Anda di halaman 1dari 4

NAMA : Candra Aryati Dewi

KELAS : 4B

NIM : 1130017061

No Jenis Tujuan Jadwal pemberian Jadwal Cara pemberian Lokasi Gambar vaksin Suhu
vaksin imunisasi wajib (0- Boster/ulang (IC,IM,SC, Oral) penyuntikan penyimpa
9 bln) nan
1 Hepatitis Menurunkan angka Pada anak yang Umur 1 dan 6 IM dengan dosis Anterolateral Pada
suhu+ 2°C
single kematian yang baru lahir atau 12 bulan 0,5 Paha
– +8°C
pack disebabkan oleh infeksi jam setelah lahir
hepatitis B dan akibat
lanjut darinya, dengan
memberi kekebalan
kepada bayi sedini
mungkin.
2 BCG Untuk mencegah sebelum anak tidak IC , untuk bayi Pada lengan Penyimpa
terjadinya penyakit TBC berumur 2 bulan dianjurkan yang berumur atas nan pada
atau 0-2 bulan karena kurang dari satu suhu <
keberhasilann tahun diberikan 5°C
ya diragukan sebanyak 0,05 terhindar
ml dan untuk dari sinar
anak yang matahari
berumur lebih (indoor
dari 1 tahun day-light).
diberikan
sebanyak 0,1 ml.
3 Pentabio 1. Mencegah penyakit yaitu pada saat pada usia 14- diberikan dengan di PAHA disimpan
difteri ANTEROLAT
anak berumur 2 16 tahun injeksi dalam
2. Mencegah terjadinya ERAL ATAS.
pertusis bulan kemudian Intramuskuler suhu 2-8
3. Mencegah Tetanus
setiap 10 (IM) sebanyak derajat
4. Mencegah Hepatitis B
5. Mencegah Hemofilus tahun (karena 0,5 ml celcius
influenza type b
vaksin hanya
memberikan
perlindungan
selama 10
tahun, setelah
10 tahun perlu
diberikan
booster).
4 Polio 1) Untuk melindungi dan Pada saat usia 0-3 vaksinasi 1. Oral Polio IM, SC, oral Penyimpa
mencegah terhadap
bulan polio IPV Vaccine nan pada
penyakit – penyakit
menular yg sangat adalah (OPV) suhu 2-
berbahaya bagi bayi
minimal 1x dengan cara 8°C pada
dan anak.
2) Untuk mendapat bersamaan meneteskan rak
perlindungan/kekebala
dengan cairan pertama
n didalam tubuh bayi
dan anak. pemberian melalui
3) Untuk mendapatkan polio tetes mulut
kekebalan terhadap
(OPV) yang 2. Inactived
penyakit poliomyelitis.
Poliomyelitis
ketiga dan
Vaccine
DPT ketiga (IPV)
dengan cara
saat usia 4
suntikan
bulan
subkutan

5 Campak Mencegah penyakit Kurang dari 9 I kali SC Lengan atas suhu 2 s.d
campak pada sekelompok bulan 8ºC
orang atau bahkan untuk vak
menghilangkan penyakit sin sensitif
tertentu didunia beku
(tidak
boleh
beku),
dan
pada suhu 
-15 s.d -25
ºC
untuk vak
sin yang
sensitif
panas
6 Jelaskan tentang VVM (vaksin vial monitoring) .
VVM (Vaksin Vial Monitor ) adalah pemantauan vaksin berupa label bergambar yang dilekatkan pada botol vaksin untuk mencatat paparan panas
kumulatif yang berlebihan.

Anda mungkin juga menyukai