Anda di halaman 1dari 2

1. Seorang dosen farmasi sedang menganalisis gugus fungsi dari variasi Kitin.

Kitin jenis koloidal sering


digunakan oleh para peneliti dalam uji aktivitas kitinase karena mempunyai aktivitas yang tinggi
dibanding dengan kitin dalam bentuk serbuk. Untuk studi lebih lanjut perlu dilakukan modifikasi substrat
kitin yang bertujuan untuk mengetahui bentuk kitin lain yang memiliki aktivitas yang tinggi. Hasil
modifikasi susbtrat kitin ini akan dikarakterisasi gugus fungsinya menggunakan Spektofotometer IR. Hal
tersebut dilakukan dosen tersebut bertujuan untuk…

a) Untuk mengubah gugus fungsi dari kitin.

b) Untuk mengukur panjang gelombang yang dihasilkan.

c) Untuk melihat ada atau tidaknya perbedaan kitin hasil modifikasi dan kitin dalam bentuk serbuk.

d) Untuk menambah gugus fungsi dari kitin.

2. Seorang laboran dari industry farmasi diketahui akan menganalisis suatu sampel dan memilih
menggunakan Spektrofotometri UV-vis. Apakah alasan yang mendasari laboran tersebut dalam
pemilihan Spektrofotometri UV-Vis sebagai alat untuk menganalisis sampelnya…

a) Sampel tersebut berupa larutan senyawa kompleks, memiliki warna dan memiliki gugus ausokrom.

b) Sampel tersebut berupa larutan dengan pH <7.

c) Berupa senyawa yang mudah larut.

d) Senyawa dengan berat molekul tinggi.

e) Sampel mudah menguap.

3. Seorang laboran sedang melakukan analasis pada dua sampel yang berbeda menggunakan
Spektrofotometer UV-Vis. Dan ketika analisisnya sudah selesai menghasilkan dua spectrum molekul
yang berbeda. Mengapa hal tersebut dapat terjadi?
a) dua sempel tersbut memiliki warna sediaan yang berbeda.

b) setiap jenis atom dan molekul akan berinteraksi dengan cahaya menurut caranya sendiri.
c) hasil analisis salah

d) dua sampel tersebut memiliki pH yang berbeda.

Anda mungkin juga menyukai