Anda di halaman 1dari 6

Penyelesaian

SKU No.3
Dapat mengikuti jalannya diskusi dengan baik
Diskusi pada dasarnya adalah kegiatan induk dari sekolah modern. Pada awalnya,
sekolah berasal dari kegiatan diskusi antara Plato (seorang filsuf Yunani) dengan
murid-muridnya ketika waktu senggang. Penegak adalah seorang pramuka yang
sudah aktif berdiskusi mengenai topik yang tentunya mempunyai dampak positif
bagi perbendaharaan pengetahuan. Diskusi ini menjadi hal penting untuk
mengasah kekritisan antar pramuka, bertukar ide dan pemikiran, saling koreksi,
menjalin hubungan yang kondusif, sampai peresapan nilai-nilai.
Orang yang berdiskusi tentunya harus tahu tugas-tugas dan peran apa saja yang
tentunya ada dalam kegiatan berdiskusi.

TABEL PENUGASAN BAGI CALON PENEGAK BANTARA


No Uraian Kegiatan Paraf
1 Sebutkan tugas moderator!
Jawaban:

2 Sebutkan tugas notulis!


Jawaban:
3 Sebutkan tugas peserta diskusi!
Jawaban:

Kesan dan Pesan Penguji:

Hari Nama Penguji Jabatan Paraf


Tanggal
Penyelesaian
SKU No.11
Mengenal, mengerti, dan memahami isi AD & ART Gerakan Pramuka

TABEL PENUGASAN BAGI CALON PENEGAK BANTARA


No Uraian Kegiatan Paraf
1 Dapat menyebutkan nomor surat keputusan Presiden tentang
AD Gerakan pramuka
2 Dapat menyebutkan Nomor surat keputusan Ketua Kwarnas
tentang ART Gerakan Pramuka
3 Dapat menyebutkan pasal-pasal pokok tentang tujuan, tugas
pokok, prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan.

Kesan dan Pesan Penguji:

Hari Nama Penguji Jabatan Paraf


Tanggal
Penyelesaian
SKU No.12
Dapat menjelaskan sejarah Kepramukaan Indonesia dan Dunia

TABEL PENUGASAN BAGI CALON PENEGAK BANTARA


No Uraian Kegiatan Paraf
1 Dapat menyebutkan pendiri kepramukaan dunia, sejarah
pramuka dunia dan buku-buku yang dihasilkan oleh Baden
Powell
2 Dapat menceritakan masuknya kepramukaan ke Indonesia

3 Dapat menceritakan perkembangan kepramukaan di


Indonesia sampai saat ini

Kesan dan Pesan Penguji:

Hari Nama Penguji Jabatan Paraf


Tanggal
Penyelesaian
SKU No.14
Dapat menjelaskan bentuk pengamalan Pancasila dalam kehidupan sehari-
hari

TABEL PENUGASAN BAGI CALON PENEGAK BANTARA


No Uraian Kegiatan Paraf
1 Dapat menyebutkan butir-butir Pancasila dan menyampaikan
contoh-contohnya dalam kehidupan sehari-hari

Kesan dan Pesan Penguji:

Hari Nama Penguji Jabatan Paraf


Tanggal
Penyelesaian
SKU No.15

Dapat menjelaskan tentang organisasi ASEAN dan PBB

TABEL PENUGASAN BAGI CALON PENEGAK BANTARA


No Uraian Kegiatan Paraf
1 Dapat menjelaskan kepengurusan ASEAN, Nama sekretaris
jenderal ASEAN, alamat sekretariat ASEAN serta organisasi-
organisasi di bawah ASEAN
2 Dapat menjelaskan kepengurusan PBB, Nama sekretaris
jenderal PBB, alamat sekretariat PBB serta organisasi-
organisasi di bawah PBB

Kesan dan Pesan Penguji:

Hari Nama Penguji Jabatan Paraf


Tanggal

Anda mungkin juga menyukai