Anda di halaman 1dari 3

BAB II

METODE PELAKSANAAN

2.1 Tempat/Waktu Praktikum : Laboraturiu analisis bahan makanan/ 04-12-2018 pukul


11.00-01.00

2.2 Alat dan bahan

2.2.1 Alat : Pisau, Wajan, Talenan, Sendok, Sutil, Baskom, Kompor, Piring,
Garpu

2.2.2 Bahan :

1. 6 butir kentang rebus


2. 2 batang wortel, brunoise
3. 1 bawang Bombay
4. 4 batang seledri cincang
5. 4 siung bawang putih cincang
6. 1 sdm bumbu kari instan
7. Kaldu bubuk
8. Bubuk cabai
9. Kulit pangsit
10. Gula
11. Garam

2.3 Prosedur kerja

Cara membuat :

1. Kupas kulit kentang, iris dadu kentang, rebus, dan hancurkan kentang
dengan garpu, sisihkan
2. Panaskan minyak goreng dalam wajan untuk menumis. Tumis bawang putih
dan bawang Bombay hingga harum.
3. Masukkan wotel dan masak hingga lunak
4. Tambahkan bubuk kari dan bubuk cabai, aduk hingga rata
5. Masukkan kentang, daun bawang dan daun seledri
6. Tambahkan garam, gula, dan kaldu bubuk, lalu aduk hingga rata. Angkat
dan sisihkan
7. Ambil satu lembar kulit samosa, taruh isian ditengahnya, lipat menjadi
segitiga dan rekatkan dengan air
8. Goreng dalam minyak panas hingga berwarna kecoklatan
9. Samosa isi sayuran siap disajikan

2.4 Diagram alir

kentang

Kupas kulit
Pengupasan kentang kentang, lalu iris
dadu
Air

Rebus 6 butir kentang


Perebusan kentang selama beberapa
menit dan hancurkan
dengan garpu

Pembuatan isi
samosa dan bumbu Potong 2 batang wortel
(brunoise), cincang 1
bawang Bombay, 4
Minyak
cincang batang seledri,
goreng
cincang 2 siung bawang
putih.

Penumisan isi dan Panaskan minyak goreng


bumbu dalam wajan masukkan
semua bumbu dan
bahan, lalu tumis hingga
harum
Pemasakan isian Masukkan kentang
samosa yang sudah halus
kedalam wajan lalu
aduk bersama bumbu
yang sudah ditumis

Pembentukan samosa Ambil satu lembar kulit


samosa, taruh isian
ditengahnya, lipat
Minyak
menjadi segitiga dan
goreng
rekatkan dengan air

Penggorengan samosa Goreng dalam minya


panas hingga berwarna
kecoklatan

Hasil

Anda mungkin juga menyukai