Anda di halaman 1dari 4

BAB II

METODE PELAKSANAAN

2.1 Tempat/Waktu Praktikum : Laboratorium analisis bahan makanan/ 04-12-2018

pukul 11.00-13.00

2.2 Alat dan Bahan

2.2.1 Alat : Kompor, wajan, termometer suhu tinggi dan pisau oles.

2.2.2 Bahan : Minyak goreng kelapa, minyak goreng sawit, minyak goreng jagung,
minyak goreng kedelai, margarin (2 merk), mentega (2 merk) dan roti tawar.

2.3 Prosedur Kerja

Karakteristik Minyak Goreng

Lakukan pengamatan dan penilaian organoleptik terhadap 4 sampel minyak goreng yang
disediakan saat praktikum, yang terdiri dari parameter berikut :

1. Titik beku. Amati minyak setelah disimpan dalam lemari es semalamdalam wadah
transparan, apakah terjadi endapan dan memadat sebagian atau seluruhnya.
2. Titik asap. Panaskan minyak dalam wajan, kemudian amati dan catat suhu minyak
tepat saat mulai timbul asap.
3. Sifat Organoleptik. Lakukan pengamatan terhadap warna, kejernihan dan bau.
4. Bandingkan hasil pengamatan di atas untuk membedakan minyak goreng yang terbuat
dari kelapa, kelapa sawit, minyak jagung dan minyak kedelai.

Karakteristik Margarin dan Mentega

Lakukan pengamatan dan penilaian organoleptik terhadap 2 sampel margarin dan 2


sampel mentega, yang terdiri parameter berikut :

1. Sifat Oles. Oleskan masing-masing sampel margarin dan mentega pada selmbar roti
tawar kemudian berikan penilaian terhadap kemudahannya untuk dioelskan (lihat
table skala penilaian daya oles)
2. Sifat Organoleptik. Lakukan pengamatan terhadap kehalusan, aroma dan uji rating
hedonic/kesukaan (lihat table skala penilaian organoleptik).
3. Bandingkan hasil pengamatan di atas untuk membedakan karakteristik margarine dan
mentega.
Tabel skala kategori untuk uji rating skala :

Daya Oles Kehalusan Aroma Uji Rating Hedonik


1 Sangat sulit dioles Sangat kasar Sangat lemah Sangat tidak suka
2 Sulit dioles Kasar Lemah Tidak suka
3 Agak sulit dioles Agak kasar Agak lemah Agak tidak suka
4 Netral Netral Netral Netral
5 Agak mudah Agak halus Agak kuat Agak suka
dioles
6 Mudah dioles Halus Kuat Suka
7 Sangat mudah Sangat halus Sangat kuat Sangat suka
dioles
Diagram alir

Minyak Goreng

Minyak Goreng

Pengamatan Titik Beku Amati minyak setelah disimpan


dalam lemari es semalam dalam
wadah transparan, apakah terjadi
endapan dan memadat sebagian
atau seluruhnya.

Pengamatan Titik Asap Panaskan minyak dalam wajan,


kemudian amati dan catat suhu
minyak tepat saat mulai timbul
asap.

Pengamatan Sifat Lakukan pengamatan terhadap


Organoleptik warna, kejernihan dan bau.

Bandingkan hasil pengamatan di


Pembandingan Hasil atas untuk membedakan minyak
Pengamatan goreng yeng terbuat dari kelapa,
kelapa sawit, minyak jagung dan
minyak kedelai.
Margarin dan Mentega

Margarin dan Mentega

Pengujian Sifat Oles Oleskan masing-masing sampel


margarin dan mentega pada
selembar roti tawar kemudian
berikan penilain terhadap
kemudahannya untuk doioleskan.

Pengamatan Sifat Lakukan pengamatan terhadap


Organoleptik kehalusan, aroma dan uji rating
hedonik/kesukaan.

Bandingkan hasil pengamatan di


Pembandingan Hasil atas untuk membedakan
Pengamatan karakteristik maragrin dan
mentega.

Anda mungkin juga menyukai