Anda di halaman 1dari 3
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN 41, Pendidikan No. 19 Mataram ~ Telp. (0370) 632 593 ~ Fax. (0370) 632 593 Situs Resmi : http://dikbud.ntbprov.go.id — Email : dikbudntb@gmail.co KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT NOMOR : 188.4/433¢- .PK/Dikbud TENTANG PENETAPAN NAMA-NAMA TATA USAHA NON PNS. PADA SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI, SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI DAN SEKOLAH LUAR BIASA NEGERI TAHUN ANGGARAN 2020 DI LINGKUNGAN PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT Menimbang a. bahwa dalam rangka ~—meningkatkan —_pemerataar kesejahteraan bagi Tata Usaha Non PNS pada sckolal Menengah Atas, Sekolah Menengah Kejuruan dan Sekolah Luar Biasa Negeri di lingkup Pemerintah Provinsi Nuss Tenggara Barat, perlu nama-nama Tata Usaha Non PNS; b. Bahwa pemberian Jasa kepada pegawai Tata Usaha Non PNS berdasarkan APBD Provinsi NTB; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a dan b, perlu untuk menetapkan Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Nusa Tenggara Barat tentang Penetapan nama-nama Tata Usaha Non PNS pada Sekolah Menengah Atas, Sekolah Meneng: Kejuruan dan Sekolah Luar Biasa Negeri Tahun Anggarar 2020 di Lingkungan Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat; Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 64 Tahun 1958 tentang Pembentukan Daerah-daerah tingkat I Bali, Nusa Tenggara Barat dan Nusii ‘Tenggara Timur, Lembaran Negara (Republik Indonesia Tahun 1958 Nomor 115, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1649); 2. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003, tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301); 3. Undang-Undang nomor 23 Tahun 2014 _ tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 nomor 244, sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undan¢ Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Atas Undang Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahar Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesi« Nomor 5679); Menetapkan KESATU 4. Undang-undang Nomor 30 Tahun 2014, _tentany Administrasi Pemerintahan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 292, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5601); 5. Peraturan Daerah Provinsi Nusa Tenggara Barat Nomor 4 Tahun 2015 tentang Penyelenggaraan _ Pendidikan (Lembaran Daerah Provinsi NTB Tahun 2015 Nomor 4} sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2018 tentang Perubahan Atas Peraturan daerah Nomor 4 Tahun 2015 Tentang Penyelenggaraan Pendidikar (Lembaran Daerah Provinsi NTB Tahun 2018 Nomor 7); 6. Peraturan Daerah Provinsi Nusa Tenggara Barat Nomor 11 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangka Daerah Provinsi Nusa Tenggara Barat; 7. Peraturan Daerah Provinsi Nusa Tenggara Barat Nomor 10 Tahun 2019 tentang Anggaran Pendapatan Belanja DaerahTahun Anggaran 2020 (Lembaran Daerah Provinsi NTB Tahun 2020 Nomor 10); 8. Peraturan Pemerintahan Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 114, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5887); 9. Peraturan Gubernur Nomor 50 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas Dan Fungsi Serta Tata Kerja Dinas-Dinas Daerah Provinsi Nusa Tenggara Barat; 10. Peraturan Gubernur Nomor 53 Tahun 2016 tentang Pembentukan, Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas Da: Fungsi Serta Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis Dinas Pad. Dinas-Dinas Daerah Dan Unit Pelaksana Teknis Badan Pada Badan-Badan Daerah Provinsi Nusa Tenggara Barat; 11. Peraturan Gubernur Nomor 10 Tahun 2017 tentang Pembentukan, Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas Dan Fungsi Satuan Pendidikan Pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Nusa Tenggara Barat sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Gubernur Nomor 28 Tahun 2018 tentang Perubahan Atas Peraturan Gubernur Nomor 10 Tahun 2017 tentang Pembentukan, Kedudukan Susunan Organisasi, Tugas Dan Fungsi Satuan Pendidikay Pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Nusa ‘Tenggara Barat; MEMUTUSKAN Menetapkan nama-nama Tenaga Tata Usaha Non PNS penerima Jasa Administrasi Pendidikan pada Sekolah Menengah Atas Sekolah Menengah Kejuruan dan Sekolah Luar Biasa Negeri Tahun Anggaran 2020 di Lingkungan Pemerintah Provinsi NTB sebagaimana tercantum pada lampiran keputusan ini; KEDUA KETIGA KEEMPAT KELIMA : Jasa Administrasi Pendidikan untuk Tenaga Tata Usaha/Tena Tenaha Tata Usaha Non PNS sebagaimana dimaksud dalatr Diktum KESATU merupakan Tenaga Tata Usaha Non PNS pac SMAN, SMKN dan SLBN yang telah ditetapkan sebagai Tena: Tata Usaha/Tenaga Administasi Non PNS dengan Si Bupati/Walikota, SK Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten dar SK Kepala Sekolah; Administrasi Non PNS diberikan setiap bulan dan berlaku mula bulan Juli - Desember Tahun Anggaran 2020; Segala biaya yang timbul akibat diterbitkannya Suri Keputusan ini dibebankan pada DPA Dinas Dikbud Provin Nusa Tenggara Barat Tahun Anggaran 2020 yang relevan da sesuai dengan ketentuan yang berlaku; Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak ditetapkan dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalarr Keputusan ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestiny: DITETAPKAN DI: MATARAM PADATANGGAL : 9 Oxfofer 202 \ PALA DINAS DIKBUD

Anda mungkin juga menyukai