Anda di halaman 1dari 3

KISI KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER GASAL TAHUN PELAJARAN 2018/2019

BKS SD/MI MUHAMMADIYAH/’AISYIYAH KABUPATEN BANTUL

Kelas/Semester : III (Tiga) /1 Alokasi Waktu : 120 menit


Tema : 3. Benda di Sekitarku Jumlah Soal : 60
Kurikulum Acuan : Standar Isi 2013
Kompetensi Inti :
1. Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati, mendengar, melihat, membaca dan bertanya berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia

Muatan Bentuk Soal


No Kompetensi Dasar Indikator Soal
Pelajaran PG IS U
1 PPKn 3.1 Memahami arti gambar pada Disajikan gambar lambang sila dalam Pancasila, siswa dapat menentukan bunyi sila Pancasila. 1
Disajikan daftar perilaku dalam keseharian, siswa dapat menentukan perilaku yang sesuai
lambang “Garuda Pancasila”. 2
dengan sila Pancasila.
Siswa dapat menentukan perilaku yang sesuai dengan pengalaman sila Pancasila di lingkungan
3
sekolah.
Siswa dapat menyebutkan salah satu teks sila Pancasila. 4
Siswa dapat menyebutkan peran anak dalam pengamalan salah satu sila Pancasila. 5
Siswa dapat menjelaskan arti dari salah satu simbol sila Pancasila. 6
Siswa dapat menyebutkan perilaku yang sesuai dengan pengamalan salah satu sila Pancasila. 7
3.3 Menjelaskan makna Siswa dapat menentukan tujuan dilakukannya suatu kegiatan 8
Siswa dapat menentukan sikap yang harus dikembangkan ketika melakukan suatu kegiatan. 9
keberagaman karakteristik individu
Siswa dapat menyebutkan akibat dari suatu sikap dalam sebuah kegiatan. 10
di lingkungan sekitar Siswa dapat menyebutkan perilaku yang harus ditinggalkan ketika melakukan suatu kegiatan. 11
Disajikan sebuah ilustrasi cerita yang berbentuk permasalahan, siswa dapat menjelaskan
12
langkah dalam menyelesaikan masalah sesuai dengan ilustrasi cerita.
Siswa dapat menjelaskan akibat dari sebuah perbuatan yang terjadi ketika melakukan suatu 13
kegiatan.
Muatan Bentuk Soal
No Kompetensi Dasar Indikator Soal
Pelajaran PG IS U
3.4 Memahami makna bersatu Disajikan sebuah gambar kegiatan di lingkungan masyarakat, siswa dapat menentukan tujuan
14
dalam keberagaman di lingkungan dari kegiatan sesuai dengan gambar.
Siswa dapat menyebutkan perilaku yang harus dihindari dalam keberagaman di lingkungan
sekitar. 15
sekolah.
Siswa dapat menyebutkan sikap yang harus dilakukan ketika menghadapi suatu musibah yang
16
terjadi di lingkungan sekitar.
Siswa dapat menyebutkan contoh perilaku yang harus dikembangkan dalam kehidupan sehari –
17
hari.
Siswa dapat menyebutkan manfaat dari keberagaman di lingkungan tertentu. 18
Disajikan ilustrasi cerita, siswa dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan
19
keberagaman di lingkungan sekolah.
2 Bahasa 3.1 Menggali informasi tentang Disajikan gambar bahan masakan, siswa dapat menentukan wujud benda. 20
Siswa dapat menentukan ciri – ciri suatu benda 21
Indonesia konsep perubahan wujud benda
Disajikan sebuah pengertian yang digunakan dalam perubahan wujud benda, siswa dapat
dalam kehidupan sehari – hari 22
menentukan istilah yang sesuai.
yang disajikan dalam bentuk lisan, Siswa dapat menentukan contoh benda berdasarkan wujudnya. 23
visual, dan atau eksplorasi Siswa dapat menyebutkan alasan pemakaian suatu benda dalam kehidupan sehari – hari. 24
Disajikan pengertian tentang wujud benda, siswa dapat menentukan istilah yang digunakan
lingkungan 25
dalam kehidupan sehari – hari.
Disajikan daftar sifat – sifat benda, siswa dapat menentukan wujud benda berdasarkan daftar. 26
Siswa dapat menyebutkan contoh benda yang mengalami perubahan wujud. 27
Siswa dapat menyebutkan perubahan wujud benda setelah karena perlakuan tertentu. 28
Disajikan sebuah gambar benda permainan, siswa dapat meyebutkan sifat - sifat benda. 29
Siswa dapat menjelaskan terjadinya peristiwa alam yang berkaitan dengan perubahan wujud
30
benda.
3 Matematika 3.7 Mendeskripsikan dan Disajikan sebuah gambar alat ukur, siswa dapat menentukan kegunaannya. 31
Siswa dapat menentukan konfersi satuan panjang
menentukan hubungan antar
Disajikan ilustrasi cerita, siswa dapat menentukan konfersi satuan panjang 32
satuan baku untuk panjang, berat Siswa dapat menentukan satuan ukur baku. 33
dan waktu yang umumnya Siswa dapat menentukan konfersi satuan waktu dari jam menjadi menit 34
Siswa dapat mengkonfersi satuan berat 35
digunakan dalam kehidupan sehari Disajikan ilustrasi cerita, siswa dapat menghitung berat suatu benda 36
– hari. Disajikan daftar waktu minggu dan hari, siswa dapat menentukan waktu yang sesuai dengan 37
jawaban yang disediakan.
Muatan Bentuk Soal
No Kompetensi Dasar Indikator Soal
Pelajaran PG IS U
Disajikan tabel umur. Siswa dapat mengurutkan dari yang termuda. 38
Disajikan sebuah gambar pohon, siswa dapat menghitung tinggi pohon yang terdapat dalam
39
gambar.
Disajikan gambar denah rumah, siswa dapat menghitung jarak rumah. 40
Disajikan dua ilustrasi kegiatan keseharian, siswa dapat menghitung perbandingan waktu. 41
Disajikan ilustrasi cerita tentang kegiatan berbelanja, Siswa dapat menghitung berat benda. 42
4 SBdP 3.1 Mengetahui unsur – unsur rupa Disajikan gambar kerajinan, siswa dapat menentukan jenis karya dekoratif. 43
Siswa dapat menentukan bahan yang digunakan untuk membuat karya dekoratif. 44
dalam karya dekoratif.
Siswa dapat menyebutkan alat yang digunakan dalam pembuatan karya dekoratif. 45
Siswa dapat menjelaskan cara membuat salah satu karya dekoratif. 46
3.2 Mengetahui bentuk dan variasi Siswa dapat menentukan istilah yang tepat berdasarkan pengertian yang telah tersaji. 47
Disajikan sebuah gambar alat musik, siswa dapat menentukan nama alat musik. 48
pola irama dalam lagu.
Siswa dapat menyebutkan salah satu alat musik berdasarkan jenis musik tertentu. 49
Siswa dapat menyebutkan fungsi suatu benda dalam bermain musik. 50
Siswa dapat menyebutkan alat - alat yang dapat digunakan untuk mengiringi musik 51
3.4 Mengetahui teknik potong, lipat Disajikan gambar melipat benda, siswa dapat menyebutkan nomor urutan melipat. 52
Siswa dapat menyebutkan perilaku setelah melakukan suatu kegiatan. 53
dan sambung.
Siswa dapat menyebutkan alat untuk menyambung suatu benda. 54
Siswa dapat menyebutkan manfaat dari suatu kegiatan melipat benda. 55
5 PJOK 3.3 Memahami kombinasi gerak Disajikan sebuah gambar alat olah raga, siswa dapat menentukan kegunaan benda. 56
Siswa dapat menentukan posisi badan dalam melakukan gerakan dalam permainan bola. 57
dasar manipulatif sesuai dengan
Siswa dapat menyebutkan teknik dalam bermain bola. 58
konsep tubuh, ruang, usaha, dan Siswa dapat menjelaskan teknik dalam kegiatan olah raga tertentu. 59
keterhubungan dalam berbagai Siswa dapat menjelaskan tujuan dari gerakan tertentu dalam permainan bola.

bentuk permainan sederhana dan 60


atau tradisional.

Anda mungkin juga menyukai