Anda di halaman 1dari 1

Site engineer bertugas memberikan bantuan dan pertimbangan teknis kepada project manager terhadap

masalah teknis yang dihadapi di lapangan. Berikut ini selangkapnya mengenai tugas fungsi site
engineering adalah:
1. Menyusun schedule, metode pelaksanaan dan breakdown aktivitas bulanan dan mingguan.
2. Mengkoordinasikan kepada pemilik proyek (owner) mengenai penentuan schedule material dan
persetujuan bahan material apa saja yang akan digunakan dalam pekerjaan.
3. Menyusun dan menyediakan shop drawing.
4. Menentukan cara pelaksanaan pekerjaan yang efektif dan murah.
5. Melakukan supervisi di lapangan mengenai pelaksanaan pekerjaan.
6. Menginformasikan adanya penyimpangan waktu dan biaya yang terjadi kepada Project Manager.
7. Mempersiapkan prosedur pelaksanaan untuk menjamin pencapaian sasaran kerja.
8. Mengajukan daftar kelengkapan sarana dan prasarana yang dibutuhkan untuk pencapaian
sasaran kerja kepada Pemilik Proyek.
9. Melakukan monitoring secara intensif terhadap tahapan pelaksanaan kegiatan harian mingguan
dan laporan keuangan.
10. Melakukan koordinasi pembuatan laporan progres pelaksanaan proyek secara periodik.
11. Mengevaluasi kualitas mutu dan menetapkan cara agar tidak terjadi penyimpangan yang
kemungkinan akan terjadi.
12. Mempersiapkan data untuk menyusun schedule, meliputi item aktivitas kegiatan, jangka waktu,
bahan dan peralatan.
13. Memaksimalkan kemungkinan pemanfaatan value engineering (VE).

Terdapat beberapa skill atau keterampilan yang harus dimiliki oleh seorang site engineer, yaitu sebagai
berikut:

1. Memiliki kemampuan komunikasi yang baik. Site engineer nantinya banyak melakukan
komunikasi dengan Konsultan Perencana mengenai pelaksanaan kontruksi secara teknis.
2. Memiliki keterampilan analisis dan problem solving (pemecahan masalah) yang baik seperti
mengajukan usulan atas alternatif pemecahan masalah terkait dengan dokumen kontrak ataupun yang
lainnya.
3. Memiliki naluri bisnis yang tajam (kesadaran komersial).
4. Memiliki kemampuan untuk memotivasi orang lain.
5. Mampu bekerja dalam tim.

Anda mungkin juga menyukai

  • Analisa Tiang PANCANG
    Analisa Tiang PANCANG
    Dokumen100 halaman
    Analisa Tiang PANCANG
    Dave Robert Hasibuan
    Belum ada peringkat
  • Dessert 5
    Dessert 5
    Dokumen1 halaman
    Dessert 5
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Civil Engineer Job Description
    Civil Engineer Job Description
    Dokumen1 halaman
    Civil Engineer Job Description
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert 5
    Dessert 5
    Dokumen1 halaman
    Dessert 5
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert 4
    Dessert 4
    Dokumen2 halaman
    Dessert 4
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert 3
    Dessert 3
    Dokumen1 halaman
    Dessert 3
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert 3
    Dessert 3
    Dokumen1 halaman
    Dessert 3
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert 6
    Dessert 6
    Dokumen1 halaman
    Dessert 6
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert 2
    Dessert 2
    Dokumen1 halaman
    Dessert 2
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert
    Dessert
    Dokumen1 halaman
    Dessert
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert 4
    Dessert 4
    Dokumen2 halaman
    Dessert 4
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert 6
    Dessert 6
    Dokumen1 halaman
    Dessert 6
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert 6
    Dessert 6
    Dokumen1 halaman
    Dessert 6
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert 2
    Dessert 2
    Dokumen1 halaman
    Dessert 2
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert 5
    Dessert 5
    Dokumen1 halaman
    Dessert 5
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert 3
    Dessert 3
    Dokumen1 halaman
    Dessert 3
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert
    Dessert
    Dokumen1 halaman
    Dessert
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Perhitungan Debit
    Perhitungan Debit
    Dokumen2 halaman
    Perhitungan Debit
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Perhitungan Debit
    Perhitungan Debit
    Dokumen2 halaman
    Perhitungan Debit
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Struktur Flat Slab
    Struktur Flat Slab
    Dokumen32 halaman
    Struktur Flat Slab
    jd
    100% (3)
  • BAB IV SKRIPSI IRVAN (Revisi 2)
    BAB IV SKRIPSI IRVAN (Revisi 2)
    Dokumen62 halaman
    BAB IV SKRIPSI IRVAN (Revisi 2)
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Dessert 2
    Dessert 2
    Dokumen1 halaman
    Dessert 2
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • BAB IV SKRIPSI IRVAN (Revisi 2)
    BAB IV SKRIPSI IRVAN (Revisi 2)
    Dokumen65 halaman
    BAB IV SKRIPSI IRVAN (Revisi 2)
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Aspek Hidrologis
    Aspek Hidrologis
    Dokumen38 halaman
    Aspek Hidrologis
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Fc1d9 BT 08 Perhitungan Saluran Dan Drainase
    Fc1d9 BT 08 Perhitungan Saluran Dan Drainase
    Dokumen19 halaman
    Fc1d9 BT 08 Perhitungan Saluran Dan Drainase
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • Erp
    Erp
    Dokumen11 halaman
    Erp
    widhiatmoko setia prahara
    Belum ada peringkat
  • Theory of Constraint in Construction Management Especially in Housing Property Execution Construction in Surabaya
    Theory of Constraint in Construction Management Especially in Housing Property Execution Construction in Surabaya
    Dokumen17 halaman
    Theory of Constraint in Construction Management Especially in Housing Property Execution Construction in Surabaya
    Rudi Rahmad
    Belum ada peringkat
  • Dicky
    Dicky
    Dokumen3 halaman
    Dicky
    IlhamMahardhikaNurAlamsyah
    Belum ada peringkat
  • fc1d9 BT 08 Perhitungan Saluran Dan Drainase PDF
    fc1d9 BT 08 Perhitungan Saluran Dan Drainase PDF
    Dokumen136 halaman
    fc1d9 BT 08 Perhitungan Saluran Dan Drainase PDF
    Firdho Mario
    Belum ada peringkat