Anda di halaman 1dari 2

FORUM DISKUSI SEGITIGA

OLEH : RISTA RISTIANA

Permasalahan :
Terdapat permasalahan seperti berikut ini: “Jarak rumah Ani dan Budi adalah 3
km, dan jarak rumah Budi dan Caca adalah 4 km”. Menurut Saudara, berapakah
jarak rumah Ani dan Caca?
Temukanlah 3 jawaban yang mungkin disertai dengan ilustrasi denahnya!

Jawab :

1. Kemungkinan Pertama

Rumah Ani 3 km Rumah Budi 4 km Rumah Caca

3 km + 4 km = 7 km

Penjelasan :

Kemungkinan pertama, jarak rumah berada pada satu garis lurus.Dengan urutan
dari kiri rumah Ani berjarak 3 km dengan rumah Budi, Rumah Budi Berjarak 4 km
dengan rumah Caca, Sehingga jarak rumah Ani dengan rumah Caca dapat
dihitung dari jarak rumah Ani ke rumah Budi ditambah jarak rumah Budi ke Caca,
yaitu 3km + 4 km = 7 km.

2. Kemungkinan Kedua

4 km – 3km = 1km
Rumah Budi 3 km Rumah Ani Rumah Caca

4 km

Penjelasan :

Kemungkinan kedua, jarak rumah berada pada satu garis lurus.Dengan urutan
dari kiri rumah Budi berjarak 3 km dengan rumah Ani, Rumah Budi Berjarak 4 km
dengan rumah Caca, Sehingga jarak rumah Ani dengan rumah Caca dapat
dihitung dari jarak rumah Budi ke rumah Caca dikurangi jarak rumah Budi ke Ani,
yaitu 4 km- 3 km= 1 km.
3. Kemungkinan Ketiga

Rumah Budi 3 km Rumah Ani

4 km 2 2
√4 3 √16 9 =√25 = 5 km

Rumah Caca

Penjelasan :

Kemungkinan ketiga, posisi rumah membentuk segitiga siku-siku. Dengan urutan


rumah Budi berjarak 3 km dengan rumah Ani, Rumah Budi Berjarak 4 km dengan
rumah Caca, Sehingga jarak rumah Ani dengan rumah Caca dapat dihitung
2 2 2
dengan rumus phytagoras Dengan rumus = a + b = c
√ √ =√ = 5 km

Jadi, dapat diketahui bahwa jarak rumah Ani dengan rumah Caca adalah
5km.

Anda mungkin juga menyukai