Anda di halaman 1dari 3

Tutor Sebaya Matematika

Tutor Sebaya KBF MA1101


Marchotridyo

1. [Purcell] Sebuah kawat berukuran 8 cm 𝑎𝑥 , 𝑥 ≤ 2


memiliki suatu properti di mana massa totalnya (i) 𝑓(𝑥) =
𝑥 + 𝑏, 𝑥 > 2
dihitung dari ujung kirinya sampai suatu posisi
cos 𝑥 , 𝑥 < 0
𝑥 ke sebelah kanannya adalah 𝑥 gram. (ii) 𝑓(𝑥) =
𝑎𝑥 + 𝑏, 𝑥 ≥ 0
4. [Briggs] Misalkan garis yang menyinggung
fungsi 𝑓 pada saat 𝑥 = 2 adalah 𝑦 = 4𝑥 + 1 dan
garis yang menyinggung fungsi 𝑔 pada saat 𝑥 =
2 memiliki kemiringan 3 dan melewati titik
(a) Tentukan densitas rata-rata suatu (0, −2). Tentukan persamaan garis singgung
segmen dengan panjang 2 cm yang yang menyinggung kurva berikut pada saat 𝑥 =
terletak tepat di tengah kawat. 2:

(b) Tentukan densitas sebenarnya di titik (a) 𝑦 = 𝑓(𝑥) + 𝑔(𝑥)


3 cm dihitung dari ujung sebelah kiri.
(b) 𝑦 = 𝑓(𝑥) − 2𝑔(𝑥)
2. [Briggs] Pasangkan grafik fungsi (a-d)
(c) 𝑦 = 4𝑓(𝑥)
dengan pasangan grafik turunannya (A-D) yang
tepat berdasarkan gambar di bawah. 5. [Briggs] Diberikan grafik di bawah ini.

Dari grafik tersebut, tentukan nilai dari:

(a) (𝑓(𝑥)𝑔(𝑥)) di 𝑥 = 4

(b) ( )
di 𝑥 = 2

6. [Thomas] Grafik di bawah ini merupakan


grafik posisi 𝑠, kecepatan 𝑣 = , dan
percepatan 𝑎 = 𝑑 𝑠/𝑑𝑡 dari sebuah partikel
yang bergerak di suatu sistem koordinat
terhadap fungsi 𝑡. Tentukan mana kurva 𝑠, 𝑣,
dan 𝑎 berturut-turut.
3. [Larson] Tentukan nilai 𝑎 dan 𝑏 agar 𝑓
dapat diturunkan di mana saja.

1
Tutor Sebaya Matematika

9. [Larson] Seorang pria 6 ft berjalan dengan


7. [Larson] Bifolium adalah sebuah kurva kecepatan 5 ft/s menjauhi sebuah lampu
pangkat empat yang memenuhi persamaan: dengan tinggi 15 ft di atas tanah (lihat gambar).
(𝑥 + 𝑦 ) = 𝛼𝑥 𝑦
Diberikan kurva bifolium seperti pada gambar.
Tentukan persamaan garis singgung pada titik
yang diberikan.

(a) Ketika pria tersebut berdiri sejauh 10


ft dari dasar lampu, berapa laju ujung
bayangannya bergerak?
8. [Thomas] Sebuah tangga berukuran 13 ft
bersandar pada dinding ketika saat ia akan (b) Ketika pria tersebut berdiri sejauh 10
tergelincir. Ketika jarak dasar tangga dengan ft dari dasar lampu, berapa laju
dinding sebesar 12 ft dari dinding, dasar perubahan bayangan pria tersebut?
tersebut bergerak menjauhi dinding dengan 10. [Purcell] Gunakan diferensial atau
kecepatan 5 ft/detik.
aproksimasi linear untuk mengaproksimasi nilai
(a) Berapa cepat ujung atas tangga jatuh dari:
menyusuri dinding pada saat itu? √
(a) 402
(b) Berapa cepat perubahan luas segitiga yang √
(b) 35,9
dibentuk oleh tangga, dinding, dan lantai pada √
saat itu? (c) 26,91

(c) Berapa cepat perubahan sudut 𝜃 antara 11. [Thomas] Ketika panjang bandul, 𝐿,
tangga dan lantai pada saat itu? dibuat konstan dengan cara mengatur
temperaturnya, periode bandul, 𝑇 , bergantung
pada percepatan gravitasi 𝑔. Periodenya akan
berubah ketika bandul tersebut dibawa ke

2
Tutor Sebaya Matematika
tempat yang berbeda akibat adanya perubahan
𝑔. Dengan mencatat besar ∆𝑇 , kita dapat
mengestimasi variasi 𝑔 dari persamaan

𝐿
𝑇 = 2𝜋
𝑔

(a) Apabila 𝐿 dijaga (konstan) dan 𝑔


adalah variabel bebas, hitung 𝑑𝑇 dan
gunakan jawaban ini untuk menjawab
(b) dan (c).
15. [Sullivan] Sebuah pulau kecil memiliki
(b) Ketika 𝑔 meningkat, apa yang terjadi
jarak 3 km dari titik terdekat 𝑃 yang
dengan 𝑇 ?
merupakan titik pada suatu garis pantai.
(c) Sebuah jam yang dibuat dengan Sebuah kota terletak di garis pantai dengan
pendulum 100 cm dipindahkan dari jarak 12 km dari titik 𝑃 (lihat gambar).
lokasi yang awalnya memiliki 𝑔 = 980
cm/detik2 ke sebuah lokasi baru.
Ternyata, periode meningkat sebesar
𝑑𝑇 = 0,001 detik. Cari 𝑑𝑔 dan
estimasikan nilai 𝑔 pada lokasi baru
tersebut.

12. [Thomas] Tentukan semua titik kritis dan


domain dari fungsi
1 1 15
− 𝑥 − 𝑥+ , 𝑥<1
𝑦= 4 2 4 Seorang pria dapat mendayung perahunya
𝑥 − 6𝑥 + 8𝑥, 𝑥≥1 dengan kecepatan 2,5 km/h dan dapat berjalan
Lalu, tentukan titik-titik ekstremnya (baik dengan kecepatan 4 km/h. Diukur dari titik 𝑃 ,
absolut maupun lokal). di mana pria tersebut sebaiknya mendaratkan
perahunya agar dapat sampai di kota dalam
13. [Thomas] Identifikasi domain, semua titik
waktu tercepat?
ekstrem (baik lokal maupun absolut), titik
belok, serta asimtot dari fungsi
𝑥
𝑦=√
𝑥 +1
dan sketsakan grafik tersebut.

14. [Thomas] Tentukan luas daerah paling


kecil yang memenuhi kriteria bahwa daerah
tersebut:

(i) Berada di kuadran pertama

(ii) Dibatasi oleh sumbu 𝑥, sumbu 𝑦, dan garis


singgung pada kurva 3𝑥 − 𝑥

Anda mungkin juga menyukai