Anda di halaman 1dari 2

1. Cermati.

2. Informasi yang bisa didapat :


 Surat lamaran tersebut dibuat pada 23 November 2019 di Bandar Lampung.
 Pemonnya adalah Udin Hermawan yang ingin nelamar pekerjaan di HRD PT. Traveloka Group.
 Pemohon juga melampirkan fotocopy ijazah terakhir, daftar riwayat hidup, fotocopy SKCK,
fotocopy KTP, dan pas foto 4×6.

3. Struktur surat lamaran :


 Tempat dan tanggal pembuatan surat : Bandar Lamung, 23 November 2019
 Lampiran :-
 Nomor surat :-
 Alamat tujuan : Yth. HRD PT. Traveloka Group
 Salam pembuka : Dengan hormat,
 Alenia pembuka : Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
 Isi : Nama : Udin Hermawan
Tempat & tanggal Lahir : Medan, 10 Mei 1998
Alamat : Tanjung Karang, RT 01 RW 03
Bandar Lampung
No. HP : 085 768 207 239
Dengan ini mengajukan surat lamaran pekerjaan kepada
Bapak / Ibu Pimpinan untuk diterima menjadi karyawan di
perusahaan yang Bapak / Ibu Pimpin. Sebagai bahan
pertimbangan bersama ini saya lampirkan :
 Fotocopy Ijazah Terakhir
 Daftar Riwayat Hidup
 Fotocopy SKCK
 Fotocopy KTP
 Pas Foto 4×6
 Penutup : Demikian untuk menjadikan periksa adanya, besar harapan saya
untuk dapat diterima di Perusahaan ini. Atas perhatian dan terkabulnya
permohonan ini saya ucapkan Terima kasih.
 Salam penutup - : Hormat saya,
 Tanda tangan dan nama terang : Hormat saya,
(Ttd)
Udin Hermawan
4. Kesimpulan : Udin Hermawan ingin melamar pekerjaan di HRD PT. Traveloka Group dengan
membuat surat lamaran pekerjaan, dia juga melampirkan beberapa dokumen
supaya diterima oleh pimpinan perusahaan.

Nama : Novita Fitri Nur Faizah


No. Presensi : 27
Kelas : XII IPA 5

Anda mungkin juga menyukai