Anda di halaman 1dari 10

Tugas Makalah

Mata Kuliah : Teknologi Pengolahan Pangan

Dosen : Dr. Andi Badli Rompegading, S.Pd., M.Pd.

Media Pembelajaran menggunakan Media Video Animasi

OLEH:

Reski Anggun Sasmita (180202012)


Liska Syam (180202004)
Selvi Ramadhani (180202014)

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS PUANGRIMAGGALATUNG
2019/2020

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis penjatkan kehadirat Allah SWT, yang atas rahmat-Nya maka penulis

dapat menyelesaikan penyusunan makalah yang berjudul “Minuman Instan Bubuk dari Buah

Lokal”.

Penulisan makalah ini dalam rangka memenuhi tugas mata kuliah Teknologi Pengolahan

Pangan. Dalam penyusunan makalah ini, tidak sedikit hambatan yang penulis hadapi. Namun

penulis menyadari bahwa kelancaran dalam penyusunan materi ini tidak lain berkat bantuan,

dorongan dan bimbingan orang tua terutama dosen Teknologi Pengolahan Pangan, sehingga

kendala-kendala yang penulis hadapi teratasi. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih

kepada :

1. Ibu Dr. Andi Badli Rompegading, S.Pd., M.Pd. yang telah memberikan tugas, petunjuk,

kepada penulis sehingga penulis termotivasi dan menyelesaikan tugas ini.

2. Orang tua yang telah turut membantu, membimbing, dan mengatasi berbagai kesulitan

sehingga tugas ini selesai.

3. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, yang telah memberikan bantuan

dalam penulisan makalah ini.

Dalam Penulisan makalah ini penulis merasa masih banyak kekurangan-kekurangan baik

pada teknis penulisan maupun materi, mengingat akan kemampuan yang dimiliki penulis. Untuk

itu kritik dan saran dari semua pihak sangat penulis harapkan demi penyempurnaan pembuatan

makalah ini.
Semoga makalah ini dapat bermanfaat dan menjadi sumbangan pemikiran bagi pihak

yang membutuhkan, khususnya bagi penulis sehingga tujuan yang diharapkan dapat tercapai,

Amin.

Sengkang, 23 September 2020

Penulis,
DAFTAR ISI
BAB I
PENDAHULUAN

1. LATAR BELAKANG

Perkembangan zaman yang semakin modern serta meningkatnya kesejahteraan masyarakat

telah mendorong terjadinya perubahan pola hidup manusia. Perubahan terjadi pula pada pola

konsumsi makanan. Sebagian besar masyarakat lebih menyukai konsumsi makanan instan dan

cepat saji tanpa memperhatikan kecukupan asupan vitamin, mineral, dan komponen komponen

fungsional lainnya dari makanan yang mereka konsumsi. Oleh karena itu, dibutuhkan upaya

kreatif untuk menciptakan suatu makanan yang praktis dan efektif serta untuk mengubah

pandangan bahwa makanan bukan hanya sekedar mengenyangkan tetapi juga dapat memberi

manfaat kesehatan bagi tubuh. Konsumsi buah-buahan diketahui memiliki manfaat yang baik

bagi kesehatan karena nilai nutrisinya yang tinggi.

2. RUMUSAN MASALAH

1. Apa yang dimaksud media pembelajaran?

2. Apa yang dimaksud media video animasi?

3. Apa manfaat video animasi sebagai media pembelajaran?

4. Apa saja kelebihan dan kekurangan media video animasi?

5. Materi apa yang cocok menggunakan media animasi?

TUJUAN

1. Mengetahui pengertian media pembelajaran.

2. Mengetahui pengertian media video animasi.


3. Mengetahui manfaat video animasi sebagai media pembelajaran.

4. Mengetahui kelebihan dan kekurangan media video animasi.

5. Mengetahu Materi yang cocok menggunakan media animasi.


BAB II

PEMBAHASAN

A. Pengertian Media Pembelajaran

Media pembelajaran adalah media yang digunakan untuk membantu merangsang pikiran,

perasaan, kemampuan dan perhatian siswa dalam proses belajar mengajar di kelas. Media

tersebut dapat berupa alat ataupun bahan mengajar. Media pembelajaran merupakan bahan, alat

atau segala sumber daya yang digunakan dalam proses penyampaian informasi guru kepada

murid, baik berbentuk fisik ataupun piranti lunak.

B. Pengertian Media Video Animasi

Video Animasi adalah sebuah gambar bergerak yang berasal dari kumpulan berbagai objek

yang disusun secara khusus sehingga bergerak sesuai alur yang sudah ditentukan pada setiap

hitungan waktu. Objek yang dimaksud adalah gambar manusia, tulisan teks, gambar hewan,

gambar tumbuhan, gedung, dan lain sebagainya.

Ada juga beberapa orang yang mendefinisikan Video Animasi sebagai hasil pengolahan

gambar tangan menjadi gambar bergerak yang terkomputerisasi. Dulunya proses membuat

konten Animasi memerlukan gambar tangan yang dibuat hingga berlembar-lembar. Namun,

dengan kemajuan di bidang teknologi komputer animasi tidak lagi dibuat diatas kertas melainkan

langsung di komputer.

C. Manfaat Video Animasi sebagai Media Pembelajaran

Adapun manfaat video animasi sebagai media pembelajaran yaitu:


1. Dapat menampilkan secara visual baik dalam bentuk gambar atau animasi sebuah zat atau

objek yang sangat kecil dan tidak mungkin dilihat dengan mata telanjang seperti bentuk

ion, molekul, mikro organisme, sel dan lain-lain.

2. Dapat menampilkan secara visual dan audio dalam bentuk  animasi, gambar atau video

sebuah objek yang besar dan jauh seperti hewan buas, bentuk permukaan bumi (gunung,

sungai dan lain-lain) dan benda luar angkasa (planet,satelit).

3. Dapat menyajikan  benda  atau  peristiwa  yang  kompleks,  rumit  dan  berlangsung  cepat

atau  lambat,  seperti  sistem  tubuh  manusia,  bekerjanya  suatu   mesin, beredarnya 

planet  Mars,  berkembangnya  bunga  dan lain-lain.

4. Dapat menyajikan bentuk animasi dan simulasi dari  benda  atau  peristiwa  yang 

berbahaya,  seperti  bencana alam (gempa, gunung berapi) dan peristiwa perang.

5. Dapat menyajikan berbagai simulasi yang rumit dalam bidang ilmu pengetahuan dan

bidang teknik yang apabila disimulasikan ke dunia nyata cukup mahal.

6. Dengan animasi , siswa dalam belajar materi yang rumit menjadi lebih mudah dipahami

dan dibayangkan. Animasi biasa berbentuk simulasi, eksperiment atau prosedur. Dengan

animasi , siswa mudah mengerti dan memahami suatu proses yang sulit diterjemahkan oleh

teks dan gambar seperti proses pembelahan sel, proses kimiawi dan lain-lainnya.

7. Melalui video , siswa mampu mempelajari keadaan riel dari suatu proses, fenomena atau

kejadian. Siswa dapat melakukan replay pada bagian-bagian tertentu untuk melihat

gambaran yang lebih fokus. Hal ini sulit diwujudkan bila video disampaikan melalui media

seperti televisi. Video mampu  menunjukkan dengan jelas suatu langkah prosedural (misal

cara melukis suatu segitiga sama sisi dengan bantuan jangka).

D. Kelebihan dan Kekurangan Media Video Animasi sebagai Media Pembelajaran


Kelebihan:

1. Mampu merangsang partisipasi aktif para siswa,

2. membangkitkan motivasi belajar siswa,

3. mengatasi keterbatasan ruang dan waktu,

4. dapat menyajikan laporan-laporan yang actual dan orisinil yang sulit dengan menggunakan

media lain,

5. menyajikan pesan dan informasi secara serempak bagi seluruh siswa, dan

6. mampu mengembangkan daya imajinasi yang abstrak. 

7. kaya akan ekspresi warna

Kekurangan:

1. memerlukan kreatifitas dan keterampilan yang cukup memadai untuk desain animasi yang

secara 31 efektif dapat digunakan sebagai media pembelajaran.

2. memerlukan software khusus untuk membukanya.

3. guru sebagai komunikator dan fasilitator harus memiliki kemampuan memahami siswanya

bukan memanjakan dengan animasi pembelajaran yang cukup jelas tanpa adanya usaha

belajar dari penyajian informasi yang terlalu banyak dalam satu frame cenderung akan sulit

di cerna oleh anak

E. Materi

Anda mungkin juga menyukai