Anda di halaman 1dari 12

INTERNAL USE ONLY

Dokumen ini milik Bank CIMB Niaga, tidak untuk disebarluaskan kepada pihak yang tidak berkepentingan

Memorandum
No : 820/Memo/WMIDP/SRP/V/2020
Kepada Yth :  Regional Head
 All Regional Operation Head
 All Branch Area Manager
 Digital Banking Manager
 All Branch Manager
 Digital Lounge Coordinator Unit
 Regional CP Business Manager
 Team Head PBG
 PBG Head
 Private Banking Relationship Manager
 Contact Centre (14041 & 500800)
 Customer Care & SQ Head
 BQA Head
Tembusan :  Consumer Banking Director
 Head of Sales & Distribution
 Head of Segment & Retail Banking Product
 Head of Branch and Branchless Banking
 Branch & Branchless Banking Business Development Group Head
Dari : Selvani Antoni - Installment, Transanctional Savings & Time Deposit Product
Development Head
Tanggal : 27 Mei 2020
Judul : Sosialisasi Program Tabungan Mapan Maxi Special Benefit
Lampiran : 1. Fitur Produk
2. Skema Program dan Detail Hadiah
3. Ketentuan Umum dan Teknis Pembukaan Rekening
4. FAQ dan PIC Program
5. Aplikasi Keikutsertaan Program Paket Berhadiah Tabungan Mapan/iB Mapan

Berikut kami sampaikan Program Tabungan Mapan Maxi menggunakan skema terbaru dengan detail sbb:
A. NAMA PROGRAM / PRODUK
Sosialisasi Program Mapan Maxi Special Benefit
B. PERIODE PROGRAM / PRODUK
Efektif 5 Juni – 30 Juni 2020, atau sampai pemberitahuan berikutnya
C. KETENTUAN PROGRAM
- Hanya berlaku untuk nasabah yang telah mendapatkan approval dari Head of SND
- Apabila terjadi break sebelum jatuh tempo, maka tidak diperkenankan adanya deviasi pembebasan
penalty apapun
- Program tidak dapat digabungkan dengan program lain yang mengikutsertakan Mapan Maxi
- Kuota bersifat first come first serve
Mohon agar hal ini dapat diinformasikan kepada seluruh staff dan karyawan yang berada dibawah koordinasi
Bapak/ Ibu. Pertanyaan lebih lanjut seputar program, dapat mengirimkan email ke : mapan@cimbniaga.co.id
Demikian kami sampaikan, terimakasih.
Hormat kami,

Selvani Antoni Vera Margaret


Installment, Transactional Savings & Time Deposit WM, Insurance and Deposit Product Head
Product Development Head
Tanda tangan

PT Bank CIMB Niaga Tbk


Jl Jend Sudirman Kav 58 Jakarta 12190 Indonesia
Tel 250 5151 250 5252 250 5353 Fax 250 5205
Telex 60875 60876 60877 SWIFT BNIAIDJA www.cimbniaga.com
INTERNAL USE ONLY
Dokumen ini milik Bank CIMB Niaga, tidak untuk disebarluaskan kepada pihak yang tidak berkepentingan

Lampiran 1 – Fitur Produk, Memo No. 820/Memo/WMIDP/SRP/V/2020

Note :
 Bunga Maxi Konven 1% p.a. fixed sampai dengan jatuh tempo
 Suku bunga dapat berubah sewaktu-waktu dengan pemberitahuan
 Bagi hasil (Nisbah) 52.08% dengan indikasi bagi hasil sebesar 4.25% p.a (sesuai avg GYD April 2020 sebesar 7.723681%)
 Nisbah/ porsi bagi hasil nasabah fixed sampai dengan jatuh tempo rekening. Nilai imbal hasil yang didapatkan nasabah tiap
bulannya dapat berubah sesuai GYD bulan berjalan

2
INTERNAL USE ONLY
Dokumen ini milik Bank CIMB Niaga, tidak untuk disebarluaskan kepada pihak yang tidak berkepentingan

Lampiran 2 – Skema Program, Memo No. 820/Memo/WMIDP/SRP/V/2020

Skema Mapan Maxi Konven

Note:
Prakiraan target saldo akhir pada table diatas berdasarkan asumsi :
- Bunga fixed 1.00%/tahun hingga jatuh tempo, untuk program hadiah langsung dengan setoran rutin bulanan.
- Perkiraan target saldo Akhir diasumsikan apabila setoran rutin bulanan konsisten setiap bulannya sampai jatuh tempo.
- Cash Reward Hanya berlaku khusus Mapan Konven.
- Penjaminan LPS (Lembaga Penjamin Simpanan) akan mengikuti ketentuan LPS yang berlaku.

Skema Mapan Maxi Syariah – Higher Nisbah

Note :
Prakiraan target saldo akhir pada table diatas berdasarkan asumsi :
- Perkiraan target saldo Akhir diasumsikan apabila setoran rutin bulanan konsisten setiap bulannya sampai jatuh tempo dan ketentuan
Nisbah yang berlaku
- Bagi hasil (Nisbah) 52.08% dengan indikasi bagi hasil sebesar 4.25% p.a (sesuai avg GYD April 2020 sebesar 7.723681%)
- Nisbah/ porsi bagi hasil nasabah fixed sampai dengan jatuh tempo rekening. Nilai imbal hasil yang didapatkan nasabah tiap bulannya dapat
berubah sesuai GYD bulan berjalan
- Penjaminan LPS (Lembaga Penjamin Simpanan) akan mengikuti ketentuan LPS yang berlaku

3
INTERNAL USE ONLY
Dokumen ini milik Bank CIMB Niaga, tidak untuk disebarluaskan kepada pihak yang tidak berkepentingan

Lampiran 3 - Ketentuan Umum & Teknis, Memo No. 820/Memo/WMIDP/SRP/V/2020


1. Channel Penjualan (Konven & Syariah) :
 SND
 CP
 PBG
 Digital Lounge

2. Nasabah diwajibkan mengisi :


 Aplikasi Pembukaan Rekening Mapan dengan “Syarat dan Ketentuan Tabungan Mapan”.
 Formulir ”Aplikasi Keikutsertaan Program Paket Berhadiah” (terlampir) dan diparaf disebelah hadiah yang
dipilih, dan ditandatangani di bagian bawah formulir oleh nasabah.

3. Rekening yang dapat dijadikan sebagai rekening sumber dana yaitu rekening tabungan CIMB Niaga (konven
dan iB), kecuali Tabungan Mapan, Tabungan CIMB Junior, Indie Account, Investor Account, dan Tabungan Tax
Amnesty. Rekening sumber dana wajib berada dalam 1 CIF dengan Tabungan Mapan. Rekening yang dijadikan
rekening sumber dana harus rekening pribadi, bukan rekening Join/Or.

4. Mapan Cash Reward hanya berlaku untuk Mapan Konvensional

5. Skema pada memo ini Hanya berlaku untuk Leads nasabah yang telah mendapatkan approval dari Head of
SnD.

6. Apabila terjadi break sebelum jatuh tempo, maka tidak diperkenankan adanya deviasi pembebasan penalty
apapun

7. Fixed Rate harus ”Y”

8. Ketentuan First Installment Date


 Ketentuan First Installment date adalah maksimal tanggal yg sama di bulan berikutnya. Contoh: buka
rekening tanggal 4 Januari 2020, maka maksimal First Installment Date adalah tanggal 4 Februari 2020.
 Pada saat Date of Installment diinput, secara otomatis First Installment Date/Tanggal Pendebetan Setoran
Rutin Bulanan Pertama akan terisi oleh sistem. Sistem akan memilih bulan dan tahun terdekat untuk First
Installment Date berdasarkan Date of Installment yang diinput. Contoh :
1) Buka rekening tanggal 4 Januari 2020 dengan Date of Installment yang diinginkan nasabah adalah
setiap tanggal 4. Pada saat Date of Installment diinput 4, maka secara otomatis First Installment Date
yang terbentuk oleh sistem adalah 4 Februari 2020.
2) Buka rekening tanggal 4 Januari 2019 dengan Date of Installment yang diinginkan nasabah adalah
setiap tanggal 25. Pada saat Date of Installment diinput 25, maka secara otomatis First Installment
Date yang terbentuk oleh sistem adalah 25 Januari 2020.

9. Jangka waktu pada skema dihitung dari tanggal First Installment Date, sehingga akan berpengaruh terhadap
tanggal jatuh tempo/Maturity Date. Periksa kembali tanggal jatuh tempo dan informasikan kepada nasabah
agar nasabah mendapatkan informasi yang jelas.

10. Setoran awal dan setoran rutin bulanan akan didebet oleh sistem, bukan transfer manual ke rekening
Mapan.

11. Untuk setoran rutin bulanan, nasabah harus menyediakan dana di rekening sumber dana paling lambat satu
hari sebelum tanggal pendebetan untuk menghindari terjadinya gagal debet yang menyebabkan
keterlambatan pembayaran setoran rutin bulanan.

4
INTERNAL USE ONLY
Dokumen ini milik Bank CIMB Niaga, tidak untuk disebarluaskan kepada pihak yang tidak berkepentingan

12. Perubahan setoran awal/ setoran rutin bulanan/ jangka waktu menjadi lebih tinggi daripada yang tercantum
pada skema atas kehendak nasabah diperkenankan sepanjang tidak menurunkan komponen skema lainnya.
Perubahan tersebut wajib diinformasikan oleh cabang kepada Product Owner melalui tim Specialist masing-
masing area. Apabila tidak diinformasikan maka hadiah belum dapat diproses

13. Hal–hal yang perlu diperhatikan dalam pembukaan rekening khusus Mapan cash reward adalah :
 Jenis Hadiah
- Hadiah berupa cash reward dan akan dikreditkan ke rekening Source of Fund (SOF) pada akhir hari
pembukaan rekening.
- Hadiah dan skema yang telah dipilih tidak dapat ditukar atau dibatalkan dengan alasan apapun.
- Pajak ditanggung oleh bank CIMB Niaga.
- Hanya berlaku untuk Mapan Konven.
 Skema program berlaku kelipatan (multiple) yaitu 1 sampai dengan 99 (kelipatan satuan) dalam satu
rekening. Setoran awal, setoran rutin bulanan, hadiah cash reward dan penalty program mengikuti
kelipatan (multiple), nasabah dapat membuka lebih dari satu rekening.
Cara menghitung kelipatan (multiple) skema Tabungan Berjangka cash reward =
Setoran awal yang dikehendaki nasabah
Setoran Awal
 Pastikan dana untuk setoran awal dan setoran bulanan tersedia pada rekening SOF sebelum
pembukaan rekening Tabungan Berjangka dilakukan. Dana untuk setoran awal di rekening akan
terdebet secara langsung oleh sistem setelah pembukaan rekening.
 Pastikan Kode Produk dipilih dengan benar sesuai ketentuan.
 Pastikan Kode Program (10 Digit) diinput sesuai dengan skema yang diikuti oleh nasabah. Kode Program
dapat dilihat pada Lampiran 1 – Skema Program. Tidak perlu input kode marketing program maupun
account message.
 Pastikan rekening Sumber Dana/Source of Fund (SOF), Disposition A/C No, Cash Back A/C No telah diinput
dengan benar sesuai dengan yang tertera pada Aplikasi Keikutsertaan Program Berhadiah Tabungan
Berjangka dan sesuai ketentuan rekening sumber dana untuk Tabungan Berjangka.
 Pastikan tanggal setoran rutin bulanan/date of installment diinput dengan tanggal setoran rutin bulanan
sesuai instruksi nasabah.
 Pastikan melakukan input jenis suku bunga Fixed Rate :”Y” untuk semua tenor.
 Pastikan multiple diinput dengan benar (angka 1 s/d 99, kelipatan satu) sesuai skema yang diikuti
nasabah.
Sistem akan secara otomatis mengkalikan nilai setoran awal (Initial Deposit), setoran rutin bulanan
(Payment Amount), dan cash reward dengan nilai multiple yang diinput sehingga diperoleh nilai setoran
awal, setoran rutin bulanan dan cash reward sesuai nilai kelipatan skema yang diinginkan oleh nasabah.
 Cash reward dan pajak akan dikreditkan secara otomatis oleh sistem secara langsung setelah
pembukaan rekening. Oleh karena itu cabang wajib mengikuti seluruh ketentuan teknis tersebut di atas
agar tidak terjadi kesalahan input dan wajib memastikan bahwa rekening telah valid (sesuai skema).
Kesalahan input dapat berakibat pada kesalahan cash reward dan pajak.
 Perhitungan penalty program mengikuti ketentuan pada tabel di atas.
Contoh :
JW : Jangka waktu Tabungan Berjangka (dalam satuan hari), dengan asumsi = 365 hari
HB: Hari berjalan Tabungan Berjangka (dalam satuan hari), terhitung sejak pembukaan rekening
dilakukan.
Nasabah membuka Tabungan Berjangka pada tanggal 2 Januari 2019, jangka waktu 3 tahun dengan
jangka waktu 1 tahun, setoran awal Rp 50 juta dan setoran rutin bulanan Rp 10 ribu, pada tanggal 1
Februari 2019 nasabah melakukan break, maka penalty program yang dikenakan ke nasabah adalah :
Penalty program = (JW-HB)/JW * Nilai Hadiah yang ditentukan Bank
= (1095-30)/1095* Rp 7.000.000
5
INTERNAL USE ONLY
Dokumen ini milik Bank CIMB Niaga, tidak untuk disebarluaskan kepada pihak yang tidak berkepentingan

= Rp 6.808.219

14. Apabila Apabila hadiah masih dalam proses pemesanan (belum diterima oleh nasabah) dan terjadi kenaikan
harga yang signifikan terkait dengan harga yang tidak menentu (kurs rupiah terhadap US dollar) atau terdapat
kendala lain dalam proses pengadaan/pemesanan nasabah, maka Bank berhak untuk memberikan opsi
kepada nasabah untuk:
 Menutup rekening tanpa dikenakan biaya penalty
 Mengganti hadiah yang tidak ada tersebut dengan hadiah yang setara
 Menambah setoran non rutin sesuai dengan info dari Product Owner.
 Menambah setoran rutin bulanan sesuai dengan info dari Product Owner.

15. Ketentuan pengiriman, penerimaan dan penyerahan hadiah khusus iB Mapan Maxi:
 untuk hadiah voucher, minimal expiry date adalah 3 bulan dari sejak pembukaan rekening.
 Pilihan hadiah dapat diubah/diperbaharui/dihentikan sewaktu-waktu. CIMB Niaga berhak untuk
mengganti barang sejenis (atau barang lain) dengan nilai setara.
 SLA pengiriman adalah 14 hari kerja untuk wilayah Jabodetabek atau 20 hari kerja untuk wilayah luar
Jabodetabek. Waktu pengiriman dihitung sejak rekening dinyatakan valid sesuai ketentuan di atas dan
dikirim ke cabang pembuka (hanya ke cabang induk).
 Terkait dengan poin SLA, sehubungan dengan adanya pandemik virus COVID-19 saat ini yang berdampak
terhadap CIMB Niaga maupun terhadap partner/vendor penyedia hadiah dan jasa pengiriman sehingga
menyebabkan perubahan SLA atas program Tabungan CIMB Niaga dan juga update informasi mengenai
pengiriman hadiah ke cabang CIMB Niaga yang mengalami penutupan sementara, dimana SLA pengiriman
menjadi 28 hari kerja untuk wilayah Jabodetabek atau 40 hari kerja untuk wilayah luar Jabodetabek
dihitung sejak rekening dinyatakan valid. Detail dapat dilihat pada memo no
619/Memo/WMIDP/SRP/IV/2020 perihal SLA Pengirman Hadiah / Brosur / Buku Tabungan dan Update Cabang
yang Terdampak atas Pandemik Virus COVID-19.
 Cabang wajib melakukan monitoring hadiah sebagai berikut :
- Cabang induk melakukan pencatatan rekap pembukaan rekening Tabungan Mapan yang mengikuti
program di cabang induk maupun cabang yang berada di bawah koordinasinya dan melakukan
monitoring atas kedatangan hadiah, baik untuk jumlah quantity voucher dan total nominal voucher.
Apabila dalam kurun waktu yang telah dicantumkan di atas hadiah tidak diterima di cabang induk, maka
cabang wajib menginformasikan kepada PIC Program.
- Penerimaan hadiah di cabang induk :
1) Penerimaan hadiah dilakukan di tempat yang terjangkau CCTV.
2) Dilakukan secara dual custody oleh Branch Manager dan Service Manager dan harus ditunjuk dalam
Instruksi Operasi.
3) Pastikan data Nasabah (Nama, CIF, Jenis Hadiah) tercantum dengan jelas pada hadiah dan tanda
terima hadiah.
4) Cocokkan fisik hadiah (nominal voucher, quantity/jumlah voucher, dan expiry date), data nasabah
pada hadiah, rekap pembukaan rekening, dan tanda terima hadiah.
5) Bila tidak sesuai, segera hubungi PO untuk di koordinasikan pengembalian ke vendor. Bila sesuai
bubuhkan tanda tangan pada tanda terima.
6) Cabang induk wajib menyimpan tanda terima hadiah dari vendor dengan baik dan mendistribusikan
ke cabang di bawah koordinasinya.
- Pendistribusian hadiah dari cabang induk :
1) Menginformasikan penerimaan hadiah ke cabang yang berada di bawah koordinasinya pada hari
penerimaan hadiah dari vendor.
2) Mendistribusikan hadiah dan copy tanda terima hadiah dari vendor atas nasabah yang membuka
rekening di cabang di bawah koordinasinya selambatnya satu hari sejak penerimaan hadiah dari
vendor.
6
INTERNAL USE ONLY
Dokumen ini milik Bank CIMB Niaga, tidak untuk disebarluaskan kepada pihak yang tidak berkepentingan

- Hadiah wajib disimpan di lemari besi dalam Khazanah Utama dengan menggunakan log book.
- Setiap penyimpanan/pengambilan hadiah wajib dicatat dalam log book.
- Menghubungi nasabah selambatnya satu hari sejak penerimaan hadiah di cabang. Penanggung jawab
hadiah wajib melakukan rekonsiliasi harian atas sisa hadiah yang disimpan untuk memastikan jumlahnya
sudah sesuai.
- Melakukan monitoring atas hadiah yang belum diambil oleh nasabah dan melakukan reminder harian
kepada nasabah.
- Penyerahan hadiah ke Nasabah :
1) Penyerahan hadiah dilakukan di tempat yang terjangkau CCTV.
2) Penyerahan hadiah dilakukan secara dual custody oleh petugas yang ditunjuk dalam Instruksi
Operasi.
3) Pengambilan hadiah harus dilakukan oleh nasabah atau kuasanya.
4) Nasabah memeriksa kondisi hadiah di hadapan petugas serta dilakukan pencocokan fisik hadiah
(nominal voucher, quantity/jumlah voucher, dan expiry date) dan data nasabah pada hadiah
5) Bila nominal dan jumlah voucher tidak sesuai, segera hubungi PO untuk di koordinasikan
pengembalian ke vendor. Bila sesuai bubuhkan tanda tangan pada tanda terima. Serah terima ke
nasabah wajib menggunakan tanda terima dan tanda tangan nasabah wajib diverifikasi.
6) Tanda terima hadiah yang telah ditandatangani oleh nasabah, dikirimkan melalui email ke team PO
paling lambat 2 hari setelah hadiah diterima oleh nasabah.
7) Simpan tanda terima hadiah yang asli dengan baik.
 Nasabah diperkenankan untuk memeriksa hadiah yang diterima di cabang. Komplain akan diterima apabila
terjadi kerusakan pada jenis hadiah selain mobil dan motor jika kerusakan diketahui di cabang saat
penerimaan hadiah. Namun jika terjadi komplain dilakukan setelah hadiah berada di luar/keluar dari
cabang, maka hal tersebut di luar tanggung jawab CIMB Niaga.

16. Penalty program mengikuti ketentuan yang berlaku yang tercantum pada formulir ”Aplikasi Keikutsertaan
Program Paket Berhadiah”. Penalty program akan dikenakan secara otomatis apabila :
 Penutupan Tabungan Mapan sebelum jatuh tempo dengan alasan apapun juga.
 Keterlambatan pembayaran setoran rutin bulanan (Tabungan Mapan) sebesar 3 kali setoran rutin bulanan.
Apabila nasabah meninggal dunia, disarankan ahli waris melanjutkan rekening sampai jatuh tempo dengan
membuka rekening Tabungan Mapan Baru agar tidak terkena penalty program.
Contoh perhitungan penalty program :
Dengan setoran rutin bulanan
JW : Jangka waktu Tabungan Mapan (dalam satuan hari), dengan asumsi 1 tahun = 366 hari
HB : Hari berjalan Tabungan Mapan (dalam satuan hari), terhitung sejak pembukaan rekening dilakukan
Nasabah membuka Tabungan Mapan berhadiah iPhone 6 16 GB pada tanggal 4 Januari 2019, jangka waktu 3
tahun dengan setoran awal Rp 10.450.000,‐ dan setoran rutin bulanan Rp 4.300.000,‐ Pada tanggal 4 Februari
2019 nasabah melakukan break, maka charge program yang dikenakan kepada nasabah adalah:
JW : 3 tahun x 366 hari = 1095 hari
HB : 4 Januari 2016 s/d 4 Februari 2016 = 31 hari
Charge program = (JW‐HB) / JW * Nilai hadiah yang ditentukan Bank
= (1095‐31)/1095* Rp 10.450.000,‐
= Rp 10.154.155,-

17. Penutupan Tabungan Mapan sebelum jatuh tempo dengan alasan apapun termasuk jika nasabah penabung
meninggal dunia harus mendapatkan persetujuan pejabat berwenang terkait sesuai ketentuan break
tabungan mapan dan dikenakan penalty break sesuai ketentuan, serta tidak diperkenankan untuk
melakukan persetujuan waive penalty program.

7
INTERNAL USE ONLY
Dokumen ini milik Bank CIMB Niaga, tidak untuk disebarluaskan kepada pihak yang tidak berkepentingan

Lampiran 3 – Ketentuan Umum & Teknis - Memo No. 820/Memo/WMIDP/SRP/V/2020


 Pastikan dana untuk setoran awal telah tersedia pada rekening SoF sebelum pembukaan rekening Tabungan
Mapan dilakukan.
 Pastikan field-field di bawah ini telah terisi dengan benar.
Pada BDS

1 5

Keterangan :
 Pastikan kode produk terisi dengan benar.
 Pastikan Source of Fund terisi dengan benar.
 Pastikan pilihan Fixed rate/bunga yang dipilih adalah ”Y”. (untuk iB Mapan, interest rate di set by
default).
 Pastikan kode program telah terisi dengan benar.
 Pastikan initial deposit dan monthly installment sesuai dengan skema pilihan nasabah.

8
INTERNAL USE ONLY
Dokumen ini milik Bank CIMB Niaga, tidak untuk disebarluaskan kepada pihak yang tidak berkepentingan

Pada E-TP

Keterangan :
1. Pastikan kode produk terisi dengan benar.
2. Pastikan kode program terisi dengan benar.
3. Pastikan Source of Fund terisi dengan benar.
4. Pastikan initial deposit dan monthly installment sesuai dengan skema pilihan nasabah.
5. Pastikan pilihan Fixed rate/bunga yang dipilih adalah ”Y”. (untuk iB Mapan, intereset rate di set by
default).

9
INTERNAL USE ONLY
Dokumen ini milik Bank CIMB Niaga, tidak untuk disebarluaskan kepada pihak yang tidak berkepentingan

Lampiran 4 – FAQ dan PIC Program, Memo No. 820/Memo/WMIDP/SRP/V/2020


FAQ
1. Q : Apa yang harus dilakukan apabila cabang salah input pada sistem dalam proses pembukaan rekening?
A : Cabang tidak diperkenankan untuk mereject rekening, rekening wajib ditutup di BDS pada hari/tanggal
pembukaan rekening hingga berstatus closed.

2. Q : Apakah AFT wajib didaftarkan?


A : Ya, wajib. Karena jika AFT tidak didaftarkan, setoran rutin bulanan tidak akan terdebet. Hal ini mengakibatkan
nasabah akan dikenakan biaya gagal debet sebesar Rp 2.500 per tunggakan setiap tanggal 25.

3. Q : Apakah setoran awal dapat disetorkan manual ke Tabungan Berjangka?


A : Tidak. Setoran awal harus tersedia di rekening sumber dana/Source of Fund (SOF) dan secara otomatis di-hold
oleh sistem dan akan didebet secara otomatis oleh sistem secara langsung setelah pembukaan rekening.

4. Q : Apabila nasabah menginginkan skema dengan kondisi Multiple, apakah yang harus cabang dilakukan cabang
pada saat penginputan pembukaan rekening?
A : Cabang hanya mengisi field multiple dengan angka 1,2,3, . . . , 99 sesuai dengan skema yang diinginkan nasabah
(multiple harus dalam kelipatan satuan) dan tidak perlu mengubah field yang lainnya, Sistem akan secara
otomatis mengkalikan setoran awal, setoran rutin bulanan, hadiah cash reward dan penalty program sesuai
dengan jumlah multiple.

5. Q : Apakah yang terjadi jika nasabah mengalami gagal debet setoran rutin bulanan sebanyak 3 (tiga) kali berturut-
turut selama masa keikutsertaan Tabungan Berjangka?
A : Nasabah secara otomatis akan dikenakan biaya penalty program

6. Q : Berapa biaya penalty yang dikenakan kepada nasabah bila nasabah menutup rekening sebelum jatuh tempo?
A : Nasabah dikenakan biaya penalty break dan penalty program
Besarnya biaya penalty break : 2% x Saldo pencairan atau minimum Rp 50.000 Besarnya biaya penalty program
sesuai ketentuan yang berlaku dan bersifat tetap sampai dengan rekening jatuh tempo.

PIC Program
Team Specialist iB:
Area Area Coordinator Email Area Specialist Email
East Asep Saefuloh Asep.saefulloh@cimbniaga.co.id
Central Nugraha Utama Rasyid nugraha.rasyid@cimbniaga.co.id Cut Nurafrilli Purnamasari cut.purnamasari@cimbniaga.co.id
Jakarta Region
North An Yossyana Efendi an.efendi@cimbniaga.co.id
South Indra Sakti indra.sakti@cimbniaga.co.id Diah Kusumaningrum diah.kusumaningrum@cimbniaga.co.id
Sumatera Indra Sakti indra.sakti@cimbniaga.co.id Muhammad Rival Muhammad.Rival@cimbniaga.co.id
Jawa Barat Firman Safta Diansyah Firman.Diansyah@cimbniaga.co.id
Ervin Dwi Yulita Ervin.yulita@cimbniaga.co.id
Out Region Jawa Tengah Adrini Destiyanti Adrini@cimbniaga.co.id
Jawa Timur Nur Aisyah Dwi Hediasri Nur.Hediasri@cimbniaga.co.id
Muhammad Yusrah myusrah@cimbniaga.co.id
Kaltim & IndTim Muhammad Taswin Salam MTaswin.Salam@cimbniaga.co.id

Team Product
Mapan@cimbniaga.co.id

10
APLIKASI KEIKUTSERTAAN PROGRAM PAKET BERHADIAH TABUNGAN MAPAN

Nasabah : _________________________________________________________________________________________

Cabang

Nomor Rekening Nomor Rekening Sumber Dana (Tabungan)

I. KETENTUAN UMUM
- Ketentuan dan Persyaratan dan ketentuan dari produk yang tercakup dalam Aplikasi Program Paket Tabungan Mapan ini mengacu pada persyaratan ketentuan dari masing -masing produk dimaksud. Dalam hal
terdapat inkonsistensi antara ketentuan dari produk dimaksud dengan ketentuan dan dalam aplikasi ini, maka yang berlaku adalah ketentuan yang berlaku khusus untuk hal tersebut.
- Ketentuan dan Persyaratan dari produk yang tercakup dalam Aplikasi Program Paket Tabungan Mapan ini merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Ketentuan dan Persyaratan Umum Pembukaan Rekening
(KPUPR) yang telah Nasabah tandatangani terkait dengan transaksi pembukaan rekening pada Bank.
- Atas penempatan dana pada produk simpanan yang tercakup dalam Program Paket Tabungan Mapan berlaku ketentuan Lembaga Penjamin Simpanan (“LPS”) terkait penjaminan simpanan (“Ketentuan Penjaminan
LPS”). Dalam hal produk simpanan tersebut dibuka dengan kondisi tidak memenuhi persyaratan penjaminan simpanan dalam Ketentuan Penjaminan LPS, antara lain tingkat suku bunga melebihi suku bunga
penjaminan, maka berlaku Ketentuan Penjaminan LPS.

II. KEIKUTSERTAAN PADA PROGRAM PAKET BERHADIAH


- Dengan menandatangani formulir ini, Nasabah menyatakan persetujuan pada seluruh syarat & ketentuan Program Paket Berhadiah Tabungan Mapan yang ditetapkan Bank, termasuk namun tidak terbatas pada
ketentuan mengenai penggantian biaya hadiah yang dikenakan pada penabung atas :
a. Penutupan Tabungan Mapan sebelum jatuh tempo dengan alasan apapun (termasuk namun tidak terbatas penutupan Tabungan Mapan yang disebabkan penabung meninggal dunia sebelum jatuh tempo)

b. Keterlambatan pembayaran setoran rutin bulanan (Tabungan Mapan) selama 3 bulan sesuai ketentuan yang berlaku pada Bank, termasuk namun tidak terbatas sesuai tabel di bawah ini.
- Berkaitan dengan hal tersebut diatas, maka dengan menandatangani Aplikasi ini Nasabah memberikan kuasa kepada Bank untuk melakukan pendebetan atas saldo rekening tabungan Mapan Nasabah untuk
penggantian biaya hadiah yang telah Nasabah terima sesuai ketentuan yang tercantum pada tabel di bawah ini.

Pilihan Setoran Rutin Paraf


(bubuhi Tenor Setoran Awal Hadiah Multiple Penggantian Biaya Hadiah
Bulanan Nasabah
tanda X)
9 Bulan 10,000,000,000 1,000,000 Cash Back Senilai IDR 309.5 Juta (JW-HB)/JW* Rp 386,900,000

Terkait dengan keikutsertaan Nasabah dalam program paket berhadiah Tabungan Mapan, Nasabah (Penabung) menyatakan persetujuan atas :
1. Penggantian biaya hadiah mengikuti tabel diatas
JW : Jangka waktu Tabungan Mapan (dalam satuan hari), dengan asumsi 1 tahun = 365 hari.
HB : Hari berjalan Tabungan Mapan (dalam satuan hari), terhitung sejak pembukaan rekening dilakukan.
2. Hadiah dan skema yang telah dipilih tidak dapat ditukar atau dibatalkan dengan alasan apapun. Pilihan hadiah dapat berubah/ diperbaharui/ dihentikan sewaktu‐waktu. CIMB Niaga berhak menggantinya dengan
barang sejenis (atau barang lain) dengan nilai yang setara.
3. Skema dan hadiah yang telah dipilih tidak dapat ditukar dengan alasan apapun.
4. Hadiah program berupa Cash Reward dan akan dikreditkan ke rekening sumber dana (Source of Fund / SOF) setelah pembukaan rekening
5. Penggantian biaya hadiah belum termasuk biaya gagal autodebet dan/atau biaya penutupan rekening atas pencairan tabungan Mapan sebelum jatuh tempo sesuai dengan ketentuan yang berlaku pada Bank.
Biaya gagal autodebet akan dikenakan apabila terjadi keterlambatan pembayaran setoran rutin bulanan.

Nama Jelas Tanda Tangan Tanggal


APLIKASI KEIKUTSERTAAN PROGRAM PAKET BERHADIAH TABUNGAN MAPAN / iB MAPAN

Nasabah : _________________________________________________________________________________________

Cabang

Nomor Rekening Nomor Rekening Sumber Dana (Tabungan/Giro)

I. KETENTUAN UMUM
- Ketentuan dan Persyaratan dari produk yang tercakup dalam Aplikasi Program Paket Tabungan Mapan/iB Mapan ini mengacu pada persyaratan ketentuan dari masing -masing produk dimaksud. Dalam hal terdapat
inkonsistensi antara ketentuan dari produk dimaksud dengan ketentuan dan dalam aplikasi ini, maka yang berlaku adalah ketentuan yang berlaku khusus untuk hal tersebut.
- Ketentuan dan Persyaratan dari produk yang tercakup dalam Aplikasi Program Paket Tabungan Mapan/iB Mapan ini merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Ketentuan dan Persyaratan Umum Pembukaan Rekening
(KPUPR) yang telah Nasabah tandatangani terkait dengan transaksi pembukaan rekening pada Bank.
- Atas penempatan dana pada produk simpanan yang tercakup dalam Program Paket Tabungan Mapan/iB Mapan berlaku ketentuan Lembaga Penjamin Simpanan (“LPS”) terkait penjaminan simpanan (“Ketentuan
Penjaminan LPS”). Dalam hal produk simpanan tersebut dibuka dengan kondisi tidak memenuhi persyaratan penjaminan simpanan dalam Ketentuan Penjaminan LPS, antara lain tingkat suku bunga melebihi suku bunga
penjaminan, maka berlaku Ketentuan Penjaminan LPS.

II. KEIKUTSERTAAN PADA PROGRAM PAKET BERHADIAH


- Dengan menandatangani formulir ini, Nasabah menyatakan persetujuan pada seluruh syarat & ketentuan Program Paket Berhadiah Tabungan Mapan/iB Mapan yang ditetapkan Bank, termasuk namun tidak terbatas pada
ketentuan mengenai penggantian biaya hadiah yang dikenakan pada penabung atas :
a. Penutupan Tabungan Mapan/iB mapan sebelum jatuh tempo dengan alasan apapun (termasuk namun tidak terbatas penutupan Tabungan Mapan/iB mapan yang disebabkan penabung meninggal dunia sebelum jatuh
tempo)
b. Keterlambatan pembayaran setoran rutin bulanan (Tabungan Mapan) selama 3 bulan sesuai ketentuan yang berlaku pada Bank, termasuk namun tidak terbatas sesuai tabel di bawah ini.
- Berkaitan dengan hal tersebut diatas, maka dengan menandatangani Aplikasi ini Nasabah memberikan kuasa kepada Bank untuk melakukan pendebetan atas saldo rekening tabungan Mapan/iB Mapan Nasabah untuk
penggantian biaya hadiah yang telah Nasabah terima sesuai ketentuan yang tercantum pada tabel di bawah ini.

Pilihan Tenor Setoran Awal Setoran Rutin Hadiah Jenis Paraf Penggantian Biaya Hadiah
(bubuhi Bulanan Voucher Nasabah
tanda X)
9 Bulan Rp 10,000,000,000 Rp 1,000,000 Voucher Senilai IDR 120 Juta MAP (JW-HB)/JW* Rp 150,000,000
9 Bulan Rp 10,000,000,000 Rp 1,000,000 Voucher Senilai IDR 120 Juta Hypermart (JW-HB)/JW* Rp 150,000,000
9 Bulan Rp 10,000,000,000 Rp 1,000,000 Voucher Senilai IDR 120 Juta Blibli (JW-HB)/JW* Rp 150,000,000
9 Bulan Rp 10,000,000,000 Rp 1,000,000 Voucher Senilai IDR 120 Juta HnM (JW-HB)/JW* Rp 150,000,000
9 Bulan Rp 10,000,000,000 Rp 1,000,000 Voucher Senilai IDR 120 Juta Carefour (JW-HB)/JW* Rp 150,000,000

Terkait dengan keikutsertaan Nasabah dalam program paket berhadiah Tabungan Mapan/iB Mapan, Nasabah (Penabung) menyatakan persetujuan atas :
1. Penggantian biaya hadiah mengikuti tabel diatas
JW : Jangka waktu Tabungan Mapan (dalam satuan hari), dengan asumsi 1 tahun = 365 hari.
HB : Hari berjalan Tabungan Mapan (dalam satuan hari), terhitung sejak pembukaan rekening dilakukan.

2. Penggantian biaya hadiah belum termasuk biaya gagal autodebet dan/atau biaya penutupan rekening atas pencairan tabungan Mapan/iB Mapan sebelum jatuh tempo sesuai dengan ketentuan yang berlaku pada Ba nk.
Biaya gagal autodebet akan dikenakan apabila terjadi keterlambatan pembayaran setoran rutin bulanan.

3. Skema dan hadiah yang telah dipilih tidak dapat ditukar dengan alasan apapun. Pilihan warna hadiah sesuai dengan ketersediaan. Pilihan hadiah dapat berubah/diperbaharui/ dihentikan sewaktu-waktu. Bank berhak
menggantinya dengan barang sejenis (atau barang lain) dengan nilai setara.
4. Waktu pengiriman hadiah adalah 14 hari kerja untuk wilayah Jabodetabek dan 20 hari kerja untuk wilayah luar Jabodetabek. SLA pengadaan kendaraan bermotor adalah 50 HK (Jabodetabek dan Luar Jabodetabek)

5. Apabila hadiah masih dalam proses pemesanan (belum diterima oleh Nasabah) dan terjadi kenaikan harga yang signifikan terkait dengan harga yang tidak menentu (kurs rupiah terhadap US dollar), maka Nasabah akan
diberikan opsi untuk:
i. Menambah setoran bulanan sesuai dengan info dari Bank; atau
ii. Menambah setoran bulanan sesuai dengan info dari Bank ; atau
iii. Menutup rekening tanpa dikenakan charge.

Nama Jelas Tanda Tangan Tanggal

Anda mungkin juga menyukai