Anda di halaman 1dari 1

Seorang anak dengan inisial AA, datang dengan keluhan muntah dan mencret sejak 4 hari

yang lalu, muntah sebanyak 2x/hari (isi makanan+, lender-,darah-) yang disertai dengan
mencret sebanyak 3x/hari (ampas sedikit +, lender-, darah-, warna kuning kehijauan dan
berbau). Keluhan tersebut belum diobati sebelumnya. Selain itu anak juga terdapat demam
sejak 4 hari yang lalu dirasakan hilang timbul, orang tua menyangkal adanya mimisan-, gusi
berdarah, bintik perdarahan/ bercak merah-, bercak darah saat muntah/muntah darah-, bab
berdarah-. Orang tua pasien mengaku saat ini pasien tampak lemas dan mengantuk dan
orang tua pasien juga mengeluh malas makan dan malas minum. Pasien juga mengeluh
lemas dan

Anda mungkin juga menyukai