Anda di halaman 1dari 2

Nama : haeriah ramadhani

Nim : 70100116067
Kuis pertemuan 5
1. Patofisiologi stroke iskemik dibagi menjadi dua bagian: vaskular dan
metabolisme. Iskemia terjadi disebabkan oleh oklusi vaskular. Oklusi
vaskular yang menyebabkan iskemia ini dapat disebabkan oleh emboli,
thrombus, plak, dan penyebab lainnya. Iskemia menyebabkan hipoksia
dan akhirnya kematian jaringan otak.

2. Patofisiologi utama infark miokard akut (acute myocardial infarct) adalah


kematian sel miokardium akibat proses iskemik yang berkepanjangan.
Kematian sel miokardium tidak terjadi segera setelah iskemik, namun
beberapa menit setelah terjadinya iskemik.

Anda mungkin juga menyukai