Anda di halaman 1dari 2

Antiremed Kelas 9 Fisika

Listrik Dinamis - Soal Uraian


Doc. Name: K13AR09FIS0301 Doc. Version : 2015-11| halaman 1

01. Perhatikan gambar rangkaian di bawah ini :


B S U

D
C W
S

(i) (ii)

Lampu-lampu manakah yang menyala ketika


sakelar dalam keadaan :
(A) terbuka
(B) tertutup

02. Dalam suatu peristiwa guntur, muatan yang


mengalir saat kilat terjadi adalah 72 C dan
kilat berlangsung selama 6 sekon. Berapakah
arus rata-rata selama kilat tersebut
berlangsung ?

03. Isilah kolom-kolom yang kosong pada tabel


berikut ini.
Tegangan Kuat arus Hambatan
240 V …….. 15 Ω
60 V 3 mA ……..
…….. 18 mA 6 kΩ

04. Tentukan besar dan arah kuat arus I pada


gambar di bawah ini !

3A 7A

I 9A

4A

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 4397 ke menu search.
Copyright © 2015 Zenius Education
Antiremed Kelas 9 Fisika, Listrik Dinamis – Soal Uraian
doc. name: K13AR09FIS0301 doc. version : 2015-11 | halaman 2

05. Pada rangkaian di bawah ini, tentukan kuat


arus melalui resistor B, C, D, E, dan F.

5A F
14 A 8A E

C D

06. Resistor-resistor R1,R2, dan R3 pada gambar


berikut semuanya identik. Berapakah pemba-
caan yang dapat diharapkan pada voltmeter-
voltmeter A dan B dengan anggapan bahwa
hambatan kawat-kawat penghubung dapat
diabaikan?

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 4397 ke menu search.
Copyright © 2015 Zenius Education

Anda mungkin juga menyukai