Anda di halaman 1dari 26

METODOLOGI ANALISA SOSIAL

UNTUK KEBIJAKAN PUBLIK


Yan Kurniawan PELATIHAN ONLINE
Senior Analyst PT. Media Kernels Indonesia
Perencanaan dan Implementasi
Kebijakan Publik dengan Basis Analisa Big Data
di Era Demokrasi Digital
DAFTAR ISI
✓LATAR BELAKANG
✓ANALISA MEDIA ONLINE & MEDIA SOSIAL
UNTUK KEBIJAKAN PUBLIK
✓PENUTUP
LATAR BELAKANG
4
5
6
7
GEN Z MILLENIALS

8
Bagi Pemerintah, hal ini merupakan sebuah
tantangan sekaligus peluang untuk melakukan
diseminasi kinerja dan hasil kerja pemerintah.
Selain cepat dan daya jangkau yang luas, media
sosial juga bisa digunakan sebagai medium
komunikasi untuk mendekatkan diri dan
berdialog kepada masyarakat.
Berdasarkan uraian diatas, penting bagi
stakeholder untuk melihat Media online & Media
sosial sebagai salah satu variable untuk
menciptakan kerja kebijakan publik (
perencanaan – implementasi – evaluasi)
ANALISA MEDIA ONLINE &
MEDIA SOSIAL UNTUK
KEBIJAKAN PUBLIK
ASUMSI DASAR DEFINISI BIG DATA
SUMBER BERMAN (2013) HASHEM DKK (2015) IBM (2016)
1. VOLUME VOLUME VOLUME
VARIETY VARIETY VARIETY
VELOCITY VELOCITY VELOCITY
VALUE VALUE
VERACITY

Sumber :
PELUANG DAN TANTANGAN BIG DATA DALAM PENELITIAN ILMU SOSIAL: SEBUAH KAJIAN LITERATUR , Vience Mutiara Rumata
KETERBATASAN RISET BERBASIS BIG DATA

1. Tidak semua kanal di media sosial membuka aksesnya untuk


diteliti
2. Analisa sosial berbasis Big data vs privacy individu
3. Sampai saat ini, Belum ada kesepakatan metodologi sosial yang
kuat tentang riset berbasis Big Data.
4. Banjir informasi yang menimbulkan “NOISE”
5. Tercatat saat ini, hanya kanal sosial media Twitter yang
membuka seluruh akses hasil percakapan publik
PARADIGMA PENELITIAN SOSIAL

PARADIGMA

POSITIVIS KONSTRUKTIVIS KRITIS


PARADIGMA SERTA KONSEKUENSI
METODOLOGIS BERBASIS BIG DATA
PARADIGMA POSITIVIS KONSTRUKTIVIS KRITIS
PENDEKATAN - Analisa isi teks
QUANTITATIVE Quantitative
- SNA (Sosial Network
Analysis)
- Agenda Setting
- Opini Publik
PENDEKATAN - Framing - Framing Kritis
QUALITATIVE - Semiotika - Semiotika berbasis
Kritisi
- CDA (critical Discourse
Analysis)
CONTOH DASHBOARD

16
• Monitoring • Didapatkandari hasil
dan evaluasi pantauan dan riset
Media Sosial &
Media Online

IMPACT INSIGHT

METODOLOGI
IMPLEMENTATION IDEA

• Merumuskan
inovasi,
• Pelaksanaan kebijakan langkah
strategis dan
taktis
INSIGHT
POPULARITAS & SENTIMEN
INSIGHT
FRAME MEDIA,
SEBARAN, SENTIMEN
INSIGHT
ENGAGEMENT NETIZEN
INSIGHT
ENGAGEMENT NETIZEN
IMPLEMENTATION

IMPLEMENTASI
KEBIJAKAN

- Penggunaan system monitoring big data


untuk memantau respon, serta
DAMPAK SEGERA perubahan sikap di masyarakat
KEBIJAKAN - Evaluasi awal, kalau gagal apa yang
harus dilakukan. Kalau berhasil apa
yang harus dilakukan.

DAMPAK AKHIR
- Evaluasi menyeluruh
KEBIJAKAN
- Lesson learned
IMPACT
BEFORE - AFTER

- Adanya perubahan pengetahuan


- Adanya perubahan sikap di masyarakat
- Adanya perubahan tindakan di Masyarakat
PENUTUP

▪ Lahirnya media sosial yang menjadi keniscayaan sebagai konsekuensi logis dari kemajuan
teknologi informasi dan komunikasi diharapkan dapat membantu para pemangku kebijakan
untuk merencanakan, merumuskan, mengimplementasi serta mengevaluasi kebijakan publik .

▪ Sampai saat ini, terlihat belum ada Metodologi analisa yang khusus membedah analisa
kebijakan publik berbasis big data media sosial. Namun kita bisa memanfaatkan konsep
metodologi analisa konvensional (disertai dengan catatan) untuk mendapatkan analisa
kebijakan publik berbasis big data media sosial.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai