Anda di halaman 1dari 7

SMART TEST

Ujian Akhir Semester

1 ILMU PENGETAHUAN ALAM


Kurikulum Nasi onal

7 SMP
DISTRIBUSI SOAL IPA KURIKULUM NASIONAL
NO BAB SUB BAB LEVELING
1 Objek IPA dan Pengamatannya Penyelidikan IPA C2
2 Objek IPA dan Pengamatannya Pengukuran C2
3 Objek IPA dan Pengamatannya Besaran C3
4 Objek IPA dan Pengamatannya Satuan C3
5 Klasifikasi Makhluk Hidup Ciri- ciri makhluk hidup C2
6 Klasifikasi Makhluk Hidup Klasifikasi carolus Linnaeus C3
7 Klasifikasi Makhluk Hidup Klasifikasi 5 Kingdom C4
8 Klasifikasi Makhluk Hidup Vertebrata C3
9 Klasifikasi Makhluk Hidup Mikroskop C2
10 Klasifikasi Materi dan Perubahannya Susunan partikel zat C2
11 Klasifikasi Materi dan Perubahannya Susunan partikel zat C2
12 Klasifikasi Materi dan Perubahannya Unsur,senyawa,campuran C3
13 Klasifikasi Materi dan Perubahannya Pemisahan zat C3
14 Klasifikasi Materi dan Perubahannya Perubahan wujud C3
15 Klasifikasi Materi dan Perubahannya Suhu C3
16 Suhu dan Perubahannya Pemuaian C2
17 Suhu dan Perubahannya Pemuaian C2
18 Suhu dan Perubahannya Pemuaian C2
19 Suhu dan Perubahannya Pemuaian C3
20 Suhu dan Perubahannya Pemuaian C3
21 Suhu dan Perubahannya Pemuaian C2
22 Suhu dan Perubahannya Pemuaian C3
23 Suhu dan Perubahannya Pemuaian C2
24 Suhu dan Perubahannya Pemuaian C2
25 Kalor dan Perpindahannya Kalor C2
26 Kalor dan Perpindahannya Kalor C2
27 Kalor dan Perpindahannya Kalor C2
28 Kalor dan Perpindahannya Kalor C3
29 Kalor dan Perpindahannya Kalor C3
30 Kalor dan Perpindahannya Kalor C2
31 Kalor dan Perpindahannya Kalor C3
32 Kalor dan Perpindahannya Kalor C3
33 Kalor dan Perpindahannya Kalor C3
34 Kalor dan Perpindahannya Kalor C3
35 Kalor dan Perpindahannya Konduksi, konveksi dan radiasi
36 Energi dalam Sistem Kehidupan Energi C3
37 Energi dalam Sistem Kehidupan Energi C3
38 Energi dalam Sistem Kehidupan Usaha C2
39 Energi dalam Sistem Kehidupan Usaha C2
40 Energi dalam Sistem Kehidupan Usaha C3
41 Energi dalam system kehidupan Berbagai sumber Energi C2
42 Energi dalam System kehidupan Makanan sebagai sumber energi C2
43 Energi dalam system kehidupan Makanan sebagai sumber energi C2
44 Energi dalam system kehidupan Transformasi energi C2
45 Energi dalam system kehidupan Fotosintesis C3
46 Energi dalam system kehidupan Fotosintesis C3
47 Energi dalam system kehidupan Makanan sebagai sumber Energi C3
48 Energi dalam system kehidupan Fotosintesis C3
49 Energi dalam system kehidupan Sumber energi C3
50 Energi dalam system kehidupan Respirasi C4
1. Santi mengamati tanaman kemudian A. Hipotesis
menghitung jumlah buah yang muncul. Hasil B. Data kualitatif
pengamatan Santi di atas disebut…. C. Data kuantitatif
SMART TEST UAS 1 KELAS 7 SMP PRIMAGAMA – 1
D. Rumusan masalah D. Adaptasi

6. Kelompok makhluk hidup yang kekerabatanya


2. Perhatikan gambar berikut! paling dekat ditunjukkan oleh…
A. Ukuran tubuh dan tinggi yang sama
B. Nama genus berbeda,penunjuk spesies
sama
C. Nama genus yang sama
Panjang pensil pada gambar di atas adalah ... D. Nama familia yang sama
A. 12 mm
B. 13 mm 7. Budi sedang berjalan-jalan di kebun dan
C. 16 mm menemukan hewan dengan ciri-ciri sebagai
D. 19 mm berikut:
- tubuh luarnya keras
3. Perhatikan tabel berikut! - kaki berjumlah 3 pasang
No Besaran Satuan Alat Ukur - tubuh ada 3 bagian yaitu kepala,dada,
(1) Massa kg neraca dan perut
(2) Beda volt voltmeter
potensial Berdasarkan ciri-ciri di atas maka hewan
(3) Panjang meter penggaris tersebut adalah kelompok … .
(4) Jumlah zat mol mikrometer A. Crustacea
(5) Suhu kelvin termometer B. Arachnoidea
C. Myriapoda
Berdasarkan tabel tersebut, yang termasuk D. Insekta
kelompok besaran pokok dengan satuan
dalam Sistem Internasional (SI) dan alat 8. Perhatikan berbagai macam hewan di
ukur yang benar adalah nomor …. bawah ini!
A. (1), (2), dan (3)  Katak
B. (1), (2), dan (4)  Ikan
C. (1), (3), dan (4)  Cicak
D. (1), (3), dan (5)  Burung
Keempat hewan tersebut dikelompokkan ke
dalam subfilum yang sama karena sama-
4. Dalam sebuah tugas pelajaran IPA di suatu sama memiliki….
sekolah, Andik melakukan pengukuran A. alat peredaran darah
besaran beberapa benda dalam ruangan B. Ruas-ruas tulang belakang
kelasnya. C. Rangka luar berupa sisik
Hasil pengukuran Andik tersebut sebagai D. Kulit terdiri atas dua lapis
berikut :
1. Panjang ruangan 4 m 9. Berikut ini adalah beberapa jenis
2. Luas ruangan 10 m2 makhluk hidup :
3. Tinggi meja belajarnya 0,75 m 1. Virus
4. Massa tas Andik 5 kg 2. Bakteri
5. Waktu mengerjakan tugas 60 menit 3. Lumut hati
4. Jamur merang
Hasil pengukuran yang merupakan besaran Makhluk hidup di atas yang pengamatannya
pokok adalah ... . harus menggunakan mikroskop adalah… .
A. 1, 2, 3, dan 4 A. 1 saja
B. 1, 2, 3, dan 5 B. 1 dan 2
C. 1, 3, 4, dan 5 C. 1,2, dan 3
D. 2, 3, 4, dan 5 D. 1,2,3 dan 4

5. Ciri makhluk hidup berupa tumbuh dan 10. Perhatikan pernyataan di bawah ini !
bergerak membutuhkan energi yang  Mempunyai volume tertentu, tetapi tidak
terbentuk dari reaksi pembakaran makanan mempunyai bentuk yang tetap
dalam sel -sel tubuh yang disebut … . bergantung pada media yang digunakan.
A. Sekresi  Jarak antar-partikel zat lebih renggang
B. Respirasi  Partikel-partikel zat dapat bergerak
C. Transpirasi bebas namun terbatas
SMART TEST UAS 1 KELAS 7 SMP PRIMAGAMA – 2
Pernyataan di atas yang merupakan sifat 15. Suhu suatu benda 600R. Jika suhu itu diukur
dari zat … dengan termometer celcius dan termometer
A. Padat fahrenheit, akan menunjukkan suhu ….
B. Cair A. 48oC dan 118,4oF
C. Gas B. 75oC dan 167oF
D. Zat tertentu C. 75oC dan 118,4oF
D. 167oC dan 75oF
11. Syarat sesuatu disebut zat adalah, jika … .
A. memiliki massa dan menempati ruang 16. Perhatikan tabel berikut!
B. cukup memiliki berat saja Jenis logam Koefisien muai panjang (/°C)
C. memiliki partikel yang teratur 1 0,000010
D. memiliki gaya interaksi partikel yang 2 0,000018
kuat 3 0,000003
4 0,000023
12. Perhatikan pernyataan berikut!
Jika benda-benda tersebut dipanaskan pada
1. Air
suhu yang sama secara bersamaan, maka
2. Emas
urutan logam dari yang panjang ke pendek …
3. Garam
A. 3 – 2 – 1 – 4
4. Amoniak
B. 4 – 1 – 2 – 3
5. Kuningan
C. 4 – 2 – 1 – 3
Dari pernyataan di atas yang merupakan
D. 3 – 1 – 2 – 4
senyawa adalah ... .
A. 1, 2, dan 3
17. Zat yang memiliki perubahan panjang paling
B. 1, 2, dan 4
besar setelah dipanaskan adalah ...
C. 1, 3, dan 4
Jenis logam Koefisien muai panjang
D. 3, 4, dan 5
(/°C)
Tembaga 0,000011
13. Perhatikan gambar pemisahan
campuran berikut! Besi 0,000017
Perunggu 0,000012
Baja 0,000019
A. tembaga
B. baja
C. besi
D. perunggu

18. Sebuah logam memiliki koefisien muai


sebesar 0,000012/°C, maka sebuah plat
yang terbuat dari jenis logam yang sama
Berdasar gambar di atas metode pemisahan akan memiliki koefisien muai volume
campuran tersebut adalah ... . sebesar ... .
A. evaporasi A. 0,000012/°C
B. kristalisasi B. 0,000036/°C
C. filtrasi C. 0,000024/°C
D. sublimasi D. 0,000048/°C

14. Perhatikan pernyataan berikut ini ! 19. Pada suhu 10°C panjang sebuah batang
(1) Kedelai yang dijadikan tahu atau tempe adalah 15 m. Jika koefisien muai panjang
(2) Tanah liat yang diubah jadi genting batang 0,000012/°C, maka panjang
(3) Daun yang diproses jadi pupuk kompos tembaga itu pada suhu 50°C adalah … .
(4) Kapur barus jika dibiarkan akan menyublim A. 15,0042 m
Berdasarkan pernyataan, perubahan kimia B. 15,0052 m
ditunjukkan oleh angka ... . C. 15,0062 m
A. (1) dan (2) D. 15,0072 m
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3) 20. Panjang batang tembaga pada suhu 30°C
D. (2) dan (4) adalah 4 m dan pada suhu 130°C adalah
4,0068m. Koefisien muai panjang aluminium
adalah …
A. 0,000017/°C
SMART TEST UAS 1 KELAS 7 SMP PRIMAGAMA – 3
B. 0,000021/°C B. logam yang lebih panas memiliki kalor
C. 0,000019/°C jenis kecil
D. 0,000023/°C C. logam yang lebih dingin memiliki kalor
jenis besar
21. Pada umumnya pertambahan suhu akan D. logam yang lebih panas memiliki kalor
menyebabkan volumenya memuai bertambah jenis besar
besar, namun hal ini tidak berlaku pada ….
A. zat cair dengan massa jenis terbesar
27. Logam P memiliki kalor jenis sebesar
pada suhu 0°C
0,11 kkal/kg0C sedang Logam Q memiliki
B. zat cair antara suhu 0°C sampai 4°C
C. es yang mencair sehingga volumenya kalor jenis sebesar 0,15 kkal/kg0C maka jika
berkurang kedua benda dipanaskan dalam rentang
D. zat cair dengan massa jenis terkecil waktu yang sama, maka ….
pada suhu 4°C A. Suhu akhir kedua benda akan relative
sama
22. Volume minyak tanah pada suhu 20°C B. Suhu logam P akan lebih besar dari
adalah 2 liter. Jika koefisien muai volume logam Q
minyak tanah adalah 0,000955/°C, maka C. Suhu logam P akan lebih kecil dari
perubahan volume minyak tanah setelah logam Q
dipanaskan sampai 100°C adalah ... D. kenaikan suhu logam P lebih besar dari
A. 0,1258 liter logam Q
B. 0,1285 liter
C. 0,1528 liter 28. Sebanyak 3 kg air dipanaskan dari suhu
D. 0,1852 liter 30°C sampai dengan 80°C. Jika kalor jenis
air 1 kal/gr °C, maka kalor yang diperlukan
23. Berikut beberapa manfaat pemuaian pada adalah ...
zat padat, kecuali …
A. 42 KKal
A. Pemasangan rel kereta api yang tidak
B. 105 KKal
boleh terlalu rapat
B. Pengelingan pelat logam C. 150 KKal
C. Pembuatan termometer six bellani D. 168 Kkal
D. Teknik pemasang roda pada ban baja
sebuah lokomotif 29. Untuk menaikkan suhu segelas air laut
sebesar 20°C diperlukan kalor 5000 Kalori.
24. Sifat muai pada zat gas dapat digunakan Jika kalor jenis air laut 2,5 kal/gr °C, maka
untuk … massa air laut tersebut adalah… .
A. membuat termometer six bellani A. 0,1 kg
B. membuat termometer raksa B. 1 kg
C. membuat termometer gas dengan C. 10 kg
volume bervariasi D. 100 kg
D. membuat termometer gas dengan volume
tetap 30. Pada setiap zat berlaku bahwa suhu zat tetap
ketika zat berubah wujud dengan syarat …
25. Aliran kalor dapat dijelaskan sebagai aliran A. massanya tetap
energi dari: B. massanya diperkecil
1) benda bersuhu tinggi ke benda bersuhu
C. tekanannya tetap
rendah
2) benda bersuhu rendah ke benda D. tekanannya diperbesar
bersuhu tinggi
3) benda yang melepas kalor
4) benda panas
Pernyataan yang benar adalah:
A. 1), 2), 3), dan 4)
B. 1), 3), dan 4)
C. 1), dan 2)
D. 2), dan 4)

26. Dua buah logam berukuran sama diberikan 31. Perhatikan gambar berikut ini!
kalor yang sama, ternyata kenaikan suhu
kedua logam tersebut berbeda . Pernyataan
berikut yang tidak benar adalah…
A. jenis kedua logam berbeda

SMART TEST UAS 1 KELAS 7 SMP PRIMAGAMA – 4


C. 29,2°C
D. 30,2°C

35. Perhatikan pernyataan perpindahan


kalor berikut ini!
1. Pakaian menjadi kering saat dijemur
dibawah terik matahari
2. Terjadinya angin darat dan angin laut
3. Tutup panci menjadi panas saat dipakai
Pada 50 gram es bersuhu −20°C diberikan
untuk menutup rebusan air
kalor sehingga suhunya naik. Jika kalor jenis
4. Asap cerobong pabrik yang membumbung
es 0,5 kal/g °C dan kalor lebur es 80 kal/g,
tinggi
maka nilai Q1 dan Q2 adalah ...
Dari pernyataan di atas yang merupakan
A. 500 kal dan 1.000 kal
contoh perpindahan kalor secara konveksi
B. 1.000 kal dan 500 kal
adalah ... .
C. 500 kal dan 4.000 kal
A. 1 dan 2
D. 1.000 kal dan 4.000 kal
B. 1 dan 3
C. 1 dan 4
32. Perhatikan grafik hubungan suhu dan
D. 2 dan 4
waktu pemanasan air di bawah ini:
36. Sebuah benda berada pada ketinggian 1,2
meter di atas lantai. Jika massa benda 8 kg
dan percepatan gravitasi bumi 10 m/s 2,
maka energi potensial yang dimiliki benda
itu adalah ... .
A. 9,6 J
B. 96 J
C. 960 J
D. 9600 J

37. Buah jambu bermassa 0,1 kg dilemparkan


Pernyataan yang benar mengenai grafik di
vertikal ke atas. Ketika mencapai ketinggian
atas adalah…
10 m di atas permukaan tanah,
A. DE air menguap menyerap kalor
kecepatannya 10 m/s. Jika percepatan
B. CD es melebur melepaskan kalor
gravitasi bumi 10 m/s2, besar energi
C. CD es melebur memerlukan kalor
mekanik adalah…
D. AB air menguap melepaskan kalor
A. 20 J
B. 10 J
33. Sebongkah es bermassa 2 kg dipanaskan
C. 15 J
dari −10°C sampai menguap. Jika kalor jenis
D. 5 J
es 2.100 J/kg °C, kalor jenis air 4.200 J/kg
°C, kalor lebur es 340.000 J/kg, dan kalor
38. Perhatikan gambar di bawah ini!
uap air 2.260.000 J/kg, maka besar kalor
yang diperlukan es sampai menguap
adalah ...
A. 6.082 kJ
B. 4.520 kJ
Besarnya usaha yang dikerjakan pada balok
C. 1.562 kJ
adalah … .
D. 840 kJ
A. 3 J
B. 8 J
34. Sebuah tembaga yang bermassa 100 gram
C. 16 J
pada 100°C dimasukkan ke dalam sebuah
D. 48 J
kalorimeter yang mengandung 300 g air
pada 28°C. Jika kalor jenis tembaga 390
39. Sebuah karung berisi beras dipindahkan
J/kg °C, kalor jenis air 4.200 J/kg °C dan
dengan gaya otot 20.5 N hingga bergerak
kalorimeter dianggap tidak menyerap kalor,
dengan kelajuan tetap 4 m/s. Usaha yang
maka suhu akhir campuran pada saat
dilakukan oleh gaya otot itu selama 5 sekon
keseimbangan termal dicapai adalah ...
adalah…
A. 29,1°C
A. 410 J
B. 30,1°C
SMART TEST UAS 1 KELAS 7 SMP PRIMAGAMA – 5
B. 750 J B. 1 adalah oksigen
C. 2150 J C. 2 adalah air
D. 3350 J D. 2 adalah mineral

40. Ana dan temannya memindahkan meja 47. Orang – orang yang hidup di daerah dingin
dengan gaya searah sejauh 5 m dengan untuk menjaga agar panas tubuhnya tetap
melakukan usaha 900 J. Jika gaya dorong terjaga maka harus lebih banyak makan
Ana dua kali gaya dorong temannya, besar makanan yang banyak mengandung … .
gaya dorong Ana adalah … . A. vitamin
A. 30 N B. karbohidrat
B. 100 N C. mineral
C. 120 N D. lemak
D. 200 N
48. Sekelompok siswa mengadakan percobaan
41. Bahan bakar ramah lingkungan yang berupa pada sebuah pohon dipilih sehelai daun
kotoran ternak yang difermentasikan yaitu … ditutupi sebagian dengan kertas timah dan
A. Bioetanol dibiarkan terkena cahaya matahari selama
B. Biogas beberapa hari. Kemudian daun tersebut
C. Biodegradable dipetik dan dilakukan uji yodium pada
D. Biosintesis permukaan atas daun. Proses tersebut
merupakan cara untuk … .
42. Makanan sebagai sumber energi adalah … .
A. Lemak dan vitamin
B. asam amino dan glukosa A. mengetahui fotosintesis diperlukan klorofil
C. karbohidrat dan lemak B. mengetahui hasil fotosintesis adalah
D. mineral dan vitamin amilum
C. mengetahui cahaya matahari diperlukan
43. Satu gram lemak menghasilkan energi lebih dalam fotosintesis
banyak daripada satu gram karbohidrat D. mengetahui pada fotosintesis terbentuk
karena…. gas oksigen
A. Lemak lebih banyak mengandung karbon
B. Lemak lebih sedikit mengandung oksigen 49. Sumber energi untuk berlangsungnya
C. Saat oksidasi, lemak lebih sedikit seluruh reaksi kimia dalam sel berasal dari...
mengikat oksigen A. energi cahaya matahari
D. Saat oksidasi, lemak lebih banyak B. energi kimia zat makanan
mengikat CO2 C. Senyawa ATP
D. penguraian zat makanan
44. Di dalam sel, transformasi energi berlangsung
di dalam organel…
A. mitokondria 50. Perhatikan salah satu daur oksigen di
B. ribosom bawah ini!
C. nukleus   INCLUDEPICTURE
D. badan golgi "http://1.bp.blogspot.com/-
OHaEGN64l1U/T1sX8OpYWBI/AAAAAAAAAA
45. Fotosintesis hanya terjadi pada tumbuhan g/wZcHkmhTb9g/s1600/respirasi.jpg" \*
autotrof sebab pada tumbuhan memiliki … MERGEFORMATINET
yang tidak terdapat pada hewan.
A. Vakuola
B. Mitokondria
C. Kloroplas
D. Nukleus

46. Perhatikan reaksi fotosintesis berikut


ini !
Pada daur oksigen seperti pada skema X, Y,
6 CO2 + 1 sinar matahari C6 H12O6 + 2
dan Z secara berurutan adalah ….
Pernyataan yang tepat adalah….
A. O2, fotosintesis, dan CO2
B. O2, respirasi aerob, dan CO2
A. 1 adalah air
C. CO2, fotosintesis, dan O2
SMART TEST UAS 1 KELAS 7 SMP PRIMAGAMA – 6
D. CO2, respirasi anaerob, dan O2 CO2 O2 

SMART TEST UAS 1 KELAS 7 SMP PRIMAGAMA – 7

Anda mungkin juga menyukai