Anda di halaman 1dari 1

MATERI KULIAH

PENGANTAR EKONOMI PEMBANGUNAN

POKOK BAHASAN VI TEORI PERTUMBUHAN EKONOMI DAN MODEL


PEMBANGUNAN

Sub pokok bahasan,

1. Teori Umum Pembangunan Ekonomi,


2. Model-Model Pembangunan Ekonomi.

6.1 Teori-Teori Pertumbuhan

Antara lain ; Teori aliran klasik (teorinya Adam Smith, Ricardo Malthus, Mill), Teori
pertumbuhan Neo klasik (Schumpeter, Solow, Marshall), Teori Pertumbuhan Ekonomi Modern (teori
Rostow, Kuznet, Harrod-Domar).

6.2 Model-Model Pembangunan Ekonomi

Ada beberapa konsep medel pembangunan ekonomi yaitu ; berorientasi pada pertumbuhan,
penciptaan lapangan kerja, penghapusan kemiskinan, pemenuhan kebutuhan pokok.

Tugas
Kemukakan letak perbedaan konsep teori antara pandangan Adam Smith dan David Ricardo
tentang pertumbuhan ekonomi !

Anda mungkin juga menyukai