Anda di halaman 1dari 3

BERITA ACARA

RAPAT PANITIA PENGUKUHAN UNSIKA

Hari / Tanggal : Rabu, 21 Oktober 2020

Tempat : Zoom

Telah dilaksanakan rapat panitia pengukuhan UNSIKA 2020

Hal –hal yang yang perlu dilaporkan selama berlangsungnya rapat sebagai berikut :

Jumlah peserta rapat yang hadir : 26

Adapun hasil rapat mengenai :

PERSIAPAN PELAKSANAAN SUMPAH PROFESI

Proposal : Dikerjakan bersama sama, oleh panitia gabungan.

Divisi kurang : Konsumsi, peralatan, dan gabungan panitia dari angkatan 13.

Waktu : 9 Desember 2020.

Hiburan : Didiskusikan terlebih dulu ( kemungkinan ada tarian ).

Persiapan : Masih awal awal ( kepanitiaan dan jobdesc ).

Anggaran : Ada RAB dari patungan, dan ajuan di proposal.

Panitia yang hadir offline dari fikes : Pastikan berapa jumlahnya

Kerja sama HIMTIKA : Keperluan feedback bisa hubungi bendahara angkatan 13.

Dari divisi souvenir : Siapkan divisi souvenir untuk pembagian souvenir di kampus.

Konsultasi narasumber : Akan dipersiapkan oleh seksi acara.

Bentuk sumpahnya : Diadakan rohaniawan, membawa kitab suci masing-masing kepercayaan.

Background : Dicoba terlebihdulu. Temanya disesuaikan oleh divisi terkait.

Rapat kepanitiaan : Disesuaikan dengan kesibukan, utamakan rapat per divisi. Kemungkina 1 munggi 1
kali.

Narasumber : Prosedur mengundang tamu VIP, perlu dikosultasikan dulu ke dosen.

Ide dan Tema acar : Kalau ada yang mau mengusulkan, boleh.
Saran untuk hiburan ( penampilan ) : Berupa penampilan video agar maksimal.

Pemaparan jobdesc : Oleh masing – masing divisi, disatukan oleh sekretaris.

Penyusuna Run Down : Masih didiskusikan.

MC : Diserahkan kepada panitia.

Vidio yang akan ditampilkan : Segera disiapkan seluruh video lengkap.

Daftar Hadir :

1. Yufira Fauziah
2. Fatin nuha
3. Meisya tiara
4. Nikita tiara
5. Vita Virginia
6. Salsabila rahma
7. Adinda
8. Aditya zahran
9. Arinta anggraini
10. Asb
11. Aulia wulandari
12. Chintya
13. Chindi cenora
14. Isna heru
15. Khaulah afrah
16. Mamay maratusshalihah
17. Rika azizah
18. Salma nurfadila
19. Cut Yasmin
20. Vinanda
21. Laras
22. Neneng
23. Putri
24. Tia Ikhtiyar

Demikian berita acara ini kami buat dengan sebenarnya untuk diketahui dan dipergunakan sebagaimana
semestinya.
Karawang, 21 Oktober 2020

Ketua HIMKA

FATIN NUHA YAMIN

Anda mungkin juga menyukai