Anda di halaman 1dari 5

Indonesian of Health Information Management Journal ISSN (Print) : 2354-8932

Vol.x, No.x, Juni 201x ,p.xx-xx ISSN (Online) : 2655-9129

Pedoman Penulisan Naskah Jurnal INOHIM


Judul Jelas dan Menggambarkan Isi Artikel
(Center, Bold, Garamond 14pt)

Tanpa Gelar, Nama Penulis Satu¹,Kedua², dan seterusnya (10pt)


¹Institusi Penulis Satu, Kota, Negara (9pt)
²Institusi Penulis Dua, Kota dan seterusnya (9pt)
Alamat Surat Menyurat Penulis (9pt)
Korespondensi E-mail:e-mail_penulis_utama@example.com (9pt)

Submitted: …………….., Revised: ……………., Accepted: ………... (Garamond, 10pt)

Abstract
Abstact was written in Indonesia and English. The Abstract should be informative and completely self-
explanatory, explained a clear statement of the problem, the goal of the sudy, methods, result or major
findings and the main conclusion, hence the reader could find the relevances to their interests. Standard
nomenclature should be used and abbreviations should be avoided. No literature should be cited. The length
of the abstract 200-250 words and should be written in the past tense. Abstract should well organized and
described all the content clearly hence it could be understood easily by the other researchers and
practisions. The proper keywords may the ease of other interested reader found the article (10pt)

Keyword: first keyword, second keyword, third keyword (10pt) (3 – 5 kata kunci)

Abstrak
Abstrak dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris. Abstrak harus informatif dan jelas, menerangkan secara
ringkas mengenail latar belakang penelitian, tujuan, metode, hasil, serta kesimpulan utamanya sehingga
pembaca dapat menentukan relevansinya dengan minatnya. Abstrak disusun dengan bahasa baku dan hindari
penggunaan singkatan. Tidak ada pengutipan di dalam abstrak. Panjang abstrak maksimum 200 kata dan
ditulis dalam bentuk lampau. Abstrak disusun sedemikian sehingga menggambarkan keseluruhan isi naskah
dan diupayakan untuk mudah dimengerti oleh berbagai pihak, baik peneliti maupun praktisi. Penulisan kata
kunci yang benar memudahkan pihak lain yang tertarik untuk menemukan tema ini. (10pt)

Kata Kunci: kata kunci1, kata kunci2, kata kunci3 (10pt) (3 – 5 kata kunci)

Pendahuluan (12 PT)


Naskah yang dimuat dapat berupa ringkasan penelitian atau karya ilmiah populer dalam
keilmuan Manajemen Informasi Kesehatan atau Rekam Medis, Informatika Kesehatan dan Sistem
Informasi Kesehatan, yang belum pernah atau tidak dalam proses publikasi di media cetak lain.
Naskah dituliskan dalam bahasa Inggris atau bahasa Indonesia dengan memperhatikan berbagai

INOHIM Vol.x, No.x, Juni 201x


ISSN (Print) : 2354-8932
INOHIM ISSN (Online) : 2655-9129

kaidah ragam tulisan baku. Format teks utama ditulis dengan satu kolom pada kertas A4. Panjang
naskah 5 sampai 15 halaman. Teks margin dari kiri dan atas adalah 2,5 cm, kanan dan bawah
adalah 2 cm. Naskah ditulis dalam Microsoft Word, ruang tunggal, Garamond ukuran 11 yang
dapat diunduh di situs web:
https://inohim.esaunggul.ac.id/index.php/INO
Pendahuluan berisi latar belakang masalah yang jelas, memberikan pendekatan atau solusi.
Tulisan harus mudah dimengerti oleh pembaca. Penggunaan kutipan dalam pendahuluan, isi
naskah, dan kesimpulan dilakukan dengan gaya Vancouver dengan tanda (1) dan seterusnya.
Penulisan yang menggunakan istilah bahasa asing ditulis dengan huruf miring (italic).
Isi naskah dapat berupa hasil penelitian dan non penelitian yang dibagi dalam beberapa bab
secara terpisah (2). Penulisan naskah hasil peneitian mengikuti alur dan struktur sebagai berikut:
Pendahuluan, Metode Penelitian, Hasil dan Pembahasan, Kesimpulan, Daftar Pustaka. Pada
bagian metode mendeskripsikan langkah-langkah metode penelitian dan hasilnya dituangkan dalam
bab hasil dan pembahasan (3). Sedangkan penulisan naskah non penelitian mengikuti alur sebagai
berikut: Pendahuluan, Pembahasan, Kesimpulan, Daftar Pustaka. (Garamond, 11pt)

Metode Penelitian (12 PT, Garamond Bold)


Deskripsi tentang jalannya penelitian harus didukung referensi, sehingga penjelasannya
dapat diterima secara ilmiah (1).

Hasil dan Pembahasan (12 PT, Garamond Bold)


Pada bagian ini, berisi penjelasan hasil penelitian dan pembahasan dari analisa data. Hasil
dapat ditampilkan dalam bentuk gambar, grafik, tabel dan lainnya yang mudah dimengerti oleh
pembaca (3). Pembahasan dapat dibuat dalam beberapa sub bab (4). (11 PT, Garamond)

Persamaan dituliskan ditengah dengan aplikasi Microsoft Equation dengan penomoran arah
dipinggir kanan dan berkurung

f=mxa (1)

Perhatikan peletakan dan ukuran persamaan, gambar, dan tabel harus memperhatikan aspek
keterbacaannya. Tabel dan Gambar disajikan tengah, seperti yang ditunjukkan di bawah ini dan
dikutip dalam naskah. Tabel dibuat tanpa garis vertical dalam tabel, dan tidak ada garis
horizontal antar baris.

INOHIM Vol.x, No.x, Juni 201x


ISSN (Print) : 2354-8932
INOHIM ISSN (Online) : 2655-9129

Tabel 1.
Judul Tabel (10pt, bold)

Variabel Mean (Sd) p.value


Umur 10 (3.1) 0.00*
Jenis Kelamin 15 (2.5) 0.06
Lama Rawat Inap 20 (1.7) 0.12
*nilai p signifikan (p <0,05) (9pt)
Sumber: Nama Pengarang (20xx) jika menggunakan data sekunder (9pt)

Penulisan dan posisi gambar juga di tengah, dengan judul Gambar 1 ditulis di bawah gambar.

Gambar 1.
Peta Sebaran Penyakit A di Kota X Tahun 20XX (10pt, bold)
Sumber: Nama Pengarang (20xx) jika dari literature (9pt)

Kesimpulan (12 PT, Garamond Bold)


Kesimpulan ditulis dalam bentuk paragraf (bukan dalam bentuk nomor atau poin).
Penjelasan yang sudah dipaparkan pada bagian pendahuluan dapat sejalan dengan hasil di
pembahasan dan hasil. Selain itu pada bagian ini dapat juga ditambahkan prospek pengembangan
hasil penelitian atau untuk penelitian selanjutnya berdasarkan dari bagian hasil dan pembahasan.

INOHIM Vol.x, No.x, Juni 201x


ISSN (Print) : 2354-8932
INOHIM ISSN (Online) : 2655-9129

Ucapan Terimakasih (Jika diperlukan, 12 PT, Garamond Bold)


Ucapan terimakasih terhadap pihak yang telah membantu dalam penelitian ini,
misalkan pemberi dana, skema penelitian dan nomor kontrak.

Daftar Pustaka (12 PT, Garamond Bold)


Referensi dapat diambil dari jurnal internasional, nasional, prosiding dalam 5 tahun terakhir dan
60% dari total referensi, serta buku dalam 10 tahun terakhir. Semua referensi harus relevan.
Referensi ditulis dalam gaya Vancouver dengan menggunakan Mendeley. Format yang dipakai
harus konsisten untuk referensi, lihat contoh di bawah ini (10pt):

1. Lippeveld T, Sauerborn R, Bodart C. Design and implementation of health information


systems Edited by. World Heal Organ. 2000;280.
2. Mutale W, Chintu N, Amoroso C, Awoonor-Williams K, Phillips J, Baynes C, et al.
Improving health information systems for decision making across five sub-Saharan African
countries: Implementation strategies from the African Health Initiative. Vol. 13, BMC
Health Services Research. 2013.
3. Lai P-C, So F-M, Chan K-W. Spatial Epidemiological Approaches in Disease Mapping
And Analysis. CRC Press; 2009.
4. EPA Web Page. Private Drinking Water Wells [Internet]. Web Page. 2016. Available from:
http://water.epa.gov/drink/info/well/faq.cfm. [Accessed 25th May 2018]

Catatan:
Berikut ini contoh cara penulisan daftar pustaka dalam gaya Vancouver dari berbagai sumber yaitu
jurnal, prosiding, buku, website dan thesis.

1. Penulisan Buku
Dennis A, Wixom BH, Tegarden D. Systems analysis and design: An object-oriented approach
with UML. John wiley & sons; 2015 Mar 2.

2. Penulisan Jurnal
Arthur Jr W, Bennett Jr W, Edens PS, Bell ST. Effectiveness of training in organizations: A
meta-analysis of design and evaluation features. Journal of Applied psychology. 2003
Apr;88(2):234.

3. Penulisan Peraturan Pemerintah


Permenkes RI. No 269/Menkes/Per/III/2008 tentang Rekam Medis. Jakarta: Menteri Kesehatan
Reupublik Indonesia. 2008.

4. Penulisan Laporan
KemenKes RI. Profil data kesehatan Indonesia tahun 2011.

INOHIM Vol.x, No.x, Juni 201x


ISSN (Print) : 2354-8932
INOHIM ISSN (Online) : 2655-9129

5. Penulisan Web Page EPA Web Page. Private Drinking Water Wells [Internet]. Web Page.
2016. Available from: http://water.epa.gov/drink/info/well/faq.cfm. [Accessed 25th May 2018]

Catatan Penting:
1. Pedoman penulisan ini digunakan oleh Redaksi untuk naskah yang akan dimuat, penulis
diharuskan menulis sesuai pedoman.
2. Setiap naskah akan direview terlebih dahulu diseleksi oleh editor apakah sesuai dengan
ruang lingkup jurnal INOHIM dan gaya selingkung INOHIM, selanjutnya artikel akan
ditelaah oleh mitra bestari secara blind review.
3. Naskah yang diterima merupakan hak milik dari Lembaga Penerbitan Esa Unggul dan oleh
karenanya redaksi berhak memperbanyak dan mempublikasikan sebagian atau
keseluruhan.

INOHIM Vol.x, No.x, Juni 201x

Anda mungkin juga menyukai