Anda di halaman 1dari 20

MAKALAH STATITIKA DASAR

DOSEN PENGAMPU: RAJO HASIM S,Pd M.Pd

DISUSUN OLEH KELOMPOK 2 :

1. RODEARNA SIREGAR
2. CINDI MANALU
3. IMELDA SITANGGANG
4. SRI CAHAYANI

PENDIDIKAN FISIKA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN

UNVERSITAS NEGERI MEDAN

2020

i
KATAPENGANTAR

Puji syukur kami panjatkankehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat serta
karunia-Nya kepada sayasehingga saya berhasil menyelesaikan Makalah ini tepat pada
waktunya.Makalah ini sebagai salah satu tugas yang diberikan dosenpada matakuliah
Statistika.Makalah ini berisikan tentang informasi Ukuran Penyimpangan ( dispersi)

Kami menyadari banyak kekurangan terdapat di dalamnya, namun semoga makalahini bisa
menjadi sumbangsih yang bernilai bagi ilmu khususnya yang terus berkembang.

Dalam proses penyusunannya,sayabanyak dibantuoleh berbagai pihak guna mendorong


kemajuan dan ketelitian.Saya mengucapkanterima kasih kepada pihak - pihak yang telah
membantu, membimbing, serta mendoakan untuk segala kebaikan penulis dalam
penyusunanmakalahini, Semogamakalah ini bermafaat bagi pembaca dan kepentingan ilmu
statistika.

Medan,26 September 2020

Penyusun

Kelompok 2

ii
DAFTAR ISI

KATAPENGANTAR..................................................................................................................................ii
DAFTAR ISI..............................................................................................................................................iii
BAB I PENDAHULUAN...........................................................................................................................1
A. Latar belakang....................................................................................................................................1
B. Rumusan Masalah...............................................................................................................................2
C.  Tujuan................................................................................................................................................2
D. Manfaat...............................................................................................................................................2
BAB II PEMBAHASAN.............................................................................................................................3
A. Pengertin Dispersi............................................................................................................................3
1.1 Range ( kisaran/rentang )..............................................................................................................4
1.2 Simpangan Rata – rata...................................................................................................................5
1.3 Variansi / Ragam...........................................................................................................................7
1.4 Simpangan Baku....................................................................................................................8
1.5 Jangkauan Kuartil........................................................................................................................10
1.6 Jangkauan Persetil......................................................................................................................11
BAB III PENUTUP...................................................................................................................................12
A.    SIMPULAN...................................................................................................................................12
B.     SARAN.........................................................................................................................................12
DAFTAR PUSTAKA................................................................................................................................13

iii
BAB I
PENDAHULUAN
    A. Latar belakang

Kata statistik telah dipakai untuk menyatakan kumpulan data, bilangan maupun non-
bilangan yang disusun dalam tabel dan diagram, yang melukiskan atau menggambarkan suatu
persoalan. Sedangkan statistika adalah pengetahuan yang berhubungan dengan cara-cara
pengumpulan data, pengolahan atau penganalisisannya dan penarikan kesimpulan berdasarkan
kumpulan data dan penganalisisan yang dilakukan ( Sudjana, 1990 : 2 ).

                       

Secara umum kedudukan statistika memiliki beberapa manfaat, antara lain:

1. Menyajikan data secara ringkas dan jelas, sehingga lebih mudah dimengerti oleh para  
pengguna.
2. Menunjukkan trend atau tendensi perkembangan suatu masalah.
3. Melakukan penarikan kesimpulan secara ilmiah.

Menurut Yitnosumarto ( 1990 : 9 ) “Statistika deskriptif adalah metode - metode yang


berkaitan dengan pengumpulan dan penyajian segugus data.”

Dalam materi ini yang akan penulis bahas adalah tentang ukuran penyebaran atau
dispersi. Ukuran penyebaran atau dispersi atau ukuran simpangan adalah ukuran yang
menggambarkan bagaimana berpencarnya suatu data kuantitatif. Ukuran ini sering  disebut
dengan ukuran variasi.

Pentingnya kita mempelajari dispersi data didasarkan pada dua pertimbangan. Pertama,
pusat data, seperti rata-rata hitung, median, dan modus hanya memberi informasi yang sangat

1
terbatas, sehingga tanpa disandingkan dengan dispersi data kurang bermanfaat dalam analisis
data.

Kedua, dispersi data sangat penting untuk membandingkan penyebaran dua distribusi
data atau lebih. Ada beberapa jenis ukuran dispersi data, antara lain: jangkauan (range),
simpangan rata-rata (mean deviation), variansi (variance), simpangan baku (standard deviation),
jangkauan kuarti, dan jangkauan persentil.

  

B. Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang diatas, maka dirumuskanbeberapa masalah tentang latar belakang :

1.   apakah yang dimaksud dengan ukuran dispersi?


2.      apa saja yang termasuk dalam ukuran dispersi?
3.      bagaimana cara menghitung ukuran dispersi?

C.  Tujuan
Tujuan penulisan ini sebagai berikut :

  D. Manfaat
Dengan penulisan ini semoga bermanfaat bagi :

1.      agar pembaca dapat mengetahui apakah itu ukuran dispersi.


2.      agar pembaca dapat mengetahui apa saja yang termasuk dalam ukuran dispersi.
3.       untuk  mengetahui cara menghitung Ukuran Dispersi.

2
BAB II
PEMBAHASAN

A.     Pengertian Dispersi

Menurut Sudjana ( 1990:4 ) “Ukuran dispersi adalah ukuran yang menyatakan seberapa
jauh penyimpangan nilai-nilai data dari nilai-nilai pusatnya atau ukuran yang menyatakan
seberapa banyak nilai-nilai data yang berbeda dengan nilai-nilai pusatnya”.

Menurut Yitnosumarto ( 1990:11 ) “Penyebaran atau dispersi adalah pergerakan dari nilai
observasi terhadap nilai rata-ratanya. Rata-rata dari serangkaian nilai observasi tidak dapat
diinterpretasikan secara terpisah dari hasil dispersi nilai-nila tersebut sekitar rata-ratanya. Makin
besar variasi nilai, makin kurang representatif rata-rata distribusinya”.

Jadi, dispersi/pengukuran penyebaran data adalah suatu ukuran baik parameter atau
statistika untuk mengetahui seberapa besar penyimpangan data. Melalui ukuran penyebaran
dapat diketahui seberapa jauh data-data menyebar dari titik pemusatannya/suatu kelompok data
terhadap pusat data. Ukuran ini kadang-kadang dinamakan pula ukuran variasi yang
menggambarkan berpencarnya data kuantitatif.

3
Ukuran pemusatan ( mean, median, modus ) hanya menitikberatkan pada pusat data, tapi
tidak memberikan informasi mengenai sebaran nilai pada data tersebut, apakah nilai-nilai data
bervariasi ataukah tidak.Terdapat 3 kondisi variasi data, yaitu data yang homogen (tidak
bervariasi), data heterogen (sangat bervariasi), dan data yang relatif homogen (tidak begitu
bervariasi).Ilustrasinya sebagai berikut.

Data homogen: 50  50  50  50  50 -> rata-rata hitung=50

Data relatif homogen: 50  40  30  60  70 -> rata-rata hitung=50

Data heterogen: 100  40  80  20  10 -> rata-rata hitung=50

Bila diperhatikan, ketiga kondisi di atas memberikan nilai rata-rata hitung yang sama,
yaitu sebesar 50. Namun, kenyataannya rata-rata hitung pada data yang homogen dapat dengan
baik mewakili himpunan data keseluruhan.Rata-rata hitung pada data yang relatif homogen
cukup baik mewakili himpunan datanya. Sedangkan, rata-rata hitung pada data yang heterogen
tidak dapat mewakili dengan baik himpunan data secara keseluruhan.

Terdapat beberapa macam ukuran variasi atau dispersi, yaitu sebagai berikut.

1. Range
2. Simpangan Rata – rata
3. Variansi
4. Simpangan Baku

4
5. Jangkauan Kuartil dan  Jangkauan Persentil.

1.1 Range ( kisaran/rentang )

Menurut Yitnosumarto ( 1990:16 ) “Kisaran adalah selisih nilai pengamatan tertinggi dengan
nilai pengamatan terendah

R = Xt – Xr.”

Dengan :
R = Range atau nilai yang kita cari.
Xt = Skor atau nila yang tertinggi (highest score).
xr = Skor atau nilai yang terendah (lowest score).

Jadi, rentang adalah bentuk paling sederhana dari ukuran variasi. Rentang suatu
kelompok data dapat menunjukkan kualitas data, makin kecil rentang suatu data, maka kualitas
data itu semakin baik sebaliknya semakin besar rentang suatu data, maka kualitas data tersebut
semakin tidak baik.

Untuk data berkelompok, jangkauan dapat ditentukan dengan dua cara, yaitu:

1) Selisih titik tengah kelas tertinggi dengan titik tengah kelas terendah.
2) selisish tepi atas kelas tertinggi dengan tepi bawah kelast terendah.

Contoh menentukan range

5
Jumlah
Nilai yang dicapai H L R=H-L Mean
niali
N
NAMA
O
Bhs. Bhs. Bhs.
pkn pnjs
indo arab ingg

1. Ega 85 65 76 45 65 85 45 40 325 65

2. Nunu 58 65 72 60 70 72 58 14 325 65

3. Yuni 65 65 65 65 65 65 65 0 325 65

1.2 Simpangan Rata – rata

Simpangan rata-rata disingkat SR adalah jumlah nilai mutlak dari selisih semua

nilai dengan nilai rata-rata dibagi dengan banyaknya data.

Rumus simpangan rata – rata :

Contoh simpangan data tunggal

6
Data : 20, 30, 50, 70, 80 n=5

Conth simpangan data berkelmpok

Perhatikan tabel distribusi frekuensi data berikut ini

Tentukan nilai simpangan rata-rata data di atas!

pembahasan :

Nilai Frekuensi
Menentukan simpangan rataan data berkelompok, tentukan dulu titik
tengah setiap kelas, untuk kemudian dicari reratanya:
11 - 15 2
16 - 20 2
21 - 25 10
26 - 30
Nilai 9
Frekuensi x
31 – 35 4

11 - 15 2 13

7
16 - 20 2 18
21 - 25 10 23
26 - 30 9 28
31 – 35 4 33

Rata-ratanya adalah:

Dengan rumus yang sama soal sebelumnya saja,

tapi dipake titik tengah kelas sebagai x diperoleh:

1.3 Variansi / Ragam

Variansi merupakan rata-rata hitung dari kuadrat simpangan setiap pengamatan terhadap
rata-rata hitungnya. Varians terbagi dua berdasarkan data yang digunakan, apakah data populasi
ataukah data sampel. Berikut contoh rumusnya :

8
Ragam (variansi)
Untuk menentukan ragam atau variansi (S2) ,

Contoh soal
Diberikan data sebagai berikut:
6, 7, 8, 8, 10, 9

Tentukan:
a) Ragam (variansi)

Pembahasan
Pertama kali cari rata-ratanya dulu:

Sehingga

Sehingga

1.4 Simpangan Baku

9
Simpangan baku digunakan untuk mengukur penyimpangan atau deviasi masing-masing nilai
individu dari suatu himpunan data terhadap rata-rata hitungnya. Satuan simpangan baku
mengikuti data aslinya.

Simpangan baku adalah akar dari ragam

Adapun rumusnya yaitu sebagai berikut :

Dari contoh varian atau ragam diatas maka :

Contoh soal ragam dan simpangan baku data kelompok

Perhatikan tabel berikut!

Berat (kg) Frekuensi

31 - 35 4
36 - 40 7
41 - 45 9
46 - 50 10

Tentukan:
a) Ragam (variansi)
b) Simpangan baku

10
Pembahasan
Ambil titik tengah untuk setiap interval kelas terlebih dahulu:

Berat (kg)
Titik Frekuensi
Tengah (f)
(x)

33 4
38 7
43 9
48 10

Setelah titik tengah ditentukan, cari rata-rata dulu:

Diperoleh nilai rerata:

11
a) Ragam (variansi)
Untuk menentukan ragam atau variansi (S2) ,

Sehingga

b) Simpangan baku Simpangan baku (S) adalah akar dari ragam

Sehingga diperoleh nilai simpangan baku data di atas

12
1.5 Jangkauan Kuartil

Jangkauan kuartil mempunyai rumus sebagai berikut :

JQ = Q3 – Q1

Keterangan nya sebagai berikut :

JQ = Simpangan Kuartil

Qd = Jangkauan kuartil

Q1 = kuartil ke-1 (kuartil bawah )

Q3 = kuartil ke-3 (kuartil atas)

Data : 20, 30, 50, 70

n=4

13
1.6 Jangkauan Persetil

Jangkuan Persentil (JP) yang dapat ditentukan dengan rumus:

Diketahui data:

5 7 9 4 3 4 7 8 5 7

Tentukan jangkauan persentil dari data di atas

Solusi:

Data diurutkan:

14
3 4 4 5 5 7 7 7 8 9

n = 10

15
Jadi,

JP = 8,9 – 3,1 = 5,8

PENUTUP
BAB III

A.    SIMPULAN

Dispersi data adalah ukuran yang menyatakan seberapa jauh penyimpangan nilai-nilai
individu terhadap nilai pusatnya (rata-rata). Dispersi data sangat penting untuk membandingkan
penyebaran dua distribusi data atau lebih .Dispersi data dibagi menjadi : Range, simpangan rata –
rata, variansi, simpangan baku, jangkauan kuartil dan jangkauan persentil.

16
B.     SARAN

Pentingnya kita mempelajari dispersi data didasarkan pada dua pertimbangan. Pertama,
pusat data, seperti rata-rata hitung, median, dan modus hanya memberi informasi yang sangat
terbatas, sehingga tanpa disandingkan dengan dispersi data kurang bermanfaat dalam analisis
data.

DAFTAR PUSTAKA

Sudjana. 1990. Statistika Dasar. Jakarta: Erlangga

Yitnosumarto. 1990. Statistika Dasar. Jakarta: Erlangga

                    

17

Anda mungkin juga menyukai