kuliah

275
Buku anjuran :
1. William H Gothman, “ Digital Electronic An Intrduction to Theory and Practice” , PRentce Hall
1990.
2. Barte Thomas, “Digital Computer Fundamental” McGraw Hill, 1990

Dosen Pengelola : Ir. Kuat R.T.S,MT

IEE 274 Interfacing (MPM) (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti berbagai aplikasi berbasis mikroprosesor yang dapat
memproses input analog maupun digital dan menghasilkan output analog maupun digital.

Uraian
Penjelasan fungsi rangkaian pengkondisi sinyal, meliputi: Penguatan sinyal input agar dapat
diterima oleh mikroprosesor dan penguatan sinyal output agar dapat menggerakan beban.
Metode konversi sinyal Digital menjadi sinyal Analog (Digital to Analog Converter/ DAC)
dan perhitungan nilai tegangan yang dihasilkan (error, resolusi dll). Metode konversi sinyal
Analog menjadi sinyal Digital (Analog to Digital Converter/ ADC) dan perhitungan tegangan
referensi yang dibutuhkan. Jenis dan macam sensor serta metode untuk memperoleh sinyal
analog. Proses manipulasi input digital menggunakan push button / keypad agar menjadi
suatu data yang sesuai dengan symbol pada push button / keypad tersebut. Proses manipulasi
data agar dapat dikeluarkan pada output mikroprosesor sehingga menjadi tampilan yang
informative. Beberapa Studi kasus yang menjelaskan sistem yang membutuhkan input sinyal
analog dan digital serta menghasilkan output sinyal analog dan digital.

Prasyarat: IEE 271 Mikroprosesor (MPM)

Kepustakaan
Buku wajib: Diktat Kuliah

Dosen Pengelola : Ir. Kuat R.T.S, MT

276
IEE 275 Teori Antrian (2 sks, semester 6)

IEE 276 Teknik Komunikasi Data (2 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Konsep Komunikasi Data Perangkat Komunikasi
Data, Sistem Transmisi Data, Modem, dan Komunikasi Data dalam LAN

Uraian
Konsep Komunikasi Data : Model Komunikasi, Jaringan Komunikasi Data, Protokol dan
Arsitektur dan Standard. Perangkat Komunikasi Data : Computer, Penppheral Device, DTE
and DCE. Connecting DTE for data Transmission. Data Link,Network Path, Channnel,
Physically Connecting DTE to Transmission Circuit, Bits and Bauds, Transmission
Codes.Asynch and Synchronous Transmission. Sistem Transmisi Data: Konsep dan
Terminologi,. Transmisi Data Analog dan Digital, Gangguan dan media Transmisi,
Pengkodean dan enkripsi Data, Interface Komunikasi Data, Kontrol Link Data, Multiplexing
Modem. Komunikasi Data dalam WAN Circuit Switching Data Network, packet swictching
,Frame Relay, SMDS,ISDN,ATM, Kontrol kemacetan pada Jaringan Data. Komunikasi Data
dalam LAN. Teknologi dari sistem LAN, Wired dan wireless LAN, Protokol, Performance.
Internetworking Internetwork Archtectures, Network layer Structure dan internet Protocol
Standards, Internet IP, Addressing, ISO Routing Protocols

Kepustakaan
Buku wajib :
William Stallings, ”Komunikasi Data dan Komputer : Dasar-dasar Komunikasi Data” (data dan
Computer Communications 6 Edition) Salemba Teknika 2001

Buku anjuran :
1. Bellamy J. ”Digital Telephony” New York : Wiley, 1991.
2. Couch L, ”Digital and Analog Communication System Upper Saddie River”, NU : Prentice Hall
1997

Dosen Pengelola : Ir. Ferrianto Gozali,MSCS

277
IEE 277 Jaringan Komputer (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang konsep Dasar Jaringan Komputer, Sistem
Arsitektur Jaringan, Pengertian Arsitektur dan Protokol Jaringan, Konsep Dasar / OSI Layar,
Contoh-contoh Arsitektur Jaringan, Protokol jaringan, Topologi Jaringan, Teknik Akses,
Pengenalan Berbagai Jenis Network Operating System, Penyebab dan Perbaikan Kesalahan,
Kehandalan, Keamanan dan Pemeliharaan Sistem Jaringan, Studi Kasus Jaringan Komputer.

Uraian
Konsep Dasar Jaringan Komputer, Sistem Arsitektur Jaringan, Pengertian Arsitektur dan
Protokol Jaringan, Konsep Dasar / OSI Layar, Contoh-contoh Arsitektur Jaringan, Protokol
jaringan, Topologi Jaringan, Teknik Akses, Pengenalan Berbagai Jenis Network Operating
System, Penyebab dan Perbaikan Kesalahan, Kehandalan, Keamanan dan Pemeliharaan Sistem
Jaringan, Studi Kasus Jaringan Komputer.

Kepustakaan
Buku wajib:
Stalling, William,”Local and Metropolitan Area Networks,”4 th edition McMilan Pubs, 1993.

Buku anjuran :
1. Stalling William,”Data and Computer Communication,” 4th editionMcMillan Pubs, 1995.
2. Tanembaum, “Computer Networks”, 2nd edition, Prentise Hall, 1988.
3. Keiser,” Local Area Networks, Protocol, Standar and Interface” Prentice Hall 1987.

Dosen Pengelola : Henry Candra, ST, MT

IEE 279 Microprocesor Aided Design (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami diagram blok dan komponen penyusun mikroprosesor, cara kerja dan
unjuk kerja dari mikroprosesor, serta konsep pemrograman pada mikroprosesor.

Uraian

278
what is computer, what can computer do, basic computer structure, microprocessor, computer
word, binary data words, coded data words, instuction words, executing program, jump and
branch intruction, hardware, software, microcomputer elements, microcomputer architecture,
read and write timing, bus activity, MPU address space allocation, memory modules, address
decoding, memory mapped, timing and control, register section, ALU unit, programming
model, address modes, MPU instruction set, instruction description, program listing format,
instruction classification.

Kepustakaan
Buku wajib:
TOCCI, Ronald J., Frank J. Ambrosio, ”Microprocessors and Microcomputers, Hardware and
Software”, 6 th edition, Pearson Education Ltd, Singapore, 2003.

Buku anjuran :
1. Malvino, “An Introduction to Micro Computer” McGraw Hill, 1986.
2. Stallings, William, “Computer organization & Architecture, Designing for Performance”, 6th
Edition, Pearson Education Inc., New Jersey, 2003.

Dosen Pengelola : Henry Candra, ST, MT

IEE 305 Arsitektur Sistem Komputer (MPM) (3 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang pengertian Arsitektur komputer dan Organisasi
komputer, Peranan Arsitektur dan organisasi dalam sistem komputer, Evolusi Komputer,
Macam-macam memori, Organisasi memori, Memori Control Unit, Virtual Memory, Cache
memori, Peralatan input, Peralatn output, Addresing mode, Set Instruksi, CISC dan RISC,
Struktur bus, macam-macam bus, sinkronisasi pada bus, parallel processing dan pipelining,
serta contoh implementasi pada beberapa mikroprocessor 8 bit, 16 bit, 32 bit dan 64 bit.

Uraian
Pengertian Arsitektur komputer dan Organisasi komputer, Peranan Arsitektur dan organisasi
dalam sistem komputer, Evolusi Komputer, Macam-macam memori, Organisasi memori,
Memori Control Unit, Virtual Memory, Cache memori, Peralatan input, Peralatn output,
Addresing mode, Set Instruksi, CISC dan RISC, Struktur bus, macam-macam bus, sinkronisasi

279
pada bus, parallel processing dan pipelining, serta contoh implementasi pada beberapa
mikroprocessor 8 bit, 16 bit, 32 bit dan 64 bit.

Kepustakaan
Buku wajib: Karl V Hamacher et.al, ” Computer Organization ”: Mc.Graw-Hill, 5th edition, 2002

Buku anjuran :
1. William Stalling, “ Computer rganization & Architecture “Prentice Hall, 2003
2. John L Hennessy and David patterson, “Computer Architecture A Quanttative Approach “,
Morgan Kaufmann pubs, 2nd Edition, 1996.

Dosen Pengelola : Ir. Ferrianto Gozali, MSCS

IEE 310 Sistem Basis Data (3 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang pengertian basis data, komponen sistem basis
data, keuntungan / kerugian sistem basis data, arsitektur sistem basis data, data model,
pengembangan model relasi, aljabar relasi, kalkulus relasi, bahasa query komersial, SQL, QBE,
data independensi, perancangan sistem basis data, proses normalisasi ke 1,2,3, integritas
dalam basis data, lingkungan basis data, Crash recovery, Concurrency control, security dan
integrity.

Uraian
Pengertian basis data, komponen sistem basis data, keuntungan / kerugian sistem basis data,
arsitektur sistem basis data, data model, pengembangan model relasi, aljabar relasi, kalkulus
relasi, bahasa query komersial, SQL, QBE, data independensi, perancangan sistem basis data,
proses normalisasi ke 1,2,3, integritas dalam basis data, lingkungan basis data, Crash recovery,
Concurrency control, security dan integrity.

Kepustakaan
Buku wajib :
Korth, Henry F. and Silberschatz, Abraham, ”Database System Concepts”, McGraw-Hill, 2006.

Buku anjuran :
280
1. Joseph M Heller and Michel Stonebraker,” Architecture of Database System”, Now Publishers
Inc, The Nedherlands, 2007.
2. Andrew J Oppel.”Databases Demystified,” McGraw-Hill / Osborne, 2004

Dosen Pengelola : Ir. Ferrianto Gozali,MSCS

IEE 317 Sistem Cerdas / Artificial Intelligence (3 sks, semester 7)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang AI problem, Knowledge space, metoda komputasi
pada AI, problem space pada AI, problem definition and characteristics, production system,
state space search, blind search, BFS dan DFS, macam-macam heuristics search, pengertian
knowledge, problem and metoda knowledge acquisition, knowledge representation, predicate
calculus, semantic networks, aplikasi dari AI seperti Game playing, Expert System, Planning,
vision

Uraian
Sejarah perkembangan AI, AI problem, Knowledge space, metoda komputasi pada AI,
problem space pada AI, problem definition and characteristics, production system, state space
search, blind search, BFS dan DFS, macam-macam heuristics search, pengertian knowledge,
problem and metoda knowledge acquisition, knowledge representation, predicate calculus,
semantic networks, aplikasi dari AI seperti Game playing, Expert System, Planning, vision, dll.

Kepustakaan
Buku wajib :
Stuart Russell dan Peter Norvig, “Artificial Intelligence A Modern Approach“, 2nd edition, Prentice
Hall, 2003.
Buku anjuran :
1. M. Tim Jones, “Artificial Intelligence A System Approach”, Infinity science Press LLC, 2008
2. Rich Elaine and Kevin Kneght, “Artificial Intelligence: “, McGraw Hill, 2nd edition 1991

Dosen Pengelola : Ir. Ferrianto Gozali, MSCS

281
IEE 348 Algoritma dan Struktur Data (MPM) (3 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang konsep dasar pemrograman dan pengembangan
algoritma, teknik-teknik pemrograman, macam-macam struktur data serta penggunaan
berbagai struktur data dalam penyelesaian masalah, mampu menyusun implementasi
algoritma dan struktur data dalam bahasa pemrograman modern seperti C/C++/Java. (lihat
IEE 182)

Uraian
Konsep dasar pemrograman dan pengembangan algoritma, teknik-teknik pemrograman,
pengertian data, jenis data, macam-macam data, kegunaan struktur data, struktu data statis
dan dinamis, pengaksesan, pengembangan serta penggunaan berbagai sturktur data seperti
array, set, table, record, file, list, stack, tree, dengan menggunakan beberapa algoritma, analisis
komplexitas, algoritma parallel.

Prasyarat: Lulus Mata Kuliah dan Praktikum Dasar Komputer dan Pemrograman

Ko-syarat: Mengambil Mata Kuliah Praktikum Algoritma dan Struktur Data

Kepustakaan
Buku wajib: Robert Sedgewick, “Algorithms “, Addison Wesley, 1983

Buku anjuran:
1. Wirth, Nicklaus, “ Algorithms + Data Structures = Programs “, Prentise Hall, 1976
2. Goodrich and Tamasso, “ Algorithms and Data Structures in Java “,

Dosen Pengelola: Endang Djuana, ST, MEng


IEB 226 Pengolahan Citra (2 sks, semester 7/8 Pil)

IEC 204 Sistem Kontrol Non Linier (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran

282
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Gejala dan sifat siste non linier, analisa dan
rancangan sistem pengaturan non linier menggunakan metode Describing Function fasa dan
metode Lyapunov, metode popov

Uraian
Gejala dan sifat siste non linier, analisa dan rancangan sistem pengaturan non linier
menggunakan metode Describing Function fasa dan metode Lyapunov, metode popov.

Kepustakaan
Buku wajib :
Shinners, “Modern Control System Theory and Application” Addison Wesley, 1978.

Buku anjuran :
1. Ogata, ”Modern Control Engineering”, Prantice Hall, 1984
2. D.P Atherton & B Eng phd, ”Non Linier Control Engineering” Van Nostnand Reinhold
Company London, 1975.

Dosen pengelola : Ir. Susan Sulaiman, SE.

IEC 208 Sistem Kontrol Berbasis Komputer (2 sks, semester 7/8 Pil)

IED 245 Instrumentasi Analog Dan Digital (2 sks, semester 7/8 Pil)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang instrumen elektronika analog, perancangan
multimeter dan penggunaannya. Cara kerja oscilocope, jenis-jenis dan penggunaannya, signal
generator dan aplikasinya, signal analyser dan aplikasinya. Pengembangan sistem analog ke
sistem digital. Konsep perancangan instrumen digital, microprocessor based dan intelligent
instrument, digital trouble-shooting dan logic analyser.

Uraian
Pengenalan berbagai instrumen elektronika analog, perancangan multimeter dan
penggunaannya. Cara kerja oscilocope, jenis-jenis dan penggunaannya, signal generator dan

283
aplikasinya, signal analyser dan aplikasinya. Pengembangan sistem analog ke sistem digital.
Konsep perancangan instrumen digital, microprocessor based dan intelligent instrument,
digital trouble-shooting dan logic analyser.

Prasyarat: 1. IED 302 Elektronika Analog


2. IET 272 Rangkaian Logika

Kepustakaan
Buku wajib :
Cooper, W.D. and A. D. Hehfrick, “Electronic Instrumentation and Measurement Technique”,
Prentice Hall, 1985

Buku anjuran :
1. Jones, Larry and A. Foster Chin, “Electronic Instruments and Measurements”, John Wiley and
Sons Inc., New York, 1983
2. Khambata, Adi, “Microprocessor/Microcomputer”, John Wiley and SonsInc., 1982.

Dosen pengelola : Ir. Irda Winarsih

IED 302 Elektronika Analog (3 sks, semester 5)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Transistor Bipolar dan Unipolar. Pemberian bias
dan desain bias pada BJT dan FET. Model Hybrid dari BJT dan Analisa Sinyal Kecil pada BJT
dan FET, Analisa Sinyal Besar, Rangkaian Kaskade, darlington, teori umpan balik, efek umpan
balik negatif pada Z1,Zo,Ai dan Av, Osilator dan pengantar Operasional Amplifier.

Uraian
Transistor Bipolar dan Unipolar Pemberian bias dan desain bias pada BJT dan FET, model
Hybrid dari BJT dan Analisa Sinyal Kecil pada BJT dan FET, Analisa Sinyal Besar, Rangkaian
Kaskade, darlington, teori umpan balik, efek umpan balik negatif pada Z1,Zo,Aj dan Av,
Osilator dan pengantar Operasional Amplifier.

Kepustakaan
Buku wajib:

284
Boylestad, Robert and Louis Nashelky,”Electronics Devics and Circuit Theory,” Edisi ke-9,
Prentice Hall International Editions, 2007

Buku anjuran:
1. Malik, Norbert R,”Electronics Circuits Analysis Simulation and Design,” Prentice Hall
International 1995
2. Floyd, Thomas L,” Electronics Fundamentals Circuits, Devices and Applications,” Prentice
Hall International
3. Price, T.E,”Analog Electronic” Prentice Hall International, 1997

Koordinator : Ir. Albert Mandagi

IED 306 Elektronika Digital (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Pengertian logika. Karakteristik gerbang logika.
Logika RTL-DTL. Rangkaian logika DTL. Diode dan Bipolar.Rangkaian logika TTL. Rangkaian
HTL-ECL. Konfigurasi gerbang logika sebagai memori. Gerbang logika dengan MOS/CMOS
Multiplexing Demodulating. Konversi Analog ke Digital dan Digital ke Analog. Sistem VLSI.

Uraian
Pengertian logika.Karakteristik gerbang logika. Logika RTL-DTL. Rangkaian logika DTL.
Diode dan Bipolar.Rangkaian logika TTL. Rangkaian HTL-ECL. Konfigurasi gerbang logika
sebagai memori. Gerbang logika dengan MOS/CMOS Multiplexing Demodulating. Konversi
Analog ke Digital dan Digital ke Analog. Sistem VLSI.

Kepustakaan
Buku wajib:
Tocci, Ronald J,”Digital Systems ,”Prentice Hall International. Edition, 1991
Buku anjuran:
1. Millman, Jacob and Grabel Arvin,”Microelectronics”,McGraw Hill Book Co, 1998
2. Greenfield, Yoseph D,”Pratical Digital Design Using IC”s”,John Wiley and Sons, 1983
3. Demsey, John,”Basic Digital Electronics with MSI”,Addison Wesley, 1977

285
Dosen Pengelola:

IET 273 Sistem Pemrosesan Sinyal (2 sks, semester 6)

Sasaran
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang Pemrosesan sinyal diskrit. Pengenalan sinyal dan
sistem kontinyu dan diskrit. Karakteristik sistem diskrit, transformasi Fourier kontinyu dan
diskrit, Fast Fourier Transform, solusi response sistem dengan konsep konvolusi dan
transformasi Z, analisa kestabilan, struktur dan blok diagram (flow graph) representasi
rekursif dari persamaan differensi sitem. Aplikasi transformasi Fourier pada sistem
Pemrosesan Sinyal, karakteristik filter analog dan digital dan teknik perancangannya.

Uraian
Pemrosesan sinyal diskrit. Pengenalan sinyal dan sistem kontinyu dan diskrit. Karakteristik
sistem diskrit, transformasi Fourier kontinyu dan diskrit, Fast Fourier Transform, solusi
response sistem dengan konsep konvolusi dan transformasi Z, analisa kestabilan, struktur dan
blok diagram (flow graph) representasi rekursif dari persamaan differensi sitem. Aplikasi
transformasi Fourier pada sistem Pemrosesan Sinyal, karakteristik filter analog dan digital dan
teknik perancangannya.

Prasyarat: 1. IET 303 Sistem Linier


2. IEC 206 Dasar Sistem Kontrol

Kepustakaan
Buku wajib: V, Oppenheim Alan, “Sinyal and Sistem”, Penerbit Erlangga, 1997.
Buku anjuran :
1. Samir S., Soliman dan Mandyam D. Srinath, ”Continuous and Discrete Signal and Systems”,
Prentice Hall, 1990.
2. V, Oppenheim Alan, ”Discrete-Time Signal Processing”, Prentice Hall, 1989.
Dosen pengelola : Ir. Irda Winarsih
3.8.7. URAIAN MATA KULIAH ANTAR JURUSAN (MKB)

IIP 241 Studi Kelayakan (2 sks, semester 8 Pil)

Sasaran
286
Mahasiswa memahami dan mengerti tentang metoda penyusunan studi kelayakan suatu
rencana kegiatan/ proyek untuk skala kecil maupun besar dari aspek teknik, ekonomis dan
dampak lingkungan. Materi kuliah : Permasalahan aspek teknis; Network Planing, kurva S
BarChart; Aspek pemasaran dan penguasaan peramalan dengan metoda statistik; Analisa
Ekonomis, finansial, break event project; Aspek manajemen operasionil; Dampak lingkungan
dan peraturan Pemerintah yang berkaitan dengan dampak lingkungan.

Uraian
Tujuan kuliah adalah untuk penyiapan metoda penyusunan studi kelayakan suatu rencana
kegiatan/ proyek untuk skala kecil maupun besar dari aspek teknik, ekonomis dan dampak
lingkungan. Materi kuliah : Permasalahan aspek teknis; Network Planing, kurva S BarChart;
Aspek pemasaran dan penguasaan peramalan dengan metoda statistik; Analisa Ekonomis,
finansial, break event project; Aspek manajemen operasionil; Dampak lingkungan dan
peraturan Pemerintah yang berkaitan dengan dampak lingkungan.

Kepustakaan
Buku wajib: Eugenne L. Grant, “ Dasar-dasar Ekonomi Teknik”, Penerbit Rineka Cipta

Buku anjuran:
1. Kadariah, “Evaluasi Proyek”, PPFEUI
2. Anton Dayan, “Pengantar Metoda Statistik”, LP3ES
3. Dennis Lock, “Manajemen Proyek”, Lembaga PPM-Erlangga

Dosen Pengelola : Ir. Widyastomo Sarli

3.9. LABORATORIUM-LABORATORIUM JURUSAN TEKNIK ELEKTRO

3.9.1. LABORATORIUM KONVERSI ENERGI

Kepala Laboratorium : Ir. Dharmananda Lugito

287
Koordinator Praktikum (Korprak) : Ir. G. Riana Naiborhu
Kepala Praktikum (Kaprak)
(1) Dasar Konversi Energi Listrik : Ir. Ishak Kasim, MT
(2) Pengaturan dan Penggunaan Motor Listrik : Ir. Rafael Sianipar, MM
(3) Elektronika Daya : Ir. Dharmananda Lugito
Tenaga Teknisi & Tenaga Administrasi : Sabar

Laboratorium Konversi Energi menyelenggarakan 3 jenis Praktikum, yaitu:


(1) Praktikum Teknik Tenaga Listrik (IEA 151)
(2) Praktikum Elektronika Daya (IEA 155)
(3) Praktikum PPML (IEA 156)

Tujuan Instruksional Umum :


Mahasiswa mengenal bentuk fisik dan karakteristik peralatan listrik, dan dapat merangkai
sirkuit tenaga maupun sirkuit kendalinya, sehingga dapat lebih memahami bahan kuliah yang
telah diperolehnya.

Ad (1) Praktikum Teknik Tenaga Listrik (IEA 151)


Bobot : 1 sks
Jadwal Praktikum Jurusan Teknik Elektro : Semester 4
Jadwal Praktikum Jurusan Teknik Mesin : Semester 5
Ruang Praktikum : Laboratoriun Konversi Energi Lantai 2
Prasyarat : Telah/sedang mengikuti mata kuliah Dasar
Teknik Tenaga Listrik

Tujuan Instruksional Khusus:


Mahasiswa mengenal peralatan listrik dan dapat merangkai percobaan yang telah ditentukan,
melakukan percobaan berupa melakukan pencatatan dan pengamatan, serta membuat laporan
dari percobaan yang telah dilakukannya. Praktikum Dasar Konversi Energi Listrik diberikan
kepada semua mahasiswa Jurusan Teknik Elektro pada semester 4 dan mahasiswa Jurusan
Teknik Mesin pada semester 5, yang terdiri dari 5 percobaan, yaitu:
(a) Percobaan Generator Arus Searah (GAS)
(b) Percobaan Motor Arus Searah (MAS)
(c) Percobaan Motor Asinkron
(d) Percobaan Generator Sinkron

288
(e) Percobaan Transformator Satu Fasa

Ad. (2) Praktikum Elektronika Daya (IEA 155)


Bobot : 1 sks
Jadwal Praktikum Jurusan Elektro : Semester 6
Ruang Praktikum : Laboratorium Konversi Energi Lantai 2
Prasyarat : Telah/sedang mengikuti mata kuliah Elektronika Daya

Tujuan Instruksional Khusus:


Mahasiswa dilatih agar trampil merangkai berbagai jenis rangkaian konversi tenaga listrik
dengan sistem Elektronika, termasuk rangkaian kendalinya, sehingga lebih memahami bahan
kuliah yang telah diperolehnya. Praktikum ini diberikan kepada mahasiswa Konsentrasi
Teknik Konversi Energi Listrik, diselenggarakan pada semester 6 dengan syarat telah
mengikuti kuliah Elektronika Daya yang diselenggarakan pada semester 6.

Praktikum ini terdiri 5 jenis percobaan, yaitu:


(a) Percobaan Penyearah
(b) Percobaan Konverter
(c) Percobaan Pengaturan Tegangan Arus Bolak Balik dan Siklokonverter
(d) Percobaan DC Chopper
(e) Percobaan Inverter

Ad. (3) Praktikum PPML (IEA 156)


Bobot : 1 sks
Jadwal praktikum Jurusan Elektro : Semester 6
Ruang Praktikum : Laboratorium Konversi Energi Lantai 2
Prasyarat : Telah / sedang mengikuti kuliah Penggunaan dan
Pengaturan Transformator

Tujuan Instruksional Khusus :


Mahasiswa dilatih agar dapat memilih cara menjalankan berbagai jenis motor listrik secara
otomatis. Dilatih untuk menentukan dan memilih cara pengereman motor yang benar. Dilatih
untuk menyusun rangkaian beberapa buah motor yang dapat bekerja bergantian dan
berurutan secara otomatis. Dapat mengetahui karakteristik kenaikan suhu motor.

289
Praktikum ini terdiri dari 4 buah percobaan, yaitu :
(a) Percobaan cara menjalankan macam-macam motor
(b) Percobaan pengereman dan pembalikan putaran motor
(c) Percobaan pengaturan menjalankan motor listrik secara berurutan
(d) Percobaan pengaturan kenaikan suhu motor listrik setelah dibebani.

Kegiatan-kegiatan Lain Laboratorium


Kegiatan laboratorium yang sedang dilaksanakan dalam tahun ini, selain menyelenggarakan
praktikum mahasiswa adalah memberi kesempatan kepada para mahasiswa meneliti atau
mencoba peralatan yang dibuatnya sendiri dalam rangka tugas akhir (skripsi). Selain itu
sedang dikembangkan peralatan untuk praktikum Elektronika Daya, praktikum PPML I dan
penelitian para staf laboratorium.

3.9.2. LABORATORIUM MESIN-MESIN LISTRIK

Kepala Laboratorium : Ir. Liem Ek Bien, SE.


Koordinator Praktikum (Korprak) : Ir. Setia Partahian
Tenaga Teknisi & Tenaga Administrasi : Sabar

Laboratorium Mesin-Mesin Listrik menyelenggarakan 3 jenis Praktikum yaitu:

290
a) Praktikum Transformator (IEA 181)
b) Praktikum Mesin Arus Searah (IEA 159)
c) Praktikum Mesin Sinkron dan Mesin Induksi (IEA 182)

Tujuan Instruksional Umum:


Mahasiswa mengenal bentuk fisik dan karakteristik mesin-mesin listrik, dan dapat merangkai
sirkuit tenaga maupun sirkuit kendalinya, sehingga dapat lebih memahami bahan kuliah yang
telah diperolehnya.

Ad. (1) Praktikum Transformator (IEA 181)


Bobot : 1 sks
Jadwal Praktikum : Semester 6
Ruang Praktikum : Laboratorium Mesin-Mesin Listrik Lantai1
Prasyarat : Telah/sedang mengikuti mata kuliah Transformator

Tujuan Instruksional Khusus:


Mahasiswa dilatih agar dapat menjalankan praktikum sesuai dengan konsep yang dibuat
untuk mengetahui polaritas trafo, rugi-rugi besi, rugi-rugi tembaga, efisiensi, regulasi
tegangan, jam trafo, kerja paralel, open delta dan zigzag.

Praktikum ini terdiri atas:


1. Transformator fasa satu
a. Percobaan pengetesan polaritas
b. Percobaan beban nol
c. Percobaan hubung singkat
d. Percobaan berbeban
e. Percobaan heat run dan oposition test
f. Percobaan kerja paralel
g. Percobaan open delta
2. Transformator fasa tiga
a. Percobaan beban nol
b. Percobaan hubung singkat
c. Percobaan berbeban seimbang dan tidak seimbang
d. Percobaan jam trafo
e. Percobaan zigzag

291
Ad. (2) Praktikum Mesin Arus Searah (IEA 159)
Bobot : 1 sks
Jadwal Praktikum Jurusan Teknik Elektro : Semester 7
Ruang Praktikum : Lab. Mesin-Mesin Listrik Lantai 1
Prasyarat : Telah mengikuti kuliah Mesin Sinkron

Tujuan Instruksional Khusus:


Mahasiswa dilatih agar dapat menjalankan praktikum sesuai dengan konsep yang dibuat
untuk mendapatkan karakteristk Mesin Arus Searah baik sebagai motor maupun generator
dengan penguatan sendiri dan shunt.

Praktikum ini terdiri dari 2 buah percobaan, yaitu:


1. Mesin Arus Searah berpenguatan terpisah
2. Mesin Arus Searah berpenguatan shunt

Ad.(3) Praktikum Mesin Sinkron dan Mesin Induksi (IEA 182)


Bobot : 1 sks
Jadwal Praktikum Jurusan Elektro : Semester 7
Ruang Praktikum : Lab. Mesin-Mesin Listrik Lantai 1
Syarat : Telah/sedang mengikuti mata kuliah Mesin
Sinkron

Tujuan Instruksional Khusus :


Mahasiswa dilatih agar dapat menjalankan praktikum sesuai dengan konsep yang dibuat
untuk mendapatkan karakteristik Mesin Sinkron dan Mesin Asinkron / Induksi baik sebagai
generator maupun motor.
Praktikum ini terdiri dari atas :
1. Mesin Sinkron
a). Generator Sinkron
i) Percobaan beban nol dan hubung singkat
ii) Percobaan karakteristik luar
iii) Percobaan kerja paralel
b). Motor Sinkron
i) Percobaan menjalankan motor sinkron
ii) Percobaan berbeban pada tegangan jepit dan output tetap

292
iii) Percobaan berbeban pada tegangan jepit dan cos  tetap
2. Mesin Asinkron/Induksi
a). Motor Asinkron
i) Percobaan pengukuran kopel mula dan arus mula
ii) Percobaan untuk membuat diagram lingkaran
iii) Percobaan berbeban dengan tegangan dan frekuensi tetap
b). Generator Asinkron
i) Percobaan generator asinkron berpenguatan terpisah
ii) Percobaan generator asinkron berpenguatan sendiri

3.9.3. LABORATORIUM TEKNIK TEGANGAN TINGGI PENGEMBANGAN ENERGI

Kepala Laboratorium : Prof. Syamsir Abduh, MM, PhD


Koordinator Praktikum : Ir. Maula Sukmawidjaja, MS
Kepala Praktikum (Kaprak):
(1) Gejala Medan Tinggi : Prof. Ir. Syamsir Abduh, MM. PhD

293
(2) Transmisi Daya Listrik : Ir. Chairul G. Irianto, MS.
(3) Analisa Daya Listrik I : Eko Adhi Setiawan, ST, MT
Tenaga Teknisi dan Adminsitrasi :Sugito

Laboratorium Teknik Tegangan Tinggi menyelenggarakan 3 jenis Praktikum, yaitu:


(1) Praktikum Gejala Medan Tinggi (IEA 209)
(2) Praktikum Transmisi Daya Listrik (IEA 152)
(3) Praktikum Analisa Daya Listrik I (IEA 053)

Ad. (1) Praktikum Peralatan dan Gejala Medan Tinggi (IEA 158)
Mulai tahun 1987 Jurusan Teknik Elektro dilengkapi dengan Laboratorium Teknik Tegangan
Tinggi. Tegangan yang dapat dibangkitkan di laboratorium adalah sampai 100 KV arus bolak-
balik, 200 KV arus searah dan 200 KV tegangan impuls. Laboratorium ini dilengkapi peralatan
untuk praktikum mahasiswa Jurusan Teknik Elektro dengan Konsentrasi Teknik Konversi
Energi Listrik. Persyaratan untuk mengikuti praktikum ini adalah telah mengikuti kuliah
Gejala Medan Tinggi. Praktikum ini dapat dilakukan dalam Semester Gasal maupun Semester
Genap. Laboratorium terletak di lantai 1.

Percobaan yang dapat dilakukan terdiri dari:


1. Pembangkitan dan pengukuran tegangan tinggi arus bolak-balik.
2. Pembangkitan dan pengukuran tegangan tinggi arus searah.
3. Pembangkitan dan pengukuran tegangan tinggi pulsa.
4. Pengukuran tegangan tembus dengan medium udara dan minyak dalam berbagai
keadaan
5. dan berbagai jenis/bentuk dan ukuran bola uji.
6. Pengukuran partial discharge.
7. Pemetaan equipotensial.

Selain dipergunakan untuk praktikum mahasiswa, laboratorium ini dapat pula melakukan
pengujian peralatan listrik, seperti pengetesan kabel, isolator dan transformator distribusi dan
lain-lain.

Ad. (2) Praktikum Transmisi Daya Elektrik (IEA 152)


Laboratorium ini mulai mengadakan praktikum (pengujian). Bobot: 0 sks Adapun jenis
pengujian yang telah ada sebanyak 4 (empat) buah dan berjudul seperti berikut :

294
1. Praktikum karakteristik pada saluran transmisi pada waktu tanpa beban.
2. Praktikum transmisi pada waktu beban yang simetris.
3. Percobaan hubung singkat pada saluran transmisi.
4. Cara konmpensasi untuk memperbaiki faktor daya, effisiensi dan pengaturan tegangan.

Ad (3) Praktikum Analisa Daya Listrik I (IEA 053)


Praktikum Analisa Sistem Daya Listrik bertujuan untuk menunjang pemahaman dari Mata
kuliah Analisa Sistem Daya Listrik. Dalam praktikum ini disimulasikan sistem jaringan tenaga
listrik melalui komputer (PC), kemudian dilakukan analisa-analisa seperti :
1. Analisa Aliran Daya dalam suatu sistem tenaga listrik,
2. Analisa hubung singkat pada suatu sistem tenaga listrik (gangguan simetris),
3. Analisa hubung singkat pada suatu sistem tenaga listrik (gangguan tidak simetris),
4. Analisa Transien pada suatu sistem tenaga listrik (gangguan simetris),
5. Operasi Ekonomis pada suatu sistem tenaga listrik.

3.9.4. LABORATORIUM PENGUKURAN LISTRIK

Kepala Laboratorium : Ir. Irda Winarsih


Koordinator Praktikum : Ir. Indriati Oesman
Kepala Praktikum:
(1) Pengukuran AS dan ABB : Ir. Indriati Oesman
(2) Pengukuran Besaran Listrik : Ir. Albert Mandagi
(3) Rangkaian Listrik I : Dr. Ir. Indra Surjati, MT
295
(4) Rangkaian Listrik II : Ir. Albert Mandagi
Tenaga Teknisi : Restu Basuki
Tenaga Administrasi :Kuwat

Laboratorium Pengukuran Listrik menyelenggarakan 2 jenis Praktikum, yaitu:


(1) Praktikum Pengukuran Besaran Listrik (IET 152)
(2) Praktikum Rangkaian Listrik (IET 151)

Ad. (1) Praktikum Pengukuran Besaran Listrik (IET 152)


Laboratorium Pengukuran Listrik Jurusan Teknik Elektro FTI USAKTI terbentuk sejak tahun
1974 dan bertugas untuk memberi pengetahuan dan ketrampilan teknis di bidang pengukuran
listrik untuk mahasiswa Jurusan Teknik Elektro Semester III. Jenis-jenis percobaan yang
dilakukan meliputi pengukuran komponen dasar listrik, kalibrasi dan instrumentasi yang
keseluruhannya merupakan pengetahuan dasar yang diperlukan di bidang penelitian dan
industri.

Pelaksanaan Pengukuran Besaran Listrik dibagi dalam 3 paket sebagai berikut:


Paket A : Pengukuran besaran komponen listrik
A. 1. Metode Jembatan
A. 2. Metoda Tidak Langsung
Paket B : Dasar-dasar Perancangan dan Peneraan Alat-alat Ukur/ Multimeter
B. 1. Menentukan perbedaan dua tahanan dengan nilai nominal sama.
B. 2. Perancangan Voltmeter, Ampermeter dan Ohmmeter
B. 3. Peneraan Meter-meter AC dan DC
Paket C : Pengukuran Sistem Saluran Arus Bolak-balik
C. 1. Pengukuran Daya Arus Bolak-balik
C. 2. Pengukuran Tahanan Pentanahan
C. 3. Penentuan Gangguan Lokasi
Dosen Pengelola : - Ir. Irda Winarsih
- Indriati Oesman
- Ir. Albert Mandagi

Ad. (2) Praktikum Rangkaian Listrik (IET 151)


Pelaksanaan Praktikum Rangkaian Listrik pada semeter 4 dan dibagi dalam enam percobaan
yang meliputi teori dan praktek rangkaian listrik dasar dengan tujuan agar mahasiswa lebih
dapat menerapkan teori-teori yang didapat dari kuliah.

296
Materi praktikum Rangkaian Listrik terdiri dari:
1. Percobaan Multimeter
2. Percobaan Oscilloscope dan Generator Sinyal
3. Percobaan Rangkaian Arus Searah
4. Percobaan Theorema Thevenin dan Norton
5. Percobaan Rangkaian Resonaansi Seri dan Paralel
6. Percobaan Rangkaian RC dan RL
7. Percobaan Gejala Transient
8. Percobaan Kopling Magnetis

Dosen Pengelola : - Ir. Indra Soerjati, MT.


- Ir. Irda Winarsih
- Hugeng, ST.

Penelitian:
1. Pembuatan modul peralatan rangkaian listrik, untuk melihat gejala transient pada
rangkaian RLC.
2. Aplikasi perangkat lunak Electronic Workbench untuk menunjang mata ajaran Analisa
dan Perancangan (IED213).

Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat :


Agar bekal ilmu pengetahuan dan teknologi yang terus dikembangkan dalam Perguruan
Tinggi dapat terasa pemanfaatannya oleh masyarakat di sekitarnya, maka Laboratorium
Pengukuran Listrik mengadakan Program Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) dengan
masyarakat sasaran adalah murid-murid Sekolah Menengah Umum dan diprioritaskan pada
praktek penggunaan/aplikasi multimeter yang lengkap dan demo alat-alat ukur standar
(Voltmeter, Amperemeter, osiloskop, dan lain-lain) yang dimiliki oleh laboratorium.

3.9.5. LABORATORIUM SISTEM PENGATURAN

Kepala Laboratorium : Ir. Rudy S. Wahjudi, MSc


Koordinator Praktikum : Ir. Rosalia H. Subrata
Kepala Praktikum
1. Dasar Sistem Kontrol : Ir. Raymond F. T., MSCE
2. Sistem Kontrol Non Linier : Ir. Susan Sulaiman, SE
3. Sistem Kontrol Industri : Ir. Rachmat Soedirdjo

297
4. Sistem Kontrol Multi-variabel : Ir. Rachmat Soedirdjo
5. Sistem Kontrol Berbasis Komputer : Ir. Rudy S. Wahjudi, MS
6. Robotika / Otomasi : Ir. Raymond F. T., MSCE
Teknisi Laboratorium/Administrator : Mirza, ST

Fakultas teknologi Universitas Trisakti pada tahun 1975 telah membuka Laboratorium Sistem
Pengaturan dan tahun 1976 mulai merintis pengembangannya sehingga pada tahun 1977
menjadi Laboratorium Sistem Pengaturan Dan Komputer. Dengan makin majunya teknologi
Sistem Pengaturan dan Komputer, mulai 1 November 1990 laboratorium dipecah menjadi dua,
yaitu Laboratorium Sistem Pengaturan dan Laboratorium Komputer dengan maksud agar
kedua laboratorium dapat makin mengembangkan bidangnya masing-masing. Dalam
melayani mahasiswa, Laboratorium Sistem Pengaturan Menyajikan praktikum-praktikum
Sistem Pengaturan serta membantu mahasiswa dalam penelitian untuk pengembangan ilmu
pengetahuan maupun dalam rangka tugas akhir. Praktikum yang dijalankan terdiri dari:

a. Praktikum Dasar Sistem Kontrol, Semester IV


Materi : 1. Simulasi Sistem Kontrol Dengan Matlab
2. Sistem Kontrol Posisi Dengan Sinyal DC
3. Sistem Kontrol Kecepatan Dengan Sinyal DC
b. Praktikum Sistem Kontrol Non Linier, Semester VII
(diadakan pada semester gasal dan genap)
Materi : 1. Sistem Kontrol Posisi untuk Non Linier
2. Sistem Kontrol Kecepatan Sistem Non Linier
c. Praktikum Sistem Kontrol Industri Semester VIII
(diadakan pada semester gasal dan genap)
Materi : 1. Pendiskritan Sinyal
2. Sistem Kontrol Posisi untuk Sistem Diskrit
3. Sistem Kontrol Kecepatan Sistem Diskrit
d. Praktikum Sistem Kontrol Multi-Variabel Semester V
(diadakan pada semester gasal dan genap)
Materi : 1. Pemodelan Sistem Dalam Ruang Keadaan
2. Perancangan Sistem Kendali Melalui Balikan Pengubah Keadaan, Keluaran
dan Observer

298
Selain melayani mahasiswa dalam bidang pendidikan, laboratorium juga melaksanakan
kegiatan penelitian, yang dilakukan oleh staf secara mandiri, kerjasama dengan mahasiswa
ataupun dengan instansi atau pihak luar

3.9.6. LABORATORIUM KOMPUTER

Kepala Laboratorium : Ir. Kuat Rahardjo T.S., MT


Koordinator Praktikum : Ir. Ferrianto Gozali, MSCS
Kepala-kepala Praktikum
1. Dasar Komputer dan Pemrograman : Drs. Johnson Saragih, MS
2. Rangkaian Logika dan Digital : Endang Djuana, ST, M.ENG

299
3. Mikroprosessor : Ir. Kuat Rahardjo T.S., MT
4. Algoritma dan Struktur Data : Endang Djuana, ST, M.Eng
Tenaga Administrasi : Eli Suhaeli
Tenaga Teknisi : Zeno Sarwoto
Laboratorium Sistem Pengaturan dan Komputer dalam perkembangannya telah dipecah
menjadi dua buah laboratorium pada 1 Nopember 1990 yaitu Laboratorium Komputer dan
Laboratorium Sistem Pengaturan. Hal-hal yang berhubungan dengan pendidikan, praktikum
mahasiswa, penelitian dan pengembangan ilmu komputer baik perangkat keras maupun
perangkat lunak diharapkan agar dapat lebih dikembangkan oleh Laboratorium Komputer.
Penyempurnaan struktur organisasi personil dari laboratorium masih berada dalam taraf
pengusulan.
Adapun ruang lingkup kegiatan laboratorium komputer adalah sebagai berikut:
1. Praktikum mahasiswa
Kegiatan praktikum yang dilayani oleh laboratorium disesuaikan dengan kebutuhan masing-
masing disiplin ilmu. Selama ini laboratorium komputer melayani praktikum komputer bagi
mahasiswa Fakultas Teknologi Industri Jurusan Teknik Elektro, Teknik Mesin, Teknik
Industri, mahasiswa Fakultas Teknologi Mineral (FTM), mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu
Ekonomi Trisakti. Adapun materi praktikum bagi mahasiswa dari Jurusan/Fakultas/
Akademi yang bukan Jurusan Teknik Elektro disusun berdasarkan kebutuhan masing-masing
sedangkan praktikum untuk Jurusan Teknik Elektro dapat diperinci sebagai berikut :

Praktikum Dasar Komputer dan Pemrograman (IEE 158)


Semester: II
Materi :
1. Pengoperasian sistem dan konsep dasar pemrograman komputer
2. Design algoritma dan program menggunakan pseudocode dan flowchart
3. Pengantar bahasa pemrograman Java (cara kompilasi dan run, set environment)
4. Elemen-elemen bahasa pemrograman Java
5. Struktur kontrol dan abstraksi dalam Java
6. Struktur data dasar dalam Java
7. Operasi File dalam Java
8. Pengantar Object-oriented design dan programming

Praktikum Algoritma dan Struktur Data (Semester: V)

300
Materi :
1. Review oerasi-operasi dasar dan pengoperasian sistem dalam bahasa Java
2. Analisis algoritma (waktu, efisiensi, big-Oh notation)
3. Teknik pemrograman Rekursi
4. Struktur data dasar: Array, List, Linked-List, Stack, Queue
5. Struktur data lanjutan: Tree, Binary Tree

Praktikum Rangkaian Logika dan Digital (IET 181) (Semester : II )


Materi :
1. Gerbang logika sederhana, rangkaian kombinasi sederhana
2. Perancangan rangkaian logika menggunakan Electronic Workbench dan Protel
3. Programmable logic array
4. Perancangan rangkaian logika menggunakan PLC

Praktikum Mikroprosessor (IEE 181) (Semester : V)


Materi :
1. Pengenalan peralatan perancangan sistem mikroprosessor
2. Merancang sistem Mikroprosessor 16 bit dengan mikroprosessor 8086/8
3. Merancang aplikasi Mikroprosessor dengan Atmel 8951

2. Kegiatan Perkuliahan
Lab Komputer menyediakan fasilitas untuk menjalankan kelas-kelas mata kuliah yang
memerlukan penggunaan komputer sebagai alat bantu (computer-based learning) bagi jurusan
teknik elektro dan teknik informatika.

3. Kegiatan Penelitian dan Pengembangan Ilmu


Kegiatan penelitian dan pengembangan ilmu ditujukan pada penelitian staf laboratorium dan
mahasiswa yang menyelesaikan tugas akhirnya. Kegiatan penelitian yang saat ini
dikembangkan mencakup hal-hal seperti di bawah ini:
1. Aplikasi Mikroprosessor
2. Penggunaan Rangkaian Logika
3. Local Area Network, Wireless network

301
4. Expert System dan Intelligent Systems

3.9.7. LABORATORIUM ELEKTRONIKA

Kepala Laboratorium : Ir. Gunawan Tjahjadi, DEA


Koordinator Praktikum : Dr. Ir. Cecilia Susilawati, MT.
Kepala Praktikum Elektronika Dasar : Dr. Ir. E. Shintadewi Julian, MT.
Kepala Praktikum Elektronika Analog : Ir. Cecilia Susilawati, MT.

302
Kepala Praktikum Perancangan Sist Elektronika : Ir. Kiki Prawiroredjo, MT.
Kepala Praktikum Elektronika Telekomunikasi : Ir. Harman Nuria
Kepala Praktikum Elektronika Industri : Ir. Gunawan Tjahjadi, DEA.
Kepala Praktikum Elektronika Digital : Ir. Gunawan Tjahjadi, DEA.
Kepala Praktikum Elektronika Mikroprosessor : Ir. Tarsisius Iskandar.
Staff ahli : Ir. Harman Nuria
Teknisi : Deny Pribadi
Tenaga Administrasi : Riyanto

Kegiatan Pendidikan Dan Pengajaran


Kegiatan Praktikum sebagai realisasi unsur pendidikan dan pengajaran Tri Dharma Perguruan
Tinggi dilakukan sepanjang tahun akademis. Paket praktikum Elektronika Telekomunikasi,
Elektronika Analog dan Elektronika Mikroprosessor disajikan pada semester gasal, sedangkan
paket praktikum Elektonika Dasar, Perancangan Sistem Elektronika, Elektronika Digital dan
Elektronika Industri disajikan pada semester genap. Adapun materi dari tiap paket praktikum
dapat diuraikan sebagai berikut:

a. Praktikum Elektronika Dasar :


a.1. Karakteristik Dioda dan Aplikasi Dioda
a.2. Karakteristik Transistor dan Aplikasi Transistor
a.3. Catu Daya

b. Praktikum Elektronika Analog :


b.1. Penguat Daya
b.2. Thyristor dan U.J.T
b.3. FET dan MOSFET
b.4. Merancang Amplifier kelas A

c. Praktikum Perancangan Sistim Elektronika :


c.1. Aplikasi Op-Amp sebagai Rangkaian Linier
c.2. Aplikasi Op-Amp sebagai Rangkaian Non Linier I
c.3. Aplikasi Op-Amp sebagai Rangkaian Non Linier I

d. Praktikum Elektronika Telekomunikasi :

303
d.1. F I l t e r
d.2. Oscillator
d.3. Rangkaian Modulator / Demodulator

e. Praktikum Elektronika Industri.


e.1. Aplikasi Thyristor / SCR
e.2. Dasar Rangkaian Catu Daya Teregulasi (Regulated Power Suppy)

f. Praktikum Elektronika Digital.


f.1. Dasar dan Karakteristik Komponen Komponen Digital.
f.2. Dasar dan Aplikasi Rangkaian Digital

g. Praktikum Mikroprosesor.
g.1. Prinsip kerja mikroprosesor 6502
g.2. Aplikasi Mikroprosesor
g.3. Prinsip kerja Microcontroller.

Kegiatan Penelitian
Sesuai dengan era pengembangan suatu Perguruan Tinggi di Indonesia menuju kearah
Perguruan Tinggi yang bukan hanya berfungs sebagai “teaching university “
melainkan pula sebagai “ research university “, maka Laboratorium Elektronika ini juga aktip
melakukan tugas-tugas penelitian sebagai berikut :
a. Analisa Kerja Perangkat Keras Mikriprosesor dan Aplikasi Komputer, bekerjasama dengan
Lembaga Penelitian Universitas Trisakti.
b. Penerapan metode ilmiah untuk lokalisasi kerusakan dan perawatan teknis suatu komputer
pribadi/PC, bekerja sama dengan perusahaan pihak swasta luar lainnya.

Kegiatan Pendidikan Masyarakat


Agar bekal ilmu dan pengetahuan dan teknologi yang terus dikembangkan dalam Kampus
Perguruan Tinggi dapat terasa pemanfaatannya oleh masyarakat disekitarnya, maka
Laboratorium Elektronika mengadakan pengabdian kepada masyarakat dengan titik berat
pada pembacaan sistimatis gambar-gambar rangkaian elektronika dan kriteria pengetesan
peralatan elektronika (amplifier, dll).

304
Pengembangan Laboratorium
Sesuai dengan kemajuan dunia elektronika akhir-akhir ini yang lebih terpusatkan pada
aplikasi teknik dan prinsip kerja komputer, maka Laboratorium Elektronika untuk masa
sekarang dan mendatang terus menyempurnakan diri dengan program pengembangan materi
dan peralatan praktikum berbasiskan teknik komputer. Peralatan tersebut di atas dapat dibuat
sendiri melalui kegiatan kerja praktek ataupun dibeli langsung dari para pemasok yang
bersesuaian.

3.9.8. LABORATORIUM TELEKOMUNIKASI

Kepala Laboratorium : Ir. Tony Winata


Koordinator Praktikum : Ir. Suhartati Agoes, MT
Kepala-kepala Praktikum
- Dasar Telekomunikasi : Ir. Suhartati Agoes,MT
305
- Sistem Komunikasi Digital : Ir. Widyawati Santoso
- Teknik Radio dan Televisi : Ir. Yuli Kurnia N., MT
- Antena & Gelombang Mikro : Henry Candra, ST, MT
- Sistem Komunikasi Analog : Ir. Widyawati Santoso
- Sistem Komunikasi Optik :
- Komunikasi Data :
- Jaringan Telekomunikasi : Henry Candra, ST, MT
Tenaga Administrasi : Supardi K.
Tenaga Teknisi : Nurdin A.R.

Praktikum di Laboratorium Telekomunikasi:

Semester Ganjil:
a) Praktikum Dasar Telekomunikasi
1. Modulasi Amplitudo dan Frekeuensi
2. Analisa Sinyal
3. Redaman

b) Praktikum Sistem Komunikasi Analog


1. Filter
2. Amplitude Shift Keying (ASK)
3. Oscilator Sinusoida
4. PWM dan PPM

c) Praktikum Antena dan Gelombang Mikro


1. Antena
2. Gelombang Mikro

Semester Genap :
a) Praktikum Sistem Komunikasi Digital
1. Time Division Multiplexing
2. Format Data Digital
3. Phase Shift Keying

306
4. Delta Modulation

b) Praktikum Teknik Radio dan Televisi


1. Penerima FM
2. Penerima AM
3. TV

c) Praktikum Sistem Komunikasi Optik

d) Praktikum Komunikasi Data


1. Prinsip FSK
2. Rekomundasi untuk FSK Full Duplex Modem
3. Rekomendasi untuk FSK Half Duplex Modem
4. Fungsi Interface Line

Dalam dekade tahun 90-an ini Laboratorium Telekomunikasi menambah kegiatan


penelitiannya. Proyek penelitian dan kegiatan penelitian dilaksanakan melalui kerjasama:
1. Dengan Fakultas Teknik Elektro-Institut Teknologi 10 Nopember Surabaya
2. Dengan Eindhoven University of Technology (T.H.E. Netherlands).

307

Anda mungkin juga menyukai